SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
ERO-226
DASAR TELEKOMUNIKASI
Pendahuluan
Muhammad Ali Fahroni S.Tr.T.,M.T
Universitas Tridinanti Palembang
ERO-226 – Sem1-2022
Dosen Pengampu
• Muhammad Ali Fahroni S.Tr.T.,M.T
• Mail : aliifahroni@gmail.com
• Jawal :
• Pengumuman dan Koordinasi : WA Group
• Ketua Kelas :
Silabus
1. Pendahuluan Sistem Antrian
2. Review Probabilitas & Proses Acak
3. Proses Random
4. Proses Markov: Diskret
5. Proses Markov: Kontinyu
6. Sistem Antrian Markovian Tunggal
7. Semi-Markovian Queueing Systems
8. Jaringan Antrian Terbuka
(Open Queueing Networks)
9. Jaringan Antrian Tertutup
(Closed Queueing Networks)
10. Markov-Modulated Arrival Process
11. Aplikasi Teori Antrian pada Telekomunikasi
Textbook
Relevan untuk kuliah
1. Freeman, Roger L. 1999. “Fundamentals of
Telecommunications”. New York : John Wiley & Sons, Inc.
Penilaian
• UAS 40%
• UTS 30%
• Activities (exercise, quiz)
30%
Outline
Pendahuluan
• Overview
• Peranan Telekomunikasi
• Kompnen Pembangun Sistem
Telekomunikasi
• Media Transmisi
• Prinsip Kerja Sistem
Telekomunikasi
• Proses Komunikasi
Komunikasi adalah sebuah proses interaksi untuk berhubungan dari satu pihak ke pihak
lainnya, yang pada awalnya berlangsung sangat sederhana dimulai dengan sejumlah ide-
yang abstrak atau pikiran dalam otak seseorang untuk mencari data atau menyampaikan
informasi yang kemudian dikemas menjadi sebuah bentuk pesan untuk kemudian
disampaikan secara langsung maupun tidak langsung menggunakan bahasa berbentuk
visual, kode suara atau kode tulisan
Telekomunikasi adalah setiap pengiriman, pemancaran, dan atau penerimaan dari setiap
informasi dalam bentuk tanda-tanda, isyarat, tulisan, gambar, suara, dan bunyi melalui
kawat, optik, radio atau sistem elektromagnetik lainnya (Undang-undang RI no.36 tahun
tentang Telekomunikasi).
Sistem telekomunikasi adalah seluruh unsur/elemen baik infrastruktur telekomunikasi,
perangkat telekomunikasi, sarana dan prasarana telekomunikasi, maupun peyelenggara
telekomunikasi, sehingga komunikasi jarak jauh dapat dilakukan.
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI
PERANAN TELEKOMUNIKASI
Pendidikan Dunia Kerja
Dengan adanya sistem telekomunikasi, kita dapat memanfaatkannya untuk mendukung
berbagai aktifitas kehidupan, termasuk belajar, belajar, maupun bermain. Informasi dari
belahan dunia, seperti ekonomi, politik, sosial, budaya, pendidikan, dan lain-lain dapat
kita nikmati melalui sistem telekomunikasi
Hiburan
Informasi : merupakan pesan yang dikirim/diterima seperti suara,
gambar, video, file, data/tulisan/text.
Pengirim/Pemancar : merubah informasi menjadi sinyal
(listrik/elektromagnetik/optik) yang siap utk dikirimkan.
Media transmisi : alat yang berfungsi mengirimkan sinyal dari
pengirim kepada penerima, misalnya: kabel tembaga, kabel optik, dan
udara. Terkadang karena jarak yg jauh maka sinyal diubah lagi
(dimodulasi) agar dapat dikirimkan dgn lebih baik.
Aturan/protokol : merupakan mekanisme/aturan yang harus
disepakati/dipahami bersama dalam pengiriman, pentransmisian, dan
penerimaan informasi. Contoh ITU, ETSI, Kominfo, ISO, IETF.
Penerima : merubah kembali sinyal menjadi informasi/pesan.
KOMPONEN PEMBANGUN SISTEM TELEKOMUNIKASI
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI
Komponen Pembangunan
Sistem Telekomunikasi
Media Transmisi
Prinsip Kerja Sistem Telekomunikasi
Proses komunikasi diawali dengan sebuah pesan atau
informasi yang harus dikirimkan dari
individu/perangkat satu ke perangkat lain.
Pesan/informasi tersebut selanjutnya dikonfersi
kedalam bentuk biner atau bit yang selanjutnya bit
tersebut di encode menjadi sinyal. Proses ini terjadi
pada perangkat encoder.
Sinyal tersebut kemudian oleh transmitter
dikirimkan/dipancarkan melalui media yang telah
dipilih.
Dibutuhkan media transmisi (radio, optik, coaxial,
tembaga) yang baik agar gangguan selama disaluran
dapat dikurangi.
Selanjutnya sinyal tersebut diterima oleh stasiun
penerima.
Sinyal tersebut didecode kedalam format biner atau
bit yang selanjutnya diubah kedalam pesan/informasi
asli agar dapat dibaca/didengar oleh perangkat
penerima
Simpleks: Komunikasi satu arah, Informasi berjalan hanya ke
satu arah, misalnya pada siaran radio dan televisi.
Proses Komunikasi
Full dupleks (FDx): Kedua tempat yang
berkomunikasi dapat mengirim dan menerima
informasi secara bersamaan. Misalnya
percakapan telepon
Half Duplex (HDx): Kedua tempat
yang berkomunikasi, mengirim dan
menerima informasi secara
bergantian. Misalnya pada
percakapan melalui interkom

More Related Content

More from DwiPratiwi50

Konsep engineering.pptx
Konsep engineering.pptxKonsep engineering.pptx
Konsep engineering.pptxDwiPratiwi50
 
I Konsep TeknologiI.pptx
I Konsep TeknologiI.pptxI Konsep TeknologiI.pptx
I Konsep TeknologiI.pptxDwiPratiwi50
 
3-211027063742 (1).pdf
3-211027063742 (1).pdf3-211027063742 (1).pdf
3-211027063742 (1).pdfDwiPratiwi50
 
DASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptx
DASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptxDASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptx
DASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptxDwiPratiwi50
 
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdfslideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdfDwiPratiwi50
 
dmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdf
dmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdfdmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdf
dmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdfDwiPratiwi50
 
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdfslideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdfDwiPratiwi50
 
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptx
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptxDASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptx
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptxDwiPratiwi50
 
dokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.ppt
dokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.pptdokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.ppt
dokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.pptDwiPratiwi50
 
Muhammad Ali Fahroni.pptx
Muhammad Ali Fahroni.pptxMuhammad Ali Fahroni.pptx
Muhammad Ali Fahroni.pptxDwiPratiwi50
 
Muhammad Ali Fahroni-23220029.pdf
Muhammad Ali Fahroni-23220029.pdfMuhammad Ali Fahroni-23220029.pdf
Muhammad Ali Fahroni-23220029.pdfDwiPratiwi50
 

More from DwiPratiwi50 (12)

Konsep engineering.pptx
Konsep engineering.pptxKonsep engineering.pptx
Konsep engineering.pptx
 
I Konsep TeknologiI.pptx
I Konsep TeknologiI.pptxI Konsep TeknologiI.pptx
I Konsep TeknologiI.pptx
 
3-211027063742 (1).pdf
3-211027063742 (1).pdf3-211027063742 (1).pdf
3-211027063742 (1).pdf
 
DASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptx
DASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptxDASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptx
DASAR_TEKNIK_ELEKTRO.pptx
 
Tesis baru.pptx
Tesis baru.pptxTesis baru.pptx
Tesis baru.pptx
 
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdfslideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
 
dmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdf
dmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdfdmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdf
dmipert6-141021133830-conversion-gate01 (1).pdf
 
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdfslideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
slideweek2a-jaringandasartelekomunikasi-140312065913-phpapp02 (1).pdf
 
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptx
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptxDASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptx
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI [Autosaved].pptx
 
dokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.ppt
dokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.pptdokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.ppt
dokumen.tips_ppt-konsep-teknologi.ppt
 
Muhammad Ali Fahroni.pptx
Muhammad Ali Fahroni.pptxMuhammad Ali Fahroni.pptx
Muhammad Ali Fahroni.pptx
 
Muhammad Ali Fahroni-23220029.pdf
Muhammad Ali Fahroni-23220029.pdfMuhammad Ali Fahroni-23220029.pdf
Muhammad Ali Fahroni-23220029.pdf
 

ERO-226-Kuliah-1-Pendahuluan.pptx

  • 1. ERO-226 DASAR TELEKOMUNIKASI Pendahuluan Muhammad Ali Fahroni S.Tr.T.,M.T Universitas Tridinanti Palembang
  • 2. ERO-226 – Sem1-2022 Dosen Pengampu • Muhammad Ali Fahroni S.Tr.T.,M.T • Mail : aliifahroni@gmail.com • Jawal : • Pengumuman dan Koordinasi : WA Group • Ketua Kelas :
  • 3. Silabus 1. Pendahuluan Sistem Antrian 2. Review Probabilitas & Proses Acak 3. Proses Random 4. Proses Markov: Diskret 5. Proses Markov: Kontinyu 6. Sistem Antrian Markovian Tunggal 7. Semi-Markovian Queueing Systems 8. Jaringan Antrian Terbuka (Open Queueing Networks) 9. Jaringan Antrian Tertutup (Closed Queueing Networks) 10. Markov-Modulated Arrival Process 11. Aplikasi Teori Antrian pada Telekomunikasi
  • 4. Textbook Relevan untuk kuliah 1. Freeman, Roger L. 1999. “Fundamentals of Telecommunications”. New York : John Wiley & Sons, Inc.
  • 5. Penilaian • UAS 40% • UTS 30% • Activities (exercise, quiz) 30%
  • 6. Outline Pendahuluan • Overview • Peranan Telekomunikasi • Kompnen Pembangun Sistem Telekomunikasi • Media Transmisi • Prinsip Kerja Sistem Telekomunikasi • Proses Komunikasi
  • 7. Komunikasi adalah sebuah proses interaksi untuk berhubungan dari satu pihak ke pihak lainnya, yang pada awalnya berlangsung sangat sederhana dimulai dengan sejumlah ide- yang abstrak atau pikiran dalam otak seseorang untuk mencari data atau menyampaikan informasi yang kemudian dikemas menjadi sebuah bentuk pesan untuk kemudian disampaikan secara langsung maupun tidak langsung menggunakan bahasa berbentuk visual, kode suara atau kode tulisan Telekomunikasi adalah setiap pengiriman, pemancaran, dan atau penerimaan dari setiap informasi dalam bentuk tanda-tanda, isyarat, tulisan, gambar, suara, dan bunyi melalui kawat, optik, radio atau sistem elektromagnetik lainnya (Undang-undang RI no.36 tahun tentang Telekomunikasi). Sistem telekomunikasi adalah seluruh unsur/elemen baik infrastruktur telekomunikasi, perangkat telekomunikasi, sarana dan prasarana telekomunikasi, maupun peyelenggara telekomunikasi, sehingga komunikasi jarak jauh dapat dilakukan. DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI
  • 8. PERANAN TELEKOMUNIKASI Pendidikan Dunia Kerja Dengan adanya sistem telekomunikasi, kita dapat memanfaatkannya untuk mendukung berbagai aktifitas kehidupan, termasuk belajar, belajar, maupun bermain. Informasi dari belahan dunia, seperti ekonomi, politik, sosial, budaya, pendidikan, dan lain-lain dapat kita nikmati melalui sistem telekomunikasi Hiburan
  • 9. Informasi : merupakan pesan yang dikirim/diterima seperti suara, gambar, video, file, data/tulisan/text. Pengirim/Pemancar : merubah informasi menjadi sinyal (listrik/elektromagnetik/optik) yang siap utk dikirimkan. Media transmisi : alat yang berfungsi mengirimkan sinyal dari pengirim kepada penerima, misalnya: kabel tembaga, kabel optik, dan udara. Terkadang karena jarak yg jauh maka sinyal diubah lagi (dimodulasi) agar dapat dikirimkan dgn lebih baik. Aturan/protokol : merupakan mekanisme/aturan yang harus disepakati/dipahami bersama dalam pengiriman, pentransmisian, dan penerimaan informasi. Contoh ITU, ETSI, Kominfo, ISO, IETF. Penerima : merubah kembali sinyal menjadi informasi/pesan. KOMPONEN PEMBANGUN SISTEM TELEKOMUNIKASI
  • 10. DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI Komponen Pembangunan Sistem Telekomunikasi Media Transmisi
  • 11. Prinsip Kerja Sistem Telekomunikasi Proses komunikasi diawali dengan sebuah pesan atau informasi yang harus dikirimkan dari individu/perangkat satu ke perangkat lain. Pesan/informasi tersebut selanjutnya dikonfersi kedalam bentuk biner atau bit yang selanjutnya bit tersebut di encode menjadi sinyal. Proses ini terjadi pada perangkat encoder. Sinyal tersebut kemudian oleh transmitter dikirimkan/dipancarkan melalui media yang telah dipilih. Dibutuhkan media transmisi (radio, optik, coaxial, tembaga) yang baik agar gangguan selama disaluran dapat dikurangi. Selanjutnya sinyal tersebut diterima oleh stasiun penerima. Sinyal tersebut didecode kedalam format biner atau bit yang selanjutnya diubah kedalam pesan/informasi asli agar dapat dibaca/didengar oleh perangkat penerima
  • 12. Simpleks: Komunikasi satu arah, Informasi berjalan hanya ke satu arah, misalnya pada siaran radio dan televisi. Proses Komunikasi Full dupleks (FDx): Kedua tempat yang berkomunikasi dapat mengirim dan menerima informasi secara bersamaan. Misalnya percakapan telepon
  • 13. Half Duplex (HDx): Kedua tempat yang berkomunikasi, mengirim dan menerima informasi secara bergantian. Misalnya pada percakapan melalui interkom