• PEMBUATAN KELAS
• OPERATOR ARITMETIKA
• BERBAGAI METODE MATEMATIKA
• KONVERSI STRING
• PERNYATAAN IF
DASAR-DASAR JSP
PEMBUATAN KELAS
Suatu kelas dapat dibuat dengan menggunakan key word class.
Contoh : class AlbumLagu {
String judul;
String artis;
String tahunRilis;
}
Contoh diatas kelasnya bernama AlbumLagu.
Judul, artis, dan tahunRilis disebut dengan variabel instan atau
field.
Sebuah kelas umumnya dilengkapi dengan dengan metode.
Contoh : album.jsp
Operator Aritmetika
[ + ] [ - ] [ * ] [ / ] [ % ]
Operator % dikenal sebagai “sisa pembagian”.
Contoh : aritmetika.jsp
BERBAGAI METODE MATEMATIKA
Untuk melakukan berbagai perhitungan yang tidak
mungkin dilakukan dengan menggunakan operator
aritmetika.
Contoh : √125
Untuk mengantisipasi kebutuhan semacam itu, java
menyediakan kelas bernama Math.
Kelas tersebut terdapat pada paket java.lang.
Cari di internet metode2 yang tersedia pada kelas
tersebut.
Contoh program : math.jsp
3
KONVERSI String
Java menyediakan kelas seperti Integer, Float, atau
Double.
Kelas2 tersebut dapat dimanfaatkan untuk melakukan
konversi dari satu tipe ke tipe yang lain.
Caranya, yaitu dengan memanfaatkan metode
bernamavalueOf.
Contoh :
Integer.valueOf(nilaiString).intValue() :
mengkonversi string ke tipe int
Double.valueOf(nilaiString).doubleValue() :
mengkonversi string ke tipe double
Float.valueOf(nilaiString).floatValue() : mengkonversi
string ke tipe float
Contoh program : konversi.jsp
PERNYATAAN IF
Bentuk pernyataan if sederhana
if (kondisi) {
// blok pernyataan yg dijalankan
// if kondisi bernilai true
}
Contoh program : lulus.jsp

Dasar dasar JSP

  • 1.
    • PEMBUATAN KELAS •OPERATOR ARITMETIKA • BERBAGAI METODE MATEMATIKA • KONVERSI STRING • PERNYATAAN IF DASAR-DASAR JSP
  • 2.
    PEMBUATAN KELAS Suatu kelasdapat dibuat dengan menggunakan key word class. Contoh : class AlbumLagu { String judul; String artis; String tahunRilis; } Contoh diatas kelasnya bernama AlbumLagu. Judul, artis, dan tahunRilis disebut dengan variabel instan atau field. Sebuah kelas umumnya dilengkapi dengan dengan metode. Contoh : album.jsp
  • 3.
    Operator Aritmetika [ +] [ - ] [ * ] [ / ] [ % ] Operator % dikenal sebagai “sisa pembagian”. Contoh : aritmetika.jsp
  • 4.
    BERBAGAI METODE MATEMATIKA Untukmelakukan berbagai perhitungan yang tidak mungkin dilakukan dengan menggunakan operator aritmetika. Contoh : √125 Untuk mengantisipasi kebutuhan semacam itu, java menyediakan kelas bernama Math. Kelas tersebut terdapat pada paket java.lang. Cari di internet metode2 yang tersedia pada kelas tersebut. Contoh program : math.jsp 3
  • 5.
    KONVERSI String Java menyediakankelas seperti Integer, Float, atau Double. Kelas2 tersebut dapat dimanfaatkan untuk melakukan konversi dari satu tipe ke tipe yang lain. Caranya, yaitu dengan memanfaatkan metode bernamavalueOf. Contoh : Integer.valueOf(nilaiString).intValue() : mengkonversi string ke tipe int Double.valueOf(nilaiString).doubleValue() : mengkonversi string ke tipe double Float.valueOf(nilaiString).floatValue() : mengkonversi string ke tipe float Contoh program : konversi.jsp
  • 6.
    PERNYATAAN IF Bentuk pernyataanif sederhana if (kondisi) { // blok pernyataan yg dijalankan // if kondisi bernilai true } Contoh program : lulus.jsp