SlideShare a Scribd company logo
Upaya Kesehatan
dalam Pencegahan Covid-19
di Era New Normal
Oleh:
dr. Fitriani Manan, MKM
PMI Kota Cimahi
Virus Corona
• Coronavirus atau virus corona merupakan keluarga virus yang
menyebabkan infeksi saluran pernapasan atas ringan hingga berat
• Penyakit serius yang dapat disebabkan oleh virus corona, di
antaranya:
• Middle East Respiratory Syndrome (MERS-CoV)
• Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS-CoV)
• Pneumonia
• COVID-19
COVID-19
• Jenis coronavirus baru (awalnya disebut nCoV/novel
Coronavirus)
• Ditemukan pertama kali di Kota Wuhan (RRC) pada
Desember 2019
• Diduga bersumber dari hewan
• Masa inkubasi bervariatif
Gejala
• Demam
• Batuk
• Pilek
• Sakit tenggorokan
• Lemas badan
• Sesak napas
• Nyeri dada
berat/ringannya gejala
tergantung jumlah
virus dan daya tahan
tubuh orang yang
terinfeksi
PENULARAN
Diagnosis
• Anamnesis/wawancara medis tentang gejala yang
dialami pasien
• Pemeriksaan fisik
• Pemeriksaan darah lengkap
• Pemeriksaan PCR apus hidung (nasofaring) dan tenggorok
(orofaring) hasil konfirmasi pasien COVID
+ didapatkan dari pemeriksaan PCR
Komplikasi
• Pneumonia
• Sindrom pernapasan akut
• Gagal napas
• Gagal organ (jantung, hati,
ginjal)
• Kematian
New Normal (Normal Baru)
• New Normal : Perubahan perilaku untuk tetap
menjalankan aktivitas normal namun dengan
menerapkan protokol kesehatan guna
mencegah penularan Covid-19 (Wiku
Adisasmita, Ketua Tim Pakar Gugus Tugas
Percepatan Penanganan Covid 19)
• New normal : aktivitas normal hidup
berdampingan dengan virus dan tetap
menerapkan protokol kesehatan agar tetap
produktif dan aman.
13
Protokol Kesehatan di Institusi Pendidikan
selama Pandemi COVID-19
• Menyediakan sarana untuk CTPS atau hand sanitizer
• Meginstruksikan kepada warga sekolah untuk melakukan
CTPS
• Membersihkan ruangan dan lingkungan sekolah dengan
desinfektan secara rutin
• Memberikan himbauan kepada warga sekolah yang
sedang sakit untuk isolasi mandiri di rumah dan berobat
ke fasyankes
• Dapat melakukan skrining awal untuk gejala sakit ringan
Protokol Kesehatan di Institusi Pendidikan
selama Pandemi COVID-19 (lanjutan)
• Menghimbau seluruh warga sekolah untuk tidak berbagi makanan,
minuman, atau peralatan makan/minum/alat music tiup
• Menginstruksikan kepada warga sekolah untuk menghindari kontak fisik
langsung
• Menunda kegiatan yang mengumpulkan orang banyak atau kegiatan di
luar lingkungan sekolah
• Melakukan skrining awal berupa pengukuran suhu tubuh terhadap semua
tamu yang datang ke institusi pendidikan
• Warga sekolah dan keluarga yang berpergian ke negara dengan transmisi
lokalCovid-19 dan mempunyai gejala demam atau gejala pernapasan,
diminta untuk tidak melakukan pengantaran, penjemputan, dan berada di
area sekolah
16
17
Protokol kesehatan di New Normal
4 sehat 5 sempurna di era covid 19
1. Sering cuci tangan
2. Istirahat cukup, olahraga
3. Pakai masker
4. Physical distancing
5. Makan yang sehat dan bergizi + suplemen/immune booster
 untuk meningkatkan sistem imun salah satunya vit C
Menjaga sistem imun
• Belum ditemukan vaksin
• Masih jadi pandemi saat kasus sudah
mulai berkurang, virus tidak benar-benar
hilang
• Mengandalkan pola hidup sehat dan
tetap meningkatkan sistem imun
How To Increase Immune System :
1. Healthy Lifestyle
1. Tidak merokok
2. Makan cukup makanan berserat
3. Olahraga Rutin
4. Menjaga berat badan
5. Cukup tidur
6. Pencegahan infeksi : kebiasaan mencuci tangan,
sayuran dan daging sebelum dimasak
2. Minimalkan stress
3. Micro Nutrient : Zinc, Selenium, Asam Folat, Vitamin B,
C, D,E
4. Natural Supplement
14
LITERATUR
Bahan dari berbagai sumber:
• Germas Kemenkes
• Harvard Medical School
• IDI
• BNPB
• WHO
COVID FITRI.pptx

More Related Content

Similar to COVID FITRI.pptx

Covid-19
Covid-19Covid-19
Coronavirus, anti panik fix 2
Coronavirus, anti panik fix 2Coronavirus, anti panik fix 2
Coronavirus, anti panik fix 2
Teguh Budi
 
Coronavirus, anti panik fix
Coronavirus, anti panik fix Coronavirus, anti panik fix
Coronavirus, anti panik fix
Teguh Budi
 
Penyuluhan covid 19
Penyuluhan covid 19Penyuluhan covid 19
Penyuluhan covid 19
Teuku Maulidin
 
KELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptx
KELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptxKELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptx
KELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptx
ShintaDinyanti1
 
HUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptx
HUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptxHUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptx
HUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptx
ilmahitriyah1
 
PEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptx
PEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptxPEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptx
PEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptx
ysb94
 
1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx
1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx
1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx
FitriYani369463
 
Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia
Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia
Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia
dr. Rizki R. Pradesta
 
Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19
Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19
Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19
Eri Yanuar Akhmad B Sunaryo
 
Teknologi sosial media pertemuan 6
Teknologi sosial media pertemuan 6Teknologi sosial media pertemuan 6
Teknologi sosial media pertemuan 6
Cahya Dewi Safitri
 
Tugas teknologi sosial media slideshare
Tugas teknologi sosial media slideshareTugas teknologi sosial media slideshare
Tugas teknologi sosial media slideshare
Azni7
 
COVID-19_Corona Virus Disease 2019
COVID-19_Corona Virus Disease 2019COVID-19_Corona Virus Disease 2019
COVID-19_Corona Virus Disease 2019
Oom Rohman
 
Leaflet ispa 1 chie
Leaflet ispa 1 chieLeaflet ispa 1 chie
Leaflet ispa 1 chieaskep33
 
Leaflet ispa
Leaflet ispaLeaflet ispa
Leaflet ispa
askep33
 

Similar to COVID FITRI.pptx (20)

Covid-19
Covid-19Covid-19
Covid-19
 
Coronavirus, anti panik fix 2
Coronavirus, anti panik fix 2Coronavirus, anti panik fix 2
Coronavirus, anti panik fix 2
 
Coronavirus, anti panik fix
Coronavirus, anti panik fix Coronavirus, anti panik fix
Coronavirus, anti panik fix
 
Penyuluhan covid 19
Penyuluhan covid 19Penyuluhan covid 19
Penyuluhan covid 19
 
KELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptx
KELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptxKELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptx
KELOMPOK 1 IKK DOK ERNA.pptx
 
HUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptx
HUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptxHUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptx
HUBUNGAN COVID 19 DENGAN PENYAKIT KRONIS DM DAN HT ( PROLANIS CMG).pptx
 
PEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptx
PEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptxPEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptx
PEDOMAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI CORONAVIRUS DISEASE.pptx
 
1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx
1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx
1_MATERI COVID-19 PONTIANAK.pptx
 
ISPA.ppt
ISPA.pptISPA.ppt
ISPA.ppt
 
Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia
Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia
Covid-19 Updates & Protokol Penanggulangan Coronavirus di Indonesia
 
Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19
Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19
Manajemen Deteksi Dini Pasien Suspek COVID-19
 
Teknologi sosial media pertemuan 6
Teknologi sosial media pertemuan 6Teknologi sosial media pertemuan 6
Teknologi sosial media pertemuan 6
 
Tugas teknologi sosial media slideshare
Tugas teknologi sosial media slideshareTugas teknologi sosial media slideshare
Tugas teknologi sosial media slideshare
 
Leaflet ispa akper muna.6
Leaflet ispa akper muna.6Leaflet ispa akper muna.6
Leaflet ispa akper muna.6
 
COVID-19_Corona Virus Disease 2019
COVID-19_Corona Virus Disease 2019COVID-19_Corona Virus Disease 2019
COVID-19_Corona Virus Disease 2019
 
Leaflet ispa akper muna.15
Leaflet ispa akper muna.15Leaflet ispa akper muna.15
Leaflet ispa akper muna.15
 
Leaflet ispa akper muna
Leaflet ispa akper munaLeaflet ispa akper muna
Leaflet ispa akper muna
 
Leaflet isp akper muna raha
Leaflet isp akper muna rahaLeaflet isp akper muna raha
Leaflet isp akper muna raha
 
Leaflet ispa 1 chie
Leaflet ispa 1 chieLeaflet ispa 1 chie
Leaflet ispa 1 chie
 
Leaflet ispa
Leaflet ispaLeaflet ispa
Leaflet ispa
 

Recently uploaded

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 

Recently uploaded (20)

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 

COVID FITRI.pptx

  • 1. Upaya Kesehatan dalam Pencegahan Covid-19 di Era New Normal Oleh: dr. Fitriani Manan, MKM PMI Kota Cimahi
  • 2.
  • 3. Virus Corona • Coronavirus atau virus corona merupakan keluarga virus yang menyebabkan infeksi saluran pernapasan atas ringan hingga berat • Penyakit serius yang dapat disebabkan oleh virus corona, di antaranya: • Middle East Respiratory Syndrome (MERS-CoV) • Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS-CoV) • Pneumonia • COVID-19
  • 4. COVID-19 • Jenis coronavirus baru (awalnya disebut nCoV/novel Coronavirus) • Ditemukan pertama kali di Kota Wuhan (RRC) pada Desember 2019 • Diduga bersumber dari hewan • Masa inkubasi bervariatif
  • 5. Gejala • Demam • Batuk • Pilek • Sakit tenggorokan • Lemas badan • Sesak napas • Nyeri dada berat/ringannya gejala tergantung jumlah virus dan daya tahan tubuh orang yang terinfeksi
  • 7.
  • 8. Diagnosis • Anamnesis/wawancara medis tentang gejala yang dialami pasien • Pemeriksaan fisik • Pemeriksaan darah lengkap • Pemeriksaan PCR apus hidung (nasofaring) dan tenggorok (orofaring) hasil konfirmasi pasien COVID + didapatkan dari pemeriksaan PCR
  • 9. Komplikasi • Pneumonia • Sindrom pernapasan akut • Gagal napas • Gagal organ (jantung, hati, ginjal) • Kematian
  • 10.
  • 11.
  • 12. New Normal (Normal Baru) • New Normal : Perubahan perilaku untuk tetap menjalankan aktivitas normal namun dengan menerapkan protokol kesehatan guna mencegah penularan Covid-19 (Wiku Adisasmita, Ketua Tim Pakar Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid 19) • New normal : aktivitas normal hidup berdampingan dengan virus dan tetap menerapkan protokol kesehatan agar tetap produktif dan aman.
  • 13.
  • 14. 13
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 20.
  • 21. Protokol Kesehatan di Institusi Pendidikan selama Pandemi COVID-19 • Menyediakan sarana untuk CTPS atau hand sanitizer • Meginstruksikan kepada warga sekolah untuk melakukan CTPS • Membersihkan ruangan dan lingkungan sekolah dengan desinfektan secara rutin • Memberikan himbauan kepada warga sekolah yang sedang sakit untuk isolasi mandiri di rumah dan berobat ke fasyankes • Dapat melakukan skrining awal untuk gejala sakit ringan
  • 22. Protokol Kesehatan di Institusi Pendidikan selama Pandemi COVID-19 (lanjutan) • Menghimbau seluruh warga sekolah untuk tidak berbagi makanan, minuman, atau peralatan makan/minum/alat music tiup • Menginstruksikan kepada warga sekolah untuk menghindari kontak fisik langsung • Menunda kegiatan yang mengumpulkan orang banyak atau kegiatan di luar lingkungan sekolah • Melakukan skrining awal berupa pengukuran suhu tubuh terhadap semua tamu yang datang ke institusi pendidikan • Warga sekolah dan keluarga yang berpergian ke negara dengan transmisi lokalCovid-19 dan mempunyai gejala demam atau gejala pernapasan, diminta untuk tidak melakukan pengantaran, penjemputan, dan berada di area sekolah
  • 23.
  • 24. 16
  • 25. 17
  • 26. Protokol kesehatan di New Normal 4 sehat 5 sempurna di era covid 19 1. Sering cuci tangan 2. Istirahat cukup, olahraga 3. Pakai masker 4. Physical distancing 5. Makan yang sehat dan bergizi + suplemen/immune booster  untuk meningkatkan sistem imun salah satunya vit C
  • 27.
  • 28. Menjaga sistem imun • Belum ditemukan vaksin • Masih jadi pandemi saat kasus sudah mulai berkurang, virus tidak benar-benar hilang • Mengandalkan pola hidup sehat dan tetap meningkatkan sistem imun
  • 29. How To Increase Immune System : 1. Healthy Lifestyle 1. Tidak merokok 2. Makan cukup makanan berserat 3. Olahraga Rutin 4. Menjaga berat badan 5. Cukup tidur 6. Pencegahan infeksi : kebiasaan mencuci tangan, sayuran dan daging sebelum dimasak 2. Minimalkan stress 3. Micro Nutrient : Zinc, Selenium, Asam Folat, Vitamin B, C, D,E 4. Natural Supplement
  • 30. 14
  • 31. LITERATUR Bahan dari berbagai sumber: • Germas Kemenkes • Harvard Medical School • IDI • BNPB • WHO