SlideShare a Scribd company logo
T R A V E L L E R M A G Z
azana TH
24
JULY
21
-
SEPT
21
Fashionably
Up To Date
with Branded
Goods,
Find More Here
Celebrate
Your Dream
Wedding
Safely During
Pandemic
Stay Safe
During Your
Vacation,
Here's How
Wonderful
Destination
Ideas
For Your Next
Staycation is
Here
* selama persediaan extrabed available
**syarat dan ketentuan berlaku
@azanahotels azanahotels
azana hotels
www.azanahotel.id
Experience Family or Business Travel
Like Never Before
Sterilized Hotel Area
Jaminan kamar
yang bersih & nyaman
Bebas antrean di Lobby &
Proses hanya 10 detik saja
Dapatkan Free Late Check out
hingga pukul 14.00
Check In & Check Out
Priority
Free Hygiene Kit
Dapatkan hygiene kit gratis
untuk tetap menjaga kebersihan
anda selama di hotel
Secretary
Finance
Advisor
Dicky Sumarsono
Lathifah Rahmadiyanti
Ririn Dwi Utami
Contributors
Design & Layout
Aisha Varellia F.
Advertising
Agus Haryanto
Freepik.com
Distribution Channel
PT. Azana Citra Indonesia
M. Bayu Anggara
Cover Art by
Niki Nony Mutiarani
Published by
ŸJogja
ŸMuntilan
ŸSolo
ŸTawangmangu
ŸSemarang
ŸMagelang
ŸPurwodadi
ŸGresik
ŸJepara
ŸJayapura
ŸLampung
ŸSidoarjo
ŸBengkulu
ŸPalembang
ŸKendari
ŸMalang
ŸBoneSulawesi
ŸBoyolali
ŸKediri
Ÿ Bali
ŸPurbalingga
ŸBlitar
ŸMadura
ŸBelitung
ŸJakarta
ŸSragen
ŸTulungagung
ŸTuban
ŸJember
ŸLumajang
ŸSurabaya
ŸBatuMalang
ŸBekasi
ŸNganjuk
ŸKarawang
ŸProbolinggo
ŸWonogiri
Jakarta Representative Office
Rasuna Oce Park,
+62 813 2908 8485
+62 812 2801 2346
Azana Corporate Office
Jl. Honggowongso 57, Honggowongso
Square Ruko A1 & A2 Solo,
Blok RO I/9 SCBD Epicentrum,
Jl. HR. Rasuna Said, Jakarta Selatan
12160
021 - 83781317 / 0813-8000-0712
Hotline Investor
0859-3533-0178
Central Java - Indonesia
+62 271 2932725; 7890408
www.azanahotel.com
Bali Representative Office
Van Dama Residence No 17.
Jl. Raya Padonan, Kuta Utara,
Badung , Bali 80361
FOR ADVERTISING ENQUIRIES
(0271) 2932725
0878-3628-0800 | 0813-2900-9285
0813-2908-8485
Dhanang Sukmana Adi
DISTRIBUTED TO:
Mahasiswa Fakultas
Kedokteran UNS
Penulis
Aisha Variella F.
CONTRIBUTORS
CONTRIBUTORS
CONTRIBUTORS
Azana Traveller Magz 24 3
Selamat datang di Azana Hotels & Resorts
Salam sehat tamu kami yang berbahagia,
Terima kasih pula untuk Anda yang telah aktif
mengikuti program vaksinasi dari pemerintah.
Seluruh staff di jaringan Azana Hotels & Resorts
juga telah tervaksinasi dan selalu melayani Anda
sesuai prokes yang aman. Kami tetap optimis
kondisi ini akan segera berlalu dengan
memberikan rasa aman bagi tamu kita yang
terhormat.
Kami berkomitmen untuk selalu menghadirkan
rasa nyaman dan aman bagi seluruh tamu.
Penerapan protokol kesehatan sesuai dengan
CHSE tetap menjadi prioritas kami. Tiap hotel
dalam jaringan Azana menjamin kebersihan dan
keamanan. Kami mendukung kebijakan
pemerintah untuk menekan persebaran Covid-
19 serta menjga kenyamanan dan keamanan
Anda di seluruh hotel dan resort kami.
Saya haturkan selamat dan salut kepada kita
semua yang masih tetap berjuang di masa
pandemi ini. Meski kondisi pandemi masih
fluktuatif, namun dengan prokes yang ketat
saya yakin kita akan aman terlindungi dari
wabah ini.
REETINGS
TOWONDERFULGUESTS
GGG
DickySumarsono
CEOAzanaHotels&Resorts
Tak terasa paruh pertama 2021 telah kita lalui,
dalam waktu enam bulan ini Azana
mempersembahkan unit hotel baru untuk Anda
pelanggan terkasih. Mulai dari Front One Budget
Hotel Bekasi, Votel Tulungagung, Front One Budget
Boyolali, Front One Budget Hotel Abepura Jayapura,
Votel Nirmala Malang, Votel Krakatau Semarang, &
Front One Hotel Gresik. Di paruh kedua 2021, kami
akan menghadirkan lebih banyak kebahagiaan
bersama Azana Style Pamekasan Madura, Front
One Green Boutique Hotel Abepura, Azana Asia
Hotel Cilacap, Azana Allura Boutique Hotel
Tawangmangu, Front One Cabin Semarang, Front
One Budget Hotel Sragen, Front One Hotel Tuban,
Votel Jogjakarta, Front One Hotel Timika Papua,
Front One Hotel Jakarta dan masih banyak lagi.
Sampai jumpa dalam kunjungan Anda berikutnya
ke Azana Hotels & Resorts di seluruh Indonesia.
Salam Sehat
Pada kesempatan ini izinkan saya mengucapkan
Selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H, tak lupa pula
saya ucapkan Dirgahayu Republik Indonesia Ke 76
bagi seluruh saudara di tanah air. Semoga kondisi
pandemi ini tak menyurutkan semangat kita untuk
selalu menebar kebaikan pada lingkungan sekitar
kita.
Semoga selalu sukses dan salam sehat !
Welcome to Azana Hotels & Resorts
Dear valued guest, may you're in perfect health,
Please let me salute us, who survive this pandemic.
Even though this pandemic hasn't ended yet, but I
believe with stict health protocol we will be safe and
protected from this wave.
I also appreciate those who actively participated in
government's vaccination program. I am happy to
inform that Azana Hotels & Resorts' staff are
vaccinated to give you beter and safer service. We're
optimistic that this pandemic will pass soon and will
On this occasion, allow me to wish you a Happy Eid Al-
Adha 1442 H, don't forget to say the 76th Dirgahayu of
the Republic of Indonesia to all brothers and sisters in
the country. Hopefully this pandemic condition does
not dampen our spirit to spread kindness to the
environment for those who needed.
Time flies and we have passed the first half of 2021,
within six months Azana has presented a new hotel
unit for you, dear customers. Starting from Front One
Budget Hotel Bekasi, Votel Tulungagung, Front One
Budget Boyolali, Front One Budget Hotel Abepura
Jayapura, Votel Nirmala Malang, Votel Krakatau
Semarang, & Front One Hotel Gresik. In the second half
of 2021, we will bring more happiness with Azana Style
Pamekasan Madura, Front One Green Boutique Hotel
Abepura, Azana Asia Hotel Cilacap, Azana Allura
Boutique Hotel Tawangmangu, Front One Cabin
Semarang, Front One Budget Hotel Sragen, Front One
Hotel Tuban , Votel Jogjakarta, Front One Hotel Timika
Papua, Front One Hotel Jakarta and many more.
Wish you always success and good health!
We're committed to provide comfort and safety for our
guests. We implements health protocols according to
CHSE guidance. Each hotels in our network guarantees
cleanliness and safety. We strongly support
government policies to suppress the spread of Covid-
19. We're also made your safety at our hotel as top
priority.
continue to provide a sense of security for our valued
guest.
See you on your next visit to Azana Hotels & Resorts
throughout Indonesia.
Azana Traveller Magz 24 5
Azana Traveller Magz 22
6
Fair Price For Everyone
HOTLINE INVESTOR
•Hary 087836280800 •Surya 081215517617 •Jatmiko 081329088485
Azana Hotels & Resorts Management - Honggowongso Square, A2 - Jl. Honggowongso No.57, Serengan, Surakarta, Jawa Tengah 57134
HUBUNGI SEGERA
Solusi bisnis hotel bintang 1 & 2 Anda
Ditangani oleh profesional
Dalam sistem yang lebih mudah
Dan revenue yang terjamin
WHAT’SINSIDE..
20
SVARGA BUMI -
SURGANYA SELFIE DI
MAGELANG 30
15
MEMBURU
GUDEG
MANGGAR
Kuliner Langka
Kahs Jogja
12
PRODUK
FASHION ASING
MAKIN DIMINATI?
YUK, INTIP 5
ALASANNYA!
27
WISATA DI PANTAI
TULUNGAGUNG
108
BEBERAPA CONTOH SUSUNAN ACARA,
RITUAL & MAKNA PROSESI
PERNIKAHAN ADAT JAWA
TIPS BERLIBUR KE
KOTA MALANG - BATU
SAAT PANDEMI
Azana Traveller Magz 24 7
Victoria Hotel School Malang @victoriahotelschoolmalang @victoriahotelschoolmalang
0822 609060 21
S E L A M A T H A R I R A Y A
Idul Adha
14 4 2 H
Temukan berbagai promo menarik dari
Front One Hotel Gresik
ront One Hotel Gresik yang berada
Fdi jantung kota Gresik yaitu Jl
Veteran no 68, di jalan raya utama
yang menghubungkan dengan kota
Surabaya. Dilengkapi dengan berbagai
fasilitas yang menunjang kebutuhan tamu
yang sedang melakukan perjalanan bisnis,
meeting, wedding, ataupun liburan.
Berlokasi dekat dengan wisata religi Sunan
Giri & Sunan Maulana Malik Ibrahim serta
beberapa tempat wisata lain seperti bukit
setigi, wisata alam Gosari serta keindahan
underwater dari pulau Bawean.
Start From
IDR
75.000 nett
/ person
Meeting Package
@frontonegresik
FRONTONE HOTEL GRESIK
Jl. Veteran No. 68, Gresik, Jawa Timur 61122
Phone 031-39932000
info@frontonehotelgresik.com
www.frontonehotelgresik.com
HOTEL
GRESIK
Your Next
Adventure Awaits
10 Azana Traveller Magz 24
INSIGHT
Azana Traveller Magz 24 11
PRODUK
FASHION ASING
MAKIN DIMINATI?
Y U K , I N T I P 5 A L A S A N N Y A !
12 Azana Traveller Magz 24
Begitu pula dengan merek busana asal
Jepang, Uniqlo, yang telah tersebar
pada lebih dari 40 cabang di negara
kita. Pernahkah kamu berpikir
mengapa merek-merek fashion
tersebut begitu digemari oleh
masyarakat Indonesia hingga memiliki
puluhan cabang? Bahkan, mereka pun
mampu bersaing dengan merek-
merek lokal, lho! Yuk, simak 5 alasan
digemarinya brand busana asing oleh
masyarakat!
1. Persepsi bahwa merek asing lebih
berkualitas
a l a m e m a s u k i p u s a t
Kperbelanjaan, sederet toko
pakaian dari merek-merek
asing ternama siap menyambutmu.
H&M, Uniqlo, Zara, dan Pull & Bear
merupakan contoh brand fashion dari
luar negeri yang kerap kita temui di
sekitar kita. Melansir laman resmi H&M
yakni hm.com, merek busana asal
Swedia ini telah memiliki lebih dari 50
cabang di Indonesia.
Semakin tinggi kualitas suatu produk,
semakin tinggi pula kepuasan yang
akan diterima pelanggan (Kotler dan
Keller, 2009). Persepsi bahwa kualitas
produk asing lebih baik pun didukung
dengan persepsi bahwa teknologi,
sumber daya manusia, dan sistem
manajemen perusahaan asing pun
lebih baik dalam memproduksi produk
tersebut (Kussudyarsana, 2016).
A p a k a h p a k a i a n i n i n y a m a n
digunakan? Apakah kainnya mudah
dibersihkan? Apakah warna pakaian ini
m u d a h l u n t u r ? P e r t a n y a a n -
pertanyaan tersebut kerap muncul
dalam benak kita ketika akan
berbelanja pakaian. Kualitas adalah
salah satu aspek yang penting untuk
dipertimbangkan kala akan membeli
sebuah produk pakaian.
Dalam sebuah survey terhadap
P e n e l i t i a n y a n g
dilaksanakan Atmadji
tahun 2004 menyatakan
bahwa salah satu alasan
penduduk Indonesia membeli
p r o d u k i m p o r y a i t u u n t u k
menentukan identitas diri mereka di
masyarakat. Hal ini didukung dengan
pernyataan Gay et al. tahun 1997
yang menyebutkan bahwa produk
yang digunakan seseorang dapat
meningkatkan derajat diri mereka di
masyarakat.
sekelompok mahasiswa yang
dilakukan Setiawan tahun 2014,
mayoritas responden
menganggap bahwa
kualitas produk fashion
i m p o r l e b i h b a i k
daripada produk lokal.
Hal ini tentu membuat
toko pakaian merek asing
lebih rajin diburu oleh
masyarakat.
2. Rasa bangga kala
menggunakan produk
fashion asing
Penampilan fisik merupakan salah
satu hal yang menjadi indikator
penilaian seseorang di masyarakat.
Pakaian yang dikenakan pun
menunjang penampilan fisik
seseorang agar lebih diterima
masyarakat dan memenuhi standar
d i l i n g k u n g a n n y a ( N i a d a n
Zaichkowsky, 2000).
Tak terkecuali pada bidang fashion.
Menggunakan pakaian dari merek
f a s h i o n a s i n g t a k j a r a n g
menimbulkan rasa bangga karena
dianggap ngetren. Selain itu, brand
busana asing pun kerap dicap mahal
yang membuat sang pemakai
merasa bangga karena mampu
membeli produk tersebut.
Azana Traveller Magz 24 13
Etnosentrisme adalah sebuah kata
yang masih jarang terdengar di telinga
kita. Melansir laman resmi KBBI,
etnosentrisme memiliki arti sikap atau
pandangan yang berpangkal pada
masyarakat dan kebudayaan sendiri,
biasanya disertai dengan sikap dan
pandangan yang meremehkan
masyarakat dan kebudayaan lain.
Persepsi bahwa semakin tinggi harga
suatu produk maka semakin tinggi pula
kualitasnya membuat produk asing
yang harganya lebih tinggi tetap
diminati. Tak hanya itu, citra produk
fashion asing yang memiliki harga lebih
tinggi pun membuat orang-orang yang
memakainya merasa bangga karena
mampu membeli produk tersebut.
A d a n y a e t n o s e n t r i s m e p a d a
k o n s u m e n m e m b u a t m e r e k a
menganggap negatif produk impor
dan lebih memilih membeli produk
lokal (Tjiptono dan Craig-Less, 2004).
Konsumen yang bersikap etnosentris
menganggap membeli produk impor
dapat memperburuk perokonomian
negara, menyebabkan pengangguran,
dan tak bersikap patriotisme.
4. Etnosentrisme konsumen yang
rendah
Selain kualitas, harga juga termasuk
aspek yang kerap dipertimbangkan
saat akan membeli sebuah produk.
Produk fashion asing kerap mematok
harga lebih mahal dibandingkan
m e r e k l o k a l . H a l i n i p u n t a k
menyurutkan minat konsumen untuk
membelinya karena harga kerap
dijadikan indikator kualitas barang
(Schiffman & Kanuk, 1995).
3. Harga lebih mahal? Tidak
masalah!
Adanya sikap ini tentu akan membuat
produk pakaian lokal lebih dipilih
daripada produk asing. Namun,
Karena bersumber dari luar negeri, brand fashion
asing pun dapat dianggap lebih memahami
kebutuhan pakaian yang sedang menjadi tren di
luar negeri. Oleh karena itu, toko-toko pakaian
bermerek asing pun lebih ramai diburu oleh para
pengejar tren.
Kita hidup dalam era di mana segala macam
informasi dapat diakses dengan mudah. Begitu
pula dengan informasi mengenai budaya dan tren
yang tengah berkembang di luar negeri. Tak
terkecuali tren budaya fashion yang terus
mengalami perkembangan. Kaus bermotif tie dye,
blazer berukuran oversized, rompi rajut, hingga
celana jeans dengan potongan wide-legged
merupakan contoh pakaian yang tengah
Itulah 5 alasan mengapa produk fashion asing lebih
diminati oleh sebagian kelompok masyarakat.
Namun, produk fashion lokal dan asing sama-sama
keren dan berkualitas, lho! Setiap merek pun
memiliki ciri khas masing-masing yang
membedakannya dengan merek lain. Kamu pun
pasti memiliki merek fashion favorit, 'kan?
konsumen non-etnosentris
akan bersifat lebih obyektif
dalam memilih produk fashion
y a n g a k a n d i b e l i t a n p a
memedulikan di mana produk
tersebut diproduksi.
5. Tren dunia fashion yang terus berkembang
14 Azana Traveller Magz 24
Memburu
Gudeg Manggar
Kuliner Langka Khas Yogya
ota Yogyakarta terkenal akan makanan
Kkhasnya yaitu gudeg. Dibuat dari buah
nangka yag dimasak dengan cita rasa
manis disertai dengan beberapa lauk bacem
seperti tempe, tahu, telur, ayam, dan sambel
krecek. Selain gudeg nangka, Yogyakarta juga
punya variasi gudeg lainnya yang bisa dibilang
lebih istimewa karena lebih susah didapatkan
yaitu gudeg manggar.
Gudeg manggar memiliki perbedaan mendasar
dengan gudeg nangka pada pemilihan bahan
bakunya. Manggar atau bunga muda pohon
kelapa menjadi bahan utama gudeg manggar.
Bumbu dan lauk pelengkap gudeg manggar
biasanya sama seperti gudeg nangka kebanyakan
yaitu aneka bacem, peyek dan sambel krecek
sehingga perbedaan cita rasanya tidak terlalu
Berasal dari daerah Bantul, gudeg manggar memiliki
akar sejarah yang cukup menarik. Konon, dipilihnya
manggar sebagai pengganti nangka adalah bentuk
perlawanan rakyat bantul pada masa perang
Diponegoro melawan Sultan Hamengkubuwono
yang pada masa lalu dianggap memihak Belanda.
Ada pula cerita yang menyebutkan bahwa Puteri
Pembayun Raja Mataram yang mendapat julukan
Nyai Ageng Mangir Wonobudoyo adalah pencipta
gudeg manggar di ratusan tahun yang lalu. Bagi yang
memakan gudeg manggar tersebut konon akan
dikelilingi oleh aura keraton. Legenda ini
dimanfaatkan oleh Mooryati Soedibyo, kerabat
keratin sekaligus pebisnis di bidang kecantikan untuk
kentara. Tekstur gudeg manggar yang lebih padat
atau akas yang biasanya lebih dicintai oleh penikmat
gudeg manggar.
www. infokuliner.com
Azana Traveller Magz 24 15
Gudeg manggar lebih susah untuk dicari dibandingkan
dengan gudeg nangka. Gudeg manggar paling mudah ditemui
di daerah Bantul, dimana tempat gudeg ini berasal. Salah satu
faktor yang membuatnya langka adalah bahan bakunya yang
susah didapatkan. Hanya bagian paling muda dari
keseluruhan bunga kelapa yang bisa diolah, serta hanya dari
pohon kelapa yang sudah tidak produktif yang bisa diambil
bunga manggarnya. Maka tidak heran jika harga gudeg
manggar lebih mahal dari gudeg nangka.
Untuk bisa menyantap gudeg manggar yang lezat ini tidak
harus menunggu waktu festival gudeg manggar diadakan
setahun sekali. Sudah banyak tempat-tempat makan yang
menjual gudeg manggar yang mayoritas di daerah Bantul,
antara lain yaitu :
mempromosikan gudeg manggar secara internasional di
festival-festival serta mengatakan bahwa mengkonsumsi
gudeg ini akan membuat cantik luar dalam. Foto gudeg
manggar yang siap dinikmati pembeli. Diambil dari akun
Instagram Jogja Food Hunter.
1. Gudeg Bu Jumilan
Dahulu gudeg manggar hanya dikonsumsi oleh masyarakat
sekitar sebagai bentuk peringatan atau acara adat. Sekarang
dengan mulainya usaha mempromosikan gudeg manggar,
festival gudeg manggar yang diharidi pembuat gudeg
manggar se-DIY yang digelar di dusun Mangir, Bantul juga
ramai dikunjungi wisatawan baik lokal maupun internasional.
Berada disamping bank BPD Mangiran, Srandakan, Bantul.
Memiliki berbagai macam menu dengan harga beragam
dimulai dari Rp. 8000 hingga Rp. 250.000 untuk kemasan
paling besarnya, gudeg kendil yang sering dijadikan oleh-oleh.
Terkenal sebagai gudeg yang sering dikunjungi para artis
ibukota dan resep yang didapatkan langsung dari keraton.
2.Gudeg Bu Tinur
Berlokasi di Kasihan, Bangunjiwo, Bantul,
Gudeg Bu Tinur menyediakan gudeg
manggar dengan berbagai macam lauk
seperti pada umumnya yaitu bacem
tempe, tahu, telur, ayam, peyek, dan
sambel krecek. Buka dari pukul 8.00-
20.30. Gudeg Bu Tinur bisa didapatkan
dengan harga sekitar Rp. 30.000
Sumber : makanjogja.com
Sumber : www. travelingyuk.com
16 Azana Traveller Magz 24
Sudah berjualan sejak tahun 1980an, gudeg manggar
Bu Seneng mempertahankan cita rasanya yang
orisinil dengan menu pendamping khasnya yaitu
rebung. Berlokasi di Dusun Mangiran, Bantul, warung
sederhana Bu Seneng buka dari pukul 6 pagi hingga
jam 12 siang. Gudeg Manggar Bu Seneng juga
menyediakan gudeg dalam kemasan kendil agar
awet dan bisa dijadikan oleh-oleh keluar kota.
Menu makanan di Gudeg Pawon yang disajikan
langsung dari dapurnya. Berlokasi di Jalan
Parangtritis KM 11,5, Gudeg Pawon hanya buka
menjelang tengah malam hingga dini hari. Tidak
hanya gudeg manggar, menu lain seperti bothok,
nasi goring, mangut, dan wedang uwuh juga
disediakan langsung dari pawon tempat memasak
sekaligus menjadi tempat melayani pembeli.
3.Gudeg Manggar Bu Seneng
4.Gudeg Pawon
By: Syva Amelia
Sumber : www.tanahnusantara.com
Jl. Perumnas No 109A Caturtunggal Depok, Ngropoh, Sleman,
Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
WA : 0811-2954-588 | 0877
-1187
-0278
votelviurejogja
VIURE HOTEL
JOGJA
Twice the taste,
and keeping up
the traditions
“
”
Azana Traveller Magz 24 3
Azana Traveller Magz 24 17
LET’S EXPLORE
THE WONDERFUL
oF INDONESIA
Azana Traveller Magz 24 19
Surga-nya
Selfie
Sebuah pemandangan sawah menjadi
hal yang paling menarik perhatian
wisatawan sehingga tidak heran jika
banyak tempat wisata yang
menyuguhkan destinasi bertema
allo Front One Lovers!!!
HAda informasi wisata
menarik nih namanya
Svarga Bumi, Pastinya daya tarik wisata
ini tidak jauh dari Hotel Front One Inn
Muntilan.
di Magelang
Svarga Bumi
20 Azana Traveller Magz 24
sawah di Indonesia. Salah satu tempat yang kini menyuguhkan
pemandangan tersebut adalah Svarga Bumi yang berlokasi di
Magelang, Jawa Tengah. Sawah yang lengkap dengan beragam
spot fotonya ini termasuk salah satu yang baru di Magelang.
Kehadiran Svarga Bumi semakin melengkapi berbagai destinasi
sawah yang bisa di kunjungi di Jawa Tengah. Wisata ini terletak
di Jalan Borobudur, Ngadiharjo, Kecamatan Borobudur,
Magelang, Jawa Tengah. Jika berkunjung ke Candi Borobudur,
tidak ada salahnya jika Front one lovers juga menyempatkan
untuk merasakan langsung atmosfer wisata baru ini yang
terletak di sebelah selatan Candi Borobudur.
Tempat wisata yang dibuka untuk
berswafoto ini tentu saja memiliki
kurang lebih 20 spot foto gratis yang
bisa di nikmati baik dibawah terik
mentari maupun saat hujan. Beragam
spot foto pada wisata ini dirancang
oleh arsitek menggoda jiwa anda yang
gemar berburu swafoto keren seperti
ayunan, ranjang jaring-jaring sebagai
tempat bersantai, hingga kursi
gantung berlatar belakang
pemandangan sawah. Berbagai spot
foto yang tersedia didominasi dengan
warna putih dan kuning sehingga
konsentrasi warna yang berbaur
dengan hijaunya sawah membuat
wisata ini punya estetika yang tinggi.
Itulah beberapa informasi terkait
Svarga Bumi yang sangat dekat
lokasinya dengan monumen Buddha
terbesar di dunia yakni Candi
Borobudur. Beragam daya tariknya
siap menyambut anda.
Azana Traveller Magz 24 21
Front One Lovers, ada yang tidak
kalah menarik ini karena menginap di
Front One Inn Muntilan akan
mendapatkan free breakfast tiket
masuk distinasy wisata Svarga Bumi,
jadi anda yang menginap di Front One
Inn Muntilan bisa taking foto selfie
gratis atau menikmati hijauan
hamparan sawah di Svarga Bumi ini
loh..
Hanya dengan Rp. 360.000,-. Buruan
sebelum kehabisan Promo nya bisa
langsung Informasi dan Reservasi
dapat menghubungi di telepon No.
0293-5891999, WA 081250550707
atau kunjungi web kami;
www.frontoneinnmuntilan.com
Staycation
Deal
SUPERIOR ROOM BREAKFAST
IDR 360.000 ,-
nett / room / night
@frontonemuntilan
front one inn muntilan @frontonemuntilan
GET FREE TICKET
Svargabumi Borobudur
22 Azana Traveller Magz 24
SEKOLAH CALON GM
Azana Traveller Magz 24 23
ulungagung merupakan salah satu
Tkabupaten yang terletak provinsi Jawa
Timur. Kabupaten ini terkenal memiliki
tempat wisata pantai yang sangat unik dan keren
seperti berikut ini. Selain itu hamparan pasirnya
yang luas, pantai pantai tersebut juga memiliki
air laut yang berwarna biru jerni. Berikut pantai
tulungagung yang bikin ogah pulang.
Terletak di desa Jengglungharjo, Kecamatan
Tulungagung, pemandanganya sangat indah
mampu membuat siapa saja terpesona, memiliki
hamparan pasir yang lembut yang sangat luas
cocok untuk wisata keluarga, rombongan dan
olahraga voly pantai. Bisa dijelajahi sepanjang
hari secara gratis tidak dipungut biaya
1. Pantai Ngalur
1
2
Wisata Pantai
Di Tulungagung
Menginap Di Front One Hotel Tulungagung
24 Azana Traveller Magz 24
2. Pantai Batok Gebang
Jarak dari Pusat kota hanya 24 km dan
masih satu wilayah dengan pantai
Ngalur, begitu sampai dilokasi Pathok
Gebang akan disambut dengan
pemandangan yang sangat keren.
Suara deburan Ombak yang
menabrak karang merupakan daya
Tarik utama pantai ini.
3.Pantai Pucang Sawit
Keindahan pantai Pucang Sawit yang
terletak didesa Pucanglabang tidak
kalah indahnya dengan pantai pantai
yang ada di Belitung. Karakteristik
Telp. 0355-5239000, 082231158851
www.frontonetulungagung.com
utama dari pantai ini adalah adalah bebatuan pantai yang
ukuranya kecil-kecil, dipantai ini juga meyediakan
makanan kas daerah Tulungagung
Jalan Pangeran Antasari No. 1
Hotel yang memiliki fasilitas 40 kamar, 3 Ruang Meeting,
Parkir yang nyaman Wifi setiap area juga sangat
representative untuk Acara Meeting, Wedding, Ulang
tahun, Seminar, Workshop, Table Maner, Reuni, Arisan dll
Tulungagung Jawa Timur
Dengan konsep Smart Hotel bernuansa futuristic dan
artistic yang lebih memperhatikan kepuasan tamu
ditunjang fasilitas yang akan menjaga keyamanantamu
yang menginap, pelayanan kami perhatikan selama 24
jam penuh dengan harapan akan memberikan
pengalaman yang baru yang tidak terlupakan bagi
pengunjung
Front One Hotel Tulungagung
3
H O T E L
T U L U N G A G U N G
Azana Traveller Magz 24 25
Birthday Package
Start from 75.000 nett/ person
included Lunch / Dinner
Venue at Boemboe Restaurant
Minimum reservation for 20 persons
Benefit:
- Free Buffet venue for 4 hours
- Buffet Set Up Menu
- Standard Sound System
- Simple Decoration
- Free Flow Ice Tea & Mineral Water
- Free Welcome Snack
Arisan Package
Start from 75.000 nett/ person
included Lunch / Dinner
Venue at Boemboe Restaurant
Minimum reservation for 20 persons
Benefit:
- Free Buffet venue for 4 hours
- Buffet Set Up Menu
- Standard Sound System
- Simple Decoration
- Free Flow Ice Tea & Mineral Water
- Free Welcome Snack
Meeting Package
Start From 80.000 nett/person
included Lunch / Dinner
Minimum reservation for 15 persons
26 Azana Traveller Magz 24
ai semua !!!
HSemoga Bulan ini bulan yang Ceria.
Buat kalian yang pengen berkunjung ke Madura
pastinya staynya di Front One Hotel Pamekasan Madura. Satu-
satunya Hotel terbaik di Madura dengan Fasilitas yang lengkap
cocok banget bagi anda yang lagi perjalanan bisnis maupun
Traveller dapatkan Paket Staycation di Front One Hotel
Pamekasan.
Siapa yang tak bisa menolak kelezatan kulit ayam? Apalagi nih
ditambah nasi hangat dan sambal. Rasa pedas dan gurih pasti
bikin ngiler! Nah, weekend gini di rumah aja terus malas masak
mending pesan makanan via online atau langsung ke Front One
Hotel Pamekasan Madura. Kali ini promo menu spesial Nasi Kulit
Merdeka.
Staycation
ROOM PACKAGE
Stay 2 day| Twin Single Beds | Room Breakfast
Rp. 940.000,-NETT
RESERVATION:
0819 3922 2216
Sparkling
Madura
Azana Traveller Magz 24 27
Eduwisata Garam Madura merupakan
wisata baru yang terletak di desa
Bundher Pademawu Pamekasan,
yang terletak satu kecamatan dengan
Front One Hotel Pamekasan madura.
Objek wisata yang dikelilingi tambak
garam merupakan salah satu daya
tarik di Pamekasan bagi anda yang
ingin mengetahui proses pembuatan
garam madura. Tidak hanya edukasi
yang di dapat akan tetapi wisata ini
memiliki keindahan alam yang luar
biasa dan Pengunjung juga
diperkenalkan dengan
pengembangan hutan mangrove
dengan perahu kecil yang disediakan
oleh pihak pengelola.
Front One Hotel Pamekasan Madura
Jl. Jokotole 282 Pamekasan, East Java
Phone: 0324 3510000 Fax: 0324 3510001
www.frontonehotelmadura.com
PAMEKASAN MADURA
28 Azana Traveller Magz 24
TipsBerlibur
keKotaMalang–Batu
SaatPandemi
30 Azana Traveller Magz 24
erikut adalah 4 tips untuk
Bmelindungi diri dan
keluarga agar tetap bisa
menikmati liburan di masa pandemi:
1. Pastikan tubuh dalam
keadaan sehat
Virus Corona lebih mudah menular
di tempat yang tertutup dan padat
orang. Oleh karena itu, pilihlah
tempat berlibur yang luas, terbuka,
dan tidak terlalu ramai, misalnya
pantai atau kebun teh, supaya kamu
bisa menerapkan physical distancing
dengan mudah.
Selain itu, jika menginap di hotel,
pastikan hotel tempatmu menginap
sudah menerapkan protokol
2. Pilih tempat yang tidak
ramai
Bila ingin ke luar kota, sangat
penting pula untuk memastikan
tinggi atau rendahnya kasus
penyebaran virus Corona di tempat
yang akan kamu kunjungi. Info
mengenai ini bisa kamu dapatkan
dengan mudah dari internet.
Pastikan kamu dan keluargamu
dalam keadaan sehat. Beberapa
tujuan wisata dikota Malang dan
Batu, terutama yang berada di
wilayah berbeda, mewajibkan untuk
melakukan rapid test . Bila perlu,
kamu juga bisa melakukan tes PCR
yang hasilnya lebih akurat. Selain
untuk memastikan kesehatan diri
sendiri, kamu bisa melindungi orang
lain yang akan bertemu denganmu
di tempat wisata nanti.
kesehatan dengan baik. Kamu bisa
memastikan ini dengan melihat
website mereka maupun dengan
menelepon mereka langsung.
3. Bawa peralatan pribadi
Jangan lupa untuk membawa
peralatan pribadi, seperti handuk,
sikat gigi, tempat minum, dan alat
makan. Hal ini adalah untuk
mencegah kemungkinan penularan
virus Corona dari barang-barang.
Pastikan setiap anggota keluarga
juga membawanya, ya.
Selain itu, penting juga untuk selalu
membawa hand sanitizer, karena
tidak semua tempat menyediakan
wadah untuk mencuci tangan.
4. Selalu sediakan masker dan hand
sanitizer
Di mana pun kalian berada, pastikan
untuk tetap mengenakan masker,
meskipun kamu dan orang-orang di
sekitarmu terlihat sehat. Bawalah
lebih dari 1 masker sebagai
cadangan.
Itulah tips aman berlibur saat
pandemi yang perlu kamu terapkan.
Kendati kamu dan keluarga sudah
diperbolehkan untuk mengunjungi
tempat-tempat wisata, tetap
utamakan kesehatan diri kalian
selama berlibur di saat pandemi, ya.
Azana Traveller Magz 24 31
Jl Baluran No. 21Oro Oro Dowo, Klojen, Kota Malang
Phone (0341) 347 888 Fax (0341) 361 184
frontoneb21malang@gmail.com | sales@frontoneboutiquemalang.com
PAKET TOUR
BROMO + RAFTING
Paket Tour Bromo + Rafting
1.358.425,-nett
FASILITAS
-1 night stay in Superior Room
-2 persons Bromo + Rafting (minimum order 4 persons)
-Breakfast for 2 persons (Hotel)
-Lunch for 2 persons (Rafting)
-Transport Hotel - Bromo – Tumpang (Rafting) - Hotel
termasuk Jeep
-Tiket masuk wisata
ITENARARY
23.30 Penjemputan di Hotel
03.30 Wisata SUNRISE BROMO
06.00 Perjalanan ke PELATARAN WIDODAREN
06.30 Wisata KAWAH BROMO & PURA LUHUR POTEN
09.00 Wisata PASIR BESISIK
09.45 Wisata SAVANA (BUKIT TELETUBIES)
10.30 Perjalanan ke Meet point RAFTING
12.00 Istirahat + welcome drink
12.45 Start Rafting
14.45 Finish Rafting + Lunch
15.45 Perjalanan ke Hotel
B O U T I Q U E B 2 1
H O T E L
M A L A N G
/package
IDR
32 Azana Traveller Magz 24
Where
Forever Begins
Have it all, om traditional wedding to modern wedding
Azana Traveller Magz 24 33
34 Azana Traveller Magz 24
Azana Traveller Magz 24 35
ront One Boutique Hotel
FKarawang is a hotel in a good
neighborhood, which is located
at West Karawang. Not only well
positioned, but Front One Boutique
Hotel Karawang is also one of hotels
near the following Resinda Park Mall
within 0.5 km, Mandaya Hospital
within 0.5 km, ATM Center, Food
Court Center In Grand Taruma and
Taruma Leisure Water Park.
About Front One Boutique Hotel
Karawang For you, travelers who wish
to travel comfortably on a budget,
Front One Boutique Hotel Karawang
WiFi is available within public areas of the property to help you to
stay connected with family and friends. Front One Boutique Hotel
Karawang is a hotel with great comfort and excellent service
according to most hotel's guests. Front One Boutique Hotel
Karawang is a wise choice for travelers visiting West Karawang.
Front One Boutique Hotel Karawang is the smartest choice for
you who are looking for affordable accommodation with
outstanding service. 24-hours front desk is available to serve you,
from check-in to check-out, or any assistance you need. Should
you desire more, do not hesitate to ask the front desk, we are
always ready to accommodate you.
is the perfect place to stay that provides decent facilities as well
as great services.
Greetings
From
Front One Boutique
Hotel Karawang
36 Azana Traveller Magz 24
- Deluxe Queen Bed 5 Rooms
Total 22 Rooms
1. Type of Room
- Deluxe King Bed 10 Rooms
- Deluxe Twin Bed 7 Rooms
- Deluxe King Bed 180 X 200
2. Size of Room
- Deluxe Queen Bed 160 X 200
- Deluxe Twin Bed 90 X 200
- Deluxe Room Rp. 580.000
3. Publish Rate
- AC Self Control
4. Room Facilities
- Tv LCD 42”
- Mineral Water
- Slipper
- Kettle Jug / Tea / Coffee Maker
- Free Parking
- Free WiFi
- Guest Elevator
- Room Service
- Shuttle Service
- Shampoo & Shower Gel
- Water Heather
- 22 Deluxe Rooms
5. Hotel Facility
Komplek Dharmawangsa Grand Taruma A7-8
Jl. Interchange, Jl. Akses Tol Karawang Bar.,
Sukamakmur, Kec. Telukjambe Tim., Kabupaten
Karawang, Jawa Barat 41361
www.frontoneboutiquekarawang.com |
info@frontoneboutiquekarawang.com
Telepon: (0267) 8408286
@frontoneboutiquekarawang
Seasonal
Cheer
Azana Traveller Magz 24 37
elcome June, Urban
Wstyle Hotel by Front One
kembali menghadirkan
promo kamar yang sangat menarik.
Promo hotel yang berada di jantung
kota Pringsewu ini berlaku bagi tamu
yang menginap di tipe kamar
Superior, dengan mengangkat tema
“JULEHA (Juni Juli Liburan Hemat)”.
Hotel bintang 3 yang berlokasi di
Jalan Ahmad Yani No.999, Kota
Pringsewu, Lampung ini
mengistimewakan bulan Juli dengan
menghadirkan promo kamar dengan
harga bersahabat. Ada benefit
tambahan bagi tamu yang memesan
dengan menggunakan harga promo
ini. Banyak fasilitas-fasilitas yang
termasuk pada paket, yaitu sudah
termasuk welcome dinner for 1
persom, discount 10 % di Restaurant,
discount 10% laundry, dan ada juga
cashback 10% ketika extend ,
ditambah lagi fasilitas gratis internet
dan gratis parkir.
Selain itu Urban Style menyediakan
paket wedding, IDR 33.000.000 untuk
350 orang. Mulai dari 75.000 per
orang, 100.000 per orang, 150.000
per orang.
Included :
Buffet, Fruit Carving, Free Venue
Indor or Outdoor, Free Decoration
Room, Free Sound System, Free
Keyboard, Free Parking Area.
Kami memberikan service terbaik untuk kenyamanan para tamu
Urban Style Frontone Hotel dan wujudkan impian pernikahan
anda secara Spektacualer & Unfogettable moment bersama kami
di Urban Style by Frontone Hotel
38 Azana Traveller Magz 24
I
e t
k H
a a
M p
e pen
W
Azana Traveller Magz 24 39
Bukan sekedar menghadirkan suasana makan
malam yang berbeda, Romantic Dinner adalah
salah satu aktivitas yang dapat mempererat
hubungan Anda dan pasangan. Jangan lewatkan
penawaran menarik dari Front One Inn Kediri,
nikmati Romantic Dinner Package dengan
suasana yang intim di The Melody Swimming
Pool. Menyajikan menu makanan yang lengkap
(mulai dari appetizer, main course, hingga
dessert) dan menggugah selera. Selain itu, jika
Anda memesan Romantic Dinner Package maka
ront One Inn Kediri, hotel budget bersih
Faman nyaman dilengkapi dengan fasilitas
restoran, meeting room dan kolam
renang. Sangat STRATEGIS, hanya 100 meter ke
Kantor Pemkab Kediri dan 1 km dari Monumen
Simpang Lima Gumul Kediri, tepatnya di Jl.
Erlangga No. 7A, Katang, Kabupaten Kediri.
Menjadikan Front One Inn Kediri pilihan yang
tepat untuk Menyelenggarakan berbagai
kegiatan istimewa Anda, seperti; wedding,
meeting, gathering, arisan maupun seminar
dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.
2. Romantic Dinner Package Rp 500.000,-
nett/couple
Front One Inn Kediri menyediakan paket Intimate
Wedding Package untuk 40 orang, harga sangat
terjangkau dan banyak keuntungan antara lain;
buffet prasmanan, sound system, simple
decoration, LCD Proyektor dan free menginap di
Executive Room lengkap dengan Honeymoon Set
Up dan free minibar. Selain paket tersebut, Front
One Inn Kediri juga mengakomodasi keperluan
calon mempelai dalam merancang pernikahan
impian sesuai dengan budget yang dimiliki.
1. Intimate Wedding Package Rp 2.969.969
nett
40 Azana Traveller Magz 24
Anda akan mendapatkan potongan harga sebesar
50% untuk pemesanan kamar di semua tipe, free
simple decoration (Honeymoon atau Birthday Set
Up)
3. Meeting Package mulai dari Rp 35.000, nett
Memasuki Fase New Normal, kegiatan meeting
tetap bisa dilakukan di Front One Inn Kediri.
Tentunya dengan harga yang kompetitif mulai dari
Rp 35.000,- lengkap dengan aneka pilihan menu
makanan dan fasilitas penunjang kegiatan meeting
Anda. Layout dan ruang meeting ditata sedemikian
rupa dengan konsep Physical Distancing sesuai
anjuran Pemerintah, tanpa mengurangi
kenyamanan.
4. Arisan Package mulai dari Rp 58.888,- nett
5.Birthday Package mulai dari Rp 59.000,- nett
Rayakan hari istimewa Anda ditempat yang
istimewa, Front One Inn Kediri menawarkan
Birthday Package dengan venue yang menarik (The
Symphony Hall atau The Melody Swimming Pool),
pilihan menu yang variatif dan free complimentary
room untuk menunjang kemeriahan acara Anda.
Jadi, Anda tak perlu bingung memilih lokasi
perayaan hari ulang tahun karena Front One Inn
Kediri memberikan fasilitas yang lengkap untuk
momen spesial Anda.
Menjaga hubungan dengan rekan maupun kerabat
dengan aneka menu makanan yang menggugah
selera, bisa menambah keakraban sekaligus
memberikan pengalaman yang berbeda. Arisan
Package jadi solusi bagi Anda yang ingin
mengadakan jamuan makan anti ribet dengan
kualitas makanan terbaik di Front One Inn Kediri.
Front One Inn Kediri
No WA : 0811-3212-031 Tlp: 0354-2892120
Facebook: FrontOne InnKediri
Marketing: 0857-4588-8180 (SARA)
Jl. Erlangga No.7-A, Sukerejo, Katang, Kediri
Azana Traveller Magz 24 41
42 Azana Traveller Magz 24
SPLASHIN' GOOD TIME
Azana Traveller Magz 24 43
Tanjung Priok port.
Tanjung Priok Port is the largest and busiest port
in Indonesia, located in Tanjung Priok, North
Jakarta. This port serves as a gateway for the flow
of goods in and out of export-import and inter-
island goods. This port handles more than 30%
of Indonesia's non-oil and gas commodities,
besides that 50% of all goods flows out/in
Indonesia pass through this port. Therefore,
Tanjung Priok is a barometer of the Indonesian
economy.
Tanjung Priok Harbor is very close to Hotel Front
One Cabin Sunter, so it is perfect for friends who
want to find lodging accommodations close to
the port.
Ancol Beach.
Since its inception in 1966, Ancol Dreamland or
commonly called Ancol has become an integrated
tourist area by the DKI Jakarta Provincial
Government. Parks and beaches are amusement
rides that offer a fresh beach atmosphere for all
ages and groups. so it is suitable for all circles to
relieve fatigue for a moment, only 2.9km from hotel
front one cabin sunter Jakarta, so it is very suitable
for a resting place for those who will visit ancol.
Sunter - Jakarta
Point of interest
Stay In Trend
“
”
44 Azana Traveller Magz 24
- Sunday - Monday Special Rate
For those who are still confused about where to
stay for a staycation, we have a solution at the
Hotel Front One Cabin Sunter Jakarta, with IDR
185,000 already staying for a staycation at the
hotels.
- Weekdays Deals
Tired after coming home from work, home is
too far away, don't worry, try staying at Hotel
Front one Sunter Jakarta to enjoy the Room
Breakfast/Dinner promotion.
- Qurban Room Deal ( Special Eid al-Adha )
Celebrating Eid al-Adha with great joy, hotel
front one cabin cabin Sunter Jakarta has a
special promo on a special day.
Welcome To
Front One Cabin Hotel
Sunter Jakarta
- Indonesia Independence Day 2021
Don't miss the best deal on Indonesia
Independence Day, Front One Cabin Sunter gives
up to 50% discount on Indonesia Independence
Day (Term & Condition Apply).
- Social Media Special Deal
( 76th Indonesia Bangkit )
Follow our social media and get Disc up to 50% for
all room type ( Term and Condition Apply )
Get Discount
50%
All Type
of room
FOLLOW &
UP TO
@f rontonesunter
FRONT ONE CABIN HOTEL SUNTER
Jl. Agung Niaga III, Blok G4, No 21, Rt 014, Rw 013
Kel.Sunter Agung, Kec.Tanjung Priok
Phone: 021-22653079 Fax: 021-22654354
info@frontonecabinsunter.com
www.frontonecabinsunter.com
Azana Traveller Magz 24 45
@facadehoteltawangmangu
Facade Hotel Tawangmangu
Jl. Balekambang No. 8, Tawangmangu, Karanganyar 57792 Phone 0271 - 6901888
www.facadehotelbyazana.com | info@facadehotelbyazana.com
RESERVASI: 0813-2688-8822
539.000
IDR
NETT
/NIGHT
ST TH
BOOKING PERIOD 1 -10 AUGUST 2021
TH
STAY PERIOD 17 AUGUST 2021
INDEPENDENCE DAY
EARLY BIRD
INCLUDED BREAKFAST
SELERA
NUSANTARA
50.000
IDR
NETT
/ORANG
SABTU - MINGGU JAM 7.00 -10.00
T H E M A T I C B R E A K F A S T
2 nights
Rp. 490.000,-
included breakfast
3 nights
Rp. 730.000,-
included breakfast
Superior Room
2 nights
Rp. 690.000,-
included breakfast
3 nights
Rp. 1.030.000,-
included breakfast
Deluxe Room
Period:
th nd
18 - 22 July 2021
Phone: (031) 82517222 WA: 085748161200 Jl. Ketintang Baru III No.58, Ketintang, Kec. Gayungan, Surabaya, Jawa Timur 60231 @hersyafrontone
Berkah
Idul Adha
B O U T I Q U E H O T E L
We make you feel better than at home.
46 Azana Traveller Magz 24
Merdeka
Special Deal
Rp, 200.000 .-nett
/ night
Business Single Room
Included Breakfast
Period: August 2021
@frontonejakartaairport
@centralf ront1
Central Front One Inn Jakarta Airport
Jl. Husein Sastra Negara No 22 B&C, Benda, Tangerang Airport
Phone: 021 - 54318 777
info@centralfrontoneinnjakarta.com | www.centralfrontoneinnjakarta.com
September Ceria
Rp, 250.000 .-
Period: September 2021
nett
/ night
Superior Double Room
Included Breakfast
Idul Adha
Rp, 250.000 .-nett
/ night
Deluxe Twin Room
Included Breakfast
Azana Traveller Magz 24 47
Period: 1 July - 31 July 2021
SCHOOL HOLIDAY PACKAGE
Rp. 499.000 nett / 2 nights
- Early check-in on 12:00 PM
- Included breakfast 2 persons/day
-Free upgrade room, from superior
room to deluxe room
- Term and condition apply
- Free flow sambal
- Included (ikan nila, nasi putih,
lalapan, tea, juice, mineral water)
- Terms & condition apply
EVENT OF THE MONTH
18-19 July 2021
Rp. 55.000 nett
SAMBAL FESTIVE
KATAKAN SAH ( AKAD PACKAGE )
Rp. 5.000.000 nett / 50 persons
Period: 1 July - 31 July 2021
- Included buffet lunch / dinner for 50
persons
- Included simple decoration for akad
- Free stay 1 night deluxe room
- Free honeymoon room decoration
- Term and condition apply
July
01
02
NEW NORMAL
48 Azana Traveller Magz 24
FRONTONE HOTEL AIRPORT SOLO
Kompleks Ruko Adisumarmo,
Galeria Airport No.1 Jl Adisumarmo, Boyolali 57375
Phone: (0271) 781746 WA: 085228999419
www.frontonehotelairportsolo.com
@hotel_frontone_airport_solo
Period 1 August - 31 August 2021
PAMER ( PAKET MERDEKA )
Rp. 376.376 nett/room/night
- Early check-in on 12:00 PM
- Included breakfast 2 persons /day
- Free upgrade room, from superior
room to deluxe room
- Term and condition apply
- Included dinner for 2 persons
- Included buffet lunch / dinner for 50
persons
Rp. 5.000.000 nett / 50 persons
Period: 1 August - 31 August 2021
KATAKAN SAH ( AKAD PACKAGE )
- Included simple decoration for akad
- Free stay 1 night deluxe room
- Free honeymoon room decoration
- Term and condition apply
August
term and condition apply
EVENT OF THE MONTH
15 August - 16 August 2021
( ANGKRINGAN MERDEKA 76 )
Start from 5.000/item
ANGKA 76
Rp. 275.755 nett/room/night
SEPTAKULER
1 - 6 Sept 2021
7 - 14 Sept 2021
- Early check-in on 12:00 PM
- Superior room included breakfast 2
persons/day
- Free flow healthy drink at lobby
- Term and condition apply
Rp. 5.000.000 nett / 50 persons
- Included simple decoration for akad
- Free stay 1 night deluxe room
- Free honeymoon room decoration
- Term and condition apply
Period: 1 August - 31 August 2021
KATAKAN SAH ( AKAD PACKAGE )
- Included buffet lunch / dinner for 50
persons
September
EVENT OF THE MONTH
MAMA MUDA
Start from 25.000/person
- Chinese style service
- Free flow mineral water & tea
- Term and condition apply
( MAKAN MAKAN MURAH DAN ASIK )
17 Sept 2021
Tidak berlaku untuk hari raya besar dan weekend jika allotment sudah full
01
02
01
02
Experience solo or family travel like never before
Azana Traveller Magz 24 49
What’s On
Front One Hotel Jayapura
The Roof
bar & lounge
th
11 floor
50 Azana Traveller Magz 24
Valid: Month of August
th
Venue : The Roof 11 floor
th
Venue : The Roof l11 floor
1. ICED DARK CHOCO
55K nett
55K nett
th
Venue: The Roof 11 floor
Valid : September 2021
included Steamed Rice
Valid : Month of July 2021
th
Venue : The Roof 11 floor
Valid : July - September 2021
45K nett
2. Brave Heart
3. Moccaccino Frost
4. Curry Oxtails ( Buntut Kari)
140K nett
770K nett/ room
660K nett/ room
Executive room included
1. Sunday Fam
Breakfast for 2 persons
Only Sunday, Month of July 2021
Term &Condition apply
2. Hot Deal "TETAP MERDEKA”
DELUXE ROOM included
Only for 15,16,17 August 2021
Term &Condition apply
3. Stay and Dine
Deluxe Room include Breakfast
for 2 persons and
Only Every Monday ( Month of
September 2021)
Breakfast for 2 persons
Dinner for 2 persons
1,000,000 nett / room
Term &Condition apply
F&B Promotion
Room Promotion
Azana Traveller Magz 24 51
Kapan
Ke Jogja Lagi?
52 Azana Traveller Magz 24
DE LAXSTON HOTEL BY AZANA JOGJA
Jl. Urip Sumoharjo No.139 A, Klitren, Kec. Gondokusuman,
Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55222
Phone : (0274) 552-552 WA : 0895.2519.9599
delaxstonhotel@gmail.com
@delaxstonhotel
- Show student ID
st st
- Valid 1 July – 31 July 2021
Only Rp 15.000,- nett / portion
(de Royal Restaurant)
What the best days to treat the family,
relations and friends enjoying Dim Sum?
All About DIM – SUM
at 12.00 Am – 21.00 pm
- 21% tax & service
Benefits & Facilities:
- Daily in room breakfast for 2 persons
- Disc F&B UP 10%
- Stay 6 days – 5 Nights
Rp 1.300.000,- nett
Longstay Package
- Disc Laundry up 10%
Rp 250.000/room/night
st st
- Valid 01 July – 31 August 2021
6 Days 5 Nights
Only at
Benefits & Facilities:
University DEAL
- 1 night at Superior room only
Breakfast for 2 person
Only Rp. 317.045,- nett/night
Benefits & Facilities:
at 06.00 PM – 10.00 PM
Angkringan Kang Urip
Only at Rp 30.000 nett AUCE
NATIONAL IS ME
Every day at Lobby Lounge
st st
Stay period 01 – 31 August 2021
Indonesia Welcome Snack
While Celebrating the Independence
day on August 17, 2021, offer you to
taste the most famous traditional
dishes of Indonesia
JULY AUGUST
Only at Rp. 15.000 nett
Green tea, Oreo, Dark Choco,
September “SUPER SALE”
- 1 night at Superior room
- Daily in room breakfast for 2 persons
Only @ Rp 299.000 net
Benefits & Facilities:
- 21% tax & service
st st
- Valid 01 Sept – 30 Sept 2021
THAI TEA “ Lovers “
Choice your favorable taste of
White Choco
SEPTEMBER
Azana Traveller Magz 24 53
Azana Traveller Magz 23 57
National Is Me
Stay Period 01-31 Agustus 2021
Only
IDR 317.045
/room /night
Benefits & Facilities: Breakfast for 2 persons & Indonesian Welcome Snack
54 Azana Traveller Magz 24
CULINARY
Well crafted meals & beautiful setting
Azana Traveller Magz 24 55
The
empire
of
good
food
FRONT
ONE
BUDGET
HOTEL
ABEPURA
Black Rice Calamari
with Onion Ring
Free Chocolate Peanut Smoothie
100K
Nasi Bakar Tuna Kemangi
Free Virgin Mojito
100K
56 Azana Traveller Magz 24
Mandala W
edding
Wedding Package
IDR 67.000.000,- nett
For 300 persons
Ballroom usage for max 4 hours (Free 1 Hours)
300 portions bu et menu IDR 150.000,- (Choice Menu)
Free Test Foods max 4 persons (After 50% payment)
Free Snack & Beverage for technical meeting
Free Mineral water during function
Free Welcome Drink
Standard Sound System, Standard Projector
Free 1 Deluxe King Room
Free Afternoon tea for max 4 persons
Free Complimentary food for 5 persons
Paket Wedding I:
BUDGET
ABEPURA
Azana Traveller Magz 24 57
Shocking
Deal
Shocking
Deal
Superior Room
Start
From 450K
Free Early check-in & late check-out
Merdeka
Super Deal
Merdeka
Super Deal
Superior Room
Start
From 494K
Discount up to
76%
all type of room
BUDGET
ABEPURA
BUDGET
ABEPURA
@frontoneabepura
Front One Budget Hotel Abepura
Jl. Teruna Bhakti, Yabansai, Heram, Kota Jayapura, Papua 99351
Phone: 0967-5171777 ; 0967-5171507
www.frontonebudgetabepura.com | info@frontonbudgetabepura.com
Weekend Getaway at Front One
BUDGET
ABEPURA
Special Room Deal for July - September 2021
58 Azana Traveller Magz 24
DJO FRONT ONE INN BENGKULU
Jl. WR. Supratman No.8, Kandang Limun, Kec. Muara Bangka Hulu, Kota Bengkulu, Bengkulu 38121
Telp: (0736) 7323251
info@djofrontoneinnbengkulu.com | www.djofrontoneinnbengkulu.com
@djofrontonebengkulu
INN
BENGKULU
170.845
Khusus check-in
tanggal 16, 17, 18 Agustus 2021
MERRIAH
DEKA
MERRIAH
DEKA
MERRIAH
DEKA
DISKON
50%
Untuk yang lahir
Di Bulan Agustus
NETT
/NIGHT
IDR
Idul Adha
Longstay Package
174.999 nett / night
(First Class)
3 days 2 nights
399.999 nett
4 days 3 nights
509.999 nett
Berlaku 19 Juli - 31 Juli 2021
SEPTEMBER
with MUKIDI
Murah Kita Diskon
First Class Room
MUKIDI DOLAN
IDR. 299.999
(1 N + Breakfast)
MUKIDI PIKNIK
IDR. 499.999
(2 N + Breakfast)
Steamboat
Food promotion
76.000 nett
for 2 persons
Berlaku Juli-September 2021
THE EXTRAORDINARY DAYS AT BENGKULU
Azana Traveller Magz 24 59
Azana Traveller Magz 23 53
Bride Room, Make Up Room, Standard Sound System, Spacious Parking Area ±200 Cars,
9 Items Buffet Menu for 80 Persons,
Ballroom with AC and Good Air Circula on, Se ng Arrangement (with social distancing set up),
Included:
Standard Covid Protocol, Special Room Rate for Family
W
e ed
t d
a i
m n
i g
t
n
I
nett / 80 persons
9.950.000
IDR
Informasi & Reservasi:
Jl. Jend. Sudirman No.72 Magelang
((0293) 365095 0821 1866 0808 / 0822 2001 8000 @front_one_resort_magelang
Stylist and convenient wedding at
Trio Front One Resort Magelang
60 Azana Traveller Magz 24
Jl. Leuwi Panjang No.10,
Muara Regency, Bandung
office@secatha.co.id
+62 818 0957 5577
Architecture
design Interior
construction management
edding Package, Pandemi Covid-19
Wmembuat banyak rencana tertunda mulai
dari rencana perjalanan kerja, traveling
hingga rencana pernikahan. Meski demikian, niat
baik untuk melakukan pernikahan masih tetap bisa
dilaksanan sesuai dengan protokol kesehatan Covid-
19. Nah FRONT ONE Ratu Hotel Nganjuk Ada promo
intimate wedding package yang sesuai kantong di
masa pandemi seperti ini start IDR 9.000.000,- saja
untuk 30 pax dan free deluxe room
Tidak hanya promo wedding, Front One Ratu Hotel
Nganjuk kini menghadirkan Paket Social event /
paket Arisan hanya dengan Rp 80,000/pax, inclusive
Sedudo Meeting Room, Lunch or Dinner, dan
Coffee Break. Di mana anda akan di sajikan menu
khas nusantara yang cocok di nikmati sebagai
makan siang maupun makan malam bersama
teman-teman
Intimate Wedding
P A C K A G E
IDR 9.000.000,-
FOR 30 PERSONS - FREE DELUXE ROOM
EVERYTHING YOU NEED TO KNOW ABOUT PLANNING
A STARS WEDDING GETAWAY IN NGANJUK
62 Azana Traveller Magz 24
@frontonenganjuk
Front One Hotel Nganjuk
Jl. Raya Bengawan Solo (komplek Perum Graha City No.1)
Begadung, Nganjuk 64413
Phone: 0358 - 3510000
info@frontonehotelnganjuk.com
www.frontonehotelnganjuk.com
Untuk memperingati Kemerdekaan RI,
Tidak hanya promo kamar nya saja
yang merdeka namun ada menu
makanan dan minuman nya juga yang
ngga kalah merdeka yaitu Ayam
Merdeka dan Happy Merdeka
Untuk promo makanan dan
minumanya pun tidak kalah dari
promo-promo lainya, Front One Ratu
Hotel Nganjuk mengeluarkan
beberapa menu baru yang di jamin
akan memanjakan lidah anda, Untuk
periode bulan Juli menu baru yang
beda dari yang lainnya yaitu Spear
Fruit Salad (Lumpia Buah) untuk
harganya sendiri cukup terjangkau
hanya Rp 22,000
Sedangkan untuk promo kamar nya
pun tidak ketinggalan, untuk
memperingati hari kemerdekaan RI
Front One Ratu Hotel Nganjuk
memberikan promo spesial mulai dari
Rp 330,000,- untuk type Deluxe Room
sudah termasuk sarapan pagi untuk
dua orang.
Minuman Happy Merdeka ini sangat
cocok untuk di minum di cuaca panas
kota Nganjuk, perpaduan buah
semangka dan soda yang di blend
dengan fresh milk akan terasa segar
ketika di minum di kala siang maupun
malam hari, untuk harga nya sendiri
di bandrol Rp 17.000
Dengan menikmati pemandangan
sawah dan gunung saat berada di
kamar sangat menyenangkan bukan
staycation di Front One Ratu Hotel
Nganjuk.
Super Deal
Kemerdekaan
330.000nett/night
AYAM
MERDEKA
HAPPY
MERDEKA
RP.
32.000,-
RP.
17.000,-
FESTIVAL MAKANAN MERAH PUTIH
DIRGAHAYU INDONESIA DIRGAHAYU INDONESIA
Azana Traveller Magz 24 63
Qurban
RoomDeal
Qurban
RoomDeal
START FROM
195K
INCLUDING BREAKFAST / DINNER
FOR 2 PERSONS
Merdeka
Super Deal
Diskon
50%
HAPPY 76 INDEPENDENCE DAY
2021
SUNTER
C A B I N HOTE L
FRONT ONE CABIN HOTEL SUNTER
Jl. Agung Niaga III, Blok G4, No 21, Rt 014, Rw 013
Kel.Sunter Agung, Kec.Tanjung Priok
Phone: 021-22653079 Fax: 021-22654354
info@frontonecabinsunter.com www.frontonecabinsunter.com
64 Azana Traveller Magz 24
Azana Traveller Magz 23
58
- Set Up Meja & Kursi
- 4 Jam Penggunaan tempat
- Mineral Water
- Permen
- 1 Night Stay at Deluxe Room
- Standard Sound system & 2 Mic
- Genset
Akad Nikah
P A C K A G E
Maksimal 35 Orang
Rp. 2.750.000,-
0852 3449 4748 AzanaGreenResort
JULI 2021
- Complimentary Tea & Coffee
SCHOOL BREAK STAYCATION
Limasan Resto
IDR 350,000,-/room/night
- Free Breakfast 2 Person at
at Morning time
- Free Amenities
- Free wifi Accses
- Periode 01-14 Juli 2021
DELUXE ROOM BREAKFAST
- Syarat & Ketentuan Berlaku
- Fasilitas Protokol Kesehatan
- Tempat Cuci Tangan
- Alat Pengukur Suhu Tubuh
- Hand Sanitizer
- Desinfektan Area
- Jaga Jarak
IDR 450.000,-/Room/Night
AGUSTUS 2021
Indonesian Independence Day
Special Rate
MERAH PUTIH STAYCATION
ROOM PACKAGE
EXECUTIVE ROOM PACKAGE
Weekend ( Friday-Sunday)
Weekdays ( Monday-Thursday)
IDR 425.000,-/Room/Night
- Free Wifi Access
(Minimal Stay 2 Days )
- Free Amenities
( Weekend Package Minimal Use
2 rooms/night)
- Free Laundry Service
- Free 1 Extra Bed Only
- Periode 15 – 31 Agustus 2021
- Syarat & Ketentuan Berlaku
at Limasan Resto
- Free Breakfast 2 Persons
Venue Pendopo Area
National Rte 3, Gayam, Lebak, Pracimantoro, Wonogiri Regency, Central Java 57664
Explore your destination with us.
Hello,
Tuban
ANOTHER GREAT JOURNEY
BEGINS SOON IN TUBAN
@frontonetuban
FRONT ONE HOTEL TUBAN
OPENING IN DECEMBER 2021
PAMEKASAN
MADURA
Jl. Jokotole No.282, Lumbang, Buddagan, Pademawu, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur 69323
Phone 0324-3510000 WA 081939222216
www.azanastylehotelmadura.com | info@azanastylehotelmadura.com
THE ONLY 4 STARS HOTEL IN MADURA
GRAND Ballroom 800 guest capacity
sky lounge 100 guest capacity
Outdoor wedding 800 guest capacity
MEETING ROOM
RESTAURANT
Swimming Pool & Gym
Cross Road Garden
NOW OPEN
AUGUST 2021
@azanastylemadura
66 Azana Traveller Magz 24
bermain keluarga (playground)
* tidak berlaku untuk publik holiday
* Berlaku selama bulan Juli 2021
* free wifi, swimmingpool & taman
* 10% Disc.tiket masuk petik apel
Syarat & Ketentuan :
* Berlaku hari Minggu s.d Kamis
* 10% Disc. food & beverage
untuk reservasi 1 kamar 2 malam
DISCOUNT 50%
01 - 31 Agustus 2021
Deluxe, Executive
- Tipe kamar Superior,
(KTP / SIM)
SHOCKING RATE !
UNTUK 5 ORANG PERTAMA
DENGAN UNSUR NAMA AGUS
YANG LAHIR DI BULAN AGUSTUS
- Berlaku mulai tanggal
- Menunjukkan Kartu Identitas
- Breakfast
- 1 Night Stay
- Free Tiket Masuk Petik Apel
Included
SEPTEMBER CERIA
ONLY Rp 350.000,-
01
B O U T I Q U E H O T E L
T H R E E E I G H T
Jl. Hasanudin 1, Batu Malang 65313
Telp 0341 - 511777
www.38frontoneboutiquebatu.com | info@38frontoneboutiquebatu.com +62 817 530 123
38frontoneboutique
Pay One
Get One Free
499.999,- Nett
Room Only
IDR
02
AGUSTUS 2021 SEPTEMBER 2021
+62 813-3673-3687
Reserve Now
0817-530-123
A GREAT ADVENTURE BEGINS HERE
DIRGAHYU INDONESIA
MULAI DARI
RP.188.000,-/NIGHT
ROOM ONLY
SELAMA BULAN JULI - SEPTEMBER 2021
N Y A M A N D E N G A N V I E W M E N A R I K
D I R U A N G I N T E R A K S I C A F É L T . 4
STAYCATION
JL. JENDERAL SUDIRMAN NO.108, CABEAN, KEC. SEMARANG BARAT
KOTA SEMARANG, JAWA TENGAH 50141
PHONE: (024) 30008888 WA: 0823-2420-6884
CHARMING STYLE
AND COZY COMFORT.
70 Azana Traveller Magz 24
@frontonedgreenabepura
G R E E N B O U T I Q U E H O T E L
ABEPURA
Opening in
August 2021
Front One Green
Boutique Hotel Abepura
www.frontoneboutiquedgreen.com
Jl. Gerilyawan No.111, Kamkey, Abepura,
Kota Jayapura, Papua 99351
Phone: (0967) 585010
RESERVATION: Phone / WA 081230125032
Jl. Kolonel Sugiono 47 Malang. www.votelnirmalamalang.com | info@votelnirmalamalang.com Votel Nirmala Hotel Malang
@votelnimalamalang
399.000
IDR
ONLY
/ROOM
3NIGHTS
STAY
175.000
IDR
ONLY
NETT
/NIGHT
STAYCATION
PACKAGE
LONG STAY
FOR HOLIDAY
SIMPLE, UNIQUE, FRIENDLY.
Azana Traveller Magz 24 71
INFORMASI & RESERVASI:
Jl. Jaksa Agung Suprapto No.26, Mojoroto, Kec. Mojoroto, Kediri, Jawa Timur 64112
Telp: (0354) 779999 WA: 0878-6157-6045
www.lotusgardenhotel.com | reservation@lotusgardenhotel.com
@lotusgardenhotel
Fasilitas :
Free ruangan, free listrik, menu prasmanan atau hampers,
free parkir, free pengambilan foto di area hotel, free kamar
Intimate
Wedding
mulai dari
Rp 3.000.000,-
Sego Bakar Mantap
Krengseng Iga, Iga Bakar,
Sup Iga, Asam Asam Iga
Mulai dari 10.000 dengan
aneka pilihan isi seperti
ayam, ikan teri, jamur, daun
ketela
Iga Promo
Harga Rp 50.000,-
akar M
B an
o
g ta
e p
S
MULAI DARI
10.000/pcs
IDR
50.000/nett
IDR
Free ruangan, free sound system, 1 x makan , 1 x Coffee Break, mic/wireless, TV LED, note pad pensil, flipchart, WIFI
untuk 30 orang
72 Azana Traveller Magz 24
Food & Beverage Disc 10% for all
Menu di Luv Café
Start From 180.000
SUMO ( Sunday – Monday )
ront One Budget Bekasi yang
Fberalamat di Ruko Mutiara ,
Jalan Ahmad Yani B9 No 5-6
Margajaya Kota Bekasi, ini sangat
stategis sekali daei pusat Kota Bekasi.
Dari Hotel kami banyak Pusat
Perbelanjaan / Mall Area di Kota
Bekasi, ada pun untuk ke pusat
pemerintahan sangan stategis karena
berdekatan dengan Kawasan Pusat
Pemerintahan Kota Bekasi (Pemkot
Kota Bekasi) dan hanya 5 menit
menuju Stasiun Kereta Api Bekasi.
Stayca. on Ceria
DI FRONT ONE BUDGET HOTEL
BEKASI
Start From
Superior 150.000
Deluxe 180.000
Executive 220.000
Suite 300.000
Long Stay
Package
WELCOME TO HAPPINESS
Azana Traveller Magz 24 73
BUDGET
BOYOLALI
SOFT
OPENING
RATE
DEALS
SOFT
OPENING
RATE
DEALS
Soft Opening Rate
159.000
209.000
Business Room
Superior Room
Deluxe Room
FREE SOUVENIR
279.000
Berkesempatan untuk
menginap gratis dengan
cara memberikan review
FREE BREAKFAST
Front One Budget Hotel Boyolali
Jl. Boulevard Soekarno, Kemiri,Mojosongo, Kabupaten Boyolali 57482
Phone: (0276) 3282999
www.frontonebudgetboyolali.com
MERDEKA
Special RATE
Bagi yang berulang tahun
di bulan Agustus
170.821
IDR
nett
Business Room + Room Breakfast
S&K berlaku
BUDGET
MALANG
Jl.Puncak Borobudur, Center Point B22 Mojolangu, Lowokwaru, Malang 65142
Phone 0341-4366787 WA: 0821 1507 1247
www.frontonebudgetmalang.com
@frontonebudgetmlg
Front One Co-Working Space
Available untuk living room
50K per orang min pemesanan 5 orang
Pemakaian 3 jam
Living room
Meal 1x
Mineral water
74 Azana Traveller Magz 24
Agustus
National is Me
Hemat 45K all type of room from
publish rate
Periode 15-18 Agustus2021
Rate starting from 125K
September
- Snack Breakfast
Enjoy September
- Free tea/Coffee
S E T I A B U D I - S O L O
C A B I N H OT E L
Joyful
July
Spesial Rate
start from
99K
Untuk reservasi
khusus melalui azanahotel.id
Enjoy September
- Free tea/Coffee
Agustus
National is Me
Hemat 45K all type of room from
publish rate
Periode 15-18 Agustus2021
September
Rate starting from 125K
- Snack Breakfast
C A B I N H OT E L
A Blistful
July Spesial Rate
start from
100K
Untuk reservasi
khusus melalui azanahotel.id
Azana Traveller Magz 24 75
Rp. 400.000
Dengan Sarapan Pagi
Rp. 200.000 (untuk 2 orang)
First Class
2
9m ukuran bed 160x200
Tanpa Sarapan Pagi
Rp. 450.000
Rp. 250.000 (untuk 2 orang)
Sarapan Pagi menggunakan Rice Box
Business Class
Rp. 250.000
Rp. 135.000 (untuk 1 orang)
Tanpa Sarapan Pagi
2
5m ukuran bed 90x200
Rp. 300.000
Rp. 180.000 (untuk 1 orang)
Dengan Sarapan Pagi
Jogja
Staycation
W I T H F R O N T O N E C A B I N H O T E L M A L I O B O R O
3 Hari 2 Malam 360.000 250.000
5 Hari 4 Malam 720.000 500.000
BUSINESS CLASS - Room Breakfast
4 Hari 3 Malam 540.000 375.000
Sarapan Pagi menggunakan Rice Box
Weekday Package
JulySweetHoliday
E V E R Y S TAY W I L L G I V E Y O U A R E A S O N T O S M I L E .
76 Azana Traveller Magz 24
Rp. 135.000 (untuk 1 orang)
2
5m ukuran bed 90x200
Business Class
Rp. 250.000
Tanpa Sarapan Pagi
Rp. 300.000
Rp. 180.000 (untuk 1 orang)
Dengan Sarapan Pagi
Rp. 500.000
Paket Merdeka
3 Hari 2 Malam
Business Class
2
9m ukuran bed 160x200
2
5m ukuran bed 90x200
Rp. 250.000 (untuk 1 orang)
Rp. 450.000
Dengan Sarapan Pagi
Rp. 400.000 (untuk 2 orang)
Dengan Sarapan Pagi
2
9m ukuran bed 160x200
First Class
Dengan Sarapan Pagi
Sarapan Pagi menggunakan Rice Box
Rp. 250.000 (untuk 2 orang)
Tanpa Sarapan Pagi
Rp. 200.000 (untuk 2 orang)
Sarapan Pagi menggunakan Rice Box
Rp. 400.000
Rp. 360.000
First Class
Rp. 250.000
Business Class
2
9m ukuran bed 160x200
First Class
Rp. 135.000 (untuk 1 orang)
2
5m ukuran bed 90x200
Rp. 180.000 (untuk 1 orang)
Rp.200.000 (untuk 2 orang)
Dengan Sarapan Pagi
Dengan Sarapan Pagi
Rp. 400.000
Rp. 300.000
Rp. 450.000
Rp.250.000 (untuk 2 orang)
Tanpa Sarapan Pagi
Tanpa Sarapan Pagi
- TV Flatt 32"
- TV Cable
- Wifi
- Mineral water
- AC
Fasilitas kamar :
- air panah air dingin
- handuk
- sabun, sampo, sikat gigi
- kamar mandi dalam
Tempat Wisata Terdekat :
- Pasar Bringharjo
- Taman Pintar
- Altar
- Malioboro
- Benteng Vredeburg
- Taman Sari Water Castle
- Keraton
- Alun Alun Kidul
- Tugu Jogja
FRONT ONE CABIN MALIOBORO - JOGJA
Jl. Jagalan - Beji No.61, Purwokinanti, Pakualaman,
Kota Yogyakarta,Daerah Istimewa Yogyakarta 55166
Telp: (0274) 5019195
www.frontonecabinmalioboro.com
info@frontonecabinmalioboro.com
@frontonecabinmalioboro
MALIOBORO
C A B I N H O T E L
AgustusMerdeka SuperSeptember
Pamerr
Azana Traveller Magz 24 77
Jl. A. Yani No.98, Sumberan Selatan, Wonosobo Barat, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56311
Phone (0286) 321188 WA 0811 2998 900
@frontonewonosobo
Azana Traveller Magz 24 79
Stayca on
at FrontOne Inn Sidoarjo
Rp.250.000
nett / Room Only
FREE
Tea, Coffee, Hot Chocolate
Cappuccino, Café Latte
W
edding Package
Mr & Mrs
Rp. 3.500.000 ,-
Kamar Pengantin - Buffet untuk 20 orang - Standard Sound System
MORE INFO & RESERV ATION:
Jl. Monginsidi No.52, Sidoklumpuk, Sidokumpul,Kec. Sidoarjo,Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61218
Telp: (031) 8051234 W
A 0813 4
766 0007
www.frontonrinnsidoarjo.com | info@frontonrinnsidoarjo.com
Modern, accessible
& affordable hotel in
Sidoarjo
Rayakan kemeriahan Hari Kemerdekaan Indonesia bersama keluarga di Frontone Inn Semarang.
Kapan lagi bisa staycation dengan harga terjangkau.
Superior Room
IDR 217.845,- nett/night
Room only
IDR 476.000,- for 2 Nights
Room Breakfast
Periode 17-19 Agustus 2021
SPECIAL
KEMERDEKAAN
Paket
Meeting Room
Start From
IDR 30.000
www.frontoneinnsemarang.com
FRONT ONE INN SEMARANG
Jl. Walisongo No. 421 Tambakaji, Ngaliyan Kota Semarang
Telp : 024 7643 1996 | Whatsapp : 0813 9243 6397 | instagram : @frontoneinsemarang
Making every stay brilliantly simple.
Rp. 35.500.000
Untuk 250 orang
Intimate TOP
Wedding Package
Included :
-Dekorasi pelaminan ( decor,karpet, welocome gate, kotak angpau, buku tamu, meja tamu, signature book ) - Buffet untuk 250 orang - Stall 1 200 orang -
- Stall 2 200 orang - Stall 3 200 orang - Standard Sound System - MC akad dan resepsi - Entertaintment (electune 1singer 1player) - Ruang Rias - Kamar
pengantin + honeymoon set up - Izin keramaian - Free parking - Kursi & meja - Wedding Organizer
R E S O R T
Y O G Y A K A R T A
Happiness is part of who we are
Fresh & Relax
Pool Package
Rp. 25.000,- /person
included handuk
Longstay
P A C K A G E
*Room Only
1 MINGGU
Rp. 999,999,- nett
30 HARI
Rp. 3,699,999,- nett
R E S O R T
Y O G Y A K A R T A
July
MEETING
PACKAGE
Start From
Rp. 29.999,-
/person
R E S O R T
Y O G Y A K A R T A
Benefits:
1x Coffee Break | High Speed WiFi | LCD Projector & Screen
Function Room ( 4 hours ) | New Normal Standard
R E S O R T
Y O G Y A K A R T A
Min. 20 persons
MERDEKA
SPECIAL RATE
Rp. 220,000,-
/rooms / Room Only
Azana Traveller Magz 24 83
BTS
Room
Promo
(Busin
ess
To
Stay)
- Stay at Business Class
- Period 01 July – 30 September 2021
- Free Late check out 02 PM
- Free tea/coffee service
- Free 1 souvenir package
Rp 876.000 nett
/ Room
for 5 nights
-Stay at First Class Room or Bunk bed Room
-Period 01 July - 30 September 2021
-Free Late check out 02 PM
-Free tea/coffee service
-Free 1 paket souvenir
Rp 1.234.000
nett / Room for 5 nights
W E E K L Y
M A M P A N G
RESIDENCE
84 Azana Traveller Magz 24
FRONT ONE SYARIAH RESIDENCE MAMPANG
Jl. Mampang Prapatan I No.60, RT.8/RW.6, Mampang Prpt.,
Kec. Mampang Prpt.,Kota Jakarta Selatan, Jakarta 12790
Telp: 021 - 25033777 WA: 0877-8267-7878
Rp 200.000 nett / night Room Only
-Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed
-Free coffee tea service
-Period 1 July – 31 Agustus 2021
-Gratis late check out hingga jam 14.00 WIB
Rp 238.000 nett / night
- Termasuk sarapan Fiesta 1 orang
-Free coffee tea service
-Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed
-Period 1 July – 31 Agustus 2021
-Gratis late check out hingga jam 14.00 WIB
Rp 268.000 nett / night
- Termasuk sarapan Fiesta 2 orang
-Free coffee tea service
-Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed
-Period 1 July – 31 Agustus 2021
-Gratis late check out hingga jam 14.00 WIB
PAMER JITU
PAMER JITU
(Paket Meriah Juli Agustus)
M A M P A N G
RESIDENCE
Rp 298.000 nett / night
dengan Sarapan Fiesta Choice
untuk maksimal 2 orang
Rp 258.000 nett / night
Room Only
-Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed
-Coffee Tea service
-Period 1 – 30 September 2021
-Gratis late check out hingga jam 14.00 wib
Rp 208.000 nett / night
dengan Sarapan Fiesta Choice
untuk maksimal 1 orang
Rp 188.000 nett / night
Room Only
-Menginap di tipe kamar Bisnis Class
-Coffee Tea service
-Period 1 – 30 September 2021
-Gratis late check out hingga jam 14.00 wib
September Ceria
- Appetizer
- Fiesta Dinner choice
- Dessert
- Free flow coffee, tea, mineral water
- Instagramable Place at roof top 4th floor
- Free souvenir package
*term and condition apply
Start from IDR 50.000 nett
minimum reservation for 8 persons
TEA Be
with you
Azana Traveller Magz 24 85
Front One Hotel Kendari
@frontonekendari
Jl. Kedondong No.889, Anduonohu, Poasia,
Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93231
No.Telp :(0401)3080 889
Wa : 0811 4000 359
Benefit:
·Stay 2 Night at Deluxe Room
·Include breakfast for 2 person
·Entry Swimming pool for 4 person
·Free wifi
·Term & Condition
Periode promo 1 - 31 Agustus 2021
Stay 2 Nights
at Deluxe Room
Rp.780.000,- Nett
SEMARAK
KEMERDEKAAN
Room Package
Reservasi:
No.Telp : (0401)3080 889
WA : 0811 4000 359
We care about your experience.
Travel is the only thing you buy
that makes you richer
88 Azana Traveller Magz 24
OPENING IN AUGUST 2021
ALLURA AZANA
RESORT
TAWANGMANGU
Allura azana Resort Tawangmangu
alluraazanaresort
Esteem destination
TOP
SCHOOL
HOLIDAY PACAKAGE
Azana Traveller Magz 24 8
9
Lunch
/ Dinner
All You Can Eat
Rp. 59.999,-
Rp. 39.999,-
FlavaPink
Rp. 15.999,-
N I K M A T I
K E S E G A R A N &
K E B E R S A M A A N
D I S K Y P O O L
@ Rp.19.999,-
FREE Ice Tea / Hot Tea
Infinity pool dengan pemandangan
khas kota Jogja
Nasi
Ayam Bebek
A C R O S S T H E S T R E E T F R O M T H E O R D I N A R Y
90 Azana Traveller Magz 24
T R U E L O V E
W E D D I N G P A C K A G E
Included:
Akad Decoration - Buffet Lunch / Dinner for 30 persons
Free 1 Night Stay at Deluxe Room
with Honeymoon Decoration
IDR
3.5jt
For Reservation :
The Cube Hotel Yogyakarta Jl.Parangtritis No.16 Mantrijeron
Telp : 0274-387979 RSVP : 08983316245 www.thecubehotel.com | info@thecubehotel.com @thecubehotel
Joyfull of July
Start from 319.999
Ÿ Stay at Deluxe Room
Ÿ Breakfast for 2 persons
*Upgrade to Executive Room
additional charge IDR 50.000
*Term and Condition applied
Ÿ Free Early Check In
Validity : July 2021
Ÿ Free Internet Access
Validity : July 2021
Ÿ Free Internet Access
start from 249.999
Ÿ Stay at Deluxe Room
*Term and Condition applied
KTP Semarang Special Rate
Ÿ Stay at Suite Room
Ÿ *Term and Condition applied
Ÿ Breakfast for 2 persons
Included :
Discount up to 65%
Suite Deals
Ÿ Free Early Check In
from publish rates
Ÿ Free Internet Access
July
1 2 3
KRAKATAU HOTEL
SEMARANG
Revive your senses in Semarang
92 Azana Traveller Magz 24
Paket Merdeka
Ÿ Stay at Deluxe Room
Ÿ Free Internet Access
*Upgrade to Executive Room
additional charge IDR 100.000
*Term and Condition applied
(Sunday Monday Shocking Rate)
start from 229.000
Validity : August 2021
Ÿ Stay at Deluxe Room
SMASH
start from 234.500
Ÿ Free Internet Access
*Term and Condition applied
Executive Deals
Ÿ Free Early Check In
Inclusive :
Ÿ Breakfast for 2 persons
Discount up to 60%
Ÿ Free Internet Access
Ÿ Stay at Excecutive Room
from publish rates
*Term and Condition applied
*Term and Condition applied
Savetember Promo
Ÿ Breakfast for 2 persons
Ÿ Free Internet Access
*Term and Condition applied
Validity : September 2021
Promo KTP Joglosemar
start from 248.999
Ÿ Stay at Deluxe Room
Ÿ Free Internet Access
699.999
559.999
Ÿ Stay 3 Days 2 Night
Stay at Deluxe Room
Executive Deals
Discount up to 60%
Breakfast for 2 persons
Free Internet Access
Inclusive :
Stay at Executive Room
from publish rates
*Term and Condition applied
Free Late Check Out
August
1 1
3
2
3
September
2
Azana Traveller Magz 24 93
Ÿ Stay at Superior Room
AUTOCLUB
Stay 3 Days 2 Nights
479.999
Car/Motorcycle Community
Stay 2 Days 1 Nights
245.999
Included :
Ÿ Please show your member card
Ÿ Minimum 5 rooms
WEEKEND GETAWAY !!!
Ÿ Stay at Deluxe Room
Ÿ 1 Posting slot in Official IG
Ÿ Free Oleh-Oleh Khas Semarang
Ÿ Valid every weekend
Ÿ VVIP Parking Block
Ÿ Breakfast for 2 persons
Start From 75.000,-nett/person
Start from 379.999
Ÿ LCD Screen & Projector
MEETING PACKAGE
Ÿ Special Price for Second Night Stay
Included :
Ÿ Microphone & Sound system
standard
Ÿ Notepad & Pencil
Ÿ Flipchart
Ÿ Free Late Check Out until 3 PM
Ÿ Breakfast for 2 persons
*Term and Condition applied
Ÿ Wifi Access
Ÿ Mineral Water & Candies
minimum 4 persons
2 Days, 1 Night
Ÿ Free Pick up/Drop off at
Station/Airport
*Term and Condition applied
Included :
start from 388.000 nett/person
Ÿ Car Accommodation
Ÿ Snack Box
Ÿ Trip Semarang (Cimory Valley,
Masjid Agung Jawa Tengah, Kota
Lama, Wisata Oleh-Oleh)
Ÿ Stay at Superior Room include
Breakfast
Krakatau Family Trip Semarang
Ÿ Ticket Entrance
Ÿ Dinner at La Playa Café
Ÿ Guide
Ÿ Stay at Superior Room include
Breakfast
Krakatau Ocean Trip
Ÿ Ticket Entrance
Honeymoon Package Trip
*Term and Condition applied
2 Days, 1 Night
minimum 4 persons
Ÿ Stay at Superior Room include
Breakfast
Ÿ Trip Semarang (Jetsky Pantai
Marina - Kota Lama - Wisata
Oleh-Oleh)
2 Days, 1 Night
Ÿ Free Pick up/Drop off at
Station/Airport
start from 739.000 nett/person
minimum 4 persons
Included :
Ÿ Car Accommodation
Ÿ Trip Semarang (Jetsky Pantai
Marina, Kota Lama, Wisata Oleh-
Oleh)
*Term and Condition applied
2 Days, 1 Night
start from 1.680.000 nett/couple
Inclusive :
Ÿ Stay at Deluxe Room include
Breakfast for 2 person
Ÿ Honeymoon Decoration
Ÿ Free Pick up/Drop off at
Station/Airport
Ÿ Car Accommodation
Ÿ Ticket Entrance
Ÿ Dinner at La Playa Café
Krakatau Fun Trip Semarang
start from 414.000 nett/person
Inclusive :
Ÿ Free Pick up/Drop off at
Station/Airport
Ÿ Car Accommodation
Ÿ Ticket Entrance
Ÿ Snack Box
Ÿ Trip Semarang (Dusun Semilir,
Museum Kereta Api Ambarrawa,
Kota Lama, Wisata Oleh-Oleh)
T&C Applied
Krakatau Enjoy Trip
Semarang
2 Days, 1 Night
start from 414.000
nett/person
minimum 4 persons
Included :
T&C Applied
Ÿ Stay at Superior Room
include Breakfast
minimum 20 persons
Included :
Ÿ Buffet meals for 20 persons
Ÿ Standard Birthday
Decoration
Ÿ Free Birthday Cake
BIRTHDAY PACKAGE
start from
129.000/nett/person
*Free Room Voucher for
minimum reservation 50
persons
BIRTHDAY PACKAGE
Ÿ Free Birthday Cake
minimum 20 persons
Ÿ Car Accommodation
Ÿ Ticket Entrance
Ÿ Buffet meals for 20 persons
Ÿ Snack Box
ARISAN PACKAGE
Ÿ Free Pick up / Drop off at
Station / Airport
Ÿ Trip Semarang (Eling
Bening, Museum Kereta Api
Ambarrawa, Kota Lama,
Wisata Oleh-Oleh)
start from 49.900/nett/person
minimum 20 persons
start from 99.000/nett/person
Included :
Ÿ Birthday Decoration
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
94 Azana Traveller Magz 24
Rp. 555,500,-net / night
Rp. 750,000,- nett / night
Ÿ Dinner Set Menu di Ronggolawe
Resto + Karaoke-an (Kare Rajungan
+ Es Jeruk / Jeruk Hangat + Buah
Iris) - untuk 2 orang
Ÿ (Khusus untuk Tamu yang
bernama AGUS ada tambahan
diskon 76%)
Rp. 750,000,-
Rp. 750,000,-
Ÿ Breakfast - untuk 2 orang
JULIASYIK Package
Ÿ Menginap di Executive Room 1
Malam (berlaku untuk 2 org)
Ÿ Dinner Set Menu di Ronggolawe
Resto + Karaoke-an (Sate Kambing
Tuban + Es Jeruk/Jeruk Hangat +
Buah Iris) - 2 porsi untuk 2 orang.
Ÿ Breakfast - untuk 2 orang
AGUSBAGUS Package
Rp. 850,000,-
Ÿ Menginap di Executive Room 1
Malam (berlaku untuk 2 org)
Ÿ Breakfast - untuk 2 orang
SEPTEMBERIANG
Package
Rp. 555,000,-nett / night
Ÿ Menginap di Executive Room 1
Malam (berlaku untyk 2 org)
Ÿ Dinner Set Menu di Ronggolawe
Resto + Karaoke-an (SRABI LODEH
Khas Tuban + Es Jeruk / Jeruk
Hangat + Buah Iris) - untuk 2 orang
Ÿ (Khusus untuk Tamu yang lahir di
bulan September ada tambahan
diskon 15%)
@votelcharistuban
VOTEL CHARIS HOTEL TUBAN
Jl. Letda Sucipto No. 210, Perbon, Tuban,
Jawa Timur, Indonesia
Phone: 0356-8830769 WA: 081292281399
www.votelhotelcharistuban.com
info@votelhotelcharistuban.com
Escape
e Ordinary
VOTEL GENDHIS SARASWATI HOTEL KLATEN
Phone (0272) 3391225 WA +6285-221-999887
Karang, Plawikan, Jogonalan, Klaten, Jawa Tengah, Indonesia, 57452
www.votelgendhissaraswati.com
@votelgendhissaraswatiresort
by Azana
Vo elGENDHIS
SARASWATI HOTEL
KLATEN
STAYCATION
PACKAGE
Deluxe Room 225.000
Family Room 415.000
Suite Room 270.000
290.000
495.000
330.000
Deluxe Room 415.000
Family Room 785.000
Suite Room 515.000
495.000
865.000
595.000
Deluxe Room 615.500
Family Room 985.000
Suite Room 745.500
695.000
1.065.500
825.500
1
NIGHT
ROOM ONLY ROOM BREAKFAST
2
NIGHTS
3
NIGHTS
PACKAGE
Akad Nikah
(for 25 persons)
Coffee Break & Lunch for 25 persons
Free Meeting Room
Standard Sound System
Free Stay at 1 Deluxe Room
(for 50 persons)
Coffee Break & Lunch for 50 persons
Free Meeting Room
Standard Sound System
Free Stay at 1 Deluxe Room
P A C K A G E
Gendhis
Rp. 1.999.999,-
Saraswati
Rp. 3.799.999,-
Birthday
PACKAGE
IDR 1.350.000
Venue Joglo Saraswati
Free Venue untuk 3 jam
Buffet Lunch / Dinner
Simple Sound System
Simple Decoration
Free Swimming pool Access
for 20 persons
Arisan
PACKAGE
IDR 45.000
Min. reservation 10 persons
Venue Joglo Saraswati
Free Venue untuk 3 jam
Buffet Lunch / Dinner
/ person
Designed For Natural Living
Azana Traveller Magz 24 97
@votelhoteltulungagung
VOTEL HOTEL TULUNGAGUNG
Jl. I Gusti Ngurah Rai No.26, Bago, Kec. Tulungagung, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur 66218
Phone (0355) 331170
hoteltulungagung.com
www.votel
HOTEL
TULUNGAGUNG
Timezone
Time
Setiap staycation family
(dengan anak*) akan mendapatkan
FREE VOUCHER bonus Rp. 100.000,-
di Timezone Tulungagung
98 Azana Traveller Magz 24
Staycation
Aman & Nyaman
ALA VIVA HOTEL KEDIRI BY AZANA
Ayam Betutu Rp. 55.000/nett
Wedang JKJ Rp. 15.000/nett
Bebek Betutu Rp. 65.000/nett
WPV ( Wedang Angsle, Wedang Ronde & Cemoe )
Rp. 10.000/nett
100 Azana Traveller Magz 24
“Joy is fulfilling
even the smallest needs”
V
IVA Hotel Kediri by Azana beralamat di Jln S
Parman Kota Kediri menawarkan Spesial Promo
yang sangat cocok untuk memeriahkan liburan
panjang anda semua.
VIVA Hotel by Azana dengan fasilitas : 33 Kamar type
Superior, 14 Kamar type Deluxe & 4 Kamar type
Executive. Melengkapi kebutuhan anda kami siapkan
ruang meeting dengan kapasitas 200 orang layout
Theater, 80 orang Layout Round Table, U-shape,
Classroom yang bisa mengakomodir berbagai acara
diluar meeting : Wedding 450 orang ( Standing Party,
Gathering, Arisan, Wisuda, Table Manner dll ).
Bagi anda yang kangen jajanan tradisional ala – ala
food street kami buka warung Pojok Viva yang
menyediakan : Bakso, Ronde, Cemoe,
Angsle dan aneka Gorengan dengan
harga Sangat sangat sangat
Murah. Buka setiap sore hari
pukul 15.00-21.00 Wib.
Untuk menjaga kebugaran
dan Kesehatan fisik supaya
refresh kami siapkan
Massage & treatment oleh
teraphist professional by
Dauni Spa.
Untuk memanjakan lidah anda kami siapkan Violin
Resto yang buka 24 Jam dengan Menu – Menu andalan
seperti : Ayam Betutu,Bebek Betutu, Bebek Putri
Madura, Iga Bakar, Rawon Daging, Soto, Aneka Nasi
Bakar dan masih banyak lagi, untuk hangout sambil
bincang bisnis atau bersantai kami mempunyai tempat
ngopi paling asyik di Kediri Spot Box yang juga buka 24
Jam menyediakan semua jenis varian Kopi dengan cita
rasa orijinal dan hitz pastinya dengan menu –menu
snack Pisang Goreng Balut, Lumpia steak Viva, Tahu
Crishpy , Chicken popcorn dll.
Azana Traveller Magz 24 101
Viva
Wedding
Package
Rp. 339.000,- nett/ Room / 2 Breakfast
DELUXE
Rp. 389.000,- nett/ Room / 2 Breakfast
Rp. 510.000,- nett/ Room / 2 Breakfast
ENJOY ON JULY
SUPERIOR
Rp. 279.000,- nett/Room Only/night
Rp. 329.000,- nett/Room Only/night
EXECUTIVE
Rp. 460.000,- nett/Room Only/night
Valid on 01 – 31 July 2021
Discount :
GEBYAR MERAH PUTIH
Valid on 01 – 31 August 2021
17% + 8% + 21% + 1 orang Nasgor
Merdeka
Rp. 510.000,- nett/ Room / 2 Breakfast
Rp. 460.000,- nett/Room Only/night
DELUXE
Rp. 339.000,- nett/ Room / 2 Breakfast
Rp. 279.000,- nett/Room Only/night
Valid on 01 – 30 September 2021
SEPTEMBER PERSISTENT
PACKAGE
Rp. 389.000,- nett/ Room / 2 Breakfast
Rp. 329.000,- nett/Room Only/night
EXECUTIVE
SUPERIOR
102 Azana Traveller Magz 24
PAKET LANGGENG
Pengantin menginap 1 malam
Rp.49.998.888 nett
VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3.
1 ( satu ) kamar Executive untuk
termasuk Makan Pagi 2 orang
2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang
Tua menginap 1 malam termasuk
- Buffet Prasmanan / Box Exclusive
untuk 100 orang
- Free Coffee Break untuk 10 orang saat
Technical Meeting
Makan Pagi 2 orang
- Discount 40 % tambahan kamar
- Free Food Test untuk 5 orang
- Standard Sound System ( Untuk
Sambutan)
- 1 Weeding Car VIP Parking
- Free penggunaan Prewedding di Area
Hotel
- Bonus pilihan stall untuk 100 orang (
Siomay/ Batagor/ Bakso/ Wedang
Ronde/ Cemoe/ Angsle)
ADIPATI ORGANIZER
APPLE DECORATION
- Pelaminan 8 Meter
- Rias & Busana Orang Tua
- Free Chorkage Charge Listrik
- 7 Crew durasi maksimal 7 Jam
- Pembuatan Jumlak & Rundown
- Rias & Busana Besan
- Ibu Adat & Perlengkapan Panggih
- Rias & Busana Pengantin
- Rias & Busana Domas Menggolo
PEH POTRET
- Technical Meeting All Vendor
- Protokol Kesehatan
RIAS ALAFIANO
- 2 Videografer
- Teaser 1 Menit , Cinematic 3-5 Menit,
Wedding Book ( 20x30), USB &
Coverage
FREE
- Tambahan Paket Rp. 100.000 nett per
orang
- Melati & Asesoris
- 2 Fotografer
- Taman, Gate, Sign, Pundi, Photocorner,
Photobooth, Lorong, Karpet, Standing
Flower, Standing Foto,Set Meja Akad,
Bunga Jalan, Lampu Jalan,
Handbouqet, Kembar Mayang
Jasa Hias Mahar By Harvest Gallery
PAKET SAMAWA
Rp. 35.498.888nett
VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3.
- 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang
Tua menginap 1 malam termasuk Makan
Pagi 2 orang
- Discount 40 % tambahan kamar
- Buffet Prasmanan / Box Exclusive
untuk 100 orang
- Bonus pilihan stall untuk 100 orang (
Siomay/ Batagor/ Bakso /Wedang
Ronde/ Cemoe/ Angsle)
- Free Food Test untuk 5 orang
- Free Coffee Break untuk 10 orang saat
Technical Meeting
- Standard Sound System ( Untuk
Sambutan)
- Free penggunaan Prewedding di Area
Hotel
- 1 Weeding Car VIP Parking
- 1 ( satu ) kamar Executive untuk
Pengantin menginap 1 malam termasuk
Makan Pagi 2 orang
- Dekorasi Pelaminan 7 meter ( Fresh
Flower )
- Ligthing Dekorasi
BELA DEKORASI
- Rias & Busana Menggolo
- Rias & Busana Pengantin 1 pasang ( 2
Baju Ganti )
- Karpet Jalan
- Welcome Gate
- Stand Foto
- 3-5 menit Cinematic Video
- Name Sign
- 2 Photografer + 1 Assisten
Maksimal Durasi 8 Jam
- Mini Garden
- ( Free Facial di Bela Clinic )
- 2 Videografer
- Rias & Busana Orang Tua
- Unlimited Photo Taken
- Tambahan Paket Rp. 100.000 nett per
orang
- Free Chorkage Charge Listrik
- 2 Kotak Uang
PEH POTRET
- Wedding Book 20x30 ( 20 pages)
MUA BELA
- All Copy ( Flashdisk)
- Handbouqet
- 1 menit Cinema Teaser
PAKET BOUGENVILLE
- Buffet untuk 200 orang
- Free Coffee Break untuk 10 orang saat
Technical Meeting
- 1 Wedding Car VIP Parking
- Free penggunaan Prewedding area
Hotel
- Free Food test untuk 5 orang
Rp.14.998.888 nett
VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3.
- 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk
Pengantin menginap selama 1 malam
termasuk Makan Pagi 2 orang
- Bonus pilihan stall untuk 100 orang (
Siomay/ Batagor / Bakso /Wedang
Ronde/ Cemoe/ Angsle)
- Standard Sound System ( Untuk
Sambutan )
- Tambahan paket Rp. 75.000,- nett per
orang
VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3.
- 1 Wedding Car VIP Parking
- Free penggunaan Prewedding area
Hotel
Rp.17. 988.888 nett
- 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk
Pengantin menginap selama 1 malam
termasuk Makan Pagi 2 orang
- 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang
Tua menginap selama 1 malam
termasuk Makan Pagi 2 orang
- Bonus pilihan stall untuk 100 orang (
Siomay/ Batagor / Bakso/ Wedang
Ronde/ Cemoe/ Angsle)
PAKET LAVENDER
- Buffet untuk 200 orang
- Free Food test untuk 5 orang
- Tambahan paket Rp. 90.000,- nett per
orang
- Standart Sound System ( Untuk
Sambutan )
- Free Coffee Break untuk 10 orang saat
Technical Meeting
Azana Traveller Magz 24 103
Rp.19.998.888 nett
VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3.
PAKET LILY
- 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk
Pengantin menginap selama 1 malam
termasuk Makan Pagi 2 orang
- 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang
Tua menginap selama 1 malam
termasuk Makan Pagi 2 orang
- Bonus pilihan stall untuk 100 orang (
Siomay/ Batagor / Bakso /Wedang
Ronde/ Cemoe/ Angsle)
- Free Coffee Break untuk 10 orang saat
Technical Meeting
- Standard Sound System ( Untuk
Sambutan )
- 1 Wedding Car VIP Parking
- Tambahan paket Rp. 100.000,- nett
per orang
- Free Food test untuk 5 orang
- Buffet untuk 200 orang
- Free penggunaan Prewedding area
Hotel
VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3.
- 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk
Pengantin menginap selama 1 malam
termasuk Makan Pagi 2 orang
Rp.19.998.888 nett
- 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang
Tua menginap selama 1 malam
termasuk Makan Pagi 2 orang
- Buffet untuk 200 orang
- Bonus pilihan stall untuk 100 orang (
Siomay/ Batagor / Bakso /Wedang
Ronde/ Cemoe/ Angsle)
PAKET LILY
- Free Food test untuk 5 orang
- Free Coffee Break untuk 10 orang saat
Technical Meeting
- Standard Sound System ( Untuk
Sambutan )
- 1 Wedding Car VIP Parking
- Free penggunaan Prewedding area
Hotel
- Tambahan paket Rp. 100.000,- nett
per orang
- Showing Rooms
- 1x Makan Table Manner Internasional
Standart
- Game & Doorprize
- Ruang pertemuan selama 4 jam
- Penataan Layout
- Free Screen + LCD Proyektor
- Sertifikat
- Menu Appetizer, Soup, Main Course,
Dessert
- Modul Table Manner
- Pengenalan update digital marketing
- Penjelasan detail Teori & Praktek Table
Manner , Setting Table & Folding Napkin
- Pajak & Pelayanan 21%
( 9 jam acara )//
· Rp. 100.000,-/nett
MEETING PACKAGE
( 5 jam acara )
1x Meal + 1x Coffeebreak
Halfday Meeting
· Rp. 85.000,-/nett
· Rp. 90.000,-/nett
· Rp. 100.000,-/nett
· Rp. 120.000,-/nett
· Rp. 125.000,-/nett
Fullday Meeting
1x Meal + 2x Coffeebreak
· Rp. 120.000,-/nett
· Rp. 130.000,-/nett
· Rp. 140.000,-/nett
( 12 jam acara )
2x Meal + 2x Coffeebreak
Fullday Meeting
· Rp. 150.000,-/nett
· Rp. 175.000,-/nett
· Rp. 185.000,-/nett
· Rp. 210.000,-/nett
· Rp. 195.000,-/nett
· Rp. 150.000,-/nett
TABLE MANER
PACKAGE
Rp.100.000 nett
RESIDENTIAL PACKAGE
TWIN SHARE
Rp. 400.000,- nett/ person / day
SINGLE
Rp. 695.000,-nett/person/ day
- Standard Sound System
- Candies + Mineral Water
· Free Internet Access
- Screen
· Function Room with set up
arrangements
service charge 21%
· 1x Lunch , 1x Dinner + 2x
Coffeebreak
· Breakfast Buffet at Resto Lt.2
- White Board
-Included Goverment Tax &
· Room Accomodation in Type
Superior
- LCD Projector
· Free Room Rental
· Standard set up Meeting :
- Bolpoint + Notepad
VIVA HOTEL KEDIRI by Azana
Jl. Letjend S. Parman 86 Kediri
Phone : (0354) 7415 888 Mobile : 0823 1480 0888 , 0896 8328 0471
www.vivahotelkediri.com
104 Azana Traveller Magz 24
SEMARANG
The Azana Hotel makes life an absolute breeze
V A L I D O N F R I D A Y - M O N D A Y
Weekend
Getaway
350.000
650.000
1 D A Y - R O O M O N L Y
2 D A Y S - R O O M O N L Y
Pegunungan
Cycloop
Promo
Merdeka
Rp. 376.000
Untuk Semua tipe kamar
Bewrlaku tanggal 15-18 Agustus 2021
Termasuk Sarapan untuk 2 orang
by Azana
Vo elGALAXY HOTEL
ABEPURA by Azana
Vo elGALAXY HOTEL
ABEPURA
FUNTASTIC
JULY
START FROM
Rp. 350.000,-nett
Superior Room
Daily Buffet Breakfast for 2 persons
Free Breakfast for child under 6 years old
Welcome Drink
Coffee & Tea
Kettle Jug
Danau Sentani
Discover
the difference.
Azana Traveller Magz 24 107
Exclusive Wedding Package
BEBERAPACONTOH
SUSUNANACARA,
RITUAL&MAKNA
PROSESI
PERNIKAHAN
ADATJAWA
Offering services
from the heart
108 Azana Traveller Magz 24
·Sinduran
Kedua pengantin akan saling
menyuapi sebanyak tiga kali. Proses
ini menaruh harapan bahwa kedua
pasangan bisa saling rukun,
pengertian dan tolong menolong
dalam menjalani kehidupan
pernikahan.
Kain sindur biasanya berwarna putih
dan terdapat renda merah
didalamnya. Kedua warna ini
melambangkan keberanian serta
gairah dalam menjalani rumah
tangga.
·Dulangan
Mengenakan kain sindur kepada
kedua pengantin yang berjalan
menuju pelaminan sambil
berpegangan tangan.
· Ngidak Endhog / Injak Telur
Ngidak endhog merupakan prosesi
dimana si suami menginjak telur
mentah, lalu sang istri membersihkan
kaki suaminya dalam posisi berlutut.
Ini mengartikan kesopanan istri pada
suami.
Prosesi yang di lakukan untuk
mengantar mempelai dan kedua
orang tua sampai ke pelaminan.
Kedua mempelai berlulut di hadapan
orang tua dari kedua belah pihak
sebagai bentuk penghormatan atas
jasa orang tua yang telah
membesarkan mereka sampai bisa
menikah menjalani lembaran baru
kehidupan.
·Kirab Pengantin
·Sungkeman
Dimana mempelai pria mengucurkan
uang receh serta biji – bijian kepada
mempelai Wanita sebagai lambang
bahwa sang pria akan
bertanggungjawab menafkahi
keluarganya, serta menjadi tanggung
jawab istri untuk mengelolanya.
·Kacar Kucur
Azana Traveller Magz 24 109
Exclusive Wedding
P A C K A G E
IDR 38.888.888,-
For reservation : Jl.Gajah mada no.89 Purwodadi
Phone : 0292 5140888 WA : 085726813945 082135141969
Front One Hotel Purwodadi @frontonepurwodadi
www.frontonehotel-purwodadi.com
Included :
1. Menu Prasmanan 200 orang
2. Free Ballroom 4 - 6 Jam
3. Wedding Organizer
4. Dekorasi Pelaminan
a.Dekorasi pernikahan
b.Kursi untuk pengantin, Orangtua, besan.
c.Dekorasi Taman ( Mini Garden )
d.Welcome Gate
e.Standing flower
f. Panggung Pelaminan + Karpet Jalan
5. Free 1 Kamar Superior
6. Sound System
7. LCD Projector
8. Free Parking Area
9. Test Food 6 Orang
FOOD & BEVERAGE
PROMOTIONS
Wonton Chip Sandwich IDR 27.000,-
Ikan Galau IDR 35.000,-
Pisang Ori Special kemerdekaan IDR 17.000,-
Banana Milkshake IDR 22.000,-
Squash Kemerdekaan IDR 20.000,-
White Coffee Oreo IDR 19.000,-
For reservation : Jl.Gajah mada no.89 Purwodadi
Phone : 0292 5140888 WA : 085726813945 082135141969
Front One Hotel Purwodadi @frontonepurwodadi
www.frontonehotel-purwodadi.com
110 Azana Traveller Magz 24
FRONT ONE HOTEL PURWODADI
Jl. Gajah Mada No.89, Majenang, Kuripan, Kec. Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah 58112
Telp: (0292) 5140888 WA:0857 2681 3945 www.frontonehotel-purwodadi.com
IDUL ADHA SPECIAL DEAL
Rp.355.000,-
Benefit :
Stay at Superior room
Breakfast for 2 persons
Free Wifi Access
Swimming Pool
Periode 18 – 21 Juli 2021
@frontonepurwodadi
SEPTEMBER HAPPY
Rp.345.000,-
Benefit :
Stay at Superior room
Breakfast for 2 persons
Welcome Drink
Free Wifi Access
Swimming Pool
Merdeka
Extraordinary Deal
Rp.276.000,-
Benefit :
Stay at Superior room | Breakfast for 2 persons | Free Wifi Access | Swimming Pool
Periode 17 Agustus 2021
OPENING IN
DECEMBER 2021
AZANA ASIA
H O T E L - C I L A C A P
@azanaasiahotelcilacap
DIRGAHYU INDONESIA
Selamat Tahun Baru Islam
1443 Hijriyah
Extent your happiness
Intimate Affair
Soft Opening Front One Budget Hotel Boyolali. June2021
Top Wedding at Braling Grand Hotel Purbalingga
by Azana . May 2021
Sunday Yoga Activity at De Laxston Hotel by Azana
Jogja. May2021
Top Wedding at Front One Hotel Purwodadi. May 2021
114 Azana Traveller Magz 24
Seminar Merajut Nusantara Kemeninfo at Viva Hotel Kedir by Azana
May 2021
Birthday Party at The Azana Hotel Airport Semarang. May 2021
Gathering Management The Cube Hotel by Azana
May 2021
MUSDA APTI Temanggung dibuka oleh Gubernur Jawa Tengah di Trio Front One Resort Magelang. May 2021
Rapat Kerja Program Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba oleh
BNN Tulungagung di Front One Hotel Tulungagung. May2021
Azana Traveller Magz 24 115
Program Vaksinasi kepada seluruh
karyawan Votel Hotel Tulungagung.
May 2021
Program Vaksinasi kepada seluruh
karyawan Central Front One Inn
Jakarta Airport. May 2021
Program Vaksinasi kepada seluruh karyawan
Front One Hotel Airport Solo
June 2021
Business insight with GM’s & HM’s Azana Hotel
Chapter Jogja & Magelang. May 2021
MOU Signing Azana Asia Hotel Cilacap. June 2021 Project Meeting New Facade Hotel by Azana. June 2021
Program Vaksinasi kepada seluruh
karyawan The Cube Hotel by Azana
Jogja. May 2021
116 Azana Traveller Magz 24
o x o x o x o x
x o x o x o x o
o x o x o x o x
x o x o x o x o
o x o x o x o x
Donut Worry
Be Happy
0878-3536-5506
Donutboyz Kota Barat
-Jl. Doktor Moewardi No.33,
Depan SD 15 Kota Barat, Solo, Jawa Tengah
Donutboyz Kasih Ibu
-Jl. Slamet Riyadi St No.404,
Purwosari, Laweyan, Solo, Jawa Tengah 57142
POTATO DONUTS - BOMBOLONI - PIZZA DONUT
DONUT BITES - WAFFLE DONUT
Orem Orem
Malang
Jelajah kuliner Malang
Menginap di Front One Inn Malang
foto:
@dyodoran
Untuk informasi dan reservasi silahkan hub :
Jl. Pisang Kipas No.5, Jatimulyo, Malang 65141
Phone: (0341) 4371778
info@frontoneinnmalang.com | www.frontoneinnmalang.com
@frontoneinnmalang
Front One Inn De Laia Malang
Laksan
Jelajah kuliner Palembang
Menginap di Front One Hotel Lahat
foto:
@laksankaito
HOTEL
LAHAT - PALEMBANG
Untuk informasi dan reservasi silahkan hub :
Jl. Letnan Amir Hamzah No.39, Ps. Baru, Kec. Lahat,
Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan 31419
Phone: (0731) 325400
@jnjfrontonehotellahat
Front One Hotel Lahat
Azana Traveller Magz 24 117
Azana Traveller Magz 24 Juli Agustus 2021

More Related Content

Similar to Azana Traveller Magz 24 Juli Agustus 2021

AZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdfAZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdf
Azana Hotels & Resorts
 
AZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdfAZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdf
Azana Hotels & Resorts
 
AZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdfAZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdf
Azana Hotels & Resorts
 
Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922
Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922
Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922
Erianto Simalango
 
Dunia mandiri (DM)konsultan taman wisata
Dunia mandiri (DM)konsultan taman wisataDunia mandiri (DM)konsultan taman wisata
Dunia mandiri (DM)konsultan taman wisata
MaulanaLana27
 
Fl prohealth 061011.v.0.0.1
Fl prohealth 061011.v.0.0.1Fl prohealth 061011.v.0.0.1
Fl prohealth 061011.v.0.0.1Irwanta Sitepu
 
Fl prohealth 061011.v.0.0.2
Fl prohealth 061011.v.0.0.2Fl prohealth 061011.v.0.0.2
Fl prohealth 061011.v.0.0.2Irwanta Sitepu
 
Customer is the king
Customer is the kingCustomer is the king
Customer is the king
Yosy Hogi Prasetya
 

Similar to Azana Traveller Magz 24 Juli Agustus 2021 (9)

AZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdfAZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #32 JUL-SEP 2023.pdf
 
AZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdfAZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #29 OCT-DEC 2022.pdf
 
AZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdfAZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdf
AZANA TRAVELLER MAGZ #34 JAN-MAR.pdf
 
Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922
Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922
Swisderm Marketing Plan Indonesia WA 0878 9381 1922
 
Business plan
Business planBusiness plan
Business plan
 
Dunia mandiri (DM)konsultan taman wisata
Dunia mandiri (DM)konsultan taman wisataDunia mandiri (DM)konsultan taman wisata
Dunia mandiri (DM)konsultan taman wisata
 
Fl prohealth 061011.v.0.0.1
Fl prohealth 061011.v.0.0.1Fl prohealth 061011.v.0.0.1
Fl prohealth 061011.v.0.0.1
 
Fl prohealth 061011.v.0.0.2
Fl prohealth 061011.v.0.0.2Fl prohealth 061011.v.0.0.2
Fl prohealth 061011.v.0.0.2
 
Customer is the king
Customer is the kingCustomer is the king
Customer is the king
 

Azana Traveller Magz 24 Juli Agustus 2021

  • 1. T R A V E L L E R M A G Z azana TH 24 JULY 21 - SEPT 21 Fashionably Up To Date with Branded Goods, Find More Here Celebrate Your Dream Wedding Safely During Pandemic Stay Safe During Your Vacation, Here's How Wonderful Destination Ideas For Your Next Staycation is Here
  • 2. * selama persediaan extrabed available **syarat dan ketentuan berlaku @azanahotels azanahotels azana hotels www.azanahotel.id Experience Family or Business Travel Like Never Before Sterilized Hotel Area Jaminan kamar yang bersih & nyaman Bebas antrean di Lobby & Proses hanya 10 detik saja Dapatkan Free Late Check out hingga pukul 14.00 Check In & Check Out Priority Free Hygiene Kit Dapatkan hygiene kit gratis untuk tetap menjaga kebersihan anda selama di hotel
  • 3. Secretary Finance Advisor Dicky Sumarsono Lathifah Rahmadiyanti Ririn Dwi Utami Contributors Design & Layout Aisha Varellia F. Advertising Agus Haryanto Freepik.com Distribution Channel PT. Azana Citra Indonesia M. Bayu Anggara Cover Art by Niki Nony Mutiarani Published by ŸJogja ŸMuntilan ŸSolo ŸTawangmangu ŸSemarang ŸMagelang ŸPurwodadi ŸGresik ŸJepara ŸJayapura ŸLampung ŸSidoarjo ŸBengkulu ŸPalembang ŸKendari ŸMalang ŸBoneSulawesi ŸBoyolali ŸKediri Ÿ Bali ŸPurbalingga ŸBlitar ŸMadura ŸBelitung ŸJakarta ŸSragen ŸTulungagung ŸTuban ŸJember ŸLumajang ŸSurabaya ŸBatuMalang ŸBekasi ŸNganjuk ŸKarawang ŸProbolinggo ŸWonogiri Jakarta Representative Office Rasuna Oce Park, +62 813 2908 8485 +62 812 2801 2346 Azana Corporate Office Jl. Honggowongso 57, Honggowongso Square Ruko A1 & A2 Solo, Blok RO I/9 SCBD Epicentrum, Jl. HR. Rasuna Said, Jakarta Selatan 12160 021 - 83781317 / 0813-8000-0712 Hotline Investor 0859-3533-0178 Central Java - Indonesia +62 271 2932725; 7890408 www.azanahotel.com Bali Representative Office Van Dama Residence No 17. Jl. Raya Padonan, Kuta Utara, Badung , Bali 80361 FOR ADVERTISING ENQUIRIES (0271) 2932725 0878-3628-0800 | 0813-2900-9285 0813-2908-8485 Dhanang Sukmana Adi DISTRIBUTED TO: Mahasiswa Fakultas Kedokteran UNS Penulis Aisha Variella F. CONTRIBUTORS CONTRIBUTORS CONTRIBUTORS Azana Traveller Magz 24 3
  • 4. Selamat datang di Azana Hotels & Resorts Salam sehat tamu kami yang berbahagia, Terima kasih pula untuk Anda yang telah aktif mengikuti program vaksinasi dari pemerintah. Seluruh staff di jaringan Azana Hotels & Resorts juga telah tervaksinasi dan selalu melayani Anda sesuai prokes yang aman. Kami tetap optimis kondisi ini akan segera berlalu dengan memberikan rasa aman bagi tamu kita yang terhormat. Kami berkomitmen untuk selalu menghadirkan rasa nyaman dan aman bagi seluruh tamu. Penerapan protokol kesehatan sesuai dengan CHSE tetap menjadi prioritas kami. Tiap hotel dalam jaringan Azana menjamin kebersihan dan keamanan. Kami mendukung kebijakan pemerintah untuk menekan persebaran Covid- 19 serta menjga kenyamanan dan keamanan Anda di seluruh hotel dan resort kami. Saya haturkan selamat dan salut kepada kita semua yang masih tetap berjuang di masa pandemi ini. Meski kondisi pandemi masih fluktuatif, namun dengan prokes yang ketat saya yakin kita akan aman terlindungi dari wabah ini. REETINGS TOWONDERFULGUESTS GGG
  • 5. DickySumarsono CEOAzanaHotels&Resorts Tak terasa paruh pertama 2021 telah kita lalui, dalam waktu enam bulan ini Azana mempersembahkan unit hotel baru untuk Anda pelanggan terkasih. Mulai dari Front One Budget Hotel Bekasi, Votel Tulungagung, Front One Budget Boyolali, Front One Budget Hotel Abepura Jayapura, Votel Nirmala Malang, Votel Krakatau Semarang, & Front One Hotel Gresik. Di paruh kedua 2021, kami akan menghadirkan lebih banyak kebahagiaan bersama Azana Style Pamekasan Madura, Front One Green Boutique Hotel Abepura, Azana Asia Hotel Cilacap, Azana Allura Boutique Hotel Tawangmangu, Front One Cabin Semarang, Front One Budget Hotel Sragen, Front One Hotel Tuban, Votel Jogjakarta, Front One Hotel Timika Papua, Front One Hotel Jakarta dan masih banyak lagi. Sampai jumpa dalam kunjungan Anda berikutnya ke Azana Hotels & Resorts di seluruh Indonesia. Salam Sehat Pada kesempatan ini izinkan saya mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H, tak lupa pula saya ucapkan Dirgahayu Republik Indonesia Ke 76 bagi seluruh saudara di tanah air. Semoga kondisi pandemi ini tak menyurutkan semangat kita untuk selalu menebar kebaikan pada lingkungan sekitar kita. Semoga selalu sukses dan salam sehat ! Welcome to Azana Hotels & Resorts Dear valued guest, may you're in perfect health, Please let me salute us, who survive this pandemic. Even though this pandemic hasn't ended yet, but I believe with stict health protocol we will be safe and protected from this wave. I also appreciate those who actively participated in government's vaccination program. I am happy to inform that Azana Hotels & Resorts' staff are vaccinated to give you beter and safer service. We're optimistic that this pandemic will pass soon and will On this occasion, allow me to wish you a Happy Eid Al- Adha 1442 H, don't forget to say the 76th Dirgahayu of the Republic of Indonesia to all brothers and sisters in the country. Hopefully this pandemic condition does not dampen our spirit to spread kindness to the environment for those who needed. Time flies and we have passed the first half of 2021, within six months Azana has presented a new hotel unit for you, dear customers. Starting from Front One Budget Hotel Bekasi, Votel Tulungagung, Front One Budget Boyolali, Front One Budget Hotel Abepura Jayapura, Votel Nirmala Malang, Votel Krakatau Semarang, & Front One Hotel Gresik. In the second half of 2021, we will bring more happiness with Azana Style Pamekasan Madura, Front One Green Boutique Hotel Abepura, Azana Asia Hotel Cilacap, Azana Allura Boutique Hotel Tawangmangu, Front One Cabin Semarang, Front One Budget Hotel Sragen, Front One Hotel Tuban , Votel Jogjakarta, Front One Hotel Timika Papua, Front One Hotel Jakarta and many more. Wish you always success and good health! We're committed to provide comfort and safety for our guests. We implements health protocols according to CHSE guidance. Each hotels in our network guarantees cleanliness and safety. We strongly support government policies to suppress the spread of Covid- 19. We're also made your safety at our hotel as top priority. continue to provide a sense of security for our valued guest. See you on your next visit to Azana Hotels & Resorts throughout Indonesia. Azana Traveller Magz 24 5
  • 6. Azana Traveller Magz 22 6 Fair Price For Everyone HOTLINE INVESTOR •Hary 087836280800 •Surya 081215517617 •Jatmiko 081329088485 Azana Hotels & Resorts Management - Honggowongso Square, A2 - Jl. Honggowongso No.57, Serengan, Surakarta, Jawa Tengah 57134 HUBUNGI SEGERA Solusi bisnis hotel bintang 1 & 2 Anda Ditangani oleh profesional Dalam sistem yang lebih mudah Dan revenue yang terjamin
  • 7. WHAT’SINSIDE.. 20 SVARGA BUMI - SURGANYA SELFIE DI MAGELANG 30 15 MEMBURU GUDEG MANGGAR Kuliner Langka Kahs Jogja 12 PRODUK FASHION ASING MAKIN DIMINATI? YUK, INTIP 5 ALASANNYA! 27 WISATA DI PANTAI TULUNGAGUNG 108 BEBERAPA CONTOH SUSUNAN ACARA, RITUAL & MAKNA PROSESI PERNIKAHAN ADAT JAWA TIPS BERLIBUR KE KOTA MALANG - BATU SAAT PANDEMI Azana Traveller Magz 24 7
  • 8. Victoria Hotel School Malang @victoriahotelschoolmalang @victoriahotelschoolmalang 0822 609060 21 S E L A M A T H A R I R A Y A Idul Adha 14 4 2 H
  • 9.
  • 10. Temukan berbagai promo menarik dari Front One Hotel Gresik ront One Hotel Gresik yang berada Fdi jantung kota Gresik yaitu Jl Veteran no 68, di jalan raya utama yang menghubungkan dengan kota Surabaya. Dilengkapi dengan berbagai fasilitas yang menunjang kebutuhan tamu yang sedang melakukan perjalanan bisnis, meeting, wedding, ataupun liburan. Berlokasi dekat dengan wisata religi Sunan Giri & Sunan Maulana Malik Ibrahim serta beberapa tempat wisata lain seperti bukit setigi, wisata alam Gosari serta keindahan underwater dari pulau Bawean. Start From IDR 75.000 nett / person Meeting Package @frontonegresik FRONTONE HOTEL GRESIK Jl. Veteran No. 68, Gresik, Jawa Timur 61122 Phone 031-39932000 info@frontonehotelgresik.com www.frontonehotelgresik.com HOTEL GRESIK Your Next Adventure Awaits 10 Azana Traveller Magz 24
  • 12. PRODUK FASHION ASING MAKIN DIMINATI? Y U K , I N T I P 5 A L A S A N N Y A ! 12 Azana Traveller Magz 24
  • 13. Begitu pula dengan merek busana asal Jepang, Uniqlo, yang telah tersebar pada lebih dari 40 cabang di negara kita. Pernahkah kamu berpikir mengapa merek-merek fashion tersebut begitu digemari oleh masyarakat Indonesia hingga memiliki puluhan cabang? Bahkan, mereka pun mampu bersaing dengan merek- merek lokal, lho! Yuk, simak 5 alasan digemarinya brand busana asing oleh masyarakat! 1. Persepsi bahwa merek asing lebih berkualitas a l a m e m a s u k i p u s a t Kperbelanjaan, sederet toko pakaian dari merek-merek asing ternama siap menyambutmu. H&M, Uniqlo, Zara, dan Pull & Bear merupakan contoh brand fashion dari luar negeri yang kerap kita temui di sekitar kita. Melansir laman resmi H&M yakni hm.com, merek busana asal Swedia ini telah memiliki lebih dari 50 cabang di Indonesia. Semakin tinggi kualitas suatu produk, semakin tinggi pula kepuasan yang akan diterima pelanggan (Kotler dan Keller, 2009). Persepsi bahwa kualitas produk asing lebih baik pun didukung dengan persepsi bahwa teknologi, sumber daya manusia, dan sistem manajemen perusahaan asing pun lebih baik dalam memproduksi produk tersebut (Kussudyarsana, 2016). A p a k a h p a k a i a n i n i n y a m a n digunakan? Apakah kainnya mudah dibersihkan? Apakah warna pakaian ini m u d a h l u n t u r ? P e r t a n y a a n - pertanyaan tersebut kerap muncul dalam benak kita ketika akan berbelanja pakaian. Kualitas adalah salah satu aspek yang penting untuk dipertimbangkan kala akan membeli sebuah produk pakaian. Dalam sebuah survey terhadap P e n e l i t i a n y a n g dilaksanakan Atmadji tahun 2004 menyatakan bahwa salah satu alasan penduduk Indonesia membeli p r o d u k i m p o r y a i t u u n t u k menentukan identitas diri mereka di masyarakat. Hal ini didukung dengan pernyataan Gay et al. tahun 1997 yang menyebutkan bahwa produk yang digunakan seseorang dapat meningkatkan derajat diri mereka di masyarakat. sekelompok mahasiswa yang dilakukan Setiawan tahun 2014, mayoritas responden menganggap bahwa kualitas produk fashion i m p o r l e b i h b a i k daripada produk lokal. Hal ini tentu membuat toko pakaian merek asing lebih rajin diburu oleh masyarakat. 2. Rasa bangga kala menggunakan produk fashion asing Penampilan fisik merupakan salah satu hal yang menjadi indikator penilaian seseorang di masyarakat. Pakaian yang dikenakan pun menunjang penampilan fisik seseorang agar lebih diterima masyarakat dan memenuhi standar d i l i n g k u n g a n n y a ( N i a d a n Zaichkowsky, 2000). Tak terkecuali pada bidang fashion. Menggunakan pakaian dari merek f a s h i o n a s i n g t a k j a r a n g menimbulkan rasa bangga karena dianggap ngetren. Selain itu, brand busana asing pun kerap dicap mahal yang membuat sang pemakai merasa bangga karena mampu membeli produk tersebut. Azana Traveller Magz 24 13
  • 14. Etnosentrisme adalah sebuah kata yang masih jarang terdengar di telinga kita. Melansir laman resmi KBBI, etnosentrisme memiliki arti sikap atau pandangan yang berpangkal pada masyarakat dan kebudayaan sendiri, biasanya disertai dengan sikap dan pandangan yang meremehkan masyarakat dan kebudayaan lain. Persepsi bahwa semakin tinggi harga suatu produk maka semakin tinggi pula kualitasnya membuat produk asing yang harganya lebih tinggi tetap diminati. Tak hanya itu, citra produk fashion asing yang memiliki harga lebih tinggi pun membuat orang-orang yang memakainya merasa bangga karena mampu membeli produk tersebut. A d a n y a e t n o s e n t r i s m e p a d a k o n s u m e n m e m b u a t m e r e k a menganggap negatif produk impor dan lebih memilih membeli produk lokal (Tjiptono dan Craig-Less, 2004). Konsumen yang bersikap etnosentris menganggap membeli produk impor dapat memperburuk perokonomian negara, menyebabkan pengangguran, dan tak bersikap patriotisme. 4. Etnosentrisme konsumen yang rendah Selain kualitas, harga juga termasuk aspek yang kerap dipertimbangkan saat akan membeli sebuah produk. Produk fashion asing kerap mematok harga lebih mahal dibandingkan m e r e k l o k a l . H a l i n i p u n t a k menyurutkan minat konsumen untuk membelinya karena harga kerap dijadikan indikator kualitas barang (Schiffman & Kanuk, 1995). 3. Harga lebih mahal? Tidak masalah! Adanya sikap ini tentu akan membuat produk pakaian lokal lebih dipilih daripada produk asing. Namun, Karena bersumber dari luar negeri, brand fashion asing pun dapat dianggap lebih memahami kebutuhan pakaian yang sedang menjadi tren di luar negeri. Oleh karena itu, toko-toko pakaian bermerek asing pun lebih ramai diburu oleh para pengejar tren. Kita hidup dalam era di mana segala macam informasi dapat diakses dengan mudah. Begitu pula dengan informasi mengenai budaya dan tren yang tengah berkembang di luar negeri. Tak terkecuali tren budaya fashion yang terus mengalami perkembangan. Kaus bermotif tie dye, blazer berukuran oversized, rompi rajut, hingga celana jeans dengan potongan wide-legged merupakan contoh pakaian yang tengah Itulah 5 alasan mengapa produk fashion asing lebih diminati oleh sebagian kelompok masyarakat. Namun, produk fashion lokal dan asing sama-sama keren dan berkualitas, lho! Setiap merek pun memiliki ciri khas masing-masing yang membedakannya dengan merek lain. Kamu pun pasti memiliki merek fashion favorit, 'kan? konsumen non-etnosentris akan bersifat lebih obyektif dalam memilih produk fashion y a n g a k a n d i b e l i t a n p a memedulikan di mana produk tersebut diproduksi. 5. Tren dunia fashion yang terus berkembang 14 Azana Traveller Magz 24
  • 15. Memburu Gudeg Manggar Kuliner Langka Khas Yogya ota Yogyakarta terkenal akan makanan Kkhasnya yaitu gudeg. Dibuat dari buah nangka yag dimasak dengan cita rasa manis disertai dengan beberapa lauk bacem seperti tempe, tahu, telur, ayam, dan sambel krecek. Selain gudeg nangka, Yogyakarta juga punya variasi gudeg lainnya yang bisa dibilang lebih istimewa karena lebih susah didapatkan yaitu gudeg manggar. Gudeg manggar memiliki perbedaan mendasar dengan gudeg nangka pada pemilihan bahan bakunya. Manggar atau bunga muda pohon kelapa menjadi bahan utama gudeg manggar. Bumbu dan lauk pelengkap gudeg manggar biasanya sama seperti gudeg nangka kebanyakan yaitu aneka bacem, peyek dan sambel krecek sehingga perbedaan cita rasanya tidak terlalu Berasal dari daerah Bantul, gudeg manggar memiliki akar sejarah yang cukup menarik. Konon, dipilihnya manggar sebagai pengganti nangka adalah bentuk perlawanan rakyat bantul pada masa perang Diponegoro melawan Sultan Hamengkubuwono yang pada masa lalu dianggap memihak Belanda. Ada pula cerita yang menyebutkan bahwa Puteri Pembayun Raja Mataram yang mendapat julukan Nyai Ageng Mangir Wonobudoyo adalah pencipta gudeg manggar di ratusan tahun yang lalu. Bagi yang memakan gudeg manggar tersebut konon akan dikelilingi oleh aura keraton. Legenda ini dimanfaatkan oleh Mooryati Soedibyo, kerabat keratin sekaligus pebisnis di bidang kecantikan untuk kentara. Tekstur gudeg manggar yang lebih padat atau akas yang biasanya lebih dicintai oleh penikmat gudeg manggar. www. infokuliner.com Azana Traveller Magz 24 15
  • 16. Gudeg manggar lebih susah untuk dicari dibandingkan dengan gudeg nangka. Gudeg manggar paling mudah ditemui di daerah Bantul, dimana tempat gudeg ini berasal. Salah satu faktor yang membuatnya langka adalah bahan bakunya yang susah didapatkan. Hanya bagian paling muda dari keseluruhan bunga kelapa yang bisa diolah, serta hanya dari pohon kelapa yang sudah tidak produktif yang bisa diambil bunga manggarnya. Maka tidak heran jika harga gudeg manggar lebih mahal dari gudeg nangka. Untuk bisa menyantap gudeg manggar yang lezat ini tidak harus menunggu waktu festival gudeg manggar diadakan setahun sekali. Sudah banyak tempat-tempat makan yang menjual gudeg manggar yang mayoritas di daerah Bantul, antara lain yaitu : mempromosikan gudeg manggar secara internasional di festival-festival serta mengatakan bahwa mengkonsumsi gudeg ini akan membuat cantik luar dalam. Foto gudeg manggar yang siap dinikmati pembeli. Diambil dari akun Instagram Jogja Food Hunter. 1. Gudeg Bu Jumilan Dahulu gudeg manggar hanya dikonsumsi oleh masyarakat sekitar sebagai bentuk peringatan atau acara adat. Sekarang dengan mulainya usaha mempromosikan gudeg manggar, festival gudeg manggar yang diharidi pembuat gudeg manggar se-DIY yang digelar di dusun Mangir, Bantul juga ramai dikunjungi wisatawan baik lokal maupun internasional. Berada disamping bank BPD Mangiran, Srandakan, Bantul. Memiliki berbagai macam menu dengan harga beragam dimulai dari Rp. 8000 hingga Rp. 250.000 untuk kemasan paling besarnya, gudeg kendil yang sering dijadikan oleh-oleh. Terkenal sebagai gudeg yang sering dikunjungi para artis ibukota dan resep yang didapatkan langsung dari keraton. 2.Gudeg Bu Tinur Berlokasi di Kasihan, Bangunjiwo, Bantul, Gudeg Bu Tinur menyediakan gudeg manggar dengan berbagai macam lauk seperti pada umumnya yaitu bacem tempe, tahu, telur, ayam, peyek, dan sambel krecek. Buka dari pukul 8.00- 20.30. Gudeg Bu Tinur bisa didapatkan dengan harga sekitar Rp. 30.000 Sumber : makanjogja.com Sumber : www. travelingyuk.com 16 Azana Traveller Magz 24
  • 17. Sudah berjualan sejak tahun 1980an, gudeg manggar Bu Seneng mempertahankan cita rasanya yang orisinil dengan menu pendamping khasnya yaitu rebung. Berlokasi di Dusun Mangiran, Bantul, warung sederhana Bu Seneng buka dari pukul 6 pagi hingga jam 12 siang. Gudeg Manggar Bu Seneng juga menyediakan gudeg dalam kemasan kendil agar awet dan bisa dijadikan oleh-oleh keluar kota. Menu makanan di Gudeg Pawon yang disajikan langsung dari dapurnya. Berlokasi di Jalan Parangtritis KM 11,5, Gudeg Pawon hanya buka menjelang tengah malam hingga dini hari. Tidak hanya gudeg manggar, menu lain seperti bothok, nasi goring, mangut, dan wedang uwuh juga disediakan langsung dari pawon tempat memasak sekaligus menjadi tempat melayani pembeli. 3.Gudeg Manggar Bu Seneng 4.Gudeg Pawon By: Syva Amelia Sumber : www.tanahnusantara.com Jl. Perumnas No 109A Caturtunggal Depok, Ngropoh, Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281 WA : 0811-2954-588 | 0877 -1187 -0278 votelviurejogja VIURE HOTEL JOGJA Twice the taste, and keeping up the traditions “ ” Azana Traveller Magz 24 3 Azana Traveller Magz 24 17
  • 18.
  • 19. LET’S EXPLORE THE WONDERFUL oF INDONESIA Azana Traveller Magz 24 19
  • 20. Surga-nya Selfie Sebuah pemandangan sawah menjadi hal yang paling menarik perhatian wisatawan sehingga tidak heran jika banyak tempat wisata yang menyuguhkan destinasi bertema allo Front One Lovers!!! HAda informasi wisata menarik nih namanya Svarga Bumi, Pastinya daya tarik wisata ini tidak jauh dari Hotel Front One Inn Muntilan. di Magelang Svarga Bumi 20 Azana Traveller Magz 24
  • 21. sawah di Indonesia. Salah satu tempat yang kini menyuguhkan pemandangan tersebut adalah Svarga Bumi yang berlokasi di Magelang, Jawa Tengah. Sawah yang lengkap dengan beragam spot fotonya ini termasuk salah satu yang baru di Magelang. Kehadiran Svarga Bumi semakin melengkapi berbagai destinasi sawah yang bisa di kunjungi di Jawa Tengah. Wisata ini terletak di Jalan Borobudur, Ngadiharjo, Kecamatan Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Jika berkunjung ke Candi Borobudur, tidak ada salahnya jika Front one lovers juga menyempatkan untuk merasakan langsung atmosfer wisata baru ini yang terletak di sebelah selatan Candi Borobudur. Tempat wisata yang dibuka untuk berswafoto ini tentu saja memiliki kurang lebih 20 spot foto gratis yang bisa di nikmati baik dibawah terik mentari maupun saat hujan. Beragam spot foto pada wisata ini dirancang oleh arsitek menggoda jiwa anda yang gemar berburu swafoto keren seperti ayunan, ranjang jaring-jaring sebagai tempat bersantai, hingga kursi gantung berlatar belakang pemandangan sawah. Berbagai spot foto yang tersedia didominasi dengan warna putih dan kuning sehingga konsentrasi warna yang berbaur dengan hijaunya sawah membuat wisata ini punya estetika yang tinggi. Itulah beberapa informasi terkait Svarga Bumi yang sangat dekat lokasinya dengan monumen Buddha terbesar di dunia yakni Candi Borobudur. Beragam daya tariknya siap menyambut anda. Azana Traveller Magz 24 21
  • 22. Front One Lovers, ada yang tidak kalah menarik ini karena menginap di Front One Inn Muntilan akan mendapatkan free breakfast tiket masuk distinasy wisata Svarga Bumi, jadi anda yang menginap di Front One Inn Muntilan bisa taking foto selfie gratis atau menikmati hijauan hamparan sawah di Svarga Bumi ini loh.. Hanya dengan Rp. 360.000,-. Buruan sebelum kehabisan Promo nya bisa langsung Informasi dan Reservasi dapat menghubungi di telepon No. 0293-5891999, WA 081250550707 atau kunjungi web kami; www.frontoneinnmuntilan.com Staycation Deal SUPERIOR ROOM BREAKFAST IDR 360.000 ,- nett / room / night @frontonemuntilan front one inn muntilan @frontonemuntilan GET FREE TICKET Svargabumi Borobudur 22 Azana Traveller Magz 24
  • 23. SEKOLAH CALON GM Azana Traveller Magz 24 23
  • 24. ulungagung merupakan salah satu Tkabupaten yang terletak provinsi Jawa Timur. Kabupaten ini terkenal memiliki tempat wisata pantai yang sangat unik dan keren seperti berikut ini. Selain itu hamparan pasirnya yang luas, pantai pantai tersebut juga memiliki air laut yang berwarna biru jerni. Berikut pantai tulungagung yang bikin ogah pulang. Terletak di desa Jengglungharjo, Kecamatan Tulungagung, pemandanganya sangat indah mampu membuat siapa saja terpesona, memiliki hamparan pasir yang lembut yang sangat luas cocok untuk wisata keluarga, rombongan dan olahraga voly pantai. Bisa dijelajahi sepanjang hari secara gratis tidak dipungut biaya 1. Pantai Ngalur 1 2 Wisata Pantai Di Tulungagung Menginap Di Front One Hotel Tulungagung 24 Azana Traveller Magz 24
  • 25. 2. Pantai Batok Gebang Jarak dari Pusat kota hanya 24 km dan masih satu wilayah dengan pantai Ngalur, begitu sampai dilokasi Pathok Gebang akan disambut dengan pemandangan yang sangat keren. Suara deburan Ombak yang menabrak karang merupakan daya Tarik utama pantai ini. 3.Pantai Pucang Sawit Keindahan pantai Pucang Sawit yang terletak didesa Pucanglabang tidak kalah indahnya dengan pantai pantai yang ada di Belitung. Karakteristik Telp. 0355-5239000, 082231158851 www.frontonetulungagung.com utama dari pantai ini adalah adalah bebatuan pantai yang ukuranya kecil-kecil, dipantai ini juga meyediakan makanan kas daerah Tulungagung Jalan Pangeran Antasari No. 1 Hotel yang memiliki fasilitas 40 kamar, 3 Ruang Meeting, Parkir yang nyaman Wifi setiap area juga sangat representative untuk Acara Meeting, Wedding, Ulang tahun, Seminar, Workshop, Table Maner, Reuni, Arisan dll Tulungagung Jawa Timur Dengan konsep Smart Hotel bernuansa futuristic dan artistic yang lebih memperhatikan kepuasan tamu ditunjang fasilitas yang akan menjaga keyamanantamu yang menginap, pelayanan kami perhatikan selama 24 jam penuh dengan harapan akan memberikan pengalaman yang baru yang tidak terlupakan bagi pengunjung Front One Hotel Tulungagung 3 H O T E L T U L U N G A G U N G Azana Traveller Magz 24 25
  • 26. Birthday Package Start from 75.000 nett/ person included Lunch / Dinner Venue at Boemboe Restaurant Minimum reservation for 20 persons Benefit: - Free Buffet venue for 4 hours - Buffet Set Up Menu - Standard Sound System - Simple Decoration - Free Flow Ice Tea & Mineral Water - Free Welcome Snack Arisan Package Start from 75.000 nett/ person included Lunch / Dinner Venue at Boemboe Restaurant Minimum reservation for 20 persons Benefit: - Free Buffet venue for 4 hours - Buffet Set Up Menu - Standard Sound System - Simple Decoration - Free Flow Ice Tea & Mineral Water - Free Welcome Snack Meeting Package Start From 80.000 nett/person included Lunch / Dinner Minimum reservation for 15 persons 26 Azana Traveller Magz 24
  • 27. ai semua !!! HSemoga Bulan ini bulan yang Ceria. Buat kalian yang pengen berkunjung ke Madura pastinya staynya di Front One Hotel Pamekasan Madura. Satu- satunya Hotel terbaik di Madura dengan Fasilitas yang lengkap cocok banget bagi anda yang lagi perjalanan bisnis maupun Traveller dapatkan Paket Staycation di Front One Hotel Pamekasan. Siapa yang tak bisa menolak kelezatan kulit ayam? Apalagi nih ditambah nasi hangat dan sambal. Rasa pedas dan gurih pasti bikin ngiler! Nah, weekend gini di rumah aja terus malas masak mending pesan makanan via online atau langsung ke Front One Hotel Pamekasan Madura. Kali ini promo menu spesial Nasi Kulit Merdeka. Staycation ROOM PACKAGE Stay 2 day| Twin Single Beds | Room Breakfast Rp. 940.000,-NETT RESERVATION: 0819 3922 2216 Sparkling Madura Azana Traveller Magz 24 27
  • 28. Eduwisata Garam Madura merupakan wisata baru yang terletak di desa Bundher Pademawu Pamekasan, yang terletak satu kecamatan dengan Front One Hotel Pamekasan madura. Objek wisata yang dikelilingi tambak garam merupakan salah satu daya tarik di Pamekasan bagi anda yang ingin mengetahui proses pembuatan garam madura. Tidak hanya edukasi yang di dapat akan tetapi wisata ini memiliki keindahan alam yang luar biasa dan Pengunjung juga diperkenalkan dengan pengembangan hutan mangrove dengan perahu kecil yang disediakan oleh pihak pengelola. Front One Hotel Pamekasan Madura Jl. Jokotole 282 Pamekasan, East Java Phone: 0324 3510000 Fax: 0324 3510001 www.frontonehotelmadura.com PAMEKASAN MADURA 28 Azana Traveller Magz 24
  • 29.
  • 31. erikut adalah 4 tips untuk Bmelindungi diri dan keluarga agar tetap bisa menikmati liburan di masa pandemi: 1. Pastikan tubuh dalam keadaan sehat Virus Corona lebih mudah menular di tempat yang tertutup dan padat orang. Oleh karena itu, pilihlah tempat berlibur yang luas, terbuka, dan tidak terlalu ramai, misalnya pantai atau kebun teh, supaya kamu bisa menerapkan physical distancing dengan mudah. Selain itu, jika menginap di hotel, pastikan hotel tempatmu menginap sudah menerapkan protokol 2. Pilih tempat yang tidak ramai Bila ingin ke luar kota, sangat penting pula untuk memastikan tinggi atau rendahnya kasus penyebaran virus Corona di tempat yang akan kamu kunjungi. Info mengenai ini bisa kamu dapatkan dengan mudah dari internet. Pastikan kamu dan keluargamu dalam keadaan sehat. Beberapa tujuan wisata dikota Malang dan Batu, terutama yang berada di wilayah berbeda, mewajibkan untuk melakukan rapid test . Bila perlu, kamu juga bisa melakukan tes PCR yang hasilnya lebih akurat. Selain untuk memastikan kesehatan diri sendiri, kamu bisa melindungi orang lain yang akan bertemu denganmu di tempat wisata nanti. kesehatan dengan baik. Kamu bisa memastikan ini dengan melihat website mereka maupun dengan menelepon mereka langsung. 3. Bawa peralatan pribadi Jangan lupa untuk membawa peralatan pribadi, seperti handuk, sikat gigi, tempat minum, dan alat makan. Hal ini adalah untuk mencegah kemungkinan penularan virus Corona dari barang-barang. Pastikan setiap anggota keluarga juga membawanya, ya. Selain itu, penting juga untuk selalu membawa hand sanitizer, karena tidak semua tempat menyediakan wadah untuk mencuci tangan. 4. Selalu sediakan masker dan hand sanitizer Di mana pun kalian berada, pastikan untuk tetap mengenakan masker, meskipun kamu dan orang-orang di sekitarmu terlihat sehat. Bawalah lebih dari 1 masker sebagai cadangan. Itulah tips aman berlibur saat pandemi yang perlu kamu terapkan. Kendati kamu dan keluarga sudah diperbolehkan untuk mengunjungi tempat-tempat wisata, tetap utamakan kesehatan diri kalian selama berlibur di saat pandemi, ya. Azana Traveller Magz 24 31
  • 32. Jl Baluran No. 21Oro Oro Dowo, Klojen, Kota Malang Phone (0341) 347 888 Fax (0341) 361 184 frontoneb21malang@gmail.com | sales@frontoneboutiquemalang.com PAKET TOUR BROMO + RAFTING Paket Tour Bromo + Rafting 1.358.425,-nett FASILITAS -1 night stay in Superior Room -2 persons Bromo + Rafting (minimum order 4 persons) -Breakfast for 2 persons (Hotel) -Lunch for 2 persons (Rafting) -Transport Hotel - Bromo – Tumpang (Rafting) - Hotel termasuk Jeep -Tiket masuk wisata ITENARARY 23.30 Penjemputan di Hotel 03.30 Wisata SUNRISE BROMO 06.00 Perjalanan ke PELATARAN WIDODAREN 06.30 Wisata KAWAH BROMO & PURA LUHUR POTEN 09.00 Wisata PASIR BESISIK 09.45 Wisata SAVANA (BUKIT TELETUBIES) 10.30 Perjalanan ke Meet point RAFTING 12.00 Istirahat + welcome drink 12.45 Start Rafting 14.45 Finish Rafting + Lunch 15.45 Perjalanan ke Hotel B O U T I Q U E B 2 1 H O T E L M A L A N G /package IDR 32 Azana Traveller Magz 24
  • 33. Where Forever Begins Have it all, om traditional wedding to modern wedding Azana Traveller Magz 24 33
  • 36. ront One Boutique Hotel FKarawang is a hotel in a good neighborhood, which is located at West Karawang. Not only well positioned, but Front One Boutique Hotel Karawang is also one of hotels near the following Resinda Park Mall within 0.5 km, Mandaya Hospital within 0.5 km, ATM Center, Food Court Center In Grand Taruma and Taruma Leisure Water Park. About Front One Boutique Hotel Karawang For you, travelers who wish to travel comfortably on a budget, Front One Boutique Hotel Karawang WiFi is available within public areas of the property to help you to stay connected with family and friends. Front One Boutique Hotel Karawang is a hotel with great comfort and excellent service according to most hotel's guests. Front One Boutique Hotel Karawang is a wise choice for travelers visiting West Karawang. Front One Boutique Hotel Karawang is the smartest choice for you who are looking for affordable accommodation with outstanding service. 24-hours front desk is available to serve you, from check-in to check-out, or any assistance you need. Should you desire more, do not hesitate to ask the front desk, we are always ready to accommodate you. is the perfect place to stay that provides decent facilities as well as great services. Greetings From Front One Boutique Hotel Karawang 36 Azana Traveller Magz 24
  • 37. - Deluxe Queen Bed 5 Rooms Total 22 Rooms 1. Type of Room - Deluxe King Bed 10 Rooms - Deluxe Twin Bed 7 Rooms - Deluxe King Bed 180 X 200 2. Size of Room - Deluxe Queen Bed 160 X 200 - Deluxe Twin Bed 90 X 200 - Deluxe Room Rp. 580.000 3. Publish Rate - AC Self Control 4. Room Facilities - Tv LCD 42” - Mineral Water - Slipper - Kettle Jug / Tea / Coffee Maker - Free Parking - Free WiFi - Guest Elevator - Room Service - Shuttle Service - Shampoo & Shower Gel - Water Heather - 22 Deluxe Rooms 5. Hotel Facility Komplek Dharmawangsa Grand Taruma A7-8 Jl. Interchange, Jl. Akses Tol Karawang Bar., Sukamakmur, Kec. Telukjambe Tim., Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41361 www.frontoneboutiquekarawang.com | info@frontoneboutiquekarawang.com Telepon: (0267) 8408286 @frontoneboutiquekarawang Seasonal Cheer Azana Traveller Magz 24 37
  • 38. elcome June, Urban Wstyle Hotel by Front One kembali menghadirkan promo kamar yang sangat menarik. Promo hotel yang berada di jantung kota Pringsewu ini berlaku bagi tamu yang menginap di tipe kamar Superior, dengan mengangkat tema “JULEHA (Juni Juli Liburan Hemat)”. Hotel bintang 3 yang berlokasi di Jalan Ahmad Yani No.999, Kota Pringsewu, Lampung ini mengistimewakan bulan Juli dengan menghadirkan promo kamar dengan harga bersahabat. Ada benefit tambahan bagi tamu yang memesan dengan menggunakan harga promo ini. Banyak fasilitas-fasilitas yang termasuk pada paket, yaitu sudah termasuk welcome dinner for 1 persom, discount 10 % di Restaurant, discount 10% laundry, dan ada juga cashback 10% ketika extend , ditambah lagi fasilitas gratis internet dan gratis parkir. Selain itu Urban Style menyediakan paket wedding, IDR 33.000.000 untuk 350 orang. Mulai dari 75.000 per orang, 100.000 per orang, 150.000 per orang. Included : Buffet, Fruit Carving, Free Venue Indor or Outdoor, Free Decoration Room, Free Sound System, Free Keyboard, Free Parking Area. Kami memberikan service terbaik untuk kenyamanan para tamu Urban Style Frontone Hotel dan wujudkan impian pernikahan anda secara Spektacualer & Unfogettable moment bersama kami di Urban Style by Frontone Hotel 38 Azana Traveller Magz 24
  • 39. I e t k H a a M p e pen W Azana Traveller Magz 24 39
  • 40. Bukan sekedar menghadirkan suasana makan malam yang berbeda, Romantic Dinner adalah salah satu aktivitas yang dapat mempererat hubungan Anda dan pasangan. Jangan lewatkan penawaran menarik dari Front One Inn Kediri, nikmati Romantic Dinner Package dengan suasana yang intim di The Melody Swimming Pool. Menyajikan menu makanan yang lengkap (mulai dari appetizer, main course, hingga dessert) dan menggugah selera. Selain itu, jika Anda memesan Romantic Dinner Package maka ront One Inn Kediri, hotel budget bersih Faman nyaman dilengkapi dengan fasilitas restoran, meeting room dan kolam renang. Sangat STRATEGIS, hanya 100 meter ke Kantor Pemkab Kediri dan 1 km dari Monumen Simpang Lima Gumul Kediri, tepatnya di Jl. Erlangga No. 7A, Katang, Kabupaten Kediri. Menjadikan Front One Inn Kediri pilihan yang tepat untuk Menyelenggarakan berbagai kegiatan istimewa Anda, seperti; wedding, meeting, gathering, arisan maupun seminar dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. 2. Romantic Dinner Package Rp 500.000,- nett/couple Front One Inn Kediri menyediakan paket Intimate Wedding Package untuk 40 orang, harga sangat terjangkau dan banyak keuntungan antara lain; buffet prasmanan, sound system, simple decoration, LCD Proyektor dan free menginap di Executive Room lengkap dengan Honeymoon Set Up dan free minibar. Selain paket tersebut, Front One Inn Kediri juga mengakomodasi keperluan calon mempelai dalam merancang pernikahan impian sesuai dengan budget yang dimiliki. 1. Intimate Wedding Package Rp 2.969.969 nett 40 Azana Traveller Magz 24
  • 41. Anda akan mendapatkan potongan harga sebesar 50% untuk pemesanan kamar di semua tipe, free simple decoration (Honeymoon atau Birthday Set Up) 3. Meeting Package mulai dari Rp 35.000, nett Memasuki Fase New Normal, kegiatan meeting tetap bisa dilakukan di Front One Inn Kediri. Tentunya dengan harga yang kompetitif mulai dari Rp 35.000,- lengkap dengan aneka pilihan menu makanan dan fasilitas penunjang kegiatan meeting Anda. Layout dan ruang meeting ditata sedemikian rupa dengan konsep Physical Distancing sesuai anjuran Pemerintah, tanpa mengurangi kenyamanan. 4. Arisan Package mulai dari Rp 58.888,- nett 5.Birthday Package mulai dari Rp 59.000,- nett Rayakan hari istimewa Anda ditempat yang istimewa, Front One Inn Kediri menawarkan Birthday Package dengan venue yang menarik (The Symphony Hall atau The Melody Swimming Pool), pilihan menu yang variatif dan free complimentary room untuk menunjang kemeriahan acara Anda. Jadi, Anda tak perlu bingung memilih lokasi perayaan hari ulang tahun karena Front One Inn Kediri memberikan fasilitas yang lengkap untuk momen spesial Anda. Menjaga hubungan dengan rekan maupun kerabat dengan aneka menu makanan yang menggugah selera, bisa menambah keakraban sekaligus memberikan pengalaman yang berbeda. Arisan Package jadi solusi bagi Anda yang ingin mengadakan jamuan makan anti ribet dengan kualitas makanan terbaik di Front One Inn Kediri. Front One Inn Kediri No WA : 0811-3212-031 Tlp: 0354-2892120 Facebook: FrontOne InnKediri Marketing: 0857-4588-8180 (SARA) Jl. Erlangga No.7-A, Sukerejo, Katang, Kediri Azana Traveller Magz 24 41
  • 43. SPLASHIN' GOOD TIME Azana Traveller Magz 24 43
  • 44. Tanjung Priok port. Tanjung Priok Port is the largest and busiest port in Indonesia, located in Tanjung Priok, North Jakarta. This port serves as a gateway for the flow of goods in and out of export-import and inter- island goods. This port handles more than 30% of Indonesia's non-oil and gas commodities, besides that 50% of all goods flows out/in Indonesia pass through this port. Therefore, Tanjung Priok is a barometer of the Indonesian economy. Tanjung Priok Harbor is very close to Hotel Front One Cabin Sunter, so it is perfect for friends who want to find lodging accommodations close to the port. Ancol Beach. Since its inception in 1966, Ancol Dreamland or commonly called Ancol has become an integrated tourist area by the DKI Jakarta Provincial Government. Parks and beaches are amusement rides that offer a fresh beach atmosphere for all ages and groups. so it is suitable for all circles to relieve fatigue for a moment, only 2.9km from hotel front one cabin sunter Jakarta, so it is very suitable for a resting place for those who will visit ancol. Sunter - Jakarta Point of interest Stay In Trend “ ” 44 Azana Traveller Magz 24
  • 45. - Sunday - Monday Special Rate For those who are still confused about where to stay for a staycation, we have a solution at the Hotel Front One Cabin Sunter Jakarta, with IDR 185,000 already staying for a staycation at the hotels. - Weekdays Deals Tired after coming home from work, home is too far away, don't worry, try staying at Hotel Front one Sunter Jakarta to enjoy the Room Breakfast/Dinner promotion. - Qurban Room Deal ( Special Eid al-Adha ) Celebrating Eid al-Adha with great joy, hotel front one cabin cabin Sunter Jakarta has a special promo on a special day. Welcome To Front One Cabin Hotel Sunter Jakarta - Indonesia Independence Day 2021 Don't miss the best deal on Indonesia Independence Day, Front One Cabin Sunter gives up to 50% discount on Indonesia Independence Day (Term & Condition Apply). - Social Media Special Deal ( 76th Indonesia Bangkit ) Follow our social media and get Disc up to 50% for all room type ( Term and Condition Apply ) Get Discount 50% All Type of room FOLLOW & UP TO @f rontonesunter FRONT ONE CABIN HOTEL SUNTER Jl. Agung Niaga III, Blok G4, No 21, Rt 014, Rw 013 Kel.Sunter Agung, Kec.Tanjung Priok Phone: 021-22653079 Fax: 021-22654354 info@frontonecabinsunter.com www.frontonecabinsunter.com Azana Traveller Magz 24 45
  • 46. @facadehoteltawangmangu Facade Hotel Tawangmangu Jl. Balekambang No. 8, Tawangmangu, Karanganyar 57792 Phone 0271 - 6901888 www.facadehotelbyazana.com | info@facadehotelbyazana.com RESERVASI: 0813-2688-8822 539.000 IDR NETT /NIGHT ST TH BOOKING PERIOD 1 -10 AUGUST 2021 TH STAY PERIOD 17 AUGUST 2021 INDEPENDENCE DAY EARLY BIRD INCLUDED BREAKFAST SELERA NUSANTARA 50.000 IDR NETT /ORANG SABTU - MINGGU JAM 7.00 -10.00 T H E M A T I C B R E A K F A S T 2 nights Rp. 490.000,- included breakfast 3 nights Rp. 730.000,- included breakfast Superior Room 2 nights Rp. 690.000,- included breakfast 3 nights Rp. 1.030.000,- included breakfast Deluxe Room Period: th nd 18 - 22 July 2021 Phone: (031) 82517222 WA: 085748161200 Jl. Ketintang Baru III No.58, Ketintang, Kec. Gayungan, Surabaya, Jawa Timur 60231 @hersyafrontone Berkah Idul Adha B O U T I Q U E H O T E L We make you feel better than at home. 46 Azana Traveller Magz 24
  • 47. Merdeka Special Deal Rp, 200.000 .-nett / night Business Single Room Included Breakfast Period: August 2021 @frontonejakartaairport @centralf ront1 Central Front One Inn Jakarta Airport Jl. Husein Sastra Negara No 22 B&C, Benda, Tangerang Airport Phone: 021 - 54318 777 info@centralfrontoneinnjakarta.com | www.centralfrontoneinnjakarta.com September Ceria Rp, 250.000 .- Period: September 2021 nett / night Superior Double Room Included Breakfast Idul Adha Rp, 250.000 .-nett / night Deluxe Twin Room Included Breakfast Azana Traveller Magz 24 47
  • 48. Period: 1 July - 31 July 2021 SCHOOL HOLIDAY PACKAGE Rp. 499.000 nett / 2 nights - Early check-in on 12:00 PM - Included breakfast 2 persons/day -Free upgrade room, from superior room to deluxe room - Term and condition apply - Free flow sambal - Included (ikan nila, nasi putih, lalapan, tea, juice, mineral water) - Terms & condition apply EVENT OF THE MONTH 18-19 July 2021 Rp. 55.000 nett SAMBAL FESTIVE KATAKAN SAH ( AKAD PACKAGE ) Rp. 5.000.000 nett / 50 persons Period: 1 July - 31 July 2021 - Included buffet lunch / dinner for 50 persons - Included simple decoration for akad - Free stay 1 night deluxe room - Free honeymoon room decoration - Term and condition apply July 01 02 NEW NORMAL 48 Azana Traveller Magz 24
  • 49. FRONTONE HOTEL AIRPORT SOLO Kompleks Ruko Adisumarmo, Galeria Airport No.1 Jl Adisumarmo, Boyolali 57375 Phone: (0271) 781746 WA: 085228999419 www.frontonehotelairportsolo.com @hotel_frontone_airport_solo Period 1 August - 31 August 2021 PAMER ( PAKET MERDEKA ) Rp. 376.376 nett/room/night - Early check-in on 12:00 PM - Included breakfast 2 persons /day - Free upgrade room, from superior room to deluxe room - Term and condition apply - Included dinner for 2 persons - Included buffet lunch / dinner for 50 persons Rp. 5.000.000 nett / 50 persons Period: 1 August - 31 August 2021 KATAKAN SAH ( AKAD PACKAGE ) - Included simple decoration for akad - Free stay 1 night deluxe room - Free honeymoon room decoration - Term and condition apply August term and condition apply EVENT OF THE MONTH 15 August - 16 August 2021 ( ANGKRINGAN MERDEKA 76 ) Start from 5.000/item ANGKA 76 Rp. 275.755 nett/room/night SEPTAKULER 1 - 6 Sept 2021 7 - 14 Sept 2021 - Early check-in on 12:00 PM - Superior room included breakfast 2 persons/day - Free flow healthy drink at lobby - Term and condition apply Rp. 5.000.000 nett / 50 persons - Included simple decoration for akad - Free stay 1 night deluxe room - Free honeymoon room decoration - Term and condition apply Period: 1 August - 31 August 2021 KATAKAN SAH ( AKAD PACKAGE ) - Included buffet lunch / dinner for 50 persons September EVENT OF THE MONTH MAMA MUDA Start from 25.000/person - Chinese style service - Free flow mineral water & tea - Term and condition apply ( MAKAN MAKAN MURAH DAN ASIK ) 17 Sept 2021 Tidak berlaku untuk hari raya besar dan weekend jika allotment sudah full 01 02 01 02 Experience solo or family travel like never before Azana Traveller Magz 24 49
  • 50. What’s On Front One Hotel Jayapura The Roof bar & lounge th 11 floor 50 Azana Traveller Magz 24
  • 51. Valid: Month of August th Venue : The Roof 11 floor th Venue : The Roof l11 floor 1. ICED DARK CHOCO 55K nett 55K nett th Venue: The Roof 11 floor Valid : September 2021 included Steamed Rice Valid : Month of July 2021 th Venue : The Roof 11 floor Valid : July - September 2021 45K nett 2. Brave Heart 3. Moccaccino Frost 4. Curry Oxtails ( Buntut Kari) 140K nett 770K nett/ room 660K nett/ room Executive room included 1. Sunday Fam Breakfast for 2 persons Only Sunday, Month of July 2021 Term &Condition apply 2. Hot Deal "TETAP MERDEKA” DELUXE ROOM included Only for 15,16,17 August 2021 Term &Condition apply 3. Stay and Dine Deluxe Room include Breakfast for 2 persons and Only Every Monday ( Month of September 2021) Breakfast for 2 persons Dinner for 2 persons 1,000,000 nett / room Term &Condition apply F&B Promotion Room Promotion Azana Traveller Magz 24 51
  • 52. Kapan Ke Jogja Lagi? 52 Azana Traveller Magz 24
  • 53. DE LAXSTON HOTEL BY AZANA JOGJA Jl. Urip Sumoharjo No.139 A, Klitren, Kec. Gondokusuman, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55222 Phone : (0274) 552-552 WA : 0895.2519.9599 delaxstonhotel@gmail.com @delaxstonhotel - Show student ID st st - Valid 1 July – 31 July 2021 Only Rp 15.000,- nett / portion (de Royal Restaurant) What the best days to treat the family, relations and friends enjoying Dim Sum? All About DIM – SUM at 12.00 Am – 21.00 pm - 21% tax & service Benefits & Facilities: - Daily in room breakfast for 2 persons - Disc F&B UP 10% - Stay 6 days – 5 Nights Rp 1.300.000,- nett Longstay Package - Disc Laundry up 10% Rp 250.000/room/night st st - Valid 01 July – 31 August 2021 6 Days 5 Nights Only at Benefits & Facilities: University DEAL - 1 night at Superior room only Breakfast for 2 person Only Rp. 317.045,- nett/night Benefits & Facilities: at 06.00 PM – 10.00 PM Angkringan Kang Urip Only at Rp 30.000 nett AUCE NATIONAL IS ME Every day at Lobby Lounge st st Stay period 01 – 31 August 2021 Indonesia Welcome Snack While Celebrating the Independence day on August 17, 2021, offer you to taste the most famous traditional dishes of Indonesia JULY AUGUST Only at Rp. 15.000 nett Green tea, Oreo, Dark Choco, September “SUPER SALE” - 1 night at Superior room - Daily in room breakfast for 2 persons Only @ Rp 299.000 net Benefits & Facilities: - 21% tax & service st st - Valid 01 Sept – 30 Sept 2021 THAI TEA “ Lovers “ Choice your favorable taste of White Choco SEPTEMBER Azana Traveller Magz 24 53
  • 54. Azana Traveller Magz 23 57 National Is Me Stay Period 01-31 Agustus 2021 Only IDR 317.045 /room /night Benefits & Facilities: Breakfast for 2 persons & Indonesian Welcome Snack 54 Azana Traveller Magz 24
  • 55. CULINARY Well crafted meals & beautiful setting Azana Traveller Magz 24 55
  • 56. The empire of good food FRONT ONE BUDGET HOTEL ABEPURA Black Rice Calamari with Onion Ring Free Chocolate Peanut Smoothie 100K Nasi Bakar Tuna Kemangi Free Virgin Mojito 100K 56 Azana Traveller Magz 24
  • 57. Mandala W edding Wedding Package IDR 67.000.000,- nett For 300 persons Ballroom usage for max 4 hours (Free 1 Hours) 300 portions bu et menu IDR 150.000,- (Choice Menu) Free Test Foods max 4 persons (After 50% payment) Free Snack & Beverage for technical meeting Free Mineral water during function Free Welcome Drink Standard Sound System, Standard Projector Free 1 Deluxe King Room Free Afternoon tea for max 4 persons Free Complimentary food for 5 persons Paket Wedding I: BUDGET ABEPURA Azana Traveller Magz 24 57
  • 58. Shocking Deal Shocking Deal Superior Room Start From 450K Free Early check-in & late check-out Merdeka Super Deal Merdeka Super Deal Superior Room Start From 494K Discount up to 76% all type of room BUDGET ABEPURA BUDGET ABEPURA @frontoneabepura Front One Budget Hotel Abepura Jl. Teruna Bhakti, Yabansai, Heram, Kota Jayapura, Papua 99351 Phone: 0967-5171777 ; 0967-5171507 www.frontonebudgetabepura.com | info@frontonbudgetabepura.com Weekend Getaway at Front One BUDGET ABEPURA Special Room Deal for July - September 2021 58 Azana Traveller Magz 24
  • 59. DJO FRONT ONE INN BENGKULU Jl. WR. Supratman No.8, Kandang Limun, Kec. Muara Bangka Hulu, Kota Bengkulu, Bengkulu 38121 Telp: (0736) 7323251 info@djofrontoneinnbengkulu.com | www.djofrontoneinnbengkulu.com @djofrontonebengkulu INN BENGKULU 170.845 Khusus check-in tanggal 16, 17, 18 Agustus 2021 MERRIAH DEKA MERRIAH DEKA MERRIAH DEKA DISKON 50% Untuk yang lahir Di Bulan Agustus NETT /NIGHT IDR Idul Adha Longstay Package 174.999 nett / night (First Class) 3 days 2 nights 399.999 nett 4 days 3 nights 509.999 nett Berlaku 19 Juli - 31 Juli 2021 SEPTEMBER with MUKIDI Murah Kita Diskon First Class Room MUKIDI DOLAN IDR. 299.999 (1 N + Breakfast) MUKIDI PIKNIK IDR. 499.999 (2 N + Breakfast) Steamboat Food promotion 76.000 nett for 2 persons Berlaku Juli-September 2021 THE EXTRAORDINARY DAYS AT BENGKULU Azana Traveller Magz 24 59
  • 60. Azana Traveller Magz 23 53 Bride Room, Make Up Room, Standard Sound System, Spacious Parking Area ±200 Cars, 9 Items Buffet Menu for 80 Persons, Ballroom with AC and Good Air Circula on, Se ng Arrangement (with social distancing set up), Included: Standard Covid Protocol, Special Room Rate for Family W e ed t d a i m n i g t n I nett / 80 persons 9.950.000 IDR Informasi & Reservasi: Jl. Jend. Sudirman No.72 Magelang ((0293) 365095 0821 1866 0808 / 0822 2001 8000 @front_one_resort_magelang Stylist and convenient wedding at Trio Front One Resort Magelang 60 Azana Traveller Magz 24
  • 61. Jl. Leuwi Panjang No.10, Muara Regency, Bandung office@secatha.co.id +62 818 0957 5577 Architecture design Interior construction management
  • 62. edding Package, Pandemi Covid-19 Wmembuat banyak rencana tertunda mulai dari rencana perjalanan kerja, traveling hingga rencana pernikahan. Meski demikian, niat baik untuk melakukan pernikahan masih tetap bisa dilaksanan sesuai dengan protokol kesehatan Covid- 19. Nah FRONT ONE Ratu Hotel Nganjuk Ada promo intimate wedding package yang sesuai kantong di masa pandemi seperti ini start IDR 9.000.000,- saja untuk 30 pax dan free deluxe room Tidak hanya promo wedding, Front One Ratu Hotel Nganjuk kini menghadirkan Paket Social event / paket Arisan hanya dengan Rp 80,000/pax, inclusive Sedudo Meeting Room, Lunch or Dinner, dan Coffee Break. Di mana anda akan di sajikan menu khas nusantara yang cocok di nikmati sebagai makan siang maupun makan malam bersama teman-teman Intimate Wedding P A C K A G E IDR 9.000.000,- FOR 30 PERSONS - FREE DELUXE ROOM EVERYTHING YOU NEED TO KNOW ABOUT PLANNING A STARS WEDDING GETAWAY IN NGANJUK 62 Azana Traveller Magz 24
  • 63. @frontonenganjuk Front One Hotel Nganjuk Jl. Raya Bengawan Solo (komplek Perum Graha City No.1) Begadung, Nganjuk 64413 Phone: 0358 - 3510000 info@frontonehotelnganjuk.com www.frontonehotelnganjuk.com Untuk memperingati Kemerdekaan RI, Tidak hanya promo kamar nya saja yang merdeka namun ada menu makanan dan minuman nya juga yang ngga kalah merdeka yaitu Ayam Merdeka dan Happy Merdeka Untuk promo makanan dan minumanya pun tidak kalah dari promo-promo lainya, Front One Ratu Hotel Nganjuk mengeluarkan beberapa menu baru yang di jamin akan memanjakan lidah anda, Untuk periode bulan Juli menu baru yang beda dari yang lainnya yaitu Spear Fruit Salad (Lumpia Buah) untuk harganya sendiri cukup terjangkau hanya Rp 22,000 Sedangkan untuk promo kamar nya pun tidak ketinggalan, untuk memperingati hari kemerdekaan RI Front One Ratu Hotel Nganjuk memberikan promo spesial mulai dari Rp 330,000,- untuk type Deluxe Room sudah termasuk sarapan pagi untuk dua orang. Minuman Happy Merdeka ini sangat cocok untuk di minum di cuaca panas kota Nganjuk, perpaduan buah semangka dan soda yang di blend dengan fresh milk akan terasa segar ketika di minum di kala siang maupun malam hari, untuk harga nya sendiri di bandrol Rp 17.000 Dengan menikmati pemandangan sawah dan gunung saat berada di kamar sangat menyenangkan bukan staycation di Front One Ratu Hotel Nganjuk. Super Deal Kemerdekaan 330.000nett/night AYAM MERDEKA HAPPY MERDEKA RP. 32.000,- RP. 17.000,- FESTIVAL MAKANAN MERAH PUTIH DIRGAHAYU INDONESIA DIRGAHAYU INDONESIA Azana Traveller Magz 24 63
  • 64. Qurban RoomDeal Qurban RoomDeal START FROM 195K INCLUDING BREAKFAST / DINNER FOR 2 PERSONS Merdeka Super Deal Diskon 50% HAPPY 76 INDEPENDENCE DAY 2021 SUNTER C A B I N HOTE L FRONT ONE CABIN HOTEL SUNTER Jl. Agung Niaga III, Blok G4, No 21, Rt 014, Rw 013 Kel.Sunter Agung, Kec.Tanjung Priok Phone: 021-22653079 Fax: 021-22654354 info@frontonecabinsunter.com www.frontonecabinsunter.com 64 Azana Traveller Magz 24
  • 65. Azana Traveller Magz 23 58 - Set Up Meja & Kursi - 4 Jam Penggunaan tempat - Mineral Water - Permen - 1 Night Stay at Deluxe Room - Standard Sound system & 2 Mic - Genset Akad Nikah P A C K A G E Maksimal 35 Orang Rp. 2.750.000,- 0852 3449 4748 AzanaGreenResort JULI 2021 - Complimentary Tea & Coffee SCHOOL BREAK STAYCATION Limasan Resto IDR 350,000,-/room/night - Free Breakfast 2 Person at at Morning time - Free Amenities - Free wifi Accses - Periode 01-14 Juli 2021 DELUXE ROOM BREAKFAST - Syarat & Ketentuan Berlaku - Fasilitas Protokol Kesehatan - Tempat Cuci Tangan - Alat Pengukur Suhu Tubuh - Hand Sanitizer - Desinfektan Area - Jaga Jarak IDR 450.000,-/Room/Night AGUSTUS 2021 Indonesian Independence Day Special Rate MERAH PUTIH STAYCATION ROOM PACKAGE EXECUTIVE ROOM PACKAGE Weekend ( Friday-Sunday) Weekdays ( Monday-Thursday) IDR 425.000,-/Room/Night - Free Wifi Access (Minimal Stay 2 Days ) - Free Amenities ( Weekend Package Minimal Use 2 rooms/night) - Free Laundry Service - Free 1 Extra Bed Only - Periode 15 – 31 Agustus 2021 - Syarat & Ketentuan Berlaku at Limasan Resto - Free Breakfast 2 Persons Venue Pendopo Area National Rte 3, Gayam, Lebak, Pracimantoro, Wonogiri Regency, Central Java 57664 Explore your destination with us.
  • 66. Hello, Tuban ANOTHER GREAT JOURNEY BEGINS SOON IN TUBAN @frontonetuban FRONT ONE HOTEL TUBAN OPENING IN DECEMBER 2021 PAMEKASAN MADURA Jl. Jokotole No.282, Lumbang, Buddagan, Pademawu, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur 69323 Phone 0324-3510000 WA 081939222216 www.azanastylehotelmadura.com | info@azanastylehotelmadura.com THE ONLY 4 STARS HOTEL IN MADURA GRAND Ballroom 800 guest capacity sky lounge 100 guest capacity Outdoor wedding 800 guest capacity MEETING ROOM RESTAURANT Swimming Pool & Gym Cross Road Garden NOW OPEN AUGUST 2021 @azanastylemadura 66 Azana Traveller Magz 24
  • 67.
  • 68. bermain keluarga (playground) * tidak berlaku untuk publik holiday * Berlaku selama bulan Juli 2021 * free wifi, swimmingpool & taman * 10% Disc.tiket masuk petik apel Syarat & Ketentuan : * Berlaku hari Minggu s.d Kamis * 10% Disc. food & beverage untuk reservasi 1 kamar 2 malam DISCOUNT 50% 01 - 31 Agustus 2021 Deluxe, Executive - Tipe kamar Superior, (KTP / SIM) SHOCKING RATE ! UNTUK 5 ORANG PERTAMA DENGAN UNSUR NAMA AGUS YANG LAHIR DI BULAN AGUSTUS - Berlaku mulai tanggal - Menunjukkan Kartu Identitas - Breakfast - 1 Night Stay - Free Tiket Masuk Petik Apel Included SEPTEMBER CERIA ONLY Rp 350.000,- 01 B O U T I Q U E H O T E L T H R E E E I G H T Jl. Hasanudin 1, Batu Malang 65313 Telp 0341 - 511777 www.38frontoneboutiquebatu.com | info@38frontoneboutiquebatu.com +62 817 530 123 38frontoneboutique Pay One Get One Free 499.999,- Nett Room Only IDR 02 AGUSTUS 2021 SEPTEMBER 2021 +62 813-3673-3687 Reserve Now 0817-530-123 A GREAT ADVENTURE BEGINS HERE
  • 70. MULAI DARI RP.188.000,-/NIGHT ROOM ONLY SELAMA BULAN JULI - SEPTEMBER 2021 N Y A M A N D E N G A N V I E W M E N A R I K D I R U A N G I N T E R A K S I C A F É L T . 4 STAYCATION JL. JENDERAL SUDIRMAN NO.108, CABEAN, KEC. SEMARANG BARAT KOTA SEMARANG, JAWA TENGAH 50141 PHONE: (024) 30008888 WA: 0823-2420-6884 CHARMING STYLE AND COZY COMFORT. 70 Azana Traveller Magz 24
  • 71. @frontonedgreenabepura G R E E N B O U T I Q U E H O T E L ABEPURA Opening in August 2021 Front One Green Boutique Hotel Abepura www.frontoneboutiquedgreen.com Jl. Gerilyawan No.111, Kamkey, Abepura, Kota Jayapura, Papua 99351 Phone: (0967) 585010 RESERVATION: Phone / WA 081230125032 Jl. Kolonel Sugiono 47 Malang. www.votelnirmalamalang.com | info@votelnirmalamalang.com Votel Nirmala Hotel Malang @votelnimalamalang 399.000 IDR ONLY /ROOM 3NIGHTS STAY 175.000 IDR ONLY NETT /NIGHT STAYCATION PACKAGE LONG STAY FOR HOLIDAY SIMPLE, UNIQUE, FRIENDLY. Azana Traveller Magz 24 71
  • 72. INFORMASI & RESERVASI: Jl. Jaksa Agung Suprapto No.26, Mojoroto, Kec. Mojoroto, Kediri, Jawa Timur 64112 Telp: (0354) 779999 WA: 0878-6157-6045 www.lotusgardenhotel.com | reservation@lotusgardenhotel.com @lotusgardenhotel Fasilitas : Free ruangan, free listrik, menu prasmanan atau hampers, free parkir, free pengambilan foto di area hotel, free kamar Intimate Wedding mulai dari Rp 3.000.000,- Sego Bakar Mantap Krengseng Iga, Iga Bakar, Sup Iga, Asam Asam Iga Mulai dari 10.000 dengan aneka pilihan isi seperti ayam, ikan teri, jamur, daun ketela Iga Promo Harga Rp 50.000,- akar M B an o g ta e p S MULAI DARI 10.000/pcs IDR 50.000/nett IDR Free ruangan, free sound system, 1 x makan , 1 x Coffee Break, mic/wireless, TV LED, note pad pensil, flipchart, WIFI untuk 30 orang 72 Azana Traveller Magz 24
  • 73. Food & Beverage Disc 10% for all Menu di Luv Café Start From 180.000 SUMO ( Sunday – Monday ) ront One Budget Bekasi yang Fberalamat di Ruko Mutiara , Jalan Ahmad Yani B9 No 5-6 Margajaya Kota Bekasi, ini sangat stategis sekali daei pusat Kota Bekasi. Dari Hotel kami banyak Pusat Perbelanjaan / Mall Area di Kota Bekasi, ada pun untuk ke pusat pemerintahan sangan stategis karena berdekatan dengan Kawasan Pusat Pemerintahan Kota Bekasi (Pemkot Kota Bekasi) dan hanya 5 menit menuju Stasiun Kereta Api Bekasi. Stayca. on Ceria DI FRONT ONE BUDGET HOTEL BEKASI Start From Superior 150.000 Deluxe 180.000 Executive 220.000 Suite 300.000 Long Stay Package WELCOME TO HAPPINESS Azana Traveller Magz 24 73
  • 74. BUDGET BOYOLALI SOFT OPENING RATE DEALS SOFT OPENING RATE DEALS Soft Opening Rate 159.000 209.000 Business Room Superior Room Deluxe Room FREE SOUVENIR 279.000 Berkesempatan untuk menginap gratis dengan cara memberikan review FREE BREAKFAST Front One Budget Hotel Boyolali Jl. Boulevard Soekarno, Kemiri,Mojosongo, Kabupaten Boyolali 57482 Phone: (0276) 3282999 www.frontonebudgetboyolali.com MERDEKA Special RATE Bagi yang berulang tahun di bulan Agustus 170.821 IDR nett Business Room + Room Breakfast S&K berlaku BUDGET MALANG Jl.Puncak Borobudur, Center Point B22 Mojolangu, Lowokwaru, Malang 65142 Phone 0341-4366787 WA: 0821 1507 1247 www.frontonebudgetmalang.com @frontonebudgetmlg Front One Co-Working Space Available untuk living room 50K per orang min pemesanan 5 orang Pemakaian 3 jam Living room Meal 1x Mineral water 74 Azana Traveller Magz 24
  • 75. Agustus National is Me Hemat 45K all type of room from publish rate Periode 15-18 Agustus2021 Rate starting from 125K September - Snack Breakfast Enjoy September - Free tea/Coffee S E T I A B U D I - S O L O C A B I N H OT E L Joyful July Spesial Rate start from 99K Untuk reservasi khusus melalui azanahotel.id Enjoy September - Free tea/Coffee Agustus National is Me Hemat 45K all type of room from publish rate Periode 15-18 Agustus2021 September Rate starting from 125K - Snack Breakfast C A B I N H OT E L A Blistful July Spesial Rate start from 100K Untuk reservasi khusus melalui azanahotel.id Azana Traveller Magz 24 75
  • 76. Rp. 400.000 Dengan Sarapan Pagi Rp. 200.000 (untuk 2 orang) First Class 2 9m ukuran bed 160x200 Tanpa Sarapan Pagi Rp. 450.000 Rp. 250.000 (untuk 2 orang) Sarapan Pagi menggunakan Rice Box Business Class Rp. 250.000 Rp. 135.000 (untuk 1 orang) Tanpa Sarapan Pagi 2 5m ukuran bed 90x200 Rp. 300.000 Rp. 180.000 (untuk 1 orang) Dengan Sarapan Pagi Jogja Staycation W I T H F R O N T O N E C A B I N H O T E L M A L I O B O R O 3 Hari 2 Malam 360.000 250.000 5 Hari 4 Malam 720.000 500.000 BUSINESS CLASS - Room Breakfast 4 Hari 3 Malam 540.000 375.000 Sarapan Pagi menggunakan Rice Box Weekday Package JulySweetHoliday E V E R Y S TAY W I L L G I V E Y O U A R E A S O N T O S M I L E . 76 Azana Traveller Magz 24
  • 77. Rp. 135.000 (untuk 1 orang) 2 5m ukuran bed 90x200 Business Class Rp. 250.000 Tanpa Sarapan Pagi Rp. 300.000 Rp. 180.000 (untuk 1 orang) Dengan Sarapan Pagi Rp. 500.000 Paket Merdeka 3 Hari 2 Malam Business Class 2 9m ukuran bed 160x200 2 5m ukuran bed 90x200 Rp. 250.000 (untuk 1 orang) Rp. 450.000 Dengan Sarapan Pagi Rp. 400.000 (untuk 2 orang) Dengan Sarapan Pagi 2 9m ukuran bed 160x200 First Class Dengan Sarapan Pagi Sarapan Pagi menggunakan Rice Box Rp. 250.000 (untuk 2 orang) Tanpa Sarapan Pagi Rp. 200.000 (untuk 2 orang) Sarapan Pagi menggunakan Rice Box Rp. 400.000 Rp. 360.000 First Class Rp. 250.000 Business Class 2 9m ukuran bed 160x200 First Class Rp. 135.000 (untuk 1 orang) 2 5m ukuran bed 90x200 Rp. 180.000 (untuk 1 orang) Rp.200.000 (untuk 2 orang) Dengan Sarapan Pagi Dengan Sarapan Pagi Rp. 400.000 Rp. 300.000 Rp. 450.000 Rp.250.000 (untuk 2 orang) Tanpa Sarapan Pagi Tanpa Sarapan Pagi - TV Flatt 32" - TV Cable - Wifi - Mineral water - AC Fasilitas kamar : - air panah air dingin - handuk - sabun, sampo, sikat gigi - kamar mandi dalam Tempat Wisata Terdekat : - Pasar Bringharjo - Taman Pintar - Altar - Malioboro - Benteng Vredeburg - Taman Sari Water Castle - Keraton - Alun Alun Kidul - Tugu Jogja FRONT ONE CABIN MALIOBORO - JOGJA Jl. Jagalan - Beji No.61, Purwokinanti, Pakualaman, Kota Yogyakarta,Daerah Istimewa Yogyakarta 55166 Telp: (0274) 5019195 www.frontonecabinmalioboro.com info@frontonecabinmalioboro.com @frontonecabinmalioboro MALIOBORO C A B I N H O T E L AgustusMerdeka SuperSeptember Pamerr Azana Traveller Magz 24 77
  • 78.
  • 79. Jl. A. Yani No.98, Sumberan Selatan, Wonosobo Barat, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56311 Phone (0286) 321188 WA 0811 2998 900 @frontonewonosobo Azana Traveller Magz 24 79
  • 80. Stayca on at FrontOne Inn Sidoarjo Rp.250.000 nett / Room Only FREE Tea, Coffee, Hot Chocolate Cappuccino, Café Latte W edding Package Mr & Mrs Rp. 3.500.000 ,- Kamar Pengantin - Buffet untuk 20 orang - Standard Sound System MORE INFO & RESERV ATION: Jl. Monginsidi No.52, Sidoklumpuk, Sidokumpul,Kec. Sidoarjo,Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61218 Telp: (031) 8051234 W A 0813 4 766 0007 www.frontonrinnsidoarjo.com | info@frontonrinnsidoarjo.com Modern, accessible & affordable hotel in Sidoarjo
  • 81. Rayakan kemeriahan Hari Kemerdekaan Indonesia bersama keluarga di Frontone Inn Semarang. Kapan lagi bisa staycation dengan harga terjangkau. Superior Room IDR 217.845,- nett/night Room only IDR 476.000,- for 2 Nights Room Breakfast Periode 17-19 Agustus 2021 SPECIAL KEMERDEKAAN Paket Meeting Room Start From IDR 30.000 www.frontoneinnsemarang.com FRONT ONE INN SEMARANG Jl. Walisongo No. 421 Tambakaji, Ngaliyan Kota Semarang Telp : 024 7643 1996 | Whatsapp : 0813 9243 6397 | instagram : @frontoneinsemarang Making every stay brilliantly simple.
  • 82. Rp. 35.500.000 Untuk 250 orang Intimate TOP Wedding Package Included : -Dekorasi pelaminan ( decor,karpet, welocome gate, kotak angpau, buku tamu, meja tamu, signature book ) - Buffet untuk 250 orang - Stall 1 200 orang - - Stall 2 200 orang - Stall 3 200 orang - Standard Sound System - MC akad dan resepsi - Entertaintment (electune 1singer 1player) - Ruang Rias - Kamar pengantin + honeymoon set up - Izin keramaian - Free parking - Kursi & meja - Wedding Organizer R E S O R T Y O G Y A K A R T A Happiness is part of who we are
  • 83. Fresh & Relax Pool Package Rp. 25.000,- /person included handuk Longstay P A C K A G E *Room Only 1 MINGGU Rp. 999,999,- nett 30 HARI Rp. 3,699,999,- nett R E S O R T Y O G Y A K A R T A July MEETING PACKAGE Start From Rp. 29.999,- /person R E S O R T Y O G Y A K A R T A Benefits: 1x Coffee Break | High Speed WiFi | LCD Projector & Screen Function Room ( 4 hours ) | New Normal Standard R E S O R T Y O G Y A K A R T A Min. 20 persons MERDEKA SPECIAL RATE Rp. 220,000,- /rooms / Room Only Azana Traveller Magz 24 83
  • 84. BTS Room Promo (Busin ess To Stay) - Stay at Business Class - Period 01 July – 30 September 2021 - Free Late check out 02 PM - Free tea/coffee service - Free 1 souvenir package Rp 876.000 nett / Room for 5 nights -Stay at First Class Room or Bunk bed Room -Period 01 July - 30 September 2021 -Free Late check out 02 PM -Free tea/coffee service -Free 1 paket souvenir Rp 1.234.000 nett / Room for 5 nights W E E K L Y M A M P A N G RESIDENCE 84 Azana Traveller Magz 24
  • 85. FRONT ONE SYARIAH RESIDENCE MAMPANG Jl. Mampang Prapatan I No.60, RT.8/RW.6, Mampang Prpt., Kec. Mampang Prpt.,Kota Jakarta Selatan, Jakarta 12790 Telp: 021 - 25033777 WA: 0877-8267-7878 Rp 200.000 nett / night Room Only -Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed -Free coffee tea service -Period 1 July – 31 Agustus 2021 -Gratis late check out hingga jam 14.00 WIB Rp 238.000 nett / night - Termasuk sarapan Fiesta 1 orang -Free coffee tea service -Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed -Period 1 July – 31 Agustus 2021 -Gratis late check out hingga jam 14.00 WIB Rp 268.000 nett / night - Termasuk sarapan Fiesta 2 orang -Free coffee tea service -Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed -Period 1 July – 31 Agustus 2021 -Gratis late check out hingga jam 14.00 WIB PAMER JITU PAMER JITU (Paket Meriah Juli Agustus) M A M P A N G RESIDENCE Rp 298.000 nett / night dengan Sarapan Fiesta Choice untuk maksimal 2 orang Rp 258.000 nett / night Room Only -Menginap di tipe kamar First Class atau Bunk bed -Coffee Tea service -Period 1 – 30 September 2021 -Gratis late check out hingga jam 14.00 wib Rp 208.000 nett / night dengan Sarapan Fiesta Choice untuk maksimal 1 orang Rp 188.000 nett / night Room Only -Menginap di tipe kamar Bisnis Class -Coffee Tea service -Period 1 – 30 September 2021 -Gratis late check out hingga jam 14.00 wib September Ceria - Appetizer - Fiesta Dinner choice - Dessert - Free flow coffee, tea, mineral water - Instagramable Place at roof top 4th floor - Free souvenir package *term and condition apply Start from IDR 50.000 nett minimum reservation for 8 persons TEA Be with you Azana Traveller Magz 24 85
  • 86. Front One Hotel Kendari @frontonekendari Jl. Kedondong No.889, Anduonohu, Poasia, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93231 No.Telp :(0401)3080 889 Wa : 0811 4000 359 Benefit: ·Stay 2 Night at Deluxe Room ·Include breakfast for 2 person ·Entry Swimming pool for 4 person ·Free wifi ·Term & Condition Periode promo 1 - 31 Agustus 2021 Stay 2 Nights at Deluxe Room Rp.780.000,- Nett SEMARAK KEMERDEKAAN Room Package Reservasi: No.Telp : (0401)3080 889 WA : 0811 4000 359 We care about your experience.
  • 87.
  • 88. Travel is the only thing you buy that makes you richer 88 Azana Traveller Magz 24
  • 89. OPENING IN AUGUST 2021 ALLURA AZANA RESORT TAWANGMANGU Allura azana Resort Tawangmangu alluraazanaresort Esteem destination TOP SCHOOL HOLIDAY PACAKAGE Azana Traveller Magz 24 8 9
  • 90. Lunch / Dinner All You Can Eat Rp. 59.999,- Rp. 39.999,- FlavaPink Rp. 15.999,- N I K M A T I K E S E G A R A N & K E B E R S A M A A N D I S K Y P O O L @ Rp.19.999,- FREE Ice Tea / Hot Tea Infinity pool dengan pemandangan khas kota Jogja Nasi Ayam Bebek A C R O S S T H E S T R E E T F R O M T H E O R D I N A R Y 90 Azana Traveller Magz 24
  • 91. T R U E L O V E W E D D I N G P A C K A G E Included: Akad Decoration - Buffet Lunch / Dinner for 30 persons Free 1 Night Stay at Deluxe Room with Honeymoon Decoration IDR 3.5jt For Reservation : The Cube Hotel Yogyakarta Jl.Parangtritis No.16 Mantrijeron Telp : 0274-387979 RSVP : 08983316245 www.thecubehotel.com | info@thecubehotel.com @thecubehotel
  • 92. Joyfull of July Start from 319.999 Ÿ Stay at Deluxe Room Ÿ Breakfast for 2 persons *Upgrade to Executive Room additional charge IDR 50.000 *Term and Condition applied Ÿ Free Early Check In Validity : July 2021 Ÿ Free Internet Access Validity : July 2021 Ÿ Free Internet Access start from 249.999 Ÿ Stay at Deluxe Room *Term and Condition applied KTP Semarang Special Rate Ÿ Stay at Suite Room Ÿ *Term and Condition applied Ÿ Breakfast for 2 persons Included : Discount up to 65% Suite Deals Ÿ Free Early Check In from publish rates Ÿ Free Internet Access July 1 2 3 KRAKATAU HOTEL SEMARANG Revive your senses in Semarang 92 Azana Traveller Magz 24
  • 93. Paket Merdeka Ÿ Stay at Deluxe Room Ÿ Free Internet Access *Upgrade to Executive Room additional charge IDR 100.000 *Term and Condition applied (Sunday Monday Shocking Rate) start from 229.000 Validity : August 2021 Ÿ Stay at Deluxe Room SMASH start from 234.500 Ÿ Free Internet Access *Term and Condition applied Executive Deals Ÿ Free Early Check In Inclusive : Ÿ Breakfast for 2 persons Discount up to 60% Ÿ Free Internet Access Ÿ Stay at Excecutive Room from publish rates *Term and Condition applied *Term and Condition applied Savetember Promo Ÿ Breakfast for 2 persons Ÿ Free Internet Access *Term and Condition applied Validity : September 2021 Promo KTP Joglosemar start from 248.999 Ÿ Stay at Deluxe Room Ÿ Free Internet Access 699.999 559.999 Ÿ Stay 3 Days 2 Night Stay at Deluxe Room Executive Deals Discount up to 60% Breakfast for 2 persons Free Internet Access Inclusive : Stay at Executive Room from publish rates *Term and Condition applied Free Late Check Out August 1 1 3 2 3 September 2 Azana Traveller Magz 24 93
  • 94. Ÿ Stay at Superior Room AUTOCLUB Stay 3 Days 2 Nights 479.999 Car/Motorcycle Community Stay 2 Days 1 Nights 245.999 Included : Ÿ Please show your member card Ÿ Minimum 5 rooms WEEKEND GETAWAY !!! Ÿ Stay at Deluxe Room Ÿ 1 Posting slot in Official IG Ÿ Free Oleh-Oleh Khas Semarang Ÿ Valid every weekend Ÿ VVIP Parking Block Ÿ Breakfast for 2 persons Start From 75.000,-nett/person Start from 379.999 Ÿ LCD Screen & Projector MEETING PACKAGE Ÿ Special Price for Second Night Stay Included : Ÿ Microphone & Sound system standard Ÿ Notepad & Pencil Ÿ Flipchart Ÿ Free Late Check Out until 3 PM Ÿ Breakfast for 2 persons *Term and Condition applied Ÿ Wifi Access Ÿ Mineral Water & Candies minimum 4 persons 2 Days, 1 Night Ÿ Free Pick up/Drop off at Station/Airport *Term and Condition applied Included : start from 388.000 nett/person Ÿ Car Accommodation Ÿ Snack Box Ÿ Trip Semarang (Cimory Valley, Masjid Agung Jawa Tengah, Kota Lama, Wisata Oleh-Oleh) Ÿ Stay at Superior Room include Breakfast Krakatau Family Trip Semarang Ÿ Ticket Entrance Ÿ Dinner at La Playa Café Ÿ Guide Ÿ Stay at Superior Room include Breakfast Krakatau Ocean Trip Ÿ Ticket Entrance Honeymoon Package Trip *Term and Condition applied 2 Days, 1 Night minimum 4 persons Ÿ Stay at Superior Room include Breakfast Ÿ Trip Semarang (Jetsky Pantai Marina - Kota Lama - Wisata Oleh-Oleh) 2 Days, 1 Night Ÿ Free Pick up/Drop off at Station/Airport start from 739.000 nett/person minimum 4 persons Included : Ÿ Car Accommodation Ÿ Trip Semarang (Jetsky Pantai Marina, Kota Lama, Wisata Oleh- Oleh) *Term and Condition applied 2 Days, 1 Night start from 1.680.000 nett/couple Inclusive : Ÿ Stay at Deluxe Room include Breakfast for 2 person Ÿ Honeymoon Decoration Ÿ Free Pick up/Drop off at Station/Airport Ÿ Car Accommodation Ÿ Ticket Entrance Ÿ Dinner at La Playa Café Krakatau Fun Trip Semarang start from 414.000 nett/person Inclusive : Ÿ Free Pick up/Drop off at Station/Airport Ÿ Car Accommodation Ÿ Ticket Entrance Ÿ Snack Box Ÿ Trip Semarang (Dusun Semilir, Museum Kereta Api Ambarrawa, Kota Lama, Wisata Oleh-Oleh) T&C Applied Krakatau Enjoy Trip Semarang 2 Days, 1 Night start from 414.000 nett/person minimum 4 persons Included : T&C Applied Ÿ Stay at Superior Room include Breakfast minimum 20 persons Included : Ÿ Buffet meals for 20 persons Ÿ Standard Birthday Decoration Ÿ Free Birthday Cake BIRTHDAY PACKAGE start from 129.000/nett/person *Free Room Voucher for minimum reservation 50 persons BIRTHDAY PACKAGE Ÿ Free Birthday Cake minimum 20 persons Ÿ Car Accommodation Ÿ Ticket Entrance Ÿ Buffet meals for 20 persons Ÿ Snack Box ARISAN PACKAGE Ÿ Free Pick up / Drop off at Station / Airport Ÿ Trip Semarang (Eling Bening, Museum Kereta Api Ambarrawa, Kota Lama, Wisata Oleh-Oleh) start from 49.900/nett/person minimum 20 persons start from 99.000/nett/person Included : Ÿ Birthday Decoration 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 94 Azana Traveller Magz 24
  • 95.
  • 96. Rp. 555,500,-net / night Rp. 750,000,- nett / night Ÿ Dinner Set Menu di Ronggolawe Resto + Karaoke-an (Kare Rajungan + Es Jeruk / Jeruk Hangat + Buah Iris) - untuk 2 orang Ÿ (Khusus untuk Tamu yang bernama AGUS ada tambahan diskon 76%) Rp. 750,000,- Rp. 750,000,- Ÿ Breakfast - untuk 2 orang JULIASYIK Package Ÿ Menginap di Executive Room 1 Malam (berlaku untuk 2 org) Ÿ Dinner Set Menu di Ronggolawe Resto + Karaoke-an (Sate Kambing Tuban + Es Jeruk/Jeruk Hangat + Buah Iris) - 2 porsi untuk 2 orang. Ÿ Breakfast - untuk 2 orang AGUSBAGUS Package Rp. 850,000,- Ÿ Menginap di Executive Room 1 Malam (berlaku untuk 2 org) Ÿ Breakfast - untuk 2 orang SEPTEMBERIANG Package Rp. 555,000,-nett / night Ÿ Menginap di Executive Room 1 Malam (berlaku untyk 2 org) Ÿ Dinner Set Menu di Ronggolawe Resto + Karaoke-an (SRABI LODEH Khas Tuban + Es Jeruk / Jeruk Hangat + Buah Iris) - untuk 2 orang Ÿ (Khusus untuk Tamu yang lahir di bulan September ada tambahan diskon 15%) @votelcharistuban VOTEL CHARIS HOTEL TUBAN Jl. Letda Sucipto No. 210, Perbon, Tuban, Jawa Timur, Indonesia Phone: 0356-8830769 WA: 081292281399 www.votelhotelcharistuban.com info@votelhotelcharistuban.com Escape e Ordinary
  • 97. VOTEL GENDHIS SARASWATI HOTEL KLATEN Phone (0272) 3391225 WA +6285-221-999887 Karang, Plawikan, Jogonalan, Klaten, Jawa Tengah, Indonesia, 57452 www.votelgendhissaraswati.com @votelgendhissaraswatiresort by Azana Vo elGENDHIS SARASWATI HOTEL KLATEN STAYCATION PACKAGE Deluxe Room 225.000 Family Room 415.000 Suite Room 270.000 290.000 495.000 330.000 Deluxe Room 415.000 Family Room 785.000 Suite Room 515.000 495.000 865.000 595.000 Deluxe Room 615.500 Family Room 985.000 Suite Room 745.500 695.000 1.065.500 825.500 1 NIGHT ROOM ONLY ROOM BREAKFAST 2 NIGHTS 3 NIGHTS PACKAGE Akad Nikah (for 25 persons) Coffee Break & Lunch for 25 persons Free Meeting Room Standard Sound System Free Stay at 1 Deluxe Room (for 50 persons) Coffee Break & Lunch for 50 persons Free Meeting Room Standard Sound System Free Stay at 1 Deluxe Room P A C K A G E Gendhis Rp. 1.999.999,- Saraswati Rp. 3.799.999,- Birthday PACKAGE IDR 1.350.000 Venue Joglo Saraswati Free Venue untuk 3 jam Buffet Lunch / Dinner Simple Sound System Simple Decoration Free Swimming pool Access for 20 persons Arisan PACKAGE IDR 45.000 Min. reservation 10 persons Venue Joglo Saraswati Free Venue untuk 3 jam Buffet Lunch / Dinner / person Designed For Natural Living Azana Traveller Magz 24 97
  • 98. @votelhoteltulungagung VOTEL HOTEL TULUNGAGUNG Jl. I Gusti Ngurah Rai No.26, Bago, Kec. Tulungagung, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur 66218 Phone (0355) 331170 hoteltulungagung.com www.votel HOTEL TULUNGAGUNG Timezone Time Setiap staycation family (dengan anak*) akan mendapatkan FREE VOUCHER bonus Rp. 100.000,- di Timezone Tulungagung 98 Azana Traveller Magz 24
  • 99.
  • 100. Staycation Aman & Nyaman ALA VIVA HOTEL KEDIRI BY AZANA Ayam Betutu Rp. 55.000/nett Wedang JKJ Rp. 15.000/nett Bebek Betutu Rp. 65.000/nett WPV ( Wedang Angsle, Wedang Ronde & Cemoe ) Rp. 10.000/nett 100 Azana Traveller Magz 24
  • 101. “Joy is fulfilling even the smallest needs” V IVA Hotel Kediri by Azana beralamat di Jln S Parman Kota Kediri menawarkan Spesial Promo yang sangat cocok untuk memeriahkan liburan panjang anda semua. VIVA Hotel by Azana dengan fasilitas : 33 Kamar type Superior, 14 Kamar type Deluxe & 4 Kamar type Executive. Melengkapi kebutuhan anda kami siapkan ruang meeting dengan kapasitas 200 orang layout Theater, 80 orang Layout Round Table, U-shape, Classroom yang bisa mengakomodir berbagai acara diluar meeting : Wedding 450 orang ( Standing Party, Gathering, Arisan, Wisuda, Table Manner dll ). Bagi anda yang kangen jajanan tradisional ala – ala food street kami buka warung Pojok Viva yang menyediakan : Bakso, Ronde, Cemoe, Angsle dan aneka Gorengan dengan harga Sangat sangat sangat Murah. Buka setiap sore hari pukul 15.00-21.00 Wib. Untuk menjaga kebugaran dan Kesehatan fisik supaya refresh kami siapkan Massage & treatment oleh teraphist professional by Dauni Spa. Untuk memanjakan lidah anda kami siapkan Violin Resto yang buka 24 Jam dengan Menu – Menu andalan seperti : Ayam Betutu,Bebek Betutu, Bebek Putri Madura, Iga Bakar, Rawon Daging, Soto, Aneka Nasi Bakar dan masih banyak lagi, untuk hangout sambil bincang bisnis atau bersantai kami mempunyai tempat ngopi paling asyik di Kediri Spot Box yang juga buka 24 Jam menyediakan semua jenis varian Kopi dengan cita rasa orijinal dan hitz pastinya dengan menu –menu snack Pisang Goreng Balut, Lumpia steak Viva, Tahu Crishpy , Chicken popcorn dll. Azana Traveller Magz 24 101
  • 102. Viva Wedding Package Rp. 339.000,- nett/ Room / 2 Breakfast DELUXE Rp. 389.000,- nett/ Room / 2 Breakfast Rp. 510.000,- nett/ Room / 2 Breakfast ENJOY ON JULY SUPERIOR Rp. 279.000,- nett/Room Only/night Rp. 329.000,- nett/Room Only/night EXECUTIVE Rp. 460.000,- nett/Room Only/night Valid on 01 – 31 July 2021 Discount : GEBYAR MERAH PUTIH Valid on 01 – 31 August 2021 17% + 8% + 21% + 1 orang Nasgor Merdeka Rp. 510.000,- nett/ Room / 2 Breakfast Rp. 460.000,- nett/Room Only/night DELUXE Rp. 339.000,- nett/ Room / 2 Breakfast Rp. 279.000,- nett/Room Only/night Valid on 01 – 30 September 2021 SEPTEMBER PERSISTENT PACKAGE Rp. 389.000,- nett/ Room / 2 Breakfast Rp. 329.000,- nett/Room Only/night EXECUTIVE SUPERIOR 102 Azana Traveller Magz 24
  • 103. PAKET LANGGENG Pengantin menginap 1 malam Rp.49.998.888 nett VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3. 1 ( satu ) kamar Executive untuk termasuk Makan Pagi 2 orang 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang Tua menginap 1 malam termasuk - Buffet Prasmanan / Box Exclusive untuk 100 orang - Free Coffee Break untuk 10 orang saat Technical Meeting Makan Pagi 2 orang - Discount 40 % tambahan kamar - Free Food Test untuk 5 orang - Standard Sound System ( Untuk Sambutan) - 1 Weeding Car VIP Parking - Free penggunaan Prewedding di Area Hotel - Bonus pilihan stall untuk 100 orang ( Siomay/ Batagor/ Bakso/ Wedang Ronde/ Cemoe/ Angsle) ADIPATI ORGANIZER APPLE DECORATION - Pelaminan 8 Meter - Rias & Busana Orang Tua - Free Chorkage Charge Listrik - 7 Crew durasi maksimal 7 Jam - Pembuatan Jumlak & Rundown - Rias & Busana Besan - Ibu Adat & Perlengkapan Panggih - Rias & Busana Pengantin - Rias & Busana Domas Menggolo PEH POTRET - Technical Meeting All Vendor - Protokol Kesehatan RIAS ALAFIANO - 2 Videografer - Teaser 1 Menit , Cinematic 3-5 Menit, Wedding Book ( 20x30), USB & Coverage FREE - Tambahan Paket Rp. 100.000 nett per orang - Melati & Asesoris - 2 Fotografer - Taman, Gate, Sign, Pundi, Photocorner, Photobooth, Lorong, Karpet, Standing Flower, Standing Foto,Set Meja Akad, Bunga Jalan, Lampu Jalan, Handbouqet, Kembar Mayang Jasa Hias Mahar By Harvest Gallery PAKET SAMAWA Rp. 35.498.888nett VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3. - 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang Tua menginap 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - Discount 40 % tambahan kamar - Buffet Prasmanan / Box Exclusive untuk 100 orang - Bonus pilihan stall untuk 100 orang ( Siomay/ Batagor/ Bakso /Wedang Ronde/ Cemoe/ Angsle) - Free Food Test untuk 5 orang - Free Coffee Break untuk 10 orang saat Technical Meeting - Standard Sound System ( Untuk Sambutan) - Free penggunaan Prewedding di Area Hotel - 1 Weeding Car VIP Parking - 1 ( satu ) kamar Executive untuk Pengantin menginap 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - Dekorasi Pelaminan 7 meter ( Fresh Flower ) - Ligthing Dekorasi BELA DEKORASI - Rias & Busana Menggolo - Rias & Busana Pengantin 1 pasang ( 2 Baju Ganti ) - Karpet Jalan - Welcome Gate - Stand Foto - 3-5 menit Cinematic Video - Name Sign - 2 Photografer + 1 Assisten Maksimal Durasi 8 Jam - Mini Garden - ( Free Facial di Bela Clinic ) - 2 Videografer - Rias & Busana Orang Tua - Unlimited Photo Taken - Tambahan Paket Rp. 100.000 nett per orang - Free Chorkage Charge Listrik - 2 Kotak Uang PEH POTRET - Wedding Book 20x30 ( 20 pages) MUA BELA - All Copy ( Flashdisk) - Handbouqet - 1 menit Cinema Teaser PAKET BOUGENVILLE - Buffet untuk 200 orang - Free Coffee Break untuk 10 orang saat Technical Meeting - 1 Wedding Car VIP Parking - Free penggunaan Prewedding area Hotel - Free Food test untuk 5 orang Rp.14.998.888 nett VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3. - 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk Pengantin menginap selama 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - Bonus pilihan stall untuk 100 orang ( Siomay/ Batagor / Bakso /Wedang Ronde/ Cemoe/ Angsle) - Standard Sound System ( Untuk Sambutan ) - Tambahan paket Rp. 75.000,- nett per orang VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3. - 1 Wedding Car VIP Parking - Free penggunaan Prewedding area Hotel Rp.17. 988.888 nett - 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk Pengantin menginap selama 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang Tua menginap selama 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - Bonus pilihan stall untuk 100 orang ( Siomay/ Batagor / Bakso/ Wedang Ronde/ Cemoe/ Angsle) PAKET LAVENDER - Buffet untuk 200 orang - Free Food test untuk 5 orang - Tambahan paket Rp. 90.000,- nett per orang - Standart Sound System ( Untuk Sambutan ) - Free Coffee Break untuk 10 orang saat Technical Meeting Azana Traveller Magz 24 103
  • 104. Rp.19.998.888 nett VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3. PAKET LILY - 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk Pengantin menginap selama 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang Tua menginap selama 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - Bonus pilihan stall untuk 100 orang ( Siomay/ Batagor / Bakso /Wedang Ronde/ Cemoe/ Angsle) - Free Coffee Break untuk 10 orang saat Technical Meeting - Standard Sound System ( Untuk Sambutan ) - 1 Wedding Car VIP Parking - Tambahan paket Rp. 100.000,- nett per orang - Free Food test untuk 5 orang - Buffet untuk 200 orang - Free penggunaan Prewedding area Hotel VENUE DI VIVA BALLROOM LT 3. - 1 ( satu ) kamar Deluxe untuk Pengantin menginap selama 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang Rp.19.998.888 nett - 2 ( dua ) kamar Superior untuk Orang Tua menginap selama 1 malam termasuk Makan Pagi 2 orang - Buffet untuk 200 orang - Bonus pilihan stall untuk 100 orang ( Siomay/ Batagor / Bakso /Wedang Ronde/ Cemoe/ Angsle) PAKET LILY - Free Food test untuk 5 orang - Free Coffee Break untuk 10 orang saat Technical Meeting - Standard Sound System ( Untuk Sambutan ) - 1 Wedding Car VIP Parking - Free penggunaan Prewedding area Hotel - Tambahan paket Rp. 100.000,- nett per orang - Showing Rooms - 1x Makan Table Manner Internasional Standart - Game & Doorprize - Ruang pertemuan selama 4 jam - Penataan Layout - Free Screen + LCD Proyektor - Sertifikat - Menu Appetizer, Soup, Main Course, Dessert - Modul Table Manner - Pengenalan update digital marketing - Penjelasan detail Teori & Praktek Table Manner , Setting Table & Folding Napkin - Pajak & Pelayanan 21% ( 9 jam acara )// · Rp. 100.000,-/nett MEETING PACKAGE ( 5 jam acara ) 1x Meal + 1x Coffeebreak Halfday Meeting · Rp. 85.000,-/nett · Rp. 90.000,-/nett · Rp. 100.000,-/nett · Rp. 120.000,-/nett · Rp. 125.000,-/nett Fullday Meeting 1x Meal + 2x Coffeebreak · Rp. 120.000,-/nett · Rp. 130.000,-/nett · Rp. 140.000,-/nett ( 12 jam acara ) 2x Meal + 2x Coffeebreak Fullday Meeting · Rp. 150.000,-/nett · Rp. 175.000,-/nett · Rp. 185.000,-/nett · Rp. 210.000,-/nett · Rp. 195.000,-/nett · Rp. 150.000,-/nett TABLE MANER PACKAGE Rp.100.000 nett RESIDENTIAL PACKAGE TWIN SHARE Rp. 400.000,- nett/ person / day SINGLE Rp. 695.000,-nett/person/ day - Standard Sound System - Candies + Mineral Water · Free Internet Access - Screen · Function Room with set up arrangements service charge 21% · 1x Lunch , 1x Dinner + 2x Coffeebreak · Breakfast Buffet at Resto Lt.2 - White Board -Included Goverment Tax & · Room Accomodation in Type Superior - LCD Projector · Free Room Rental · Standard set up Meeting : - Bolpoint + Notepad VIVA HOTEL KEDIRI by Azana Jl. Letjend S. Parman 86 Kediri Phone : (0354) 7415 888 Mobile : 0823 1480 0888 , 0896 8328 0471 www.vivahotelkediri.com 104 Azana Traveller Magz 24
  • 105. SEMARANG The Azana Hotel makes life an absolute breeze
  • 106. V A L I D O N F R I D A Y - M O N D A Y Weekend Getaway 350.000 650.000 1 D A Y - R O O M O N L Y 2 D A Y S - R O O M O N L Y
  • 107. Pegunungan Cycloop Promo Merdeka Rp. 376.000 Untuk Semua tipe kamar Bewrlaku tanggal 15-18 Agustus 2021 Termasuk Sarapan untuk 2 orang by Azana Vo elGALAXY HOTEL ABEPURA by Azana Vo elGALAXY HOTEL ABEPURA FUNTASTIC JULY START FROM Rp. 350.000,-nett Superior Room Daily Buffet Breakfast for 2 persons Free Breakfast for child under 6 years old Welcome Drink Coffee & Tea Kettle Jug Danau Sentani Discover the difference. Azana Traveller Magz 24 107
  • 109. ·Sinduran Kedua pengantin akan saling menyuapi sebanyak tiga kali. Proses ini menaruh harapan bahwa kedua pasangan bisa saling rukun, pengertian dan tolong menolong dalam menjalani kehidupan pernikahan. Kain sindur biasanya berwarna putih dan terdapat renda merah didalamnya. Kedua warna ini melambangkan keberanian serta gairah dalam menjalani rumah tangga. ·Dulangan Mengenakan kain sindur kepada kedua pengantin yang berjalan menuju pelaminan sambil berpegangan tangan. · Ngidak Endhog / Injak Telur Ngidak endhog merupakan prosesi dimana si suami menginjak telur mentah, lalu sang istri membersihkan kaki suaminya dalam posisi berlutut. Ini mengartikan kesopanan istri pada suami. Prosesi yang di lakukan untuk mengantar mempelai dan kedua orang tua sampai ke pelaminan. Kedua mempelai berlulut di hadapan orang tua dari kedua belah pihak sebagai bentuk penghormatan atas jasa orang tua yang telah membesarkan mereka sampai bisa menikah menjalani lembaran baru kehidupan. ·Kirab Pengantin ·Sungkeman Dimana mempelai pria mengucurkan uang receh serta biji – bijian kepada mempelai Wanita sebagai lambang bahwa sang pria akan bertanggungjawab menafkahi keluarganya, serta menjadi tanggung jawab istri untuk mengelolanya. ·Kacar Kucur Azana Traveller Magz 24 109
  • 110. Exclusive Wedding P A C K A G E IDR 38.888.888,- For reservation : Jl.Gajah mada no.89 Purwodadi Phone : 0292 5140888 WA : 085726813945 082135141969 Front One Hotel Purwodadi @frontonepurwodadi www.frontonehotel-purwodadi.com Included : 1. Menu Prasmanan 200 orang 2. Free Ballroom 4 - 6 Jam 3. Wedding Organizer 4. Dekorasi Pelaminan a.Dekorasi pernikahan b.Kursi untuk pengantin, Orangtua, besan. c.Dekorasi Taman ( Mini Garden ) d.Welcome Gate e.Standing flower f. Panggung Pelaminan + Karpet Jalan 5. Free 1 Kamar Superior 6. Sound System 7. LCD Projector 8. Free Parking Area 9. Test Food 6 Orang FOOD & BEVERAGE PROMOTIONS Wonton Chip Sandwich IDR 27.000,- Ikan Galau IDR 35.000,- Pisang Ori Special kemerdekaan IDR 17.000,- Banana Milkshake IDR 22.000,- Squash Kemerdekaan IDR 20.000,- White Coffee Oreo IDR 19.000,- For reservation : Jl.Gajah mada no.89 Purwodadi Phone : 0292 5140888 WA : 085726813945 082135141969 Front One Hotel Purwodadi @frontonepurwodadi www.frontonehotel-purwodadi.com 110 Azana Traveller Magz 24
  • 111. FRONT ONE HOTEL PURWODADI Jl. Gajah Mada No.89, Majenang, Kuripan, Kec. Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah 58112 Telp: (0292) 5140888 WA:0857 2681 3945 www.frontonehotel-purwodadi.com IDUL ADHA SPECIAL DEAL Rp.355.000,- Benefit : Stay at Superior room Breakfast for 2 persons Free Wifi Access Swimming Pool Periode 18 – 21 Juli 2021 @frontonepurwodadi SEPTEMBER HAPPY Rp.345.000,- Benefit : Stay at Superior room Breakfast for 2 persons Welcome Drink Free Wifi Access Swimming Pool Merdeka Extraordinary Deal Rp.276.000,- Benefit : Stay at Superior room | Breakfast for 2 persons | Free Wifi Access | Swimming Pool Periode 17 Agustus 2021
  • 112. OPENING IN DECEMBER 2021 AZANA ASIA H O T E L - C I L A C A P @azanaasiahotelcilacap DIRGAHYU INDONESIA Selamat Tahun Baru Islam 1443 Hijriyah Extent your happiness
  • 113.
  • 114. Intimate Affair Soft Opening Front One Budget Hotel Boyolali. June2021 Top Wedding at Braling Grand Hotel Purbalingga by Azana . May 2021 Sunday Yoga Activity at De Laxston Hotel by Azana Jogja. May2021 Top Wedding at Front One Hotel Purwodadi. May 2021 114 Azana Traveller Magz 24
  • 115. Seminar Merajut Nusantara Kemeninfo at Viva Hotel Kedir by Azana May 2021 Birthday Party at The Azana Hotel Airport Semarang. May 2021 Gathering Management The Cube Hotel by Azana May 2021 MUSDA APTI Temanggung dibuka oleh Gubernur Jawa Tengah di Trio Front One Resort Magelang. May 2021 Rapat Kerja Program Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba oleh BNN Tulungagung di Front One Hotel Tulungagung. May2021 Azana Traveller Magz 24 115
  • 116. Program Vaksinasi kepada seluruh karyawan Votel Hotel Tulungagung. May 2021 Program Vaksinasi kepada seluruh karyawan Central Front One Inn Jakarta Airport. May 2021 Program Vaksinasi kepada seluruh karyawan Front One Hotel Airport Solo June 2021 Business insight with GM’s & HM’s Azana Hotel Chapter Jogja & Magelang. May 2021 MOU Signing Azana Asia Hotel Cilacap. June 2021 Project Meeting New Facade Hotel by Azana. June 2021 Program Vaksinasi kepada seluruh karyawan The Cube Hotel by Azana Jogja. May 2021 116 Azana Traveller Magz 24
  • 117. o x o x o x o x x o x o x o x o o x o x o x o x x o x o x o x o o x o x o x o x Donut Worry Be Happy 0878-3536-5506 Donutboyz Kota Barat -Jl. Doktor Moewardi No.33, Depan SD 15 Kota Barat, Solo, Jawa Tengah Donutboyz Kasih Ibu -Jl. Slamet Riyadi St No.404, Purwosari, Laweyan, Solo, Jawa Tengah 57142 POTATO DONUTS - BOMBOLONI - PIZZA DONUT DONUT BITES - WAFFLE DONUT Orem Orem Malang Jelajah kuliner Malang Menginap di Front One Inn Malang foto: @dyodoran Untuk informasi dan reservasi silahkan hub : Jl. Pisang Kipas No.5, Jatimulyo, Malang 65141 Phone: (0341) 4371778 info@frontoneinnmalang.com | www.frontoneinnmalang.com @frontoneinnmalang Front One Inn De Laia Malang Laksan Jelajah kuliner Palembang Menginap di Front One Hotel Lahat foto: @laksankaito HOTEL LAHAT - PALEMBANG Untuk informasi dan reservasi silahkan hub : Jl. Letnan Amir Hamzah No.39, Ps. Baru, Kec. Lahat, Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan 31419 Phone: (0731) 325400 @jnjfrontonehotellahat Front One Hotel Lahat Azana Traveller Magz 24 117