SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
OLEH:
Nur Asmidar
- pmt 4D -
PEMANFAATAN ALAM
SEKITAR
MENGGUNAKAN BUAH
YANG BERBENTUK BOLA
( JERUK)
Tujuan : untuk mengajaran siswa
dalam Menemukan rumus
permukaan bola
Alat dan Bahan:
 Buah yang berbentuk bola ( jeruk)
 Karton
 Spidol dan lem
 Pisau cutter
Adapun cara pemanfaatannya adalah sebagai
berikut:
1. Bagi dua jeruk sehingga menjadi ½ bola.
2. Buat lingkaran minimal lima 5 buah di karton
dari ½ jeruk tersebut
3. Kupaslah kulit jeruk dan potong-potong kulit
jeruk menjadi bagian yang kecil
4. Tempelkan kulit jeruk menjadi bagian yang kecil
ke lingaran yang telah dibentuk.
5. Kemudian perhartikan ada berapa lingkaran yang
tertutupi oleh kulit jeruk. ?
jawabannya adalah 4.
( teman-teman bisa mempraktik
kannya sendiri di rumah)
Jadi, dari kegiatan ini dapat kita
simpulkan:
Luas permukaan bola adalah:
= 4 x luas lingkaran
= 4 x ∏ r^ 2
= 4 ∏ r^ 2
WASSALAM WR.WB
THANK YOU..

More Related Content

Viewers also liked

Viewers also liked (8)

12 recipe cards final
12 recipe cards final12 recipe cards final
12 recipe cards final
 
nader2
nader2nader2
nader2
 
Programa icono
Programa iconoPrograma icono
Programa icono
 
Mormantul sfant
Mormantul sfantMormantul sfant
Mormantul sfant
 
RESUME 2015 - Copy
RESUME 2015 - CopyRESUME 2015 - Copy
RESUME 2015 - Copy
 
Mozione di francesco proto di maddaloni
Mozione di francesco proto di maddaloniMozione di francesco proto di maddaloni
Mozione di francesco proto di maddaloni
 
Mobile Learning and Market
Mobile Learning and MarketMobile Learning and Market
Mobile Learning and Market
 
Definition
DefinitionDefinition
Definition
 

pemanfaatan alam sekitar

  • 1.
  • 4. Tujuan : untuk mengajaran siswa dalam Menemukan rumus permukaan bola Alat dan Bahan:  Buah yang berbentuk bola ( jeruk)  Karton  Spidol dan lem  Pisau cutter
  • 5. Adapun cara pemanfaatannya adalah sebagai berikut: 1. Bagi dua jeruk sehingga menjadi ½ bola. 2. Buat lingkaran minimal lima 5 buah di karton dari ½ jeruk tersebut 3. Kupaslah kulit jeruk dan potong-potong kulit jeruk menjadi bagian yang kecil 4. Tempelkan kulit jeruk menjadi bagian yang kecil ke lingaran yang telah dibentuk. 5. Kemudian perhartikan ada berapa lingkaran yang tertutupi oleh kulit jeruk. ? jawabannya adalah 4. ( teman-teman bisa mempraktik kannya sendiri di rumah)
  • 6. Jadi, dari kegiatan ini dapat kita simpulkan: Luas permukaan bola adalah: = 4 x luas lingkaran = 4 x ∏ r^ 2 = 4 ∏ r^ 2