SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Sinopsis film Armageddon 
JUN 9 
Posted by opinshare 
Siapa yang tidak tau film armageddon? Dengan soundtrack 
membahana Dont wanna close my eyes… I dont wanna fall asleep cause I need you babe… itu 
adalah sebuah film yang ter-favorit bagi saya, yang menurut saya digarap dengan sangat baik 
dengan efek gambar luar biasa pada masanya, dan memiliki banyak sekali pesan moral dalam 
alur ceritanya. Sebuah film fiksi ilmiah hollywood yang launched 1998 ini dibintangi oleh my 
superstar Bruce Willis, Billy Bob Thornton, Ben Affleck dan beberapa aktor hollywood lainnya. 
Film yang dibuat oleh sutradara kenamaan Michael Bay ini menghabiskan dana sekitar USD140 
juta. 
Ceritanya berawal ketika bumi secara tiba-tiba kejatuhan hujan dan menghantam salah satu 
pesawat luar angkasa milik NASA yang sedang memperbaiki salah satu satelit di luar sana, 
kemudian meteor lainnya memporakporandakan beberapa kota USA. Meteor-meteor kecil itu 
ternyata hanyalah permulaan dari sebuah asteroid yang jauh lebih besar (seukuran kota Texas 
USA) yang sedang meluncur ke bumi dengan kecepatan 22.000 mil per jam dan akan sampai 
bumi 18 hari kemudian, yang diprediksikan akan menghancurkan bumi secara total alias 
kiamat / hari akhir. Dari semua strategi yang dirapatkan NASA, akhirnya mereka mengambil 
langkah untuk mengirim orang ke asteroid itu, kemudian mengebornya, dan memasukkan 
nuklir, dan meledakkannya sebelum terlalu dekat dengan bumi. Berdasarkan data, NASA 
memanggil Harry Stemper yang diklaim sebagai pengebor terbaik. Harry menyanggupi dengan 
syarat ia membawa team nya sendiri. Mereka dilatih kilat oleh NASA dalam 2 minggu, dan 
kemudian berangkat menuju asteroid dengan 1 team Stemper dibagi dalam 2 pesawat. Mereka 
sempat mampir dulu di stasiun luar angkasa milik Rusia untuk isi bahan bakar, dan mereka 
ditumpangi penunggu satu2nya stasiun itu, karena akhirnya sasiun itu meledak karena sesuatu. 
Mereka melanutkan menuju asteroid, dan ketika asteroid itu hampir melintasi bulan, 2 
pesawat itu mengitari bulan untuk kemudian mengejar asteroid dari belakang dengan bantuan 
gravitasi bulan, dan mendarat di asteroidnya. 1 pesawat berhasil mendarat, yang lainnya 
hancur berantakan dan dikonfirmasikan mati semua. Yang selamat adalah pesawat milik Harry, 
dan mereka langsung mulai bekerja, tugasnya adalah mengebor asteroid sedalam 800 kaki, dan
menaruh nuklir, meninggalkannya, dan meledakkan nuklir dengan remot. Setelah berusaha, 
ternyata alat bor satu2nya (armadilo) meledak menewaskan 1 anggota kru (Max), dan mereka 
putus asa. Diluar dugaan, dari pesawat naas satunya, ternyata ada 3 orang yg selamat dan 
mendatangi team Harry dengan armadilonya, mereka adalah team AJ (Ben Affleck), Bear, dan 
Lev (Astronot penunggu stasiun Rusia). Dan akhirnya mereka berhasil mengebor 800 kaki berkat 
tekad teguh AJ. 
Satu masalah datang lagi yaitu, remot pemicu nuklirnya rusak. Artinya seseorang harus tinggal 
di asteroid itu untuk meledakkan bomnya secara manual. Setelah diundi ternyata AJ lah yang 
harus tinggal dan meledakkan diri bersama asteroid itu. Sementara yang lain bersiap lepas 
landas, Harry mengantarkan AJ keluar pesawat dan kemudian melepas saluran oksigen AJ dan 
mendorongnya kembali masuk pesawat. kemudian ia berteriak: 
Harry ini tugasku! Ini tugasku! 
Tugasmu sekarang adalah menjaga putriku 
Begitulah, Harry menggantikan posisi AJ untuk meledakkan diri bersama asteroid itu. Pesawat 
lepas landas, dan Harry meledakkan asteroid dan dirinya sebelum terlalu dekat dengan bumi. 
Akhirnya bumi selamat. Seluruh penjuru bumi berteriak bahagia, kecuali 1 orang yaitu Grace 
Stemper (anaknya Harry) yang berpacaran dengan AJ. 
Film beberapa menit namun terasa lama sekali, begitu kuat mengobrak-abrik emosi penonton, 
dengan ending yang sangat mengharukan. Luar biasa. and I love Bruce Willis
Sinopsis Film “Armagedon” 
OPINI | 28 July 2013 | 15:15 Dibaca: 457 Komentar: 0 0 
Tidak hanya itu, batu-batu meteor yang berukuran kecil ternyata mampu membuat 
lubang berukuran besar di permukaan bumi seperti yang terjadi pada salah satu kota 
besar di bumi. Rupanya hujan meteor ini merupakan pendahuluan dari asteroid yang 
berukuran sebesar Texas. Seorang astonomer amatir yang pertama kali 
menemukannya, memberitahukan NASA, bahwa asteroid itu menuju ke bumi dalam 
waktu 18 hari mendatang. 
Setelah menganalisis penemuan astronomer tersebut, pihak NASA yang dipimpin 
Dan Truman (Billy Bob Thornton) ternyata mendapatkan kesimpulan yang sangat 
mengerikan karena asteroid itu dapat mengulangi bencana kiamat seperti yang 
pernah terjadi sekitar 65 juta tahun lampau. Kiamat yang terjadi puluhan juta tahun 
lalu itu memusnahkan spesies yang pernah menguasai bumi, yakni dinosaurus. 
Akhirnya Dan Truman pun memberitahu Presiden Amerika Serikat bahwa bencana 
hantaman asteroid itu terhadap bumi akan dapat membuat kiamat yang 
menghancurkan segala kehidupan di permukaan bumi. Setelah mendapatkan 
berbagai masukan mengenai cara yang dapat mencegah asteroid menghantam 
bumi, akhirnya diputuskan bahwa penanaman bom nuklir dengan cara pemboran di 
asteroid yang dianggap paling besar kemungkinan akan keberhasilannya. 
Masalahnya tidak satupun para astronot profesional yang dimiliki Amerika maupun 
negara lain memiliki kemampuan untuk membor asteroid tersebut. 
Akhirnya pihak NASA menoleh pada kemungkinan lain, yakni sebuah kelompok 
pembor minyak yang dapat melakukan usaha tersebut yang maha sulit, jika tidak 
bisa dibilang mustahil. Kelompok pembor minyak pimpinan Harry Stamper (Bruce 
Willis) memenuhi kriteria tersebut, karena mereka mempunyai reputasi paling tinggi 
dalam keberhasilan membor lapisan permukaan bumi yang paling keras sekalipun 
untuk mencari minyak. Masalahnya kelompok pembor itu bukanlah para astronot 
yang terlatih untuk mengarungi angkasa luar. 
Dengan waktu yang pendek itu, kelompok pembor minyak Harry Stamper harus 
dilatih menjadi astronot. Tidak heran apabila banyak masalah yang mewarnai 
pelatihan tersebut, apalagi sebenarnya ada beberapa orang anggota Harry tidak 
memenuhi syarat untuk menjadi astronot. Selain itu, juga ada masalah lain seperti 
adanya ketegangan hubungan Harry dengan salah satu anak buahnya, yakni A.J. 
Frost (Ben Affleck) lantaran A.J. nekat berhubungan dengan putri Harry, Grace 
Stamper (Liv Tyler), padahal hubungan itu tidak disukai oleh Harry. Masalah-masalah 
tersebut dapat mengganggu keefektifan misi penyelamatan umat manusia. 
Akhirnya kelompok pembor Harry Stamper mendapatkan lampu hijau untuk 
meluncur ke angkasa luar dengan menumpangi dua pesawat ulang alik bersama tim
astronot NASA dari Angkatan Udara Amerika Serikat pimpinan Kolonel William 
Sharp (William Fichtner). Ketika kedua pesawat ulang alik tersebut sedang merapat 
ke stasiun angkasa luar milik Rusia untuk mengisi bahan bakar kedua pesawat 
tersebut. Ternyata terjadi kerusakan pada salah satu pompa bahan bakar sehingga 
menimbulkan ledakan-ledakan yang akan menghancurkan stasiun angkasa luar itu. 
Untunglah mereka dapat meloloskan diri sebelum terkena ledakan tersebut dan 
membawa penghuni satu-satunya stasiun Rusia itu, kosmonot Lev Andropov. 
Dengan bahan bakar yang kurang dari seharusnya, kedua pesawat ulang alik 
menuju ke asteroid tersebut untuk membor permukaannya untuk menanamkan bom 
nuklir yang dapat membelah asteroid menjadi dua bagian yang akan berubah 
arahnya sehingga tidak menghantam bumi. Apakah usaha para pembor minyak 
pimpinan Harry Stamper dapat membuat lubang yang cukup dalam sehingga dapat 
menanamkan bom mengingat lapisan asteroid itu sangat keras sekali ? Dapatkah 
mereka menyelamatkan bumi dari ancaman bencana kiamat tepat pada waktunya ?

More Related Content

Similar to Sinopsis film armageddon (10)

Bulan adalah Milik Bangsa Asing
Bulan adalah Milik Bangsa AsingBulan adalah Milik Bangsa Asing
Bulan adalah Milik Bangsa Asing
 
Asteroid merupakan planet berbatu yang kecil
Asteroid merupakan planet berbatu yang kecilAsteroid merupakan planet berbatu yang kecil
Asteroid merupakan planet berbatu yang kecil
 
Aliansi alien pasca perang dunia kedua
Aliansi alien pasca perang dunia keduaAliansi alien pasca perang dunia kedua
Aliansi alien pasca perang dunia kedua
 
Pangkalan Alien di Bulan
Pangkalan Alien di BulanPangkalan Alien di Bulan
Pangkalan Alien di Bulan
 
Kd ipa sd 3 k2
Kd ipa sd 3 k2Kd ipa sd 3 k2
Kd ipa sd 3 k2
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
5 Teori Populer Proses Terbentuknya Bumi.docx
5 Teori Populer Proses Terbentuknya Bumi.docx5 Teori Populer Proses Terbentuknya Bumi.docx
5 Teori Populer Proses Terbentuknya Bumi.docx
 
Tata surya matahari kita
Tata surya matahari kitaTata surya matahari kita
Tata surya matahari kita
 
Dokumen (3) sejarah minat angkasa.docx
Dokumen (3) sejarah minat angkasa.docxDokumen (3) sejarah minat angkasa.docx
Dokumen (3) sejarah minat angkasa.docx
 

Sinopsis film armageddon

  • 1. Sinopsis film Armageddon JUN 9 Posted by opinshare Siapa yang tidak tau film armageddon? Dengan soundtrack membahana Dont wanna close my eyes… I dont wanna fall asleep cause I need you babe… itu adalah sebuah film yang ter-favorit bagi saya, yang menurut saya digarap dengan sangat baik dengan efek gambar luar biasa pada masanya, dan memiliki banyak sekali pesan moral dalam alur ceritanya. Sebuah film fiksi ilmiah hollywood yang launched 1998 ini dibintangi oleh my superstar Bruce Willis, Billy Bob Thornton, Ben Affleck dan beberapa aktor hollywood lainnya. Film yang dibuat oleh sutradara kenamaan Michael Bay ini menghabiskan dana sekitar USD140 juta. Ceritanya berawal ketika bumi secara tiba-tiba kejatuhan hujan dan menghantam salah satu pesawat luar angkasa milik NASA yang sedang memperbaiki salah satu satelit di luar sana, kemudian meteor lainnya memporakporandakan beberapa kota USA. Meteor-meteor kecil itu ternyata hanyalah permulaan dari sebuah asteroid yang jauh lebih besar (seukuran kota Texas USA) yang sedang meluncur ke bumi dengan kecepatan 22.000 mil per jam dan akan sampai bumi 18 hari kemudian, yang diprediksikan akan menghancurkan bumi secara total alias kiamat / hari akhir. Dari semua strategi yang dirapatkan NASA, akhirnya mereka mengambil langkah untuk mengirim orang ke asteroid itu, kemudian mengebornya, dan memasukkan nuklir, dan meledakkannya sebelum terlalu dekat dengan bumi. Berdasarkan data, NASA memanggil Harry Stemper yang diklaim sebagai pengebor terbaik. Harry menyanggupi dengan syarat ia membawa team nya sendiri. Mereka dilatih kilat oleh NASA dalam 2 minggu, dan kemudian berangkat menuju asteroid dengan 1 team Stemper dibagi dalam 2 pesawat. Mereka sempat mampir dulu di stasiun luar angkasa milik Rusia untuk isi bahan bakar, dan mereka ditumpangi penunggu satu2nya stasiun itu, karena akhirnya sasiun itu meledak karena sesuatu. Mereka melanutkan menuju asteroid, dan ketika asteroid itu hampir melintasi bulan, 2 pesawat itu mengitari bulan untuk kemudian mengejar asteroid dari belakang dengan bantuan gravitasi bulan, dan mendarat di asteroidnya. 1 pesawat berhasil mendarat, yang lainnya hancur berantakan dan dikonfirmasikan mati semua. Yang selamat adalah pesawat milik Harry, dan mereka langsung mulai bekerja, tugasnya adalah mengebor asteroid sedalam 800 kaki, dan
  • 2. menaruh nuklir, meninggalkannya, dan meledakkan nuklir dengan remot. Setelah berusaha, ternyata alat bor satu2nya (armadilo) meledak menewaskan 1 anggota kru (Max), dan mereka putus asa. Diluar dugaan, dari pesawat naas satunya, ternyata ada 3 orang yg selamat dan mendatangi team Harry dengan armadilonya, mereka adalah team AJ (Ben Affleck), Bear, dan Lev (Astronot penunggu stasiun Rusia). Dan akhirnya mereka berhasil mengebor 800 kaki berkat tekad teguh AJ. Satu masalah datang lagi yaitu, remot pemicu nuklirnya rusak. Artinya seseorang harus tinggal di asteroid itu untuk meledakkan bomnya secara manual. Setelah diundi ternyata AJ lah yang harus tinggal dan meledakkan diri bersama asteroid itu. Sementara yang lain bersiap lepas landas, Harry mengantarkan AJ keluar pesawat dan kemudian melepas saluran oksigen AJ dan mendorongnya kembali masuk pesawat. kemudian ia berteriak: Harry ini tugasku! Ini tugasku! Tugasmu sekarang adalah menjaga putriku Begitulah, Harry menggantikan posisi AJ untuk meledakkan diri bersama asteroid itu. Pesawat lepas landas, dan Harry meledakkan asteroid dan dirinya sebelum terlalu dekat dengan bumi. Akhirnya bumi selamat. Seluruh penjuru bumi berteriak bahagia, kecuali 1 orang yaitu Grace Stemper (anaknya Harry) yang berpacaran dengan AJ. Film beberapa menit namun terasa lama sekali, begitu kuat mengobrak-abrik emosi penonton, dengan ending yang sangat mengharukan. Luar biasa. and I love Bruce Willis
  • 3. Sinopsis Film “Armagedon” OPINI | 28 July 2013 | 15:15 Dibaca: 457 Komentar: 0 0 Tidak hanya itu, batu-batu meteor yang berukuran kecil ternyata mampu membuat lubang berukuran besar di permukaan bumi seperti yang terjadi pada salah satu kota besar di bumi. Rupanya hujan meteor ini merupakan pendahuluan dari asteroid yang berukuran sebesar Texas. Seorang astonomer amatir yang pertama kali menemukannya, memberitahukan NASA, bahwa asteroid itu menuju ke bumi dalam waktu 18 hari mendatang. Setelah menganalisis penemuan astronomer tersebut, pihak NASA yang dipimpin Dan Truman (Billy Bob Thornton) ternyata mendapatkan kesimpulan yang sangat mengerikan karena asteroid itu dapat mengulangi bencana kiamat seperti yang pernah terjadi sekitar 65 juta tahun lampau. Kiamat yang terjadi puluhan juta tahun lalu itu memusnahkan spesies yang pernah menguasai bumi, yakni dinosaurus. Akhirnya Dan Truman pun memberitahu Presiden Amerika Serikat bahwa bencana hantaman asteroid itu terhadap bumi akan dapat membuat kiamat yang menghancurkan segala kehidupan di permukaan bumi. Setelah mendapatkan berbagai masukan mengenai cara yang dapat mencegah asteroid menghantam bumi, akhirnya diputuskan bahwa penanaman bom nuklir dengan cara pemboran di asteroid yang dianggap paling besar kemungkinan akan keberhasilannya. Masalahnya tidak satupun para astronot profesional yang dimiliki Amerika maupun negara lain memiliki kemampuan untuk membor asteroid tersebut. Akhirnya pihak NASA menoleh pada kemungkinan lain, yakni sebuah kelompok pembor minyak yang dapat melakukan usaha tersebut yang maha sulit, jika tidak bisa dibilang mustahil. Kelompok pembor minyak pimpinan Harry Stamper (Bruce Willis) memenuhi kriteria tersebut, karena mereka mempunyai reputasi paling tinggi dalam keberhasilan membor lapisan permukaan bumi yang paling keras sekalipun untuk mencari minyak. Masalahnya kelompok pembor itu bukanlah para astronot yang terlatih untuk mengarungi angkasa luar. Dengan waktu yang pendek itu, kelompok pembor minyak Harry Stamper harus dilatih menjadi astronot. Tidak heran apabila banyak masalah yang mewarnai pelatihan tersebut, apalagi sebenarnya ada beberapa orang anggota Harry tidak memenuhi syarat untuk menjadi astronot. Selain itu, juga ada masalah lain seperti adanya ketegangan hubungan Harry dengan salah satu anak buahnya, yakni A.J. Frost (Ben Affleck) lantaran A.J. nekat berhubungan dengan putri Harry, Grace Stamper (Liv Tyler), padahal hubungan itu tidak disukai oleh Harry. Masalah-masalah tersebut dapat mengganggu keefektifan misi penyelamatan umat manusia. Akhirnya kelompok pembor Harry Stamper mendapatkan lampu hijau untuk meluncur ke angkasa luar dengan menumpangi dua pesawat ulang alik bersama tim
  • 4. astronot NASA dari Angkatan Udara Amerika Serikat pimpinan Kolonel William Sharp (William Fichtner). Ketika kedua pesawat ulang alik tersebut sedang merapat ke stasiun angkasa luar milik Rusia untuk mengisi bahan bakar kedua pesawat tersebut. Ternyata terjadi kerusakan pada salah satu pompa bahan bakar sehingga menimbulkan ledakan-ledakan yang akan menghancurkan stasiun angkasa luar itu. Untunglah mereka dapat meloloskan diri sebelum terkena ledakan tersebut dan membawa penghuni satu-satunya stasiun Rusia itu, kosmonot Lev Andropov. Dengan bahan bakar yang kurang dari seharusnya, kedua pesawat ulang alik menuju ke asteroid tersebut untuk membor permukaannya untuk menanamkan bom nuklir yang dapat membelah asteroid menjadi dua bagian yang akan berubah arahnya sehingga tidak menghantam bumi. Apakah usaha para pembor minyak pimpinan Harry Stamper dapat membuat lubang yang cukup dalam sehingga dapat menanamkan bom mengingat lapisan asteroid itu sangat keras sekali ? Dapatkah mereka menyelamatkan bumi dari ancaman bencana kiamat tepat pada waktunya ?