SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
Poltek-Kampar.ac.id
Nama : Annisa Nur Fitriyani
NIM : 201613002
Program Study : Teknik Informatika
Mata Kuliah : Mata Kuliah Pilihan 1
Pendahuluan
PHP adalah sebuah bahasa pemrograman web yang popular, tangguh dan dapat di peroleh secara
gratis. Belajar PHPcukup menyenangkan, karena bahasa ini tergolong mudah untuk di pelajari.
Untuk mempermudah dan mempercepat pengembangan aplikasi dengan PHP, banyak
bermunculan framework PHP, satu di antara nya adalah Code Igniter.
Codeigneter
Code Igniter (CI) adalah salah satu framework php yang tangguh dan popular. Code Igniter
tergolong framework dengan ukuran kecil dan cukup mudah di kuasai. CI juga datang dengan
manual yang tergolong lengkap.
CodeIgniter merupakan aplikasi sumber terbuka yang berupa framework PHP dengan model
MVC(Model, View, Controller) untuk membangun website dinamis dengan menggunakan PHP.
CodeIgniter memudahkan developer untuk membuat aplikasi web dengan cepat mudah
dibandingkan dengan membuatnya dari awal. CodeIgniter dirilis pertama kali pada 28 Februari
2006. Versi stabil terakhir adalah versi 3.0.4
Framework secara sederhana dapat diartikan kumpulan dari fungsi-fungsi/prosedur-prosedur dan
class-class untuk tujuan tertentu yang sudah siap digunakan sehingga bisa lebih mempermudah
dan mempercepat pekerjaan seorang programer, tanpa harus membuat fungsi atau class dari
awal.
Ada beberapa alasan mengapa menggunakan Framework:
• Mempercepat dan mempermudah pembangunan sebuah aplikasi web
• Relatif memudahkan dalam proses maintenance karena sudah ada pola tertentu dalam
sebuah framework (dengan syaratprogrammer mengikuti pola standar yang ada)
• Umumnya framework menyediakan fasilitas-fasilitas yang umum dipakai sehingga kita
tidak perlu membangun dari awal (misalnya validasi, ORM, pagination, multiple
database, scaffolding, pengaturan session, error handling, dll
• Lebih bebas dalam pengembangan jika dibandingkan CMS
Poltek-Kampar.ac.id
Design Patern: MVC (Model, View, Controller)[
Model View Controller merupakan suatu konsep yang cukup populer dalam pembangunan
aplikasi web, berawal pada bahasa pemrograman Small Talk, MVC memisahkan pengembangan
aplikasi berdasarkan komponen utama yang membangun sebuah aplikasi seperti manipulasi data,
user interface, dan bagian yang menjadi kontrol aplikasi. Terdapat 3 jenis komponen yang
membangun suatu MVC pattern dalam suatu aplikasi yaitu :
1. View, merupakan bagian yang menangani presentation logic. Pada suatu aplikasi
web bagian ini biasanya berupa file template HTML, yang diatur oleh controller.
View berfungsi untuk menerima dan merepresentasikan data kepada user. Bagian
ini tidak memiliki akses langsung terhadap bagian model.
2. Model, biasanya berhubungan langsung dengan database untuk memanipulasi
data (insert, update, delete, search), menangani validasi dari bagian controller,
namun tidak dapat berhubungan langsung dengan bagian view.
3. Controller, merupakan bagian yang mengatur hubungan antara bagian model dan
bagian view, controller berfungsi untuk menerima request dan data dari user
kemudian menentukan apa yang akan diproses oleh aplikasi.
Dengan menggunakan prinsip MVC suatu aplikasi dapat dikembangkan sesuai dengan
kemampuan developernya, yaitu programmer yang menangani bagian model dan controller,
sedangkan designer yang menangani bagian view, sehingga penggunaan arsitektur MVC dapat
meningkatkan maintanability dan organisasi kode. Walaupun demikian dibutuhkan komunikasi
yang baik antara programmer dan designer dalam menangani variabel-variabel yang akan
ditampilkan.
Ada beberapa kelebihan CodeIgniter (CI) dibandingkan dengan Framework PHP lain,
• Performa sangat cepat : salah satu alasan tidak menggunakan framework adalah karena
eksekusinya yang lebih lambat daripada PHP from the scracth, tapi Codeigniter sangat
cepat bahkan mungkin bisa dibilang codeigniter merupakan framework yang paling cepat
dibanding framework yang lain.
• Konfigurasi yang sangat minim (nearly zero configuration) : tentu saja untuk
menyesuaikan dengan database dan keleluasaan routing tetap diizinkan melakukan
konfigurasi dengan mengubah beberapa file konfigurasi seperti database.php atau
autoload.php, namun untuk menggunakan codeigniter dengan setting standard, anda
hanya perlu mengubah sedikit saja file pada folder config.
• Banyak komunitas: dengan banyaknya komunitas CI ini, memudahkan kita untuk
berinteraksi dengan yang lain, baik itu bertanya atau teknologi terbaru.
Poltek-Kampar.ac.id
Dokumentasi yang sangat lengkap : Setiap paket instalasi codeigniter sudah disertai user guide
yang sangat bagus dan lengkap untuk dijadikan permulaan, bahasanya pun mudah dipahami.
Dan banyak lagi yang lainnya.

More Related Content

What's hot

Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan frameworkMembangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan frameworkGst Ayu Indriani
 
Modul1 Penjelasan Mengenai Codeigniter
Modul1 Penjelasan Mengenai CodeigniterModul1 Penjelasan Mengenai Codeigniter
Modul1 Penjelasan Mengenai CodeigniterRiki Afriansyah
 
Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?jundi26
 
Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610
Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610
Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610Dimas Setiadi
 
Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]
Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]
Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]bobogi
 
Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]
Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]
Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]Han'zo WEw
 
Tugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptx
Tugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptxTugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptx
Tugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptxjeffry putra
 
Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Ratri Alfiani
 
PENGENALAN CODEIGNITER
PENGENALAN CODEIGNITERPENGENALAN CODEIGNITER
PENGENALAN CODEIGNITERdenisabrian
 
Code igneter
Code igneterCode igneter
Code ignetermaiefendi
 

What's hot (20)

Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan frameworkMembangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
 
Rekayasa web tugas 4 0916
Rekayasa web tugas 4   0916Rekayasa web tugas 4   0916
Rekayasa web tugas 4 0916
 
Pengenalan code igniter
Pengenalan code igniterPengenalan code igniter
Pengenalan code igniter
 
Modul1 Penjelasan Mengenai Codeigniter
Modul1 Penjelasan Mengenai CodeigniterModul1 Penjelasan Mengenai Codeigniter
Modul1 Penjelasan Mengenai Codeigniter
 
05 rw
05 rw05 rw
05 rw
 
Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?
 
1100631021_YiiFramework
1100631021_YiiFramework1100631021_YiiFramework
1100631021_YiiFramework
 
Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610
Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610
Tugas 4 0916 dimas setiadi 1511510610
 
Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]
Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]
Tugas4 0916-[tri bogi banjaransari]-[1511510404]
 
Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]
Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]
Tugas4 0916-[handitiya ciptaning pratama]-[1511510594]
 
Tugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptx
Tugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptxTugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptx
Tugas4 0916-[jeffry evanto putra]-[1511510727].pptx
 
Chapter 3
Chapter 3Chapter 3
Chapter 3
 
Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4
 
Frame work php
Frame work phpFrame work php
Frame work php
 
Tugas rekweb 4
Tugas rekweb 4Tugas rekweb 4
Tugas rekweb 4
 
02 rekayasa web
02 rekayasa web02 rekayasa web
02 rekayasa web
 
PENGENALAN CODEIGNITER
PENGENALAN CODEIGNITERPENGENALAN CODEIGNITER
PENGENALAN CODEIGNITER
 
Pengertian yii framework
Pengertian yii frameworkPengertian yii framework
Pengertian yii framework
 
Code igneter
Code igneterCode igneter
Code igneter
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 

Similar to CI Framework

Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0
Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0
Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0Andarias Jacob Calvyn
 
Modul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter DasarModul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter DasarRidwan Fadjar
 
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniterMembangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniterBeni Krisbiantoro
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwin Prassetyo
 
2. distributed system
2. distributed system2. distributed system
2. distributed systemDony Riyanto
 
Rekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento Framework
Rekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento FrameworkRekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento Framework
Rekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento FrameworkToni Eko Saputro
 
Tutorial ci
Tutorial ciTutorial ci
Tutorial ciWira Hul
 
task codeigniter
task codeignitertask codeigniter
task codeigniterNurAmira83
 
Tugas 3 0317 (individu)
Tugas 3  0317 (individu)Tugas 3  0317 (individu)
Tugas 3 0317 (individu)RiaWahyuni5
 
Codeigniter by faiz
Codeigniter by faizCodeigniter by faiz
Codeigniter by faizNyoNyo Chii
 
Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)
Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)
Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)Koplak Koplakan
 
Workshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniterWorkshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniterAdi Setiawan
 
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdfModul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdfSetiya Nugroho
 
Framework 1411510744 azhar krisna pratama
Framework 1411510744 azhar krisna pratamaFramework 1411510744 azhar krisna pratama
Framework 1411510744 azhar krisna pratamaAzhar Krisna
 
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-frameworkPlugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-frameworkMuhammad Rio
 
Ci indonesia
Ci indonesiaCi indonesia
Ci indonesiakaniadona
 

Similar to CI Framework (18)

Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0
Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0
Chapter 1 perkenalan code igniter 2.0
 
Kelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptxKelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptx
 
Modul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter DasarModul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter Dasar
 
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniterMembangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
 
2. distributed system
2. distributed system2. distributed system
2. distributed system
 
Rekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento Framework
Rekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento FrameworkRekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento Framework
Rekayasa Web - CodeIgniter Framework, PrestaShop & Magento Framework
 
Tutorial ci
Tutorial ciTutorial ci
Tutorial ci
 
task codeigniter
task codeignitertask codeigniter
task codeigniter
 
Tugas 3 0317 (individu)
Tugas 3  0317 (individu)Tugas 3  0317 (individu)
Tugas 3 0317 (individu)
 
Codeigniter by faiz
Codeigniter by faizCodeigniter by faiz
Codeigniter by faiz
 
Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)
Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)
Tugas resume aplinet (edi,vani,risky)
 
Workshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniterWorkshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniter
 
Codeigniter 2
Codeigniter 2Codeigniter 2
Codeigniter 2
 
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdfModul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdf
 
Framework 1411510744 azhar krisna pratama
Framework 1411510744 azhar krisna pratamaFramework 1411510744 azhar krisna pratama
Framework 1411510744 azhar krisna pratama
 
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-frameworkPlugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
 
Ci indonesia
Ci indonesiaCi indonesia
Ci indonesia
 

Recently uploaded

Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 

Recently uploaded (20)

Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 

CI Framework

  • 1. Poltek-Kampar.ac.id Nama : Annisa Nur Fitriyani NIM : 201613002 Program Study : Teknik Informatika Mata Kuliah : Mata Kuliah Pilihan 1 Pendahuluan PHP adalah sebuah bahasa pemrograman web yang popular, tangguh dan dapat di peroleh secara gratis. Belajar PHPcukup menyenangkan, karena bahasa ini tergolong mudah untuk di pelajari. Untuk mempermudah dan mempercepat pengembangan aplikasi dengan PHP, banyak bermunculan framework PHP, satu di antara nya adalah Code Igniter. Codeigneter Code Igniter (CI) adalah salah satu framework php yang tangguh dan popular. Code Igniter tergolong framework dengan ukuran kecil dan cukup mudah di kuasai. CI juga datang dengan manual yang tergolong lengkap. CodeIgniter merupakan aplikasi sumber terbuka yang berupa framework PHP dengan model MVC(Model, View, Controller) untuk membangun website dinamis dengan menggunakan PHP. CodeIgniter memudahkan developer untuk membuat aplikasi web dengan cepat mudah dibandingkan dengan membuatnya dari awal. CodeIgniter dirilis pertama kali pada 28 Februari 2006. Versi stabil terakhir adalah versi 3.0.4 Framework secara sederhana dapat diartikan kumpulan dari fungsi-fungsi/prosedur-prosedur dan class-class untuk tujuan tertentu yang sudah siap digunakan sehingga bisa lebih mempermudah dan mempercepat pekerjaan seorang programer, tanpa harus membuat fungsi atau class dari awal. Ada beberapa alasan mengapa menggunakan Framework: • Mempercepat dan mempermudah pembangunan sebuah aplikasi web • Relatif memudahkan dalam proses maintenance karena sudah ada pola tertentu dalam sebuah framework (dengan syaratprogrammer mengikuti pola standar yang ada) • Umumnya framework menyediakan fasilitas-fasilitas yang umum dipakai sehingga kita tidak perlu membangun dari awal (misalnya validasi, ORM, pagination, multiple database, scaffolding, pengaturan session, error handling, dll • Lebih bebas dalam pengembangan jika dibandingkan CMS
  • 2. Poltek-Kampar.ac.id Design Patern: MVC (Model, View, Controller)[ Model View Controller merupakan suatu konsep yang cukup populer dalam pembangunan aplikasi web, berawal pada bahasa pemrograman Small Talk, MVC memisahkan pengembangan aplikasi berdasarkan komponen utama yang membangun sebuah aplikasi seperti manipulasi data, user interface, dan bagian yang menjadi kontrol aplikasi. Terdapat 3 jenis komponen yang membangun suatu MVC pattern dalam suatu aplikasi yaitu : 1. View, merupakan bagian yang menangani presentation logic. Pada suatu aplikasi web bagian ini biasanya berupa file template HTML, yang diatur oleh controller. View berfungsi untuk menerima dan merepresentasikan data kepada user. Bagian ini tidak memiliki akses langsung terhadap bagian model. 2. Model, biasanya berhubungan langsung dengan database untuk memanipulasi data (insert, update, delete, search), menangani validasi dari bagian controller, namun tidak dapat berhubungan langsung dengan bagian view. 3. Controller, merupakan bagian yang mengatur hubungan antara bagian model dan bagian view, controller berfungsi untuk menerima request dan data dari user kemudian menentukan apa yang akan diproses oleh aplikasi. Dengan menggunakan prinsip MVC suatu aplikasi dapat dikembangkan sesuai dengan kemampuan developernya, yaitu programmer yang menangani bagian model dan controller, sedangkan designer yang menangani bagian view, sehingga penggunaan arsitektur MVC dapat meningkatkan maintanability dan organisasi kode. Walaupun demikian dibutuhkan komunikasi yang baik antara programmer dan designer dalam menangani variabel-variabel yang akan ditampilkan. Ada beberapa kelebihan CodeIgniter (CI) dibandingkan dengan Framework PHP lain, • Performa sangat cepat : salah satu alasan tidak menggunakan framework adalah karena eksekusinya yang lebih lambat daripada PHP from the scracth, tapi Codeigniter sangat cepat bahkan mungkin bisa dibilang codeigniter merupakan framework yang paling cepat dibanding framework yang lain. • Konfigurasi yang sangat minim (nearly zero configuration) : tentu saja untuk menyesuaikan dengan database dan keleluasaan routing tetap diizinkan melakukan konfigurasi dengan mengubah beberapa file konfigurasi seperti database.php atau autoload.php, namun untuk menggunakan codeigniter dengan setting standard, anda hanya perlu mengubah sedikit saja file pada folder config. • Banyak komunitas: dengan banyaknya komunitas CI ini, memudahkan kita untuk berinteraksi dengan yang lain, baik itu bertanya atau teknologi terbaru.
  • 3. Poltek-Kampar.ac.id Dokumentasi yang sangat lengkap : Setiap paket instalasi codeigniter sudah disertai user guide yang sangat bagus dan lengkap untuk dijadikan permulaan, bahasanya pun mudah dipahami. Dan banyak lagi yang lainnya.