SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
PythAGORASWITCH
      KARYA ILMIAH BAHASA INDONESIA




    Nama              :   Aulia Nestuti

    Kelas             :   XI IPA 3

    Guru Pembimbing   :   Dra. Desmalita




TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012
KATA PENGANTAR
      Segala puja dan puji adalah milik Allah SWT yang telah memberi rahmat
dan nikmat -Nya kepada kita semua. Shalawat dan salam semoga selalu tercurah
kepada junjungan kita semua, pimpinan umat Nabiyullah Muhammad SAW,
keluarga para sahabat,serta seluruh umatnya sampai akhir zaman.

      Penulisan karya ilmiah ini untuk memenuhi tugas Bahasa Indonesia. Dan
penulisan karya ilmiah ini dapat dilaksanakan atas bantuan dan bimbingan
berbagai pihak. Oleh karena itu, perkenankanlah penulis untuk menyampaikan
ucapan terima kasih kepada orang tua, guru, dan teman – teman yang telah
memberikan dukungan kepada penulis baik dalam bentuk moril maupun materi.

      Semoga penulisan karya ilmiah ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Dan
mohon maaf apabila ada kekurangan dan salah kata dalam penulisan karya ilmiah
ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat
membangun dari pembaca yang budiman demi kesempurnaan makalah ini.

                                                  Padang, 16 Desember 2011

                                                            Penulis



                                                         Aulia Nestuti




Phytagoraswitch                                                             |Page 2
DAFTAR ISI

1. Halaman pembuka      ..............................................................................    1

2. Kata pengantar       ..............................................................................    2

3. Halaman pengesahan   ..............................................................................    2

4. Daftar isi           ..............................................................................    3

5. Pendahuluan
   a. Latar Belakang    ..............................................................................    4
   b. Tujuan            ..............................................................................    4
   c. Rumusan masalah   ..............................................................................    5

6. Pembahasan           ..............................................................................    6

7. Penutup
   a. Kesimpulan        ..............................................................................    8
   b. Saran             ..............................................................................    8

8. Daftar pustaka       ..............................................................................    9




Phytagoraswitch                                                                                          |Page 3
PENDAHULUAN
a. Latar belakang

    Apakah anda pernah menonton Home Alone? Tentu pernah, film yang menceritakan
kecerdikan seorang anak laki – laki yang berusia ± 10 tahun. Ia berusaha untuk dapat
terhindar dari sergapan para penjahat yang ingin merampok barang – barang yang ada di
rumahnya. Yang mana, pada saat bersamaan ia tinggal sendirian, orang tua dan
keluarganya yang lain sedang bepergian ke luar kota untuk memperingati malam Natal.

    Dan tentunya anda tau bagaimana cara dia menghindar dari kejaran para perampok
tersebut. Ia menggunakan semua peralatan sederhana yang ada di rumahnya yang dapat
di hubungkan dari satu benda ke benda yang lain, sehingga nantinya dapat membentuk
satu kesatuan yang berkesenambungan atau saling berkaitan satu sama lain. Dengan
begitu, ia dapat membuat suatu jebakan yang dapat membuat para perampok tersebut
kewalahan.

    Nah, jebakan – jebakan itulah yang disebut dengan Pythagoraswitch atau
Pythagorean Device / Rube Goldberg Machine.

b. Tujuan penelitian

    Tujuan dari penelitian ini adalah :

    1. Untuk memperkenalkan cara baru dalam menuangkan kreatifitas.
    2. Mendorong orang – orang untuk lebih berkreatifitas dan berinovasi untuk
       menciptakan sesuatu yang baru, mudah dan menarik.
    3. Tidak hanya mendorong kreatifitas tetapi juka kecerdasan kita dalam
       menentukan dan merangkai trik-trik yang digunakan dalam Pythagorean device
       yang akan kita gunakan.
    4. Sebagai hiburan yang bermanfaat pada waktu luang.

Phytagoraswitch                                                                  |Page 4
5. Bekerjanya daya pikir lebih maksimal, terutama bagi anak – anak. Sehingga
      membuat anak – anak berusaha untuk menentukan dan merangkai Phytagorean
      Device menjadi satu kesatuan yang saling berkesenambungan dan saling
      berikatan satu sama lain
   6. Membuat kita lebih cerdas untuk dapat memanfaatkan barang – barang yang ada
      disekitar kita menjadi barang lebih bermanfaat.
   7. Untuk mengaplikasikan pelajaran Matematika, Fisika, dll. dalam kehidupan sehari
      – hari dengan lebih menarik dan menyenangkan


c. Rumusan masalah


   1. Apakah yang dimaksud dengan Pythagoraswitch?
   2. Bagaimana metode pembuatan Pythagoraswitch yang benar?
   3. Apa kendala yang dialami pada saat pembuatan Pythagoraswitch?
   4. Apa manfaat yang kita dapatkan dalam membuat Pythagoraswitch?




Phytagoraswitch                                                              |Page 5
Pembahasan

1. Pythagoraswitch

   Pythagoraswitch (Pythagorean Device atau Rube Goldberg Machine) adalah alat
rumit yang dibuat untuk mengerjakan tugas sederhana. Salah satu contohnya adalah alat
pembuatan mie ramen sederhana. Dibuat untuk mempermudah pembuatan mie ramen
dalam jumlah yang banyak, praktis, dan dalam waktu yang cepat.

   Pythagoraswitch sudah mulai dikenal di seluruh penjuru dunia, terutama Jepang. Di
Jepang, Pythagoraswitch berkembang sangat pesat. Tidak hanya anak – anak bahkan
orang dewasa pun tertarik untuk membuat dan merangkai Pythagoraswitch. Dan di
negari sakura tersebut, ada satu stasiun pertelevisian yang menayangkan acara – acara
yang mengandalkan gerak visual, seperti Pythagoraswitch, Otoosan Suicchi, Framy,
Juupon Anime, dan masih banyak segmen lain yang ditayangkan dengan maksud untuk
mendidik kreatifitas.

      Sedangkan di Indonesia, Pythoraswitch sudah mulai berkembang pesat, meski
belum sepesat perkembangan di Jepang. Di Indonesia sendiri, untuk pertama kalinya
diadakan lomba Pythagoraswitch, yang diadakan oleh Institut Teknologi Bandung, pada
saat “ITB Fair 2012” .

2. Metode pembuatan Pythagoraswitch

   Alat dan bahan :

   a. Usahakan alat dan bahan yang digunakan tidak
       berbahaya.
   b. Dan kalau bisa, gunakan alat seadanya tanpa harus
       membeli.


Phytagoraswitch                                                                 |Page 6
c. Sebelumnya pastikan dulu idea tau konsep Pythagoraswitch yang akan dibuat,
       agar nantinya tidak kecolongan pada saat pembuatannya.

   Cara pembuatan :

   a. Tentukan ide atau konsep Pythagoraswitch yang diinginkan
   b. Buat jalur (lintasan) atau rangkaian Pythagoraswitch dengan susunan dan bentuk
       yang diinginkan.
   c. Aplikasikan ilmu Matematika dan Fisika sebagai pengangan dalam pembuatan
       Pythagoraswitch karena secara tidak langsung mempermudah kita dalam
       pembuatannya. Lebih akurat dan hasil yang
       diinginkan pun tercapai.
   d. Konektor, seperti tali, batangan kayu, dll. Gunakan
       konektor sebagai penggerak alat secara otomatis
       karena adanya tarikan yang dihasilkan dari benda
       sebelumnya dengan memanfaatkan gaya dan massa dari benda tersebut, maupun
       pemanfaatan gaya gravitasi (energy konservatif), sehingga menyebabkan benda
       yang lainnya juga ikut bergerak.


3. Kendala pembuatan Pythagoraswitch

   Kendala dalam pembuatannya adalah kerancuan dalam menghitung atau menentukan
panjang atau lebar bahan yang digunakan. Penentuna sudut benda yang tidak pas, dan
lain-lain.




Phytagoraswitch                                                               |Page 7
PENUTUP

A. KESIMPULAN

   Pythagoraswitch sebagai media baru dalam menuangkan kreatifitas. Lebih menarik,
menyenangkan dan menantang dari media lainnya. Dapat dijadikan media hiburan dan
permainan dalam keluarga.

B. SARAN

   Semoga untuk kedepannya Pythagoraswitch dapat berkembang pesat di Indonesia
seperti di Jepang. Dan dapat meningkatkan kreatifitas generasi penerus Indonesia dengan
media yang baru dan menyenangkan. Dan dapat mengharumkan Indonesia di berbagai
perlombaan Pythagoraswitch tingkat Internadional.




Phytagoraswitch                                                                |Page 8
DAFTAR PUSTAKA
http://myquran.org

http://edukasi-pelajar.blogspot.com

http://web-japan.org

http://www-karyailmiah.blogspot.com

http://www.scribd.com

http://www.wikipedia.org/




Phytagoraswitch                       |Page 9
Phytagoraswitch   |Page 10

More Related Content

What's hot

SD-MI kelas04 ipa budi setyo
SD-MI kelas04 ipa budi setyoSD-MI kelas04 ipa budi setyo
SD-MI kelas04 ipa budi setyosekolah maya
 
SMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didik
SMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didikSMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didik
SMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didiksekolah maya
 
IPS kls 4 SD(Indrastuti)
IPS kls 4 SD(Indrastuti)IPS kls 4 SD(Indrastuti)
IPS kls 4 SD(Indrastuti)MOH. SHOFI'I
 
Kelas ix smp bahasa indonesia_atikah
Kelas ix smp bahasa indonesia_atikahKelas ix smp bahasa indonesia_atikah
Kelas ix smp bahasa indonesia_atikahw0nd0
 
Kelas iv sd ipa_poppy k devi2
Kelas iv sd ipa_poppy k devi2Kelas iv sd ipa_poppy k devi2
Kelas iv sd ipa_poppy k devi2w0nd0
 
Sd4ipa ipa poppy
Sd4ipa ipa poppySd4ipa ipa poppy
Sd4ipa ipa poppyrizal92
 
Dasar Pemeranan
Dasar PemerananDasar Pemeranan
Dasar PemerananlombkTBK
 
kumpulan materi desain grafis
kumpulan materi desain grafiskumpulan materi desain grafis
kumpulan materi desain grafisdidaa zulfika
 
Bahasa Indonesia SMP 9
Bahasa Indonesia SMP 9Bahasa Indonesia SMP 9
Bahasa Indonesia SMP 9sekolah maya
 
Kelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrata
Kelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrataKelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrata
Kelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrataw0nd0
 
SMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwiji
SMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwijiSMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwiji
SMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwijisekolah maya
 
Makalah legenda sangkuriang
Makalah legenda sangkuriangMakalah legenda sangkuriang
Makalah legenda sangkuriangDimaz Xball
 
SD-MI kelas04 ipa poppy sri
SD-MI kelas04 ipa poppy sriSD-MI kelas04 ipa poppy sri
SD-MI kelas04 ipa poppy srisekolah maya
 
Bahasa Indonesia SMP 8
Bahasa  Indonesia SMP 8Bahasa  Indonesia SMP 8
Bahasa Indonesia SMP 8sekolah maya
 

What's hot (14)

SD-MI kelas04 ipa budi setyo
SD-MI kelas04 ipa budi setyoSD-MI kelas04 ipa budi setyo
SD-MI kelas04 ipa budi setyo
 
SMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didik
SMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didikSMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didik
SMP-MTs kelas08 terampil berbahasa indonesia dewaki dewi didik
 
IPS kls 4 SD(Indrastuti)
IPS kls 4 SD(Indrastuti)IPS kls 4 SD(Indrastuti)
IPS kls 4 SD(Indrastuti)
 
Kelas ix smp bahasa indonesia_atikah
Kelas ix smp bahasa indonesia_atikahKelas ix smp bahasa indonesia_atikah
Kelas ix smp bahasa indonesia_atikah
 
Kelas iv sd ipa_poppy k devi2
Kelas iv sd ipa_poppy k devi2Kelas iv sd ipa_poppy k devi2
Kelas iv sd ipa_poppy k devi2
 
Sd4ipa ipa poppy
Sd4ipa ipa poppySd4ipa ipa poppy
Sd4ipa ipa poppy
 
Dasar Pemeranan
Dasar PemerananDasar Pemeranan
Dasar Pemeranan
 
kumpulan materi desain grafis
kumpulan materi desain grafiskumpulan materi desain grafis
kumpulan materi desain grafis
 
Bahasa Indonesia SMP 9
Bahasa Indonesia SMP 9Bahasa Indonesia SMP 9
Bahasa Indonesia SMP 9
 
Kelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrata
Kelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrataKelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrata
Kelas viii smp bahasa indonesia_dewaki karmadibrata
 
SMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwiji
SMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwijiSMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwiji
SMP-MTs kelas08 bahasa indonesia bahasa kebanggaanku sarwiji
 
Makalah legenda sangkuriang
Makalah legenda sangkuriangMakalah legenda sangkuriang
Makalah legenda sangkuriang
 
SD-MI kelas04 ipa poppy sri
SD-MI kelas04 ipa poppy sriSD-MI kelas04 ipa poppy sri
SD-MI kelas04 ipa poppy sri
 
Bahasa Indonesia SMP 8
Bahasa  Indonesia SMP 8Bahasa  Indonesia SMP 8
Bahasa Indonesia SMP 8
 

Similar to Karya ilmiah

Ilmu pengetahuan alam untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...
Ilmu pengetahuan alam   untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...Ilmu pengetahuan alam   untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...
Ilmu pengetahuan alam untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...SheyllaAngelica
 
B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)
B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)
B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)Ramadhani Sardiman
 
Kelas4 sd sains_ipa_sularmi
Kelas4 sd sains_ipa_sularmiKelas4 sd sains_ipa_sularmi
Kelas4 sd sains_ipa_sularmiBurhanudin Adm
 
BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono
BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono
BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono Murid Mengajar
 
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilisSD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilissekolah maya
 
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilisSD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilissekolah maya
 
Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2joy_purnama
 
Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2 Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2 siti nur alifah
 
Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2lombkTBK
 
060 full book
060 full book060 full book
060 full bookCut Nta
 
Sd6ips ayo belajarsambilbermainips
Sd6ips ayo belajarsambilbermainipsSd6ips ayo belajarsambilbermainips
Sd6ips ayo belajarsambilbermainipsheri junior
 
Fullbook ipa sd_mi_kelas_5
Fullbook ipa sd_mi_kelas_5Fullbook ipa sd_mi_kelas_5
Fullbook ipa sd_mi_kelas_5MTs DARUSSALAM
 
Sd6ips ips utk kls6indrastuti indrastuti
Sd6ips ips utk kls6indrastuti indrastutiSd6ips ips utk kls6indrastuti indrastuti
Sd6ips ips utk kls6indrastuti indrastutiimah063
 
20090904124358
2009090412435820090904124358
20090904124358fadhiltaa
 

Similar to Karya ilmiah (20)

Ilmu pengetahuan alam untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...
Ilmu pengetahuan alam   untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...Ilmu pengetahuan alam   untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...
Ilmu pengetahuan alam untuk sd dan mi kelas vi - sriyono, edi trinugroho, e...
 
B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)
B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)
B. Indonesia - Makalah Tentang Dampak Handphone Bagi Para Remaja (Cover)
 
Kelas4 sd sains_ipa_sularmi
Kelas4 sd sains_ipa_sularmiKelas4 sd sains_ipa_sularmi
Kelas4 sd sains_ipa_sularmi
 
BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono
BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono
BSE Fisika Mudah dan Sederhana SMA Kelas XI Sarwono
 
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilisSD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
 
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilisSD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
SD-MI kelas04 ipa yayat sri lilis
 
Senang belajar ipa kelas 3 - s rositawaty
Senang belajar ipa kelas 3  - s rositawatySenang belajar ipa kelas 3  - s rositawaty
Senang belajar ipa kelas 3 - s rositawaty
 
Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2
 
Ipa untuk kelas 2
Ipa untuk kelas 2Ipa untuk kelas 2
Ipa untuk kelas 2
 
Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2
 
Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2 Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2
 
Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2Ilmu pengetahuan alam 2
Ilmu pengetahuan alam 2
 
060 full book
060 full book060 full book
060 full book
 
BSE IPS UNTUK SD & MI KELAS 4 -- INDRASTUTI
BSE IPS UNTUK SD & MI KELAS 4 -- INDRASTUTIBSE IPS UNTUK SD & MI KELAS 4 -- INDRASTUTI
BSE IPS UNTUK SD & MI KELAS 4 -- INDRASTUTI
 
Smp8ipa ipa wasis
Smp8ipa ipa wasisSmp8ipa ipa wasis
Smp8ipa ipa wasis
 
Sd6ips ayo belajarsambilbermainips
Sd6ips ayo belajarsambilbermainipsSd6ips ayo belajarsambilbermainips
Sd6ips ayo belajarsambilbermainips
 
01 prelim
01 prelim01 prelim
01 prelim
 
Fullbook ipa sd_mi_kelas_5
Fullbook ipa sd_mi_kelas_5Fullbook ipa sd_mi_kelas_5
Fullbook ipa sd_mi_kelas_5
 
Sd6ips ips utk kls6indrastuti indrastuti
Sd6ips ips utk kls6indrastuti indrastutiSd6ips ips utk kls6indrastuti indrastuti
Sd6ips ips utk kls6indrastuti indrastuti
 
20090904124358
2009090412435820090904124358
20090904124358
 

Recently uploaded

Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptannanurkhasanah2
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 

Karya ilmiah

  • 1. PythAGORASWITCH KARYA ILMIAH BAHASA INDONESIA Nama : Aulia Nestuti Kelas : XI IPA 3 Guru Pembimbing : Dra. Desmalita TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012
  • 2. KATA PENGANTAR Segala puja dan puji adalah milik Allah SWT yang telah memberi rahmat dan nikmat -Nya kepada kita semua. Shalawat dan salam semoga selalu tercurah kepada junjungan kita semua, pimpinan umat Nabiyullah Muhammad SAW, keluarga para sahabat,serta seluruh umatnya sampai akhir zaman. Penulisan karya ilmiah ini untuk memenuhi tugas Bahasa Indonesia. Dan penulisan karya ilmiah ini dapat dilaksanakan atas bantuan dan bimbingan berbagai pihak. Oleh karena itu, perkenankanlah penulis untuk menyampaikan ucapan terima kasih kepada orang tua, guru, dan teman – teman yang telah memberikan dukungan kepada penulis baik dalam bentuk moril maupun materi. Semoga penulisan karya ilmiah ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Dan mohon maaf apabila ada kekurangan dan salah kata dalam penulisan karya ilmiah ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca yang budiman demi kesempurnaan makalah ini. Padang, 16 Desember 2011 Penulis Aulia Nestuti Phytagoraswitch |Page 2
  • 3. DAFTAR ISI 1. Halaman pembuka .............................................................................. 1 2. Kata pengantar .............................................................................. 2 3. Halaman pengesahan .............................................................................. 2 4. Daftar isi .............................................................................. 3 5. Pendahuluan a. Latar Belakang .............................................................................. 4 b. Tujuan .............................................................................. 4 c. Rumusan masalah .............................................................................. 5 6. Pembahasan .............................................................................. 6 7. Penutup a. Kesimpulan .............................................................................. 8 b. Saran .............................................................................. 8 8. Daftar pustaka .............................................................................. 9 Phytagoraswitch |Page 3
  • 4. PENDAHULUAN a. Latar belakang Apakah anda pernah menonton Home Alone? Tentu pernah, film yang menceritakan kecerdikan seorang anak laki – laki yang berusia ± 10 tahun. Ia berusaha untuk dapat terhindar dari sergapan para penjahat yang ingin merampok barang – barang yang ada di rumahnya. Yang mana, pada saat bersamaan ia tinggal sendirian, orang tua dan keluarganya yang lain sedang bepergian ke luar kota untuk memperingati malam Natal. Dan tentunya anda tau bagaimana cara dia menghindar dari kejaran para perampok tersebut. Ia menggunakan semua peralatan sederhana yang ada di rumahnya yang dapat di hubungkan dari satu benda ke benda yang lain, sehingga nantinya dapat membentuk satu kesatuan yang berkesenambungan atau saling berkaitan satu sama lain. Dengan begitu, ia dapat membuat suatu jebakan yang dapat membuat para perampok tersebut kewalahan. Nah, jebakan – jebakan itulah yang disebut dengan Pythagoraswitch atau Pythagorean Device / Rube Goldberg Machine. b. Tujuan penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk memperkenalkan cara baru dalam menuangkan kreatifitas. 2. Mendorong orang – orang untuk lebih berkreatifitas dan berinovasi untuk menciptakan sesuatu yang baru, mudah dan menarik. 3. Tidak hanya mendorong kreatifitas tetapi juka kecerdasan kita dalam menentukan dan merangkai trik-trik yang digunakan dalam Pythagorean device yang akan kita gunakan. 4. Sebagai hiburan yang bermanfaat pada waktu luang. Phytagoraswitch |Page 4
  • 5. 5. Bekerjanya daya pikir lebih maksimal, terutama bagi anak – anak. Sehingga membuat anak – anak berusaha untuk menentukan dan merangkai Phytagorean Device menjadi satu kesatuan yang saling berkesenambungan dan saling berikatan satu sama lain 6. Membuat kita lebih cerdas untuk dapat memanfaatkan barang – barang yang ada disekitar kita menjadi barang lebih bermanfaat. 7. Untuk mengaplikasikan pelajaran Matematika, Fisika, dll. dalam kehidupan sehari – hari dengan lebih menarik dan menyenangkan c. Rumusan masalah 1. Apakah yang dimaksud dengan Pythagoraswitch? 2. Bagaimana metode pembuatan Pythagoraswitch yang benar? 3. Apa kendala yang dialami pada saat pembuatan Pythagoraswitch? 4. Apa manfaat yang kita dapatkan dalam membuat Pythagoraswitch? Phytagoraswitch |Page 5
  • 6. Pembahasan 1. Pythagoraswitch Pythagoraswitch (Pythagorean Device atau Rube Goldberg Machine) adalah alat rumit yang dibuat untuk mengerjakan tugas sederhana. Salah satu contohnya adalah alat pembuatan mie ramen sederhana. Dibuat untuk mempermudah pembuatan mie ramen dalam jumlah yang banyak, praktis, dan dalam waktu yang cepat. Pythagoraswitch sudah mulai dikenal di seluruh penjuru dunia, terutama Jepang. Di Jepang, Pythagoraswitch berkembang sangat pesat. Tidak hanya anak – anak bahkan orang dewasa pun tertarik untuk membuat dan merangkai Pythagoraswitch. Dan di negari sakura tersebut, ada satu stasiun pertelevisian yang menayangkan acara – acara yang mengandalkan gerak visual, seperti Pythagoraswitch, Otoosan Suicchi, Framy, Juupon Anime, dan masih banyak segmen lain yang ditayangkan dengan maksud untuk mendidik kreatifitas. Sedangkan di Indonesia, Pythoraswitch sudah mulai berkembang pesat, meski belum sepesat perkembangan di Jepang. Di Indonesia sendiri, untuk pertama kalinya diadakan lomba Pythagoraswitch, yang diadakan oleh Institut Teknologi Bandung, pada saat “ITB Fair 2012” . 2. Metode pembuatan Pythagoraswitch Alat dan bahan : a. Usahakan alat dan bahan yang digunakan tidak berbahaya. b. Dan kalau bisa, gunakan alat seadanya tanpa harus membeli. Phytagoraswitch |Page 6
  • 7. c. Sebelumnya pastikan dulu idea tau konsep Pythagoraswitch yang akan dibuat, agar nantinya tidak kecolongan pada saat pembuatannya. Cara pembuatan : a. Tentukan ide atau konsep Pythagoraswitch yang diinginkan b. Buat jalur (lintasan) atau rangkaian Pythagoraswitch dengan susunan dan bentuk yang diinginkan. c. Aplikasikan ilmu Matematika dan Fisika sebagai pengangan dalam pembuatan Pythagoraswitch karena secara tidak langsung mempermudah kita dalam pembuatannya. Lebih akurat dan hasil yang diinginkan pun tercapai. d. Konektor, seperti tali, batangan kayu, dll. Gunakan konektor sebagai penggerak alat secara otomatis karena adanya tarikan yang dihasilkan dari benda sebelumnya dengan memanfaatkan gaya dan massa dari benda tersebut, maupun pemanfaatan gaya gravitasi (energy konservatif), sehingga menyebabkan benda yang lainnya juga ikut bergerak. 3. Kendala pembuatan Pythagoraswitch Kendala dalam pembuatannya adalah kerancuan dalam menghitung atau menentukan panjang atau lebar bahan yang digunakan. Penentuna sudut benda yang tidak pas, dan lain-lain. Phytagoraswitch |Page 7
  • 8. PENUTUP A. KESIMPULAN Pythagoraswitch sebagai media baru dalam menuangkan kreatifitas. Lebih menarik, menyenangkan dan menantang dari media lainnya. Dapat dijadikan media hiburan dan permainan dalam keluarga. B. SARAN Semoga untuk kedepannya Pythagoraswitch dapat berkembang pesat di Indonesia seperti di Jepang. Dan dapat meningkatkan kreatifitas generasi penerus Indonesia dengan media yang baru dan menyenangkan. Dan dapat mengharumkan Indonesia di berbagai perlombaan Pythagoraswitch tingkat Internadional. Phytagoraswitch |Page 8
  • 10. Phytagoraswitch |Page 10