3. Pancasila
• Pancasila adalah solusi utama dalam menyaring
globalisasi secara utuh dan konsisten.
• Dan salah satu yang digariskan dalam Pancasila
adalah nilai Multikulturalisme yang teramat
kental dimana yang mempunyai esensi sebagai
proses masyarakat yang egalitarianisme .
yaitu masyarakat yang dengan tangan terbuka
menerima perbedaan dari kelompok-kelompok
masyarakat sebagai persatuan tanpa
memperdulikan adanya suku, ras, agama, gender,
budaya, dll.
4. Identitas Nasional
• Identitas dalam buku Pendidikan
Kewarganegaraan (civic education) adalah
ungkapan nilai-nilai budaya suatu bangsa yang
bersifat khas dan membedakannya dengan
bangsa lain.
• Menjadikan identitas nasional sebagai dasar yang
kontekstual dan relative adalah cara yang tepat
untuk menjadikan negara kita yang fleksibel
sekaligus tegas dalam menghadapi tantangan
zaman dalam globalisasi tersebut.
5. Unsur-Unsur Identitas Nasional
• Pola perilaku
• Lambang-lambang
• Alat-alat perlengkapan
• Tujuan yang ingin dicapai
Unsur Pembentuk Identitas Nasional
• Sejarah
• Kebudayaan
• Suku Bangsa – Agama – Bahasa