SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Elemen Capaian Pembelajaran Materi
Level
Kognitif
Sub Materi Butir Soal Jawaban
Nomor
Soal
Proses Bisnis
secara bidang
manufaktur dan
rekayasa
elektronika
Memahami proses bisnis
bidang manufaktur dan
rekayasa elektronika
secara menyeluruh pada
berbagai industry, antara
lain perancangan produk,
mata rantai pasok
(Supply Chain), logistic,
proses produksi, dan
pengelolaan sumber
daya manusia dengan
memperhatikan potensi
dan kearifan lokal.
Mata rantai
pasok (Supply
Chain)
C4 Bisnis
Manufaktur
Agar suatu produk tetap diterima oleh
konsumen dan mengikuti
perkembangan pasar, maka dibutuhkan
pengelolaan rantai pemasok dan
logistik dikenal dengan…
A. Integrated Circuit
B. Supply Chain Management
C. Local Wisdom
D. Logistic
E. Vendor
B 1
Cakupan manakah yang bukan bagian
dari Supply Chain Management (SCM)
pada proses produksi Manufaktur dan
Rekayasa Elektronik…
A. Bahan Baku
B. Suplier
C. Manufaktur
D. Distributor
E. Bengkel
E 2
Bagaimana caranya untuk
meningkatkan produksi bisnis prodak
kearifan lokal…
A. Membeli prodak hasil olahan
masyarakat sekitar
B. Selalu membeli prodak modern
dan terkenal
C. Lebih mementingkan fungsi
dari harga
D. Membeli prodak hasil impor
dari negara lain
E. Mengutamakan harga yang
lebih murah dan terjangkau
A 3
Perkembangan
teknologi di
dunia kerja dan
isu-isu global
terkait dunia
industry
manufaktur dan
rekayasa
elektronika
Memahami
perkembangan proses
produksi pada industry
manufaktur dan rekayasa
elektronika, mulai dari
teknologi konvensional
sampai dengan teknologi
modern, Industri 4.0,
teknik digitalisasi di
industry, Produck Life
Cycle, isu pemanasan
global, Waste Control,
perubahan iklim dan
aaspek-aspek
ketenagakerjaan.
Isu Global
elektronika
C4 Isu global
dunia industry
manufaktur
dan rekayasa
elektronika
Teknologi Revolusi Industri 4.0 juga
dikenal dengan istilah…
A. Cyber Physical System
B. Revolution Industry
C. Internet of Things
D. Artifical Intelligence
E. Addictive Manufacturing
A 4
Manakah yang bukan dari pilar utama
teknologi untuk pengembangan pada
industry digital di era 4.0 yang akan
disiapkan, yaitu...
A. Internet of Thing (IOT)
B. Big Data (BD)
C. Artificial Computing (CC)
D. Addictive Manufacturing (AM)
E. Supply Chain Management
(SCM)
E 5
Teknologi industri revolusi 4.0 yang
memiliki teknologi mesin atau
komputer dan bisa di atur keinginannya
oleh manusia disebut…
A. Artificial Intelligence (AI)
B. Big Data
C. Internet of Things (IoT)
D. Cloud Computing (CC)
E. Additive Manufacturing (AM)
A 6
Profesi dan
kewirausahaan
(job profile dan
technopreneur)
serta peluang
usaha di bidang
menufaktur dan
rekayasa
elektronika
Memahami profesi dan
kewirausahaan (job
profile dan
technopreneur), serta
peluang usaha di bidang
manufaktur dan rekayasa
elektronika, untuk
membangun vision dan
passion, dengan
Kewirausahaan
dan
Technopreneur
C4 Technopreneur Jasa perbaikan atau service sangat
membantu masyarakat dalam merawat
dan memperbaiki peralatan eletronik,
maka dalam pekerjaan ini di tuntut
memiliki kompetensi/kemampuan
dalam bidang…
A. Otomotif
B. Permesinan
C. Elektronika
C 7
melaksanakan
pembelajaran berbasis
projek nyata sebagai
simulasi projek
kewirausahaan.
D. Sipil
E. Piping
Apakah tujuan dari terbentuknya
organisasi Masyarakat Ekonomi
ASEAN (MEA)…
A. Untuk meningkatkan stabilitan
ekonomi
B. Untuk meningkatkan
perdagangan
C. Untuk meningkatkan hasil
produksi
D. Untuk meningkatkan hasil
ekspor pangan
E. Untuk meningkatkan
pertumbuhan supply chain
management
A 8
Mengidentifikasi peluang bisnis
sangatlah penting dan harus
diperhatikan, maka faktor-faktor apa
saja yang tidak termasuk membantu
mengidentifikasi peluang bisnis…
A. Segmentasi pasar
B. Sumber daya manusia
C. Positioning produk
D. Keuangan
E. Revolusi Industri 4.0
E 9
Dalam suatu pekerjaan perusahaan
manufaktur elektronik merupakan
pekerjaan yang memiliki kedisiplinan,
soft skill dan hard skill yang tinggi
maka dibutuhkan pula profesi yang
sesuai dengan yang dibutuhkan oleh
perusahaan berupa…
A. Sertifikasi Vaksin
B. Sertifikasi Profesi
B 10
C. Serfitikasi Guru
D. Keahlian Permesinan
E. Keahlian SMK
Konsep dasar
kelistrikan dan
elektronika
Memahami sistem
bilangan, Aljabar Boole,
teknik dasar listrik,
teknik elektronika
analog dan digital,
rangkaian aplikasi
elektronika dasar dan
elektronika optik.
Teknik Dasar
Elektronika
C4 Komponen –
Komponen
Elektronika
Untuk menjalankan suatu perangkat
elektronik, salah satu komponen yang
sangt vital yang harus ada adalah
sebuah…
A. PCB
B. BCP
C. CPB
D. Kertas termal
E. akrilik
A 11
PCB merupakan komponen yang
sangat vital yang pasti ada pada setiap
produk elektronik. PCB itu sendiri
merupakan kepanjangan dari…
A. Printed circuit Blok
B. Printed Circuit Board
C. Printed Circle Board
D. Printed Circle Blok
E. Printing Circuler Board
B 12
Untuk menggabungkan komponen
elektronika dengan PCB maka
dilakukan sebuah proses…
A. Soldering
B. Pengelasan
C. Pengeleman
D. Penempelan
E. Semua benar
A 13
Mesin-mesin
listrik,
elektronika,
dan
instrumentasi
Memahami mesin-
mesin listrik,
peralatan
elektronika,
peralatan
instrumentasi, serta
komponen-
komponen listrik
dan elektronika
Mesin – Mesin
Listrik
C4 Alat
instrumentasi
listrik
elektronika
Berikut adalah gambar sebuah…
A. Solder
B. PCB
C. Timah
D. Steker
E. Header
A 14
Berikut adalah gambar dari kumpulan
beberapa…
A. PCB
B. Solder
C. Timah
D. Steker
E. Header
A 15
Untuk menggabungkan komponen
elektronika dengan PCB agar saling
terkoneksi dengan jalur-jalur PCB yang
telah di tentukan maka dibutuhkan…
A. Timah Solder
B. Solder
C. Iron
A 16
D. Flux
E. Semua salah
Untuk mencairkan timah yang akan
digunakan untuk mengkoneksikan
antara komponen Elektronik dan PCB
maka dibutuhkan energi…
A. Energi terbarukan
B. Energi potensial
C. Energi kimia
D. Energi listrik
E. Energi Panas
E 17
Sebuah solder listrik bekerja dengan
cara…
A. Mengubah energi panas jadi
energi listrik
B. Mengubah energi listrik jadi
timah
C. Mengubah energi listrik jadi
energi panas
D. Menyambungkan timah dengan
pcb
E. Semua salah
C 18
Nama dari komponen elektroik berikut
adalah…
A. Kapasitor
B. Konduktor
C. Resistor
D. Transistor
E. IC
C 19
Komponen berikut merupakan sebuah
komponen…
A. Transistor
B. Kapasitor
C. Resistor
D. LED
E. IC
D 20
Komponen
elektronika aktif
dan pasif
Memahami
komponen
elektronikapasif dan
aktif, membaca nilai
komponen sesuai
kodenya, mengenal
hukum elektronika
dasar (hukum Ohm -
Kirchoff, dll).
Komponen
Aktif dan Pasif
C4 Komponen
tegangan
tinggi dan
rendah
Komponen elektronika yang tidak
membutuhkan arus listrik untuk bekerja
disebut komponen…
A. Pasif
B. Aktif
C. Netral
D. Positif
E. Negatif
A 21
Komponen yang memerlukan daya
listrik untuk bekerja disebut
komponen…
A. Pasif
B. Netral
C. Aktif
D. Bebas
E. Listrik
C 22
Perhatikan daftar Dibawah ini :
1. Resistor
2. Transistor
C 23
3. Integrated Circuit
4. Induktor
5. DIAC
6. Kapasitor
7. MOSFET
8. Logic Gates
Yang termasuk Komponen Pasif pada
daftar diatas adalah…
A. 4, 5 dan 7
B. 2, 3 dan 8
C. 1, 4 dan 6
D. 5, 7 dan 8
E. Semua benar
Perhatikan Daftar dibawah ini…
1. Transistor
2. Integrated Circuit
3. Reostat
4. MOSFET
5. Trimpot
6. Dioda
7. Bimetal
8. Transformator
Yang termasuk Komponen Aktif pada
daftar diatas adalah…
A. 2, 5 Dan 7
B. 3, 5 Dan 8
C. 1, 4 Dan 6
D. 1, 2 Dan 4
E. Semua benar
D 24
Komponen yang cara kerjanya
menghambat arus listrik yang
melewatinya disebut…
E 25
A. Kapasitor
B. Induktor
C. Dioda
D. Transformator
E. Resistor
Komponen Eektronika yang berfungsi
menyimpan muatan listrik sementara
waktu disebut…
A. Dioda
B. Baterai
C. Transformator
D. Akumulator
E. Kondensator
E 26
Komponen Elektronika yang fungsinya
menaikkan atau menurunkan tegangan
listrik disebut juga…
A. Alternator
B. Transformator
C. Generator
D. Transistor
E. MOSFET
B 27
LED adalah singkatan dari…
A. Low Efficient Diode
B. Light Emitting Diode
C. Light Emision Diode
D. Least Effort Diode
E. Semuanya Salah
B 28
Jenis Resistor yang nilainya bergantung
pada perubahan nilai tegangan
disebut…
A. Photo Resistor
B. LDR
C. Voltage Resistor
D. Varistor
E. Rheostat
D 29
Dibawah ini yang Bukan termasuk
komponen dalam rumpun Dioda
adalah…
A. Rectifier
B. Zener
C. Schottky
D. Varaktor
E. Tantalum
E 30

More Related Content

Similar to Soal UTS DDPKE Semester 1 2022.docx

234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdf
234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdf234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdf
234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdfSelviFouziah1
 
UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009
UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009
UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009Achmad Reza
 
Soal uts kelas x smster 8 okt 2012
Soal uts kelas x smster 8 okt 2012Soal uts kelas x smster 8 okt 2012
Soal uts kelas x smster 8 okt 2012hiskiadiwaskito
 
Pk test mid august 2010
Pk test mid august 2010 Pk test mid august 2010
Pk test mid august 2010 ly infinitryx
 
SMK ALHUDA KEDIRI
SMK ALHUDA KEDIRISMK ALHUDA KEDIRI
SMK ALHUDA KEDIRIcandrafery
 
Soal uas pm ganjil 16 17
Soal uas pm ganjil 16 17Soal uas pm ganjil 16 17
Soal uas pm ganjil 16 17Rena Andika
 
Soal tlj xi semester 1
Soal tlj xi semester 1Soal tlj xi semester 1
Soal tlj xi semester 1iciaftrini
 
soal us tkj.docx
soal us tkj.docxsoal us tkj.docx
soal us tkj.docxcuwal
 
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdfHAMDIANAST
 
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-okRohadiBantul1
 
Soal pengolahan sinyal kelompok 1
Soal pengolahan sinyal kelompok 1Soal pengolahan sinyal kelompok 1
Soal pengolahan sinyal kelompok 1Yudha Yudha
 
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis Aulya Ilham
 

Similar to Soal UTS DDPKE Semester 1 2022.docx (20)

234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdf
234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdf234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdf
234058187-Soal-Latihan-E-Commerce.pdf
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009
UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009
UN SMK Teori kejuruan-Tenik Elektronika Industri 2009
 
Ulangan tengah semester
Ulangan tengah semesterUlangan tengah semester
Ulangan tengah semester
 
Ulangan tengah semester
Ulangan tengah semesterUlangan tengah semester
Ulangan tengah semester
 
Soal uts kelas x smster 8 okt 2012
Soal uts kelas x smster 8 okt 2012Soal uts kelas x smster 8 okt 2012
Soal uts kelas x smster 8 okt 2012
 
Pk test mid august 2010
Pk test mid august 2010 Pk test mid august 2010
Pk test mid august 2010
 
Soal kikin gjl-2007
Soal kikin gjl-2007Soal kikin gjl-2007
Soal kikin gjl-2007
 
SMK ALHUDA KEDIRI
SMK ALHUDA KEDIRISMK ALHUDA KEDIRI
SMK ALHUDA KEDIRI
 
Ujian nasional 2010
Ujian nasional 2010Ujian nasional 2010
Ujian nasional 2010
 
Soal uas pm ganjil 16 17
Soal uas pm ganjil 16 17Soal uas pm ganjil 16 17
Soal uas pm ganjil 16 17
 
Soal tlj xi semester 1
Soal tlj xi semester 1Soal tlj xi semester 1
Soal tlj xi semester 1
 
Mid genap 2012 2013
Mid  genap 2012 2013Mid  genap 2012 2013
Mid genap 2012 2013
 
soal us tkj.docx
soal us tkj.docxsoal us tkj.docx
soal us tkj.docx
 
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
 
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
 
Teori kejuruan paket a
Teori kejuruan paket aTeori kejuruan paket a
Teori kejuruan paket a
 
Ulangan harian show
Ulangan harian showUlangan harian show
Ulangan harian show
 
Soal pengolahan sinyal kelompok 1
Soal pengolahan sinyal kelompok 1Soal pengolahan sinyal kelompok 1
Soal pengolahan sinyal kelompok 1
 
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
 

Soal UTS DDPKE Semester 1 2022.docx

  • 1. Elemen Capaian Pembelajaran Materi Level Kognitif Sub Materi Butir Soal Jawaban Nomor Soal Proses Bisnis secara bidang manufaktur dan rekayasa elektronika Memahami proses bisnis bidang manufaktur dan rekayasa elektronika secara menyeluruh pada berbagai industry, antara lain perancangan produk, mata rantai pasok (Supply Chain), logistic, proses produksi, dan pengelolaan sumber daya manusia dengan memperhatikan potensi dan kearifan lokal. Mata rantai pasok (Supply Chain) C4 Bisnis Manufaktur Agar suatu produk tetap diterima oleh konsumen dan mengikuti perkembangan pasar, maka dibutuhkan pengelolaan rantai pemasok dan logistik dikenal dengan… A. Integrated Circuit B. Supply Chain Management C. Local Wisdom D. Logistic E. Vendor B 1 Cakupan manakah yang bukan bagian dari Supply Chain Management (SCM) pada proses produksi Manufaktur dan Rekayasa Elektronik… A. Bahan Baku B. Suplier C. Manufaktur D. Distributor E. Bengkel E 2 Bagaimana caranya untuk meningkatkan produksi bisnis prodak kearifan lokal… A. Membeli prodak hasil olahan masyarakat sekitar B. Selalu membeli prodak modern dan terkenal C. Lebih mementingkan fungsi dari harga D. Membeli prodak hasil impor dari negara lain E. Mengutamakan harga yang lebih murah dan terjangkau A 3
  • 2. Perkembangan teknologi di dunia kerja dan isu-isu global terkait dunia industry manufaktur dan rekayasa elektronika Memahami perkembangan proses produksi pada industry manufaktur dan rekayasa elektronika, mulai dari teknologi konvensional sampai dengan teknologi modern, Industri 4.0, teknik digitalisasi di industry, Produck Life Cycle, isu pemanasan global, Waste Control, perubahan iklim dan aaspek-aspek ketenagakerjaan. Isu Global elektronika C4 Isu global dunia industry manufaktur dan rekayasa elektronika Teknologi Revolusi Industri 4.0 juga dikenal dengan istilah… A. Cyber Physical System B. Revolution Industry C. Internet of Things D. Artifical Intelligence E. Addictive Manufacturing A 4 Manakah yang bukan dari pilar utama teknologi untuk pengembangan pada industry digital di era 4.0 yang akan disiapkan, yaitu... A. Internet of Thing (IOT) B. Big Data (BD) C. Artificial Computing (CC) D. Addictive Manufacturing (AM) E. Supply Chain Management (SCM) E 5 Teknologi industri revolusi 4.0 yang memiliki teknologi mesin atau komputer dan bisa di atur keinginannya oleh manusia disebut… A. Artificial Intelligence (AI) B. Big Data C. Internet of Things (IoT) D. Cloud Computing (CC) E. Additive Manufacturing (AM) A 6 Profesi dan kewirausahaan (job profile dan technopreneur) serta peluang usaha di bidang menufaktur dan rekayasa elektronika Memahami profesi dan kewirausahaan (job profile dan technopreneur), serta peluang usaha di bidang manufaktur dan rekayasa elektronika, untuk membangun vision dan passion, dengan Kewirausahaan dan Technopreneur C4 Technopreneur Jasa perbaikan atau service sangat membantu masyarakat dalam merawat dan memperbaiki peralatan eletronik, maka dalam pekerjaan ini di tuntut memiliki kompetensi/kemampuan dalam bidang… A. Otomotif B. Permesinan C. Elektronika C 7
  • 3. melaksanakan pembelajaran berbasis projek nyata sebagai simulasi projek kewirausahaan. D. Sipil E. Piping Apakah tujuan dari terbentuknya organisasi Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA)… A. Untuk meningkatkan stabilitan ekonomi B. Untuk meningkatkan perdagangan C. Untuk meningkatkan hasil produksi D. Untuk meningkatkan hasil ekspor pangan E. Untuk meningkatkan pertumbuhan supply chain management A 8 Mengidentifikasi peluang bisnis sangatlah penting dan harus diperhatikan, maka faktor-faktor apa saja yang tidak termasuk membantu mengidentifikasi peluang bisnis… A. Segmentasi pasar B. Sumber daya manusia C. Positioning produk D. Keuangan E. Revolusi Industri 4.0 E 9 Dalam suatu pekerjaan perusahaan manufaktur elektronik merupakan pekerjaan yang memiliki kedisiplinan, soft skill dan hard skill yang tinggi maka dibutuhkan pula profesi yang sesuai dengan yang dibutuhkan oleh perusahaan berupa… A. Sertifikasi Vaksin B. Sertifikasi Profesi B 10
  • 4. C. Serfitikasi Guru D. Keahlian Permesinan E. Keahlian SMK Konsep dasar kelistrikan dan elektronika Memahami sistem bilangan, Aljabar Boole, teknik dasar listrik, teknik elektronika analog dan digital, rangkaian aplikasi elektronika dasar dan elektronika optik. Teknik Dasar Elektronika C4 Komponen – Komponen Elektronika Untuk menjalankan suatu perangkat elektronik, salah satu komponen yang sangt vital yang harus ada adalah sebuah… A. PCB B. BCP C. CPB D. Kertas termal E. akrilik A 11 PCB merupakan komponen yang sangat vital yang pasti ada pada setiap produk elektronik. PCB itu sendiri merupakan kepanjangan dari… A. Printed circuit Blok B. Printed Circuit Board C. Printed Circle Board D. Printed Circle Blok E. Printing Circuler Board B 12 Untuk menggabungkan komponen elektronika dengan PCB maka dilakukan sebuah proses… A. Soldering B. Pengelasan C. Pengeleman D. Penempelan E. Semua benar A 13
  • 5. Mesin-mesin listrik, elektronika, dan instrumentasi Memahami mesin- mesin listrik, peralatan elektronika, peralatan instrumentasi, serta komponen- komponen listrik dan elektronika Mesin – Mesin Listrik C4 Alat instrumentasi listrik elektronika Berikut adalah gambar sebuah… A. Solder B. PCB C. Timah D. Steker E. Header A 14 Berikut adalah gambar dari kumpulan beberapa… A. PCB B. Solder C. Timah D. Steker E. Header A 15 Untuk menggabungkan komponen elektronika dengan PCB agar saling terkoneksi dengan jalur-jalur PCB yang telah di tentukan maka dibutuhkan… A. Timah Solder B. Solder C. Iron A 16
  • 6. D. Flux E. Semua salah Untuk mencairkan timah yang akan digunakan untuk mengkoneksikan antara komponen Elektronik dan PCB maka dibutuhkan energi… A. Energi terbarukan B. Energi potensial C. Energi kimia D. Energi listrik E. Energi Panas E 17 Sebuah solder listrik bekerja dengan cara… A. Mengubah energi panas jadi energi listrik B. Mengubah energi listrik jadi timah C. Mengubah energi listrik jadi energi panas D. Menyambungkan timah dengan pcb E. Semua salah C 18 Nama dari komponen elektroik berikut adalah… A. Kapasitor B. Konduktor C. Resistor D. Transistor E. IC C 19
  • 7. Komponen berikut merupakan sebuah komponen… A. Transistor B. Kapasitor C. Resistor D. LED E. IC D 20 Komponen elektronika aktif dan pasif Memahami komponen elektronikapasif dan aktif, membaca nilai komponen sesuai kodenya, mengenal hukum elektronika dasar (hukum Ohm - Kirchoff, dll). Komponen Aktif dan Pasif C4 Komponen tegangan tinggi dan rendah Komponen elektronika yang tidak membutuhkan arus listrik untuk bekerja disebut komponen… A. Pasif B. Aktif C. Netral D. Positif E. Negatif A 21 Komponen yang memerlukan daya listrik untuk bekerja disebut komponen… A. Pasif B. Netral C. Aktif D. Bebas E. Listrik C 22 Perhatikan daftar Dibawah ini : 1. Resistor 2. Transistor C 23
  • 8. 3. Integrated Circuit 4. Induktor 5. DIAC 6. Kapasitor 7. MOSFET 8. Logic Gates Yang termasuk Komponen Pasif pada daftar diatas adalah… A. 4, 5 dan 7 B. 2, 3 dan 8 C. 1, 4 dan 6 D. 5, 7 dan 8 E. Semua benar Perhatikan Daftar dibawah ini… 1. Transistor 2. Integrated Circuit 3. Reostat 4. MOSFET 5. Trimpot 6. Dioda 7. Bimetal 8. Transformator Yang termasuk Komponen Aktif pada daftar diatas adalah… A. 2, 5 Dan 7 B. 3, 5 Dan 8 C. 1, 4 Dan 6 D. 1, 2 Dan 4 E. Semua benar D 24 Komponen yang cara kerjanya menghambat arus listrik yang melewatinya disebut… E 25
  • 9. A. Kapasitor B. Induktor C. Dioda D. Transformator E. Resistor Komponen Eektronika yang berfungsi menyimpan muatan listrik sementara waktu disebut… A. Dioda B. Baterai C. Transformator D. Akumulator E. Kondensator E 26 Komponen Elektronika yang fungsinya menaikkan atau menurunkan tegangan listrik disebut juga… A. Alternator B. Transformator C. Generator D. Transistor E. MOSFET B 27 LED adalah singkatan dari… A. Low Efficient Diode B. Light Emitting Diode C. Light Emision Diode D. Least Effort Diode E. Semuanya Salah B 28 Jenis Resistor yang nilainya bergantung pada perubahan nilai tegangan disebut… A. Photo Resistor B. LDR C. Voltage Resistor D. Varistor E. Rheostat D 29
  • 10. Dibawah ini yang Bukan termasuk komponen dalam rumpun Dioda adalah… A. Rectifier B. Zener C. Schottky D. Varaktor E. Tantalum E 30