SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
CURRICULUM VITAE




Dhany Firdaus
Jl. Duta 4 no.11 Pondok Duta 1 Cimanggis Depok
(HP) 081315744340
Email: dhany.firdaus@rocketmail.com

PERSONAL DETAILS
Full Name                  :          Dhany Firdaus
Place, Date of Birth       :          Bogor, March 8, 1991
Nationality                :          Indonesia
Height, Weight             :          170 cm, 72kg
Address                    :          Jl. Duta 4 no.11 Pondok Duta 1 Depok
Phone                      :          0856 911 50 243 / 081 315 744 340
Email                      :          dhany.firdaus@rocketmail.com
Sex                        :          Male
Religion                   :          Moslem
EDUCATIONAL BACKGROUND
2009 – Now          STMT TRISAKTI JAKARTA
2007 – 2009         BINTARA Senior High School, Depok

EXPERIENCE ORGANIZATION
2012 – Now          - Vice President in Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STMT TRISAKTI

2011 – 2012         - BPH Coordinator Logistics Student Association (Education Division) STMT TRISAKTI

2011                - Project Officer Pemira Pemijur
                    - Coordinator Leadership Training 1 Events on Logistics Student Association
                    - Coordinator Steering Committee Logistics Student Association (Scientific Visits)
                    - Coordinator Leadership Training 1 Events UKM Taekwondo
COURSE & EDUCATION
2009
Leadership Training 1 UKM Taekwondo STMT TRISAKTI

2010
Leadership Training 1 Logistics Student Association STMT TRISAKTI


2011

- Leadership Training 2 Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STMT TRISAKTI.

- National seminar on Association Logistics Indonesia (ALI) “The Role of the National Logistics System Master
Plan In Support of Economic Development Acceleration and Expansion of Indonesia 2011-2025 Free Economic
Era”.

- Seminar “Improved Functions And Role of Logistics Competence Through Human Resources And Concern
Over Interest Environmental, Health, and Safety.“

- General Discussion "Dangerous goods" Air Student Association

- Seminar on "Role of ASDP In Transportation Systems in Indonesia".
value chain merupakan sebuah aktivitas-aktivitas nilai dari
bahan baku sampai menjadi produk yang diterima oleh konsumen.
(Shank dan Covindarajan (1993:13) ).

         Value Chain adalah model yang digunakan untuk membantu
menganalisa aktifitas-aktifitas spesifik bisnis yang terjadi, yang dapat
menciptakan nilai dan keuntungan kompetitif bagi organisasi. Analisa
yang dilakukan berdasarkan efisiensi dan efektifitas. Tiap langkah yang
diambil pada suatu segmen, akan berdampak pada keseluruhan proses.
Jadi dapat dikatakan bahwa semua segmen saling bergantungan.
(Porter’s Value Chain)
Aktivitas Utama
1. Inbound logistics – Aktivitas yang berhubungan dengan menerima, menyimpan dan penyebaran
masukan untuk produk-produk dan jasa
2. Operations - Aktivitas yang berhubungan dengan mentranformasikan masukan ke dalam produk dan
jasa akhir
3. Outbound logistics – aktivitas yang berhubungan dengan pengumpulan, penyimpanan dan
mendistribusikan secara fisik produk-produk dan jasa
4. Marketing and sales – Aktivitas dimana pembeli dapat membeli produk dan membujuk mereka untuk
membeli
5. Service – aktivitas yang menyediakan pelayanan untuk meningkatkan atau memelihara nilai dari
produk-produk dan jasa.



 Aktivitas Pendukung
1. Procurement – berkaitan dengan proses akuisisi input/sumber daya
2. Technology Development - pengembangan peralatan, software, hardware, prosedur, didalam
transformasi produk dari input menjadi output
3. Human Resource Management – Pengaturan SDM mulai dari perekrutan, kompensasi, sampai
pemberhentian
4. Firm Infrastructure – terdiri dari departemen-departemen/fungsi-fungsi
(akuntansi, keuangan, perencanaan, GM, dsb) yang melayani kebutuhan organisasi dan mengikat
bagian-bagiannya menjadi sebuah kesatuan.
ALFAMART
Alfamart termasuk jaringan bisnis waralaba retail terkemuka yang berorientasi
padapemberdayaan pengusaha kecil. Franchise Alfamart merupakan
perusahaan nasional yangbergerak dalam bidang perdagangan umum dan jasa
eceran yang menyediakan kebutuhansehari-hari.

Profil Perusahaan
Nama Perusahaan : PT. Sumber Alfaria Trijaya atau Alfamart
Jenis Industri : Retail dan servis
Waktu didirikan : 27 Juni 1999Jumlah Outlet : 2266 toko ( Desember 2007)

Prestasi
1.Perolehan penghargaan Franchise Gold 2006
2.Perolehan sertifikat ISO 9001:2000 dan rekor MURI tanggal 22 Januari 2007
3.Brand Retailer peringkat pertama di Indonesia tahun 2007 (menurut survey
olehNielsen)

Motto
“Belanja Pas Harga Pas”
VISI
 "Menjadi jaringan distribusi retail terkemuka yang dimiliki oleh masyarakat
luas, berorientasikepada pemberdayaan pengusaha kecil, pemenuhan
kebutuhan dan harapan konsumen, sertamampu bersaing secara global"

MISI
1. Memberikan kepuasan kepada pelanggan / konsumen dengan berfokus pada
produk danpelayanan yang berkualitas unggul.
2. Selalu menjadi yang terbaik dalam segala hal yang dilakukan dan selalu
menegakkantingkah laku / etika bisnis yang tertinggi.
3. Ikut berpartisipasi dalam membangun negara dengan menumbuh-
kembangkan jiwawiraswasta dan kemitraan usaha.
4. Membangun organisasi global yang terpercaya, tersehat dan terus bertumbuh
danbermanfaat bagi pelanggan , pemasok, karyawan, pemegang saham dan
masyarakat padaumumnya
• Terus memperluas jaringan dan meningkatkan jumlah geraiminimarket di Indonesia.

•Memperluas jaringan distribusi gerai dengan format yang beragam.

•Pengembangan Distribution Center.

•Memberikan kepuasan kepada pelanggan/konsumen dengan berfokus pada produk dan pelayanan
prima.

•Mengedepankan aspek pemilihan lokasi-lokasi gerai strategis.

•Pemanfaatan jaringan gerai perseroan.

•Hubungan yang baik dengan mitra bisnis perseroan.

•Peningkatan pelaksanaan Tanggung Jawab Sosial (CorporateSocial Responsibility).

•Perencanaan keuangan yang matang.
Integritas yang tinggi.

Inovasi untuk kemajuan yang lebih baik.

Kualitas & Produktivitas yang tertinggi.

Kerjasama Team.

Kepuasan pelanggan melalui standar pelayanan yang terbaik.
1. PEMASOK
Melakukan pembelian barang-barangnya dari sekitar 400 pemasok aktif,yang keseluruhannya
merupakan pemasok lokal. Dalam menjaga hubungan antara SAT dengan
pemasok,Merchandising merupakan bagian yang sangat penting dalam kegiatan operasi
karena berhubungan langsung dengan pemasok.

2. DISTRIBUTOR CENTER
Barang-barang yang telah dibeli dari pemasok, sebagian besar dipusatkan di DC sebelum disalurkan
ke masing-masing gerai, namun untuk beberapa jenis barang seperti es krim, roti, buah dan telur
disalurkan kemasing-masing gerai. Proses penyaluran produk yang efisien merupakankunci utama
kesuksesan DC. Pembagian ruang DC dibagi dengan ruang penyimpanan utama (warehouse) dan
ruang khusus untuk penyimpanan barang-barang dengan sifat khusus seperti coklat, obat-
obatan, kosmetik, baterai, rokok dan majalah (Over The Counter /OTC).

3. GERAI MINIMARKET
Pemilihan gerai minimarket merupakan salah satu keputusan pentingdalam usaha pengembangan SAT.
Sebelum memutuskan untuk membukagerai di suatu lokasi, SAT melakukan survey dan evaluasi
terlebih dahuludengan cermat dan teliti. Survey dilakukan oleh tim khusus SAT yangmemantau dan
melakukan studi kelayakan serta mengumpulkan danmemperoleh gambaran mengenai situasi
demografi seperti jumlah kepadatan penduduk, kepadatan lalu lintas, fasilitas-fasilitas yang ada di
sekitar lokasiseperti bank dan ATM, serta informasi mengenai gerai-gerai sejenis yangtelah ada dan
yang akan dibuka untuk mendapatkan gambaran mengenaitingkat dan potensi persaingan serta
prospek dari lokasi tersebut.
1. PERSEDIAAN
Setiap tipe gerai memiliki tingkat persediaan barang minimum yangharus dipantau secara
rutin.

2. KARYAWAN
Setiap gerai rata-rata memiliki 8-10 karyawan berdasarkan luas geraiyang terdiri dari
kepala toko, asisten toko, merchandiser , pramuniaga dan kasir. Para karyawan
bertanggung jawab untuk memantau penjualandan persediaan barang dagangan. Selain
itu para karyawan harusmempunyai pengetahuan serta informasi yang lengkap mengenai
produk yang dijual, termasuk lokasi atau tata letak dari masing-masing produk maupun
pengawasan terhadap mutu produk serta barang dagangan yang tersedia (product
handling ) dan memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan(customer
handling ).

3. JAM KERJA
Kebijakan SAT tentang jam kerja disesuaikan dengan jam buka gerai.Gerai beroperasi
tujuh hari dalam seminggu dimulai pukul 08.00 sampai pukul 22.00 yang terbagi dalam
dua shift kecuali gerai-gerai yang terletak pada lokasi yang sibuk dan padat dapat
beroprasi 24 jam yangterbagi dalam tiga shift . Pada hari libur nasional dan hari-hari
tertentu dilokasi-lokasi tertentu, jam buka gerai dapat diperpanjang ataudisesuaikan
dengan kebutuhan pelanggan.
4. PENAMPILAN GERAI
 SAT berkeyakinan bahwa penampilan dapat mempengaruhi daya tarik konsumen untuk
berbelanja dan dapat memberikan persepsi yang baik tentang kualitas produk dan
pelayanan. Maka dalam hal tersebut, SATmenerapkan penataan barang yang menarik,
pencahayaan yang cukup, penyusunan barang sesuai dengan kategorinya, menjaga
tersedianyakeragaman barang serta menjaga kebersihan dan kerapihan.Selain sebagai
area penjualan, SAT juga menyewakan beberapa areastrategis di dalam lingkungan gerai
sebagai media promosi produknya,seperti front dan end gondola dan floor display kepada
pihak ketiga, baik produsen maupun pemasok.


5. STORE MANAGEMENT
Untuk mengelola gerai dalam jumlah yang besar, SAT menerapkanstandar pengelolaan
gerai dengan penekanan pada aspek pengendalianhal-hal berikut:
•Pengendalian persediaan barang
•Pengendalian penjualan
•Pengendalian laba kotor
•Pengendalian biaya
•Pengendalian administrasi
•Pengendalian lingkungan
•Pengendalian pendapatan gerai
SISTEM GERAI WARALABA

         PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk memberikan peluang bagi
masyarakat luasuntuk memiliki gerai minimarket Alfamart dengan cara
kemitraan. Pengertian dariwaralaba minimarket Alfamart adalah toko
atau minimarket yang dimiliki dandikelola oleh terwaralaba (Franchisee)
yang diatur dengan perjanjian waralaba(Franchise) dengan PT Sumber
Alfaria Trijaya Tbk. Toko ini memakai merek dagang dan sistem
Alfamart. Hubungan kerjasama antara penerima waralabadengan SAT
sebagai pemberi waralaba (franchisor ) dituangkan dalam
suatu perjanjian waralaba yang berjangka waktu 5 tahun.
Perekrutan        Pelatihan          Penempatan      Good
   karyawan         Karyawan           Divisi Kerja   employee
     oleh
  manajemen
     HRD

                                 Teknologi
                                 Informasi
                                Pendukung



            Evaluating




                                 Pelayanan
KOMUNITAS                          Prima
Analisis value chaindapat diklasifikasikan menjadi 2 yaitu analisis
company’s external value chain dan company’s internal value chain
A.

Company’s external value chain
          Yaitu analisis yang berhubungan dengan pihak luar perusahaan ; meliputi hubungannya
dengan pemasok (supplier linkages) dan dengan konsumen (customer linkages).

1. Hubungan dengan pemasok memberikan manfaat dalam hal peningkatan kualitasbahan baku, waktu
pengantaran lebih tepat dan hemat biaya.

2. Hubungan baik dengan konsumen memberikan manfaat dalam hal loyalitaskonsumen terhadap
produk perusahaan.
Life-cycle costing memandang bahwadalam konsep value chain peranan konsumen penting dalam
peningkatan laba.


B.

Company’s internal value chain
           Terdiri atas seluruh aktivitas dalam perusahaan, baik yang bersifat fisik maupun teknologi,
yang dapat menambah nilai produk. Kemudian aktivitas-aktivitas tersebut dikelola secara lebih baik
daripada perusahaan-perusahaanlain untuk menciptakan keunggulan komperatif.
ALFAMART INTERNAL VALUE CHAIN :

1. Perluasan Jaringan dengan Sistem Waralaba.

2. Menggunakan Manajemen Training untuk para karyawannya.

3. Penerapan sistem marketing dengan word of mouth yang akan meningkatkan brand
equity, sehingga biaya yang dikeluarkan untuk pemasaran dapat dikurangi.

4. Menggunakan sistem teknologi informasi yang dikembangkan secara cepat dan tepat
dengan memiliki 5 distribution center ,yaitu di serpong, bandung, cileungsi, bekasi dan
cirebon.

5. Melakukan promosi secara gencar disertai dengan diskon pada tiap produknya secara
rutin.

6. Ragam produk disukai oleh semua segmen dan berkualitas tinggi dengan harga
yangterjangkau dan lebih murah daripada para kompetitornya.

7. Pengaturan tata ruang dan peletakan barang-barang di toko yang rapi dan mudah
ditemukan oleh pelanggan.

8. Pembuatan Kartu AKU yang diberikan kepada pelanggan yang telah
memenuhipersyaratan. Dengan adanya Kartu AKU, pelanggan akan semakin senang
berbelanja diAlfamart karena ada tiga bonus jika memiliki kartu AKU, yaitu potongan
harga, bisamembeli produk eksklusif dengan harga spesial dan bisa mendapat hadiah
secara undianataupun langsung.
ALFAMART EXTERNAL VALUE CHAIN ANALYSIS:

1. Alfamart memiliki kurang lebih 38 supplier dan terbina hubungan baik
dengan para pemasoknya sehingga dapat menghemat biaya dan
kualitas produk bisa di tingkatkan.

2. Loyalitas konsumen terhadap alfamart dengan memperhatikan dari
segi functional benefit dan juga emotional benefit yang mengacu pada
kepuasan para konsumen.

3. Penyediaan kredit lunak terhadap mitra usaha dengan menggandeng
3 bank terkemuka , yaitu bank mandiri, BCA , dan BRI.
- Memiliki sarana dan prasarana pendukung yang baik di setiap gerainya.

- Mempunyai program CSR / kegiatan sosial yang aktif.

- Membentuk komunitas melalui member card dengan memberikan
keuntungan-keuntungan bagi yang memilikinya sehingga menjadi daya tarik
konsumen.

- Menawarkan berbagai macam produk dengan kualitas yang baik
, ketersediaan barang yang cepat dan tepat dan juga harga yang bersaing.

- Tata letak penempatan barang di setiap gerai nya di buat dengan simpel dan
praktis agar para konsumen dapat dengan mudah menjangkau nya.
CV Dhany Firdaus

More Related Content

What's hot

ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)
ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)
ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)YolaRiyana
 
Makalah starbuck
Makalah starbuck Makalah starbuck
Makalah starbuck aliyudhi_h
 
STRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTAN
STRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTANSTRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTAN
STRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTANAkadusyifa .
 
Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek )
Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek ) Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek )
Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek ) sulistyo wibowo
 
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo TbkAnalisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo TbkElsia Rahyuani
 
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasarBab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasarJudianto Nugroho
 
Dukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan Jasa
Dukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan JasaDukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan Jasa
Dukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan Jasadhibah
 
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapanPerilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapanArif Setiawan
 
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKPertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKnurul khaiva
 
Analisis pt. astra internasional mb 38-01
Analisis pt. astra internasional mb 38-01Analisis pt. astra internasional mb 38-01
Analisis pt. astra internasional mb 38-01Tazkia Karin
 
Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)
Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)
Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)nurul anisa
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanahmad fauzan
 
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjangMengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjangFryselLa CiNdy
 
Analisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK Indonesia
Analisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK IndonesiaAnalisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK Indonesia
Analisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK IndonesiaMaitsa Anggraini
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixDayana Florencia
 
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.Dena Purnama
 
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkunganBab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkunganJudianto Nugroho
 
Strategi pemasaran sari roti
Strategi pemasaran sari rotiStrategi pemasaran sari roti
Strategi pemasaran sari rotiRahmah Nurhalisa
 

What's hot (20)

ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)
ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)
ANALISIS SWOT PADA PT.PERTAMINA (PERSERO)
 
TOKOPEDIA
TOKOPEDIA TOKOPEDIA
TOKOPEDIA
 
Makalah starbuck
Makalah starbuck Makalah starbuck
Makalah starbuck
 
STRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTAN
STRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTANSTRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTAN
STRATEGI SOURCING GLOBAL DAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BERKELANJUTAN
 
Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek )
Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek ) Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek )
Gojek (analisis etika bisnis perusahaan gojek )
 
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo TbkAnalisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
 
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasarBab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
 
Dukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan Jasa
Dukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan JasaDukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan Jasa
Dukungan SIM terhadap Kualitas Produk dan Jasa
 
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapanPerilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapan
 
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKPertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
 
Analisis pt. astra internasional mb 38-01
Analisis pt. astra internasional mb 38-01Analisis pt. astra internasional mb 38-01
Analisis pt. astra internasional mb 38-01
 
Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)
Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)
Tugas Sistem informasi manajemen pertemuan 1-6 (nurul anisa)
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
 
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjangMengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
Mengelola organisasi pemasaran holistik untuk jangka panjang
 
Value chain - Donut
Value chain - DonutValue chain - Donut
Value chain - Donut
 
Analisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK Indonesia
Analisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK IndonesiaAnalisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK Indonesia
Analisis Penerapan Sistem Informasi pada PT GO-JEK Indonesia
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
 
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
 
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkunganBab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
 
Strategi pemasaran sari roti
Strategi pemasaran sari rotiStrategi pemasaran sari roti
Strategi pemasaran sari roti
 

Similar to CV Dhany Firdaus

PPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptx
PPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptxPPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptx
PPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptxDaffaFachrur1
 
5. mnc004 ppt - mnj. strategi - sesi 5
5. mnc004   ppt - mnj.  strategi - sesi 55. mnc004   ppt - mnj.  strategi - sesi 5
5. mnc004 ppt - mnj. strategi - sesi 5Yoyo Sudaryo
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANAGEMENT".
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC  & LOGISTICs MANAGEMENT".PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC  & LOGISTICs MANAGEMENT".
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANAGEMENT".Kanaidi ken
 
SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...
SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...
SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...Kanaidi ken
 
MANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptxMANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptxPasaribuCan
 
Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...
Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...
Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...Kanaidi ken
 
Company Analyst: Carrefour vs Indofood
Company Analyst: Carrefour vs IndofoodCompany Analyst: Carrefour vs Indofood
Company Analyst: Carrefour vs IndofoodYunus Thariq
 
SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...
SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...
SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...
RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING  "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING  "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...
RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...Kanaidi ken
 
LAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docx
LAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docxLAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docx
LAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docxHarryRistyadi
 
Pengantar Bisnis
Pengantar BisnisPengantar Bisnis
Pengantar BisnisSelfia Dewi
 
Sustainable Program DT 2020
Sustainable Program DT 2020Sustainable Program DT 2020
Sustainable Program DT 2020Fajar Baskoro
 
(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT
(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT
(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENTKanaidi ken
 
SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...
Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...
Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...vanset98
 
Silabus Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus  Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"Silabus  Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |Teddie Dian Patria
 
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |Teddie Dian Patria
 

Similar to CV Dhany Firdaus (20)

PPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptx
PPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptxPPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptx
PPT_Kelompok 6_ToyotaWay_Industri Logistik (1).pptx
 
Telkom 1
Telkom 1Telkom 1
Telkom 1
 
5. mnc004 ppt - mnj. strategi - sesi 5
5. mnc004   ppt - mnj.  strategi - sesi 55. mnc004   ppt - mnj.  strategi - sesi 5
5. mnc004 ppt - mnj. strategi - sesi 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANAGEMENT".
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC  & LOGISTICs MANAGEMENT".PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC  & LOGISTICs MANAGEMENT".
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANAGEMENT".
 
SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...
SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...
SILABUS Pelatihan _"Effective LOGISTICs MANAGEMENT & PPIC (Inventory & Wareho...
 
MANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptxMANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptx
 
Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...
Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...
Pelaksanaan + Link-link Materi Training "SCM, Logistics & Warehousing Managem...
 
Company Analyst: Carrefour vs Indofood
Company Analyst: Carrefour vs IndofoodCompany Analyst: Carrefour vs Indofood
Company Analyst: Carrefour vs Indofood
 
SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...
SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...
SILABUS Training "Effective e-PROCUREMEN & e-PURCHASING MANAGEMENT for Buyer ...
 
RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...
RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING  "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING  "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...
RENCANA Pelaksanaan & Link2 Materi TRAINING "Effective INVENTORY, WAREHOUSIN...
 
LAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docx
LAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docxLAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docx
LAPORAN PKL TRANSMART HENDRA HARTONO.docx
 
Pengantar Bisnis
Pengantar BisnisPengantar Bisnis
Pengantar Bisnis
 
Sustainable Program DT 2020
Sustainable Program DT 2020Sustainable Program DT 2020
Sustainable Program DT 2020
 
(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT
(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT
(2021) SILABUS Pelatihan_ LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT
 
SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
SILABUS PelatihaN "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
 
Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus Pelatihan "LOGISTICS, SCM & WAREHOUSING MANAGEMENT"
 
Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...
Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...
Be & gg, ivan setiawan, prof. dr. hapzi ali cma, etika bisnis di pt fin l...
 
Silabus Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus  Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"Silabus  Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"
Silabus Training "INVENTORY CONTROL and WAREHOUSING MANAGEMENT"
 
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |
 
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012   2015 |
Visi misi | bambang & teddie | apkomindo diy | 2012 2015 |
 

Recently uploaded

Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdekaLaporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdekajohan effendi
 
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88KangGunawan2
 
Skintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang Menarik
Skintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang MenarikSkintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang Menarik
Skintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang MenarikHaseebBashir5
 
"Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online"
"Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online""Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online"
"Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online"HaseebBashir5
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelHaseebBashir5
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxEndah261450
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiHaseebBashir5
 

Recently uploaded (7)

Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdekaLaporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
 
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
 
Skintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang Menarik
Skintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang MenarikSkintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang Menarik
Skintoto: Mengeksplorasi Dunia Judi Online yang Menarik
 
"Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online"
"Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online""Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online"
"Skintoto: Destinasi Utama bagi Pecinta Judi Online"
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
 

CV Dhany Firdaus

  • 1. CURRICULUM VITAE Dhany Firdaus Jl. Duta 4 no.11 Pondok Duta 1 Cimanggis Depok (HP) 081315744340 Email: dhany.firdaus@rocketmail.com PERSONAL DETAILS Full Name : Dhany Firdaus Place, Date of Birth : Bogor, March 8, 1991 Nationality : Indonesia Height, Weight : 170 cm, 72kg Address : Jl. Duta 4 no.11 Pondok Duta 1 Depok Phone : 0856 911 50 243 / 081 315 744 340 Email : dhany.firdaus@rocketmail.com Sex : Male Religion : Moslem
  • 2. EDUCATIONAL BACKGROUND 2009 – Now STMT TRISAKTI JAKARTA 2007 – 2009 BINTARA Senior High School, Depok EXPERIENCE ORGANIZATION 2012 – Now - Vice President in Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STMT TRISAKTI 2011 – 2012 - BPH Coordinator Logistics Student Association (Education Division) STMT TRISAKTI 2011 - Project Officer Pemira Pemijur - Coordinator Leadership Training 1 Events on Logistics Student Association - Coordinator Steering Committee Logistics Student Association (Scientific Visits) - Coordinator Leadership Training 1 Events UKM Taekwondo COURSE & EDUCATION 2009 Leadership Training 1 UKM Taekwondo STMT TRISAKTI 2010 Leadership Training 1 Logistics Student Association STMT TRISAKTI 2011 - Leadership Training 2 Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STMT TRISAKTI. - National seminar on Association Logistics Indonesia (ALI) “The Role of the National Logistics System Master Plan In Support of Economic Development Acceleration and Expansion of Indonesia 2011-2025 Free Economic Era”. - Seminar “Improved Functions And Role of Logistics Competence Through Human Resources And Concern Over Interest Environmental, Health, and Safety.“ - General Discussion "Dangerous goods" Air Student Association - Seminar on "Role of ASDP In Transportation Systems in Indonesia".
  • 3. value chain merupakan sebuah aktivitas-aktivitas nilai dari bahan baku sampai menjadi produk yang diterima oleh konsumen. (Shank dan Covindarajan (1993:13) ). Value Chain adalah model yang digunakan untuk membantu menganalisa aktifitas-aktifitas spesifik bisnis yang terjadi, yang dapat menciptakan nilai dan keuntungan kompetitif bagi organisasi. Analisa yang dilakukan berdasarkan efisiensi dan efektifitas. Tiap langkah yang diambil pada suatu segmen, akan berdampak pada keseluruhan proses. Jadi dapat dikatakan bahwa semua segmen saling bergantungan. (Porter’s Value Chain)
  • 4.
  • 5. Aktivitas Utama 1. Inbound logistics – Aktivitas yang berhubungan dengan menerima, menyimpan dan penyebaran masukan untuk produk-produk dan jasa 2. Operations - Aktivitas yang berhubungan dengan mentranformasikan masukan ke dalam produk dan jasa akhir 3. Outbound logistics – aktivitas yang berhubungan dengan pengumpulan, penyimpanan dan mendistribusikan secara fisik produk-produk dan jasa 4. Marketing and sales – Aktivitas dimana pembeli dapat membeli produk dan membujuk mereka untuk membeli 5. Service – aktivitas yang menyediakan pelayanan untuk meningkatkan atau memelihara nilai dari produk-produk dan jasa. Aktivitas Pendukung 1. Procurement – berkaitan dengan proses akuisisi input/sumber daya 2. Technology Development - pengembangan peralatan, software, hardware, prosedur, didalam transformasi produk dari input menjadi output 3. Human Resource Management – Pengaturan SDM mulai dari perekrutan, kompensasi, sampai pemberhentian 4. Firm Infrastructure – terdiri dari departemen-departemen/fungsi-fungsi (akuntansi, keuangan, perencanaan, GM, dsb) yang melayani kebutuhan organisasi dan mengikat bagian-bagiannya menjadi sebuah kesatuan.
  • 6.
  • 7. ALFAMART Alfamart termasuk jaringan bisnis waralaba retail terkemuka yang berorientasi padapemberdayaan pengusaha kecil. Franchise Alfamart merupakan perusahaan nasional yangbergerak dalam bidang perdagangan umum dan jasa eceran yang menyediakan kebutuhansehari-hari. Profil Perusahaan Nama Perusahaan : PT. Sumber Alfaria Trijaya atau Alfamart Jenis Industri : Retail dan servis Waktu didirikan : 27 Juni 1999Jumlah Outlet : 2266 toko ( Desember 2007) Prestasi 1.Perolehan penghargaan Franchise Gold 2006 2.Perolehan sertifikat ISO 9001:2000 dan rekor MURI tanggal 22 Januari 2007 3.Brand Retailer peringkat pertama di Indonesia tahun 2007 (menurut survey olehNielsen) Motto “Belanja Pas Harga Pas”
  • 8. VISI "Menjadi jaringan distribusi retail terkemuka yang dimiliki oleh masyarakat luas, berorientasikepada pemberdayaan pengusaha kecil, pemenuhan kebutuhan dan harapan konsumen, sertamampu bersaing secara global" MISI 1. Memberikan kepuasan kepada pelanggan / konsumen dengan berfokus pada produk danpelayanan yang berkualitas unggul. 2. Selalu menjadi yang terbaik dalam segala hal yang dilakukan dan selalu menegakkantingkah laku / etika bisnis yang tertinggi. 3. Ikut berpartisipasi dalam membangun negara dengan menumbuh- kembangkan jiwawiraswasta dan kemitraan usaha. 4. Membangun organisasi global yang terpercaya, tersehat dan terus bertumbuh danbermanfaat bagi pelanggan , pemasok, karyawan, pemegang saham dan masyarakat padaumumnya
  • 9. • Terus memperluas jaringan dan meningkatkan jumlah geraiminimarket di Indonesia. •Memperluas jaringan distribusi gerai dengan format yang beragam. •Pengembangan Distribution Center. •Memberikan kepuasan kepada pelanggan/konsumen dengan berfokus pada produk dan pelayanan prima. •Mengedepankan aspek pemilihan lokasi-lokasi gerai strategis. •Pemanfaatan jaringan gerai perseroan. •Hubungan yang baik dengan mitra bisnis perseroan. •Peningkatan pelaksanaan Tanggung Jawab Sosial (CorporateSocial Responsibility). •Perencanaan keuangan yang matang.
  • 10. Integritas yang tinggi. Inovasi untuk kemajuan yang lebih baik. Kualitas & Produktivitas yang tertinggi. Kerjasama Team. Kepuasan pelanggan melalui standar pelayanan yang terbaik.
  • 11. 1. PEMASOK Melakukan pembelian barang-barangnya dari sekitar 400 pemasok aktif,yang keseluruhannya merupakan pemasok lokal. Dalam menjaga hubungan antara SAT dengan pemasok,Merchandising merupakan bagian yang sangat penting dalam kegiatan operasi karena berhubungan langsung dengan pemasok. 2. DISTRIBUTOR CENTER Barang-barang yang telah dibeli dari pemasok, sebagian besar dipusatkan di DC sebelum disalurkan ke masing-masing gerai, namun untuk beberapa jenis barang seperti es krim, roti, buah dan telur disalurkan kemasing-masing gerai. Proses penyaluran produk yang efisien merupakankunci utama kesuksesan DC. Pembagian ruang DC dibagi dengan ruang penyimpanan utama (warehouse) dan ruang khusus untuk penyimpanan barang-barang dengan sifat khusus seperti coklat, obat- obatan, kosmetik, baterai, rokok dan majalah (Over The Counter /OTC). 3. GERAI MINIMARKET Pemilihan gerai minimarket merupakan salah satu keputusan pentingdalam usaha pengembangan SAT. Sebelum memutuskan untuk membukagerai di suatu lokasi, SAT melakukan survey dan evaluasi terlebih dahuludengan cermat dan teliti. Survey dilakukan oleh tim khusus SAT yangmemantau dan melakukan studi kelayakan serta mengumpulkan danmemperoleh gambaran mengenai situasi demografi seperti jumlah kepadatan penduduk, kepadatan lalu lintas, fasilitas-fasilitas yang ada di sekitar lokasiseperti bank dan ATM, serta informasi mengenai gerai-gerai sejenis yangtelah ada dan yang akan dibuka untuk mendapatkan gambaran mengenaitingkat dan potensi persaingan serta prospek dari lokasi tersebut.
  • 12. 1. PERSEDIAAN Setiap tipe gerai memiliki tingkat persediaan barang minimum yangharus dipantau secara rutin. 2. KARYAWAN Setiap gerai rata-rata memiliki 8-10 karyawan berdasarkan luas geraiyang terdiri dari kepala toko, asisten toko, merchandiser , pramuniaga dan kasir. Para karyawan bertanggung jawab untuk memantau penjualandan persediaan barang dagangan. Selain itu para karyawan harusmempunyai pengetahuan serta informasi yang lengkap mengenai produk yang dijual, termasuk lokasi atau tata letak dari masing-masing produk maupun pengawasan terhadap mutu produk serta barang dagangan yang tersedia (product handling ) dan memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan(customer handling ). 3. JAM KERJA Kebijakan SAT tentang jam kerja disesuaikan dengan jam buka gerai.Gerai beroperasi tujuh hari dalam seminggu dimulai pukul 08.00 sampai pukul 22.00 yang terbagi dalam dua shift kecuali gerai-gerai yang terletak pada lokasi yang sibuk dan padat dapat beroprasi 24 jam yangterbagi dalam tiga shift . Pada hari libur nasional dan hari-hari tertentu dilokasi-lokasi tertentu, jam buka gerai dapat diperpanjang ataudisesuaikan dengan kebutuhan pelanggan.
  • 13. 4. PENAMPILAN GERAI SAT berkeyakinan bahwa penampilan dapat mempengaruhi daya tarik konsumen untuk berbelanja dan dapat memberikan persepsi yang baik tentang kualitas produk dan pelayanan. Maka dalam hal tersebut, SATmenerapkan penataan barang yang menarik, pencahayaan yang cukup, penyusunan barang sesuai dengan kategorinya, menjaga tersedianyakeragaman barang serta menjaga kebersihan dan kerapihan.Selain sebagai area penjualan, SAT juga menyewakan beberapa areastrategis di dalam lingkungan gerai sebagai media promosi produknya,seperti front dan end gondola dan floor display kepada pihak ketiga, baik produsen maupun pemasok. 5. STORE MANAGEMENT Untuk mengelola gerai dalam jumlah yang besar, SAT menerapkanstandar pengelolaan gerai dengan penekanan pada aspek pengendalianhal-hal berikut: •Pengendalian persediaan barang •Pengendalian penjualan •Pengendalian laba kotor •Pengendalian biaya •Pengendalian administrasi •Pengendalian lingkungan •Pengendalian pendapatan gerai
  • 14. SISTEM GERAI WARALABA PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk memberikan peluang bagi masyarakat luasuntuk memiliki gerai minimarket Alfamart dengan cara kemitraan. Pengertian dariwaralaba minimarket Alfamart adalah toko atau minimarket yang dimiliki dandikelola oleh terwaralaba (Franchisee) yang diatur dengan perjanjian waralaba(Franchise) dengan PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk. Toko ini memakai merek dagang dan sistem Alfamart. Hubungan kerjasama antara penerima waralabadengan SAT sebagai pemberi waralaba (franchisor ) dituangkan dalam suatu perjanjian waralaba yang berjangka waktu 5 tahun.
  • 15. Perekrutan Pelatihan Penempatan Good karyawan Karyawan Divisi Kerja employee oleh manajemen HRD Teknologi Informasi Pendukung Evaluating Pelayanan KOMUNITAS Prima
  • 16. Analisis value chaindapat diklasifikasikan menjadi 2 yaitu analisis company’s external value chain dan company’s internal value chain A. Company’s external value chain Yaitu analisis yang berhubungan dengan pihak luar perusahaan ; meliputi hubungannya dengan pemasok (supplier linkages) dan dengan konsumen (customer linkages). 1. Hubungan dengan pemasok memberikan manfaat dalam hal peningkatan kualitasbahan baku, waktu pengantaran lebih tepat dan hemat biaya. 2. Hubungan baik dengan konsumen memberikan manfaat dalam hal loyalitaskonsumen terhadap produk perusahaan. Life-cycle costing memandang bahwadalam konsep value chain peranan konsumen penting dalam peningkatan laba. B. Company’s internal value chain Terdiri atas seluruh aktivitas dalam perusahaan, baik yang bersifat fisik maupun teknologi, yang dapat menambah nilai produk. Kemudian aktivitas-aktivitas tersebut dikelola secara lebih baik daripada perusahaan-perusahaanlain untuk menciptakan keunggulan komperatif.
  • 17. ALFAMART INTERNAL VALUE CHAIN : 1. Perluasan Jaringan dengan Sistem Waralaba. 2. Menggunakan Manajemen Training untuk para karyawannya. 3. Penerapan sistem marketing dengan word of mouth yang akan meningkatkan brand equity, sehingga biaya yang dikeluarkan untuk pemasaran dapat dikurangi. 4. Menggunakan sistem teknologi informasi yang dikembangkan secara cepat dan tepat dengan memiliki 5 distribution center ,yaitu di serpong, bandung, cileungsi, bekasi dan cirebon. 5. Melakukan promosi secara gencar disertai dengan diskon pada tiap produknya secara rutin. 6. Ragam produk disukai oleh semua segmen dan berkualitas tinggi dengan harga yangterjangkau dan lebih murah daripada para kompetitornya. 7. Pengaturan tata ruang dan peletakan barang-barang di toko yang rapi dan mudah ditemukan oleh pelanggan. 8. Pembuatan Kartu AKU yang diberikan kepada pelanggan yang telah memenuhipersyaratan. Dengan adanya Kartu AKU, pelanggan akan semakin senang berbelanja diAlfamart karena ada tiga bonus jika memiliki kartu AKU, yaitu potongan harga, bisamembeli produk eksklusif dengan harga spesial dan bisa mendapat hadiah secara undianataupun langsung.
  • 18. ALFAMART EXTERNAL VALUE CHAIN ANALYSIS: 1. Alfamart memiliki kurang lebih 38 supplier dan terbina hubungan baik dengan para pemasoknya sehingga dapat menghemat biaya dan kualitas produk bisa di tingkatkan. 2. Loyalitas konsumen terhadap alfamart dengan memperhatikan dari segi functional benefit dan juga emotional benefit yang mengacu pada kepuasan para konsumen. 3. Penyediaan kredit lunak terhadap mitra usaha dengan menggandeng 3 bank terkemuka , yaitu bank mandiri, BCA , dan BRI.
  • 19. - Memiliki sarana dan prasarana pendukung yang baik di setiap gerainya. - Mempunyai program CSR / kegiatan sosial yang aktif. - Membentuk komunitas melalui member card dengan memberikan keuntungan-keuntungan bagi yang memilikinya sehingga menjadi daya tarik konsumen. - Menawarkan berbagai macam produk dengan kualitas yang baik , ketersediaan barang yang cepat dan tepat dan juga harga yang bersaing. - Tata letak penempatan barang di setiap gerai nya di buat dengan simpel dan praktis agar para konsumen dapat dengan mudah menjangkau nya.