SlideShare a Scribd company logo
ISU LINGKUNGAN
   DI KECamATAN AIR UPAS
      KALIMANTAN BARAT



nama : Gatot Susilo
nim : G.211.11.0009
Gambar hutan sebelum masuknya
pertambangan bauksit di Kecamatan Air Upas
Kalimantan Barat
Kegiatan pertambangan bauksit di Kecamatan Air Upas terlaksana sudah sekitar 4-5 tahun, setelah sebelumnya
pertambangan ini melakukan kegiatannya di Kecamatan Kendawangan. Awal datangnya pertambangan bauksit
oleh PT. HARITA PRIMA ABADI MINERAL di Kecamatan Air Upas sangat berdampak positif untuk
masyarakat sekitar, karena selain mengurangi jumlah pengangguran, tanah yang berpotensi memiliki kandungan
bauksit di beli oleh PT. HPAM tersebut dengan harga yang lumayan tinggi, bahkan bisa di beli 3-4 kali lipat dari
harga tanah sewajarnya.
Dan sekarang kita lihat gambar kegiatan pertambangan bauksit yang sedang berlangsung dan dampak negatif
dari pertambangan tersebut di bawah ini :
HUTAN GUNDUL
Isu lingkungan yang paling kelihatan dari kegiatan pertambangan tersebut adalah hutan yang menjadi
gundul. Dampak lokal dari hutan gundul yaitu lingkungan yang menjadi gersang. Selain itu, hutan gundul
di daerah perbukitan juga meresahkan masyarakat karena takut jika mereka sedang melakukan perjalanan di
daerah perbukitan yang sudah gundul, tiba-tiba tanahnya longsor.
Dampak global dari hutan gundul yaitu penipisan lapisan ozon, karena hutan yang menjadi gundul,
sehingga panas tidak bisa di serap dan di pantulkan lagi ke atas.
Berawal dari maraknya penebangan hutan liar di kalimantan, khususnya di Kecamatan Air Upas, yang
sudah banyak menyebabkan hutan gundul di mana-mana, kini secara terang-terangan oleh perusahaan
pertambangan pun melakukan hal yang sama, tapi dengan cara yang berbeda ( cara halus ).
Setelah masyarakat mulai menyadari dampak kegiatan pertambangan di daerah kecamatan air upas, mereka
bingung bagaimana cara menghentikan kegiatan pertambangan tersebut, karena perusahaan secara diam-
diam juga mulai menghasut masyarakat dengan cara memperbaiki jalan, yang tadinya jalan tersebut tidak
dapat di lalui oleh motor, sekarang jangankan motor, mobil saja bisa melintas di jalan tersebut, sehingga
lingkungan menjadi semakin ramai, memenuhi kegiatan adat, dan juga mempekerjakan masyarakat di
perusahaan, walaupun paling tinggi pangkat mereka di perusahan adalah menjadi seorang satpam, kuli
panggul perusahaan ataupun menjadi sopir mobil perusahaan karena jenjang pendidikan mereka ( khusus di
kecamatan air upas ) yang masih banyak lulusan SD / SMP/SMA atau bahkan banyak yang tidak lulus SD.
Hingga akhirnya sampai sekarang masyarakat tetap patuh kepada perusahaan.

Hutan gundul di daerah kecamatan air upas memang tidak menjadi potensi timbulnya bencana banjir,
karena kecamatan air upas adalah termasuk dataran tinggi, tapi kalau kita lihat lagi keterangan di atas,
walaupun tidak berpotensi menimbulkan bencana banjir, tapi menimbulkan keresahan akan bahayanya
tanah longsor.

Saat ini perusahaan masih berada di kecamatan air upas, tapi ketika perusahaan telah pindah tempat, karena
kandungan bauksit yang sudah sedikit atau bahkan sudah tidak ada, yang terjadi selanjutnya adalah
penyesalan masyarakat.
Isu lingkungan

More Related Content

Viewers also liked

Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012
Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012
Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012
Golaem
 
Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013
Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013
Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013
Golaem
 
Custom Airstream Mattress Program
Custom Airstream Mattress ProgramCustom Airstream Mattress Program
Custom Airstream Mattress Program
Rocky Mountain Mattress
 
Rendering crowds with Pixar’s RenderMan
Rendering crowds with Pixar’s RenderManRendering crowds with Pixar’s RenderMan
Rendering crowds with Pixar’s RenderMan
Golaem
 
Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)
Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)
Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)
Golaem
 
Assig b w13p1
Assig b w13p1Assig b w13p1
Assig b w13p1Haruqa01
 
Assig b w12p1
Assig b w12p1Assig b w12p1
Assig b w12p1Haruqa01
 
Assig b w11p1
Assig b w11p1Assig b w11p1
Assig b w11p1Haruqa01
 
Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)
Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)
Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)Awang Ramadhani
 
Kebijakan Manajemen Asset Daerah
Kebijakan  Manajemen Asset Daerah Kebijakan  Manajemen Asset Daerah
Kebijakan Manajemen Asset Daerah
Dadang Solihin
 

Viewers also liked (12)

Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012
Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012
Golaem Crowd 2.0 - Intel Theatre Talk at Siggraph 2012
 
Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013
Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013
Follow the Crowd, Golaem at FMX 2013
 
Custom Airstream Mattress Program
Custom Airstream Mattress ProgramCustom Airstream Mattress Program
Custom Airstream Mattress Program
 
Rendering crowds with Pixar’s RenderMan
Rendering crowds with Pixar’s RenderManRendering crowds with Pixar’s RenderMan
Rendering crowds with Pixar’s RenderMan
 
Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)
Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)
Motion Retargeting for Crowd Simulation (Golaem @ Digi Pro 2015)
 
Test
TestTest
Test
 
Goetz Career
Goetz CareerGoetz Career
Goetz Career
 
Assig b w13p1
Assig b w13p1Assig b w13p1
Assig b w13p1
 
Assig b w12p1
Assig b w12p1Assig b w12p1
Assig b w12p1
 
Assig b w11p1
Assig b w11p1Assig b w11p1
Assig b w11p1
 
Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)
Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)
Isu Lingkungan Global ( MAKALAH)
 
Kebijakan Manajemen Asset Daerah
Kebijakan  Manajemen Asset Daerah Kebijakan  Manajemen Asset Daerah
Kebijakan Manajemen Asset Daerah
 

Isu lingkungan

  • 1. ISU LINGKUNGAN DI KECamATAN AIR UPAS KALIMANTAN BARAT nama : Gatot Susilo nim : G.211.11.0009
  • 2. Gambar hutan sebelum masuknya pertambangan bauksit di Kecamatan Air Upas Kalimantan Barat
  • 3. Kegiatan pertambangan bauksit di Kecamatan Air Upas terlaksana sudah sekitar 4-5 tahun, setelah sebelumnya pertambangan ini melakukan kegiatannya di Kecamatan Kendawangan. Awal datangnya pertambangan bauksit oleh PT. HARITA PRIMA ABADI MINERAL di Kecamatan Air Upas sangat berdampak positif untuk masyarakat sekitar, karena selain mengurangi jumlah pengangguran, tanah yang berpotensi memiliki kandungan bauksit di beli oleh PT. HPAM tersebut dengan harga yang lumayan tinggi, bahkan bisa di beli 3-4 kali lipat dari harga tanah sewajarnya. Dan sekarang kita lihat gambar kegiatan pertambangan bauksit yang sedang berlangsung dan dampak negatif dari pertambangan tersebut di bawah ini :
  • 4. HUTAN GUNDUL Isu lingkungan yang paling kelihatan dari kegiatan pertambangan tersebut adalah hutan yang menjadi gundul. Dampak lokal dari hutan gundul yaitu lingkungan yang menjadi gersang. Selain itu, hutan gundul di daerah perbukitan juga meresahkan masyarakat karena takut jika mereka sedang melakukan perjalanan di daerah perbukitan yang sudah gundul, tiba-tiba tanahnya longsor. Dampak global dari hutan gundul yaitu penipisan lapisan ozon, karena hutan yang menjadi gundul, sehingga panas tidak bisa di serap dan di pantulkan lagi ke atas.
  • 5. Berawal dari maraknya penebangan hutan liar di kalimantan, khususnya di Kecamatan Air Upas, yang sudah banyak menyebabkan hutan gundul di mana-mana, kini secara terang-terangan oleh perusahaan pertambangan pun melakukan hal yang sama, tapi dengan cara yang berbeda ( cara halus ). Setelah masyarakat mulai menyadari dampak kegiatan pertambangan di daerah kecamatan air upas, mereka bingung bagaimana cara menghentikan kegiatan pertambangan tersebut, karena perusahaan secara diam- diam juga mulai menghasut masyarakat dengan cara memperbaiki jalan, yang tadinya jalan tersebut tidak dapat di lalui oleh motor, sekarang jangankan motor, mobil saja bisa melintas di jalan tersebut, sehingga lingkungan menjadi semakin ramai, memenuhi kegiatan adat, dan juga mempekerjakan masyarakat di perusahaan, walaupun paling tinggi pangkat mereka di perusahan adalah menjadi seorang satpam, kuli panggul perusahaan ataupun menjadi sopir mobil perusahaan karena jenjang pendidikan mereka ( khusus di kecamatan air upas ) yang masih banyak lulusan SD / SMP/SMA atau bahkan banyak yang tidak lulus SD. Hingga akhirnya sampai sekarang masyarakat tetap patuh kepada perusahaan. Hutan gundul di daerah kecamatan air upas memang tidak menjadi potensi timbulnya bencana banjir, karena kecamatan air upas adalah termasuk dataran tinggi, tapi kalau kita lihat lagi keterangan di atas, walaupun tidak berpotensi menimbulkan bencana banjir, tapi menimbulkan keresahan akan bahayanya tanah longsor. Saat ini perusahaan masih berada di kecamatan air upas, tapi ketika perusahaan telah pindah tempat, karena kandungan bauksit yang sudah sedikit atau bahkan sudah tidak ada, yang terjadi selanjutnya adalah penyesalan masyarakat.