SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
1. Vika antou 
2. Enevrid payung 
3. Prandi sarempaa 
4. Yunita mende 
5. Jenny umboh 
6. Ricky kandou 
7. Agnes 
8. Martini dengo
1. Candi borobudur 
2. Candi prambanan 
3. Candi gedong songo 
4. Ketep pass 
5. Kepulauan karimunjawa 
6. Gedung lawang sewu 
7. Dataran tinggi dieng 
8. Baturaden 
9. Tawangmangu 
10. Curug sewu 
11. Pantai indrayanti
Borobudur adalah nama sebuah candi Buddha yang terletak 
di Borobudur,Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Lokasi candi 
adalah kurang lebih 100 km di sebelah barat daya Semarang, 86 
km di sebelah barat Surakarta, dan 40 km di sebelah barat 
laut Yogyakarta. Candi berbentuk stupa ini didirikan oleh para 
penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an 
Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Monumen 
ini terdiri atas enam teras berbentuk bujur sangkar yang diatasnya 
terdapat tiga pelataran melingkar, pada dindingnya dihiasi 
dengan 2.672 panel relief dan aslinya terdapat 504 arca 
Buddha.[1] Stupa utama terbesar teletak di tengah sekaligus 
memahkotai bangunan ini, dikelilingi oleh tiga barisan melingkar 72 
stupa berlubang yang didalamnya terdapat arca buddha tengah 
duduk bersila dalam posisi teratai sempurna dengan mudra (sikap 
tangan)Dharmachakra mudra (memutar roda dharma).
Prambanan adalah kompleks candi 
Hindu terbesar di Indonesia. Berlokasi 
di pulau Jawa, kurang lebih 20 km 
timur Yogyakarta, 40 km barat 
Surakarta dan 120 km selatan 
Semarang, persis di perbatasan 
antara Provinsi Jawa Tengah dan 
Daerah Istimewa Yogyakarta
Ketep Pass atau Bukit Ketep 
merupakan sebuah bukit yang 
terletak di Desa Ketep, Magelang 
dan berada pada ketinggian 
sekitar 1.200 Meter di atas 
permukaan laut.
Salah satu objek wisata bahari unggulan di 
Jawa Tengah ialah kepulauan Karimunjawa 
yang merupakan salah satu kecamatan di 
Kabupaten Jepara, juga satu-satunya 
kecamatan di Jawa Tengah yang dipisahkan 
lautan dengan daratan Jawa
GEDUNG LAWANG SEWU, 
SEMARANG. 
Gedung Lawang Sewu sejatinya 
merupakan sebuah bangunan 
gedung dengan pintu yang 
jumlahnya banyak. Gedung ini 
awalnya difungsikan sebagai 
kantor pusat perusahaan kereta 
api milik Belanda.
Lawang sewu ini bisa dikatakan salah satu tempat 
yang harus dikunjungi bila datang ke Semarang. 
Hanya saja untuk yang bernyali kecil sebaiknya 
datang pada siang hari. Terlalu banyak cerita mistis 
yang didengar mengenai gedung ini bila malam 
hari. Untuk masuk kedalam Lawang Sewu harus 
membayar Rp.10.000,- dan tambahan Rp.30.000,- 
bila kita ingin memakai jasa pemandu. Lawang Sewu 
merupakan peninggalan bersejarah yg cukup tua 
umurnya dan sangat menarik untuk dikunjungi. 
Lorong-lorongnya dan jendela sungguh luar biasa. 
Dan kita ada kesempatan juga untuk melihat ruang 
bawah tanahnya.
JUDUL
JUDUL
JUDUL

More Related Content

What's hot

Sejarah Indonesia - Kerajaan Sriwijaya
Sejarah Indonesia - Kerajaan SriwijayaSejarah Indonesia - Kerajaan Sriwijaya
Sejarah Indonesia - Kerajaan Sriwijayahanakamilah4
 
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraPowerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraChintya Koestri
 
Tugas ilmu sosial dasar budaya jawa tengah
Tugas ilmu sosial dasar   budaya jawa tengahTugas ilmu sosial dasar   budaya jawa tengah
Tugas ilmu sosial dasar budaya jawa tengahabdurrahman_syaafi
 
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian TengahPeta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian TengahSMA Plus Negeri 17 Palembang
 
Kerajaan samudera pasai- Sejarah kelas X
Kerajaan samudera pasai- Sejarah kelas XKerajaan samudera pasai- Sejarah kelas X
Kerajaan samudera pasai- Sejarah kelas XDefa Griyani
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKandaSachanst
 
Ppt . potensi kemaritiman indonesia
Ppt . potensi kemaritiman indonesiaPpt . potensi kemaritiman indonesia
Ppt . potensi kemaritiman indonesiamasmukriyadi
 
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,FitriHastuti2
 
Makalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesia
Makalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesiaMakalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesia
Makalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesiaRizal Fahmi
 
Ppt kerajaan kediri
Ppt kerajaan kediriPpt kerajaan kediri
Ppt kerajaan kediriYoga Rifqi
 
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4 PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4 Nabil Ahmad
 

What's hot (20)

Suku melayu
Suku melayuSuku melayu
Suku melayu
 
Sejarah Indonesia - Kerajaan Sriwijaya
Sejarah Indonesia - Kerajaan SriwijayaSejarah Indonesia - Kerajaan Sriwijaya
Sejarah Indonesia - Kerajaan Sriwijaya
 
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraPowerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
 
Tugas ilmu sosial dasar budaya jawa tengah
Tugas ilmu sosial dasar   budaya jawa tengahTugas ilmu sosial dasar   budaya jawa tengah
Tugas ilmu sosial dasar budaya jawa tengah
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian TengahPeta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
 
Sejarah - Peradaban Suku Bangsa Maya
Sejarah - Peradaban Suku Bangsa MayaSejarah - Peradaban Suku Bangsa Maya
Sejarah - Peradaban Suku Bangsa Maya
 
Kerajaan samudera pasai- Sejarah kelas X
Kerajaan samudera pasai- Sejarah kelas XKerajaan samudera pasai- Sejarah kelas X
Kerajaan samudera pasai- Sejarah kelas X
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan Singasari
 
Ppt jatim
Ppt jatimPpt jatim
Ppt jatim
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Peradaban awal amerika
Peradaban awal amerika Peradaban awal amerika
Peradaban awal amerika
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulan
 
Ppt . potensi kemaritiman indonesia
Ppt . potensi kemaritiman indonesiaPpt . potensi kemaritiman indonesia
Ppt . potensi kemaritiman indonesia
 
Kerajaan Kalingga
Kerajaan KalinggaKerajaan Kalingga
Kerajaan Kalingga
 
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
 
Makalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesia
Makalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesiaMakalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesia
Makalah kerajaan kerajaan hindu-budha di indonesia
 
Ppt kerajaan kediri
Ppt kerajaan kediriPpt kerajaan kediri
Ppt kerajaan kediri
 
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4 PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
 

Similar to JUDUL

Tourist attraction in Central Java
Tourist attraction in Central JavaTourist attraction in Central Java
Tourist attraction in Central JavaResti Yana
 
Candi Hindu Budha
Candi Hindu BudhaCandi Hindu Budha
Candi Hindu Budhajmmajid
 
Presentation malang tolak.pptx
Presentation malang tolak.pptxPresentation malang tolak.pptx
Presentation malang tolak.pptxssuser90f2a3
 
Daftar candi di jawa tengah & jawa timur
Daftar candi di jawa tengah & jawa timurDaftar candi di jawa tengah & jawa timur
Daftar candi di jawa tengah & jawa timurAwamRoisa
 
17. tugu jogja kirim
17. tugu jogja kirim17. tugu jogja kirim
17. tugu jogja kirimeko hariadi
 
Klipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKlipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKulo Dewean
 
Wisata daerah kabupaten kampar
Wisata daerah kabupaten kamparWisata daerah kabupaten kampar
Wisata daerah kabupaten kamparRizaxi Ma
 
10 candi yang terkenal di indonesia
10 candi yang terkenal di indonesia10 candi yang terkenal di indonesia
10 candi yang terkenal di indonesiaArly Hidayat
 
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke soloLaporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke soloSunaryanto Mnc
 
10 candi budha dan hindu di indonesia
10 candi budha dan hindu di indonesia10 candi budha dan hindu di indonesia
10 candi budha dan hindu di indonesiaeganardhian
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoAyu Anjarwati
 
Wisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitanWisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitanfaza akmal
 
Laporan field trip I irma Jogjakarta - Semarang
Laporan field trip I irma Jogjakarta - SemarangLaporan field trip I irma Jogjakarta - Semarang
Laporan field trip I irma Jogjakarta - SemarangIrma Charisma Hatibie
 
Study tour jogjacontoh laporan studytour djogja
Study tour jogjacontoh laporan studytour djogjaStudy tour jogjacontoh laporan studytour djogja
Study tour jogjacontoh laporan studytour djogjaFuadi Aziz
 
Dewi sulestia wati xp1
Dewi sulestia wati  xp1Dewi sulestia wati  xp1
Dewi sulestia wati xp1221999
 
Kota solo- Tempat-tempat Wisata di Solo
Kota solo- Tempat-tempat Wisata di SoloKota solo- Tempat-tempat Wisata di Solo
Kota solo- Tempat-tempat Wisata di Solosintyanovia
 
Naila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
Naila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniNaila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
Naila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniArma Setyo Nugrahani
 

Similar to JUDUL (20)

Tourist attraction in Central Java
Tourist attraction in Central JavaTourist attraction in Central Java
Tourist attraction in Central Java
 
Candi Hindu Budha
Candi Hindu BudhaCandi Hindu Budha
Candi Hindu Budha
 
Presentation malang tolak.pptx
Presentation malang tolak.pptxPresentation malang tolak.pptx
Presentation malang tolak.pptx
 
Daftar candi di jawa tengah & jawa timur
Daftar candi di jawa tengah & jawa timurDaftar candi di jawa tengah & jawa timur
Daftar candi di jawa tengah & jawa timur
 
Tour to yogyakarta
Tour to yogyakartaTour to yogyakarta
Tour to yogyakarta
 
17. tugu jogja kirim
17. tugu jogja kirim17. tugu jogja kirim
17. tugu jogja kirim
 
Klipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKlipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakarta
 
Wisata daerah kabupaten kampar
Wisata daerah kabupaten kamparWisata daerah kabupaten kampar
Wisata daerah kabupaten kampar
 
10 candi yang terkenal di indonesia
10 candi yang terkenal di indonesia10 candi yang terkenal di indonesia
10 candi yang terkenal di indonesia
 
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke soloLaporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
 
10 candi budha dan hindu di indonesia
10 candi budha dan hindu di indonesia10 candi budha dan hindu di indonesia
10 candi budha dan hindu di indonesia
 
Wisata semarang
Wisata semarangWisata semarang
Wisata semarang
 
Candi hindu budha 1
Candi hindu budha 1Candi hindu budha 1
Candi hindu budha 1
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Wisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitanWisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitan
 
Laporan field trip I irma Jogjakarta - Semarang
Laporan field trip I irma Jogjakarta - SemarangLaporan field trip I irma Jogjakarta - Semarang
Laporan field trip I irma Jogjakarta - Semarang
 
Study tour jogjacontoh laporan studytour djogja
Study tour jogjacontoh laporan studytour djogjaStudy tour jogjacontoh laporan studytour djogja
Study tour jogjacontoh laporan studytour djogja
 
Dewi sulestia wati xp1
Dewi sulestia wati  xp1Dewi sulestia wati  xp1
Dewi sulestia wati xp1
 
Kota solo- Tempat-tempat Wisata di Solo
Kota solo- Tempat-tempat Wisata di SoloKota solo- Tempat-tempat Wisata di Solo
Kota solo- Tempat-tempat Wisata di Solo
 
Naila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
Naila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniNaila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
Naila Sya'bana A. (19).pptx Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
 

JUDUL

  • 1. 1. Vika antou 2. Enevrid payung 3. Prandi sarempaa 4. Yunita mende 5. Jenny umboh 6. Ricky kandou 7. Agnes 8. Martini dengo
  • 2. 1. Candi borobudur 2. Candi prambanan 3. Candi gedong songo 4. Ketep pass 5. Kepulauan karimunjawa 6. Gedung lawang sewu 7. Dataran tinggi dieng 8. Baturaden 9. Tawangmangu 10. Curug sewu 11. Pantai indrayanti
  • 3. Borobudur adalah nama sebuah candi Buddha yang terletak di Borobudur,Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Lokasi candi adalah kurang lebih 100 km di sebelah barat daya Semarang, 86 km di sebelah barat Surakarta, dan 40 km di sebelah barat laut Yogyakarta. Candi berbentuk stupa ini didirikan oleh para penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Monumen ini terdiri atas enam teras berbentuk bujur sangkar yang diatasnya terdapat tiga pelataran melingkar, pada dindingnya dihiasi dengan 2.672 panel relief dan aslinya terdapat 504 arca Buddha.[1] Stupa utama terbesar teletak di tengah sekaligus memahkotai bangunan ini, dikelilingi oleh tiga barisan melingkar 72 stupa berlubang yang didalamnya terdapat arca buddha tengah duduk bersila dalam posisi teratai sempurna dengan mudra (sikap tangan)Dharmachakra mudra (memutar roda dharma).
  • 4.
  • 5.
  • 6.
  • 7. Prambanan adalah kompleks candi Hindu terbesar di Indonesia. Berlokasi di pulau Jawa, kurang lebih 20 km timur Yogyakarta, 40 km barat Surakarta dan 120 km selatan Semarang, persis di perbatasan antara Provinsi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12. Ketep Pass atau Bukit Ketep merupakan sebuah bukit yang terletak di Desa Ketep, Magelang dan berada pada ketinggian sekitar 1.200 Meter di atas permukaan laut.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16. Salah satu objek wisata bahari unggulan di Jawa Tengah ialah kepulauan Karimunjawa yang merupakan salah satu kecamatan di Kabupaten Jepara, juga satu-satunya kecamatan di Jawa Tengah yang dipisahkan lautan dengan daratan Jawa
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 20.
  • 21. GEDUNG LAWANG SEWU, SEMARANG. Gedung Lawang Sewu sejatinya merupakan sebuah bangunan gedung dengan pintu yang jumlahnya banyak. Gedung ini awalnya difungsikan sebagai kantor pusat perusahaan kereta api milik Belanda.
  • 22. Lawang sewu ini bisa dikatakan salah satu tempat yang harus dikunjungi bila datang ke Semarang. Hanya saja untuk yang bernyali kecil sebaiknya datang pada siang hari. Terlalu banyak cerita mistis yang didengar mengenai gedung ini bila malam hari. Untuk masuk kedalam Lawang Sewu harus membayar Rp.10.000,- dan tambahan Rp.30.000,- bila kita ingin memakai jasa pemandu. Lawang Sewu merupakan peninggalan bersejarah yg cukup tua umurnya dan sangat menarik untuk dikunjungi. Lorong-lorongnya dan jendela sungguh luar biasa. Dan kita ada kesempatan juga untuk melihat ruang bawah tanahnya.