SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
CARA MEMBUAT BROWNIES yanglezat untuk
anak usia dini
LATAR BELAKANG
Brownies merupakan kue yang tidak asing lagi
bagi lidah kita. Rasanya yang manis dan
bewarna cokelat menjadi karakteristik dari kue
ini. Daripada anda membayangkan betapa
enaknya kue ini, lebih baik anda membuatnya.
Ingin membuatnya tapi belum tahu resep dan
cara pembuatannya ? Kali ini saya akan
berbagi resep bagaimana cara membuat
brownies kukus yang lezat dengan mudah.
• Kue Brownies awalnya tercipta dari suatu resep
kue cake namun, setelah di proses hasilnya
menjadi bantat, basah, tidak lembut, warnanya
coklat kehitaman dan gosong serta tidak sesuai
dengan resep kue cake tersebut. Dengan adanya
kesalahan tentang cara dan metode
pembuatannya, ternyata kue. Saat
ini brownies sudah memilki aneka macam variasi
bentuk, rasa dan warna yang sangat menarik.
Mulai dari coklat, strawberry, pandan, tape hingga
ubi ungu. Bahan yang digunakan dalam
membuat brownies kukus manis saat ini juga
tidak hanya menggunakan tepung terigu saja
melainkan ada yang menggunakan bahan baku
dari tempe, tahu, ubi yang dikukus kemudiaan
dihancurkan dan masih banyak lagi.
RUMUSAN MASALAH
1. Bahan Tim
Blue Band Cake & Cookie 250 gr
Cokelat batang, potong-potong 200 gr
Telur ayam 4 butir
Gula pasir 250 gr
Cokelat bubuk 80 gr
Tepung terigu serbaguna 65 gr
Baking powder 1 sdt
2. Bahan Topping
Almond Panggang
Meises berwarna
Chocolate chip & white choco chip
BAHAN
PEMBAHASAN
Cara membuat
1. Terlebih dahulu, siapkan bahan-bahan yang
sudah saya sebutkan di atas seperti gula pasir,
mentega, coklat, terigu, telur dan strawberry
untuk hiasan brownies.
2. Kedua, masukkan 2 butir telur dan gula pasir
ke dalam wadah, kemudian aduk hingga rata
menggunakan mixer.
3. Aduk terus sampai adonan mengembang
dan berwarna putih.
4. Setelah itu, masukkan terigu dan
mentega.
5. Sambil adonan tetap dalam posisi
mengaduk.
6. Aduk kembali adonan.
7. Selanjutnya, tuangkan adonan ke dalam
loyang yang sudah diolesi dengan mentega.
8. Masukkan adonan yang sudah dituangkan ke
dalam loyang tadi ke dalam panci kukus.
9. Brownies kukus sudah siap dihidangkan.
Anda bisa menghiasi browniesnya dengan
strawberry di atasnya.
kesimpulan
Kue Brownies Kukus Manis: Aneka Macam Manfaat
Bagi Kesehatan anak usia dini
Brownies kukus tidak memiliki radikal bebas yang
bisa membahayakan bagi tubuh. Untuk brownies
yang cara pengolahannya di panggang bisa
menambahkan coklat yang banyak, karena coklat di
dalam kue brownies tadi berfungsi untuk
menangkap radikal bebas dari dalam tubuh serta
coklat memiliki fungsi sebagai antioksidan yang
tinggi. Bronies manis yang rasa coklatnya sangat
terasa memilki efek yang baik untuk tubuh kita, yakni
menyegarkan dan menenangkan pikiran kita. Efek ini
merupakan salah satu manfaat coklat yang
terkandung di dalam kue brownies.

More Related Content

Viewers also liked

How to make a homemade cheesecake english
How to make a homemade cheesecake  englishHow to make a homemade cheesecake  english
How to make a homemade cheesecake englishShayraEnid
 
How to make_a_angle_food_cake
How to make_a_angle_food_cakeHow to make_a_angle_food_cake
How to make_a_angle_food_cakepackerkd11
 
Healthy cheese recipes
Healthy cheese recipesHealthy cheese recipes
Healthy cheese recipesDaniel Henny
 
Corn cake with cheese
Corn cake with cheeseCorn cake with cheese
Corn cake with cheeseChickyLuna04
 
Cheesecake Factory PowerPoint
Cheesecake Factory PowerPointCheesecake Factory PowerPoint
Cheesecake Factory PowerPointtravisjn
 
Beneficios del cafe para la salud.
Beneficios del cafe para la salud.Beneficios del cafe para la salud.
Beneficios del cafe para la salud.Philippe Platteau
 
Partes de la Ventana DE MS Word 2003
Partes de la Ventana DE MS Word  2003Partes de la Ventana DE MS Word  2003
Partes de la Ventana DE MS Word 2003teacherc
 

Viewers also liked (11)

How to make brownies cake
How to make brownies cakeHow to make brownies cake
How to make brownies cake
 
How to make a homemade cheesecake english
How to make a homemade cheesecake  englishHow to make a homemade cheesecake  english
How to make a homemade cheesecake english
 
How to make_a_angle_food_cake
How to make_a_angle_food_cakeHow to make_a_angle_food_cake
How to make_a_angle_food_cake
 
Healthy cheese recipes
Healthy cheese recipesHealthy cheese recipes
Healthy cheese recipes
 
Corn cake with cheese
Corn cake with cheeseCorn cake with cheese
Corn cake with cheese
 
4 popular cakes choices
4 popular cakes choices4 popular cakes choices
4 popular cakes choices
 
Cheesecake Factory PowerPoint
Cheesecake Factory PowerPointCheesecake Factory PowerPoint
Cheesecake Factory PowerPoint
 
Beneficios del cafe para la salud.
Beneficios del cafe para la salud.Beneficios del cafe para la salud.
Beneficios del cafe para la salud.
 
Cheese cake
Cheese cakeCheese cake
Cheese cake
 
Partes de la Ventana DE MS Word 2003
Partes de la Ventana DE MS Word  2003Partes de la Ventana DE MS Word  2003
Partes de la Ventana DE MS Word 2003
 
Cheese
CheeseCheese
Cheese
 

Similar to Asih diningrum 1141113002 (kom)

Similar to Asih diningrum 1141113002 (kom) (20)

Brownies kukus
Brownies kukusBrownies kukus
Brownies kukus
 
Brownies kukus pandan coklat
Brownies kukus pandan coklatBrownies kukus pandan coklat
Brownies kukus pandan coklat
 
cara membuat bronis kukus
cara membuat bronis kukuscara membuat bronis kukus
cara membuat bronis kukus
 
cara membuat bronis
cara membuat broniscara membuat bronis
cara membuat bronis
 
Resep Kue Brownies
Resep Kue BrowniesResep Kue Brownies
Resep Kue Brownies
 
MEDIA AJAR DASAR BAKERY.pptx
MEDIA AJAR DASAR BAKERY.pptxMEDIA AJAR DASAR BAKERY.pptx
MEDIA AJAR DASAR BAKERY.pptx
 
Kek coklat angah
Kek coklat angahKek coklat angah
Kek coklat angah
 
MEDIA PREENTASI (PATTISERI SERIES) CAKE.pptx
MEDIA PREENTASI (PATTISERI SERIES) CAKE.pptxMEDIA PREENTASI (PATTISERI SERIES) CAKE.pptx
MEDIA PREENTASI (PATTISERI SERIES) CAKE.pptx
 
Kek coklat angah
Kek coklat angahKek coklat angah
Kek coklat angah
 
Kek coklat angah
Kek coklat angahKek coklat angah
Kek coklat angah
 
PERTEMUAN KEDUA
PERTEMUAN KEDUAPERTEMUAN KEDUA
PERTEMUAN KEDUA
 
Tugas PKW - Brownies Wortel
Tugas PKW - Brownies WortelTugas PKW - Brownies Wortel
Tugas PKW - Brownies Wortel
 
Resep kue kkkkk
Resep kue kkkkkResep kue kkkkk
Resep kue kkkkk
 
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9BBAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
 
Ujian praktek
Ujian praktekUjian praktek
Ujian praktek
 
Inovasi Produk dengan Subtitusi Tepung Sukun
Inovasi Produk dengan Subtitusi Tepung SukunInovasi Produk dengan Subtitusi Tepung Sukun
Inovasi Produk dengan Subtitusi Tepung Sukun
 
pastry and bakery
pastry and bakerypastry and bakery
pastry and bakery
 
Fudge brownies
Fudge browniesFudge brownies
Fudge brownies
 
Roti sarang tikus
Roti sarang tikusRoti sarang tikus
Roti sarang tikus
 
Brownies
BrowniesBrownies
Brownies
 

Recently uploaded

alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPAnaNoorAfdilla
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxg66527130
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxFardanassegaf
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 

Recently uploaded (20)

alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 

Asih diningrum 1141113002 (kom)

  • 1. CARA MEMBUAT BROWNIES yanglezat untuk anak usia dini
  • 2. LATAR BELAKANG Brownies merupakan kue yang tidak asing lagi bagi lidah kita. Rasanya yang manis dan bewarna cokelat menjadi karakteristik dari kue ini. Daripada anda membayangkan betapa enaknya kue ini, lebih baik anda membuatnya. Ingin membuatnya tapi belum tahu resep dan cara pembuatannya ? Kali ini saya akan berbagi resep bagaimana cara membuat brownies kukus yang lezat dengan mudah.
  • 3. • Kue Brownies awalnya tercipta dari suatu resep kue cake namun, setelah di proses hasilnya menjadi bantat, basah, tidak lembut, warnanya coklat kehitaman dan gosong serta tidak sesuai dengan resep kue cake tersebut. Dengan adanya kesalahan tentang cara dan metode pembuatannya, ternyata kue. Saat ini brownies sudah memilki aneka macam variasi bentuk, rasa dan warna yang sangat menarik. Mulai dari coklat, strawberry, pandan, tape hingga ubi ungu. Bahan yang digunakan dalam membuat brownies kukus manis saat ini juga tidak hanya menggunakan tepung terigu saja melainkan ada yang menggunakan bahan baku dari tempe, tahu, ubi yang dikukus kemudiaan dihancurkan dan masih banyak lagi. RUMUSAN MASALAH
  • 4. 1. Bahan Tim Blue Band Cake & Cookie 250 gr Cokelat batang, potong-potong 200 gr Telur ayam 4 butir Gula pasir 250 gr Cokelat bubuk 80 gr Tepung terigu serbaguna 65 gr Baking powder 1 sdt 2. Bahan Topping Almond Panggang Meises berwarna Chocolate chip & white choco chip BAHAN PEMBAHASAN
  • 5. Cara membuat 1. Terlebih dahulu, siapkan bahan-bahan yang sudah saya sebutkan di atas seperti gula pasir, mentega, coklat, terigu, telur dan strawberry untuk hiasan brownies.
  • 6. 2. Kedua, masukkan 2 butir telur dan gula pasir ke dalam wadah, kemudian aduk hingga rata menggunakan mixer.
  • 7. 3. Aduk terus sampai adonan mengembang dan berwarna putih. 4. Setelah itu, masukkan terigu dan mentega.
  • 8. 5. Sambil adonan tetap dalam posisi mengaduk. 6. Aduk kembali adonan.
  • 9. 7. Selanjutnya, tuangkan adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi dengan mentega. 8. Masukkan adonan yang sudah dituangkan ke dalam loyang tadi ke dalam panci kukus.
  • 10. 9. Brownies kukus sudah siap dihidangkan. Anda bisa menghiasi browniesnya dengan strawberry di atasnya.
  • 11. kesimpulan Kue Brownies Kukus Manis: Aneka Macam Manfaat Bagi Kesehatan anak usia dini Brownies kukus tidak memiliki radikal bebas yang bisa membahayakan bagi tubuh. Untuk brownies yang cara pengolahannya di panggang bisa menambahkan coklat yang banyak, karena coklat di dalam kue brownies tadi berfungsi untuk menangkap radikal bebas dari dalam tubuh serta coklat memiliki fungsi sebagai antioksidan yang tinggi. Bronies manis yang rasa coklatnya sangat terasa memilki efek yang baik untuk tubuh kita, yakni menyegarkan dan menenangkan pikiran kita. Efek ini merupakan salah satu manfaat coklat yang terkandung di dalam kue brownies.