SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Download to read offline
PENDIDIKAN ANTI
KORUPSI
DOSEN PENGAMPUH
NORMALIA SIRANDE, S.S., M.Pd
PERAN MAHASISWA DALAM
GERAKAN ANTI KORUPSI
PEMBAHASAN
1. Gerakan anti korupsi
2. Peran Mahasiswa
3. Keterlibatan Mahasiswa
POKOK
PERAN
MAHASISWA
DALAM
GERAKAN
ANTI KORUPSI
1. GERAKAN ANTI KORUPSI
Gerakan anti korupsi berdasarkan undang-undang nomor
30 tahun 2022, pemberantasan tindak pidana korupsi
dirumuskan sebagai serangkaian tindakan untuk mencegah
dan memberantas tindak pidana korupsi melalui upaya
koordinasi, supervise,monitor
penyelidikan,penyidikan,penuntutan dan pemeriksaan
disidang pengadilan dengan peran serta masyarakat
berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
2. PERAN MAHASISWA
Mahasiswa mempunyai peranan yang sangat penting.
Peranan tersebut tercatat dalam peristiwa-peristiwa besar
yang dimulai dari kebangkitan nasional tahun 1908. sumpah
pemuda tahun 1928. kemerdekaan NKRI 1945, lahirnya
orde baru tahun 1996 dan reformasi tahun 1998.
3. KETERLIBATAN MAHASISWA
Keterlibatan mahassiswa dalam gerakan antikorupsi pada
dasarnya dapat dibedakan menjadi empat wilayah, yaitu :
dilingkungan kampus, dimasyarakat sekitar dan tingkatan
lokal/nasional.
Keterlibatan mahasiswa ini dapat diartikan bahwa sesuatu yang
menunjukan peran aktif dari seseorang mahasiswa dalam
melakukan suatu pembelajaran:
▪ Dilingkungan Keluarga
▪ Dilingkungan Kampus
▪ Dimasyarakat Sekitar
▪ Ditingkat lokal dan nasional
• Lingkungan Keluarga
Internal karakter anti korupsi didalam diri mahasiswa dapat
dimulai dari lingkungan keluarga.
• Dilingkungan kampus
Keterlibatan mahasiswa dalam gerakan anti korupsi dilingkungan
kampus dibagi kedalam dua wilayahyaitu: untuk individu
mahasiswanya sendiri dan untuk komunitas mahasiswa.
Untuk konteks individu seorang mahasiswa diharapkan dapat
mencegah agar dirinya tidak berperilaku koruptif dan tidak
korupsi.
Sedangkan untuk konteks komunitas, seorang mahasiswa
diharapkan dapat mencegah agar rekan-rekannya sesama
mahasiswa tidak berperilaku koruptif dan tidak korupsi
• Dimasyarakat sekitar
Hal yang sama dapat dilakukan oleh mahasiswa atau
kelompok mahasiswa untuk mengamati lingkungan
dilingkungan masyarakat sekitar.
• Ditingkat lokal dan nasional
Dalam komunitas nasional keterlibatan seorang mahasiswa
dalam gerakan anti korupsi bertujuan agar dapat mencegah
terjadinya perilaku koruptif dan tidak korupsi yang masif
dan sistematis di masyarakat.
KESIMPULAN
Gerakan anti korupsi pada dasarnya adalah upaya bersama
seluruh komponen bangsa untuk mencegah peluang
terjadinya perilaku koruptif. Dengan kata lain gerakan anti
korupsi adalah suatu gerakan yang memperbaiki perilaku
manusia dan system untuk mencegah terjadinya perilaku
koruptif
Sekian yang bisa kami sampaikan jika ada kekurangan kami
minta maaf dan jika ada kelebihannya tidak usah
dikembalikan karena kami adalah orang yang ikhlas.
Thank you

More Related Content

Similar to PENDIDIKAN ANTI KORUPSI Klmpk 8-1.pdf

wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...
wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...
wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...emfatkhurrozii
 
Bab 1 pendidikan anti korupsi perlukah
Bab 1 pendidikan anti korupsi perlukahBab 1 pendidikan anti korupsi perlukah
Bab 1 pendidikan anti korupsi perlukahnatal kristiono
 
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxPendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxmiduwidang
 
Kb 8 nilai-anti-korupsi
Kb 8 nilai-anti-korupsiKb 8 nilai-anti-korupsi
Kb 8 nilai-anti-korupsiImam Sarwo Edi
 
01 Pengantar Mata Kuliah.pptx
01 Pengantar Mata Kuliah.pptx01 Pengantar Mata Kuliah.pptx
01 Pengantar Mata Kuliah.pptxDownloadFilm37
 
Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT)
Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT) Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT)
Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT) JapraRedRanger
 
Pendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggi
Pendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggiPendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggi
Pendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggiagidahtiar1
 
1 pengantar pelatihan
1 pengantar pelatihan1 pengantar pelatihan
1 pengantar pelatihandanianggara
 
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxPendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxBryanValentino1
 
Agent of Change.pdf
Agent of Change.pdfAgent of Change.pdf
Agent of Change.pdfRuriAlca
 
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxPendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxMuhdAlghazali1
 
endrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.ppt
endrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.pptendrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.ppt
endrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.pptherrisusanto2
 
01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdf
01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdf01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdf
01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdfNirwanto Mr.
 
Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...
Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...
Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...Yayasan Rumah Peneleh
 
Maria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptx
Maria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptxMaria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptx
Maria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptxMariaDwinoverin
 
Artikel korupsi
Artikel korupsiArtikel korupsi
Artikel korupsiUNIMUS
 

Similar to PENDIDIKAN ANTI KORUPSI Klmpk 8-1.pdf (20)

wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...
wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...
wepik-menangkal-korupsi-langkah-langkah-pencegahan-dan-pemberantasan-20240225...
 
Bab 1 pendidikan anti korupsi perlukah
Bab 1 pendidikan anti korupsi perlukahBab 1 pendidikan anti korupsi perlukah
Bab 1 pendidikan anti korupsi perlukah
 
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxPendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
 
Kb 8 nilai-anti-korupsi
Kb 8 nilai-anti-korupsiKb 8 nilai-anti-korupsi
Kb 8 nilai-anti-korupsi
 
01 Pengantar Mata Kuliah.pptx
01 Pengantar Mata Kuliah.pptx01 Pengantar Mata Kuliah.pptx
01 Pengantar Mata Kuliah.pptx
 
Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT)
Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT) Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT)
Podjok Anti Korupsi - Program Kreativitas Mahasiswa Gagasan Tertulis (PKM-GT)
 
Pendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggi
Pendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggiPendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggi
Pendidikan_Anti_Korupsi untuk perguruan tinggi
 
1 pengantar pelatihan
1 pengantar pelatihan1 pengantar pelatihan
1 pengantar pelatihan
 
Anti korupsi
Anti korupsiAnti korupsi
Anti korupsi
 
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxPendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
 
Agent of Change.pdf
Agent of Change.pdfAgent of Change.pdf
Agent of Change.pdf
 
Pendidikan budaya anti korupsi
Pendidikan budaya anti korupsiPendidikan budaya anti korupsi
Pendidikan budaya anti korupsi
 
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptxPendidikan_Anti_Korupsi.pptx
Pendidikan_Anti_Korupsi.pptx
 
Anti korupsi
Anti korupsiAnti korupsi
Anti korupsi
 
PENGANTAR KORUPSI
PENGANTAR KORUPSIPENGANTAR KORUPSI
PENGANTAR KORUPSI
 
endrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.ppt
endrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.pptendrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.ppt
endrotomo-contoh-4.-PENGANTAR-KORUPSI-PAK-NANANG-ITB.ppt
 
01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdf
01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdf01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdf
01-Modul-Siap-Berantas-Korupsi_Bendera-Baru-aclc-KPK.pdf
 
Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...
Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...
Irsyadul Amir. Pelatihan Advokasi Mahasiswa dan Gerakan Sosial (Aksi Aktivis ...
 
Maria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptx
Maria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptxMaria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptx
Maria Dwinoverine_2109112142_Pendidikan Kewarganegaraan.pptx
 
Artikel korupsi
Artikel korupsiArtikel korupsi
Artikel korupsi
 

Recently uploaded

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanssuserc81826
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxLeniMawarti1
 
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintanmodul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x BintanVenyHandayani2
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...Riyan Hidayatullah
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxintansidauruk2
 
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OKLA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OKDeviIndriaMustikorin
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase DModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase DAbdiera
 

Recently uploaded (20)

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
 
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintanmodul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
 
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OKLA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
LA PI 2 PE NDIDIKAN GURU PENGGERAK A9 OK
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase DModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 8 Fase D
 

PENDIDIKAN ANTI KORUPSI Klmpk 8-1.pdf

  • 3. PEMBAHASAN 1. Gerakan anti korupsi 2. Peran Mahasiswa 3. Keterlibatan Mahasiswa POKOK PERAN MAHASISWA DALAM GERAKAN ANTI KORUPSI
  • 4. 1. GERAKAN ANTI KORUPSI Gerakan anti korupsi berdasarkan undang-undang nomor 30 tahun 2022, pemberantasan tindak pidana korupsi dirumuskan sebagai serangkaian tindakan untuk mencegah dan memberantas tindak pidana korupsi melalui upaya koordinasi, supervise,monitor penyelidikan,penyidikan,penuntutan dan pemeriksaan disidang pengadilan dengan peran serta masyarakat berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
  • 5. 2. PERAN MAHASISWA Mahasiswa mempunyai peranan yang sangat penting. Peranan tersebut tercatat dalam peristiwa-peristiwa besar yang dimulai dari kebangkitan nasional tahun 1908. sumpah pemuda tahun 1928. kemerdekaan NKRI 1945, lahirnya orde baru tahun 1996 dan reformasi tahun 1998.
  • 6. 3. KETERLIBATAN MAHASISWA Keterlibatan mahassiswa dalam gerakan antikorupsi pada dasarnya dapat dibedakan menjadi empat wilayah, yaitu : dilingkungan kampus, dimasyarakat sekitar dan tingkatan lokal/nasional. Keterlibatan mahasiswa ini dapat diartikan bahwa sesuatu yang menunjukan peran aktif dari seseorang mahasiswa dalam melakukan suatu pembelajaran: ▪ Dilingkungan Keluarga ▪ Dilingkungan Kampus ▪ Dimasyarakat Sekitar ▪ Ditingkat lokal dan nasional
  • 7. • Lingkungan Keluarga Internal karakter anti korupsi didalam diri mahasiswa dapat dimulai dari lingkungan keluarga.
  • 8. • Dilingkungan kampus Keterlibatan mahasiswa dalam gerakan anti korupsi dilingkungan kampus dibagi kedalam dua wilayahyaitu: untuk individu mahasiswanya sendiri dan untuk komunitas mahasiswa. Untuk konteks individu seorang mahasiswa diharapkan dapat mencegah agar dirinya tidak berperilaku koruptif dan tidak korupsi. Sedangkan untuk konteks komunitas, seorang mahasiswa diharapkan dapat mencegah agar rekan-rekannya sesama mahasiswa tidak berperilaku koruptif dan tidak korupsi
  • 9. • Dimasyarakat sekitar Hal yang sama dapat dilakukan oleh mahasiswa atau kelompok mahasiswa untuk mengamati lingkungan dilingkungan masyarakat sekitar.
  • 10. • Ditingkat lokal dan nasional Dalam komunitas nasional keterlibatan seorang mahasiswa dalam gerakan anti korupsi bertujuan agar dapat mencegah terjadinya perilaku koruptif dan tidak korupsi yang masif dan sistematis di masyarakat.
  • 11. KESIMPULAN Gerakan anti korupsi pada dasarnya adalah upaya bersama seluruh komponen bangsa untuk mencegah peluang terjadinya perilaku koruptif. Dengan kata lain gerakan anti korupsi adalah suatu gerakan yang memperbaiki perilaku manusia dan system untuk mencegah terjadinya perilaku koruptif
  • 12. Sekian yang bisa kami sampaikan jika ada kekurangan kami minta maaf dan jika ada kelebihannya tidak usah dikembalikan karena kami adalah orang yang ikhlas.