Successfully reported this slideshow.
Your SlideShare is downloading. ×

Presentasi ERD

Ad
Ad
Ad
Ad
Ad
Ad
Ad
Ad
Ad
Ad
Ad
Upcoming SlideShare
Pengertian ERD
Pengertian ERD
Loading in …3
×

Check these out next

1 of 59 Ad

More Related Content

Similar to Presentasi ERD (20)

Recently uploaded (20)

Advertisement

Presentasi ERD

  1. 1. KELOMPOK 2 MUHAMMAD HAFIDZ (22040001) SELVIDA WIDI AUDRIA (22040003) ERD Entity Relationship Diagram
  2. 2. ERD
  3. 3. PENGERTIAN
  4. 4. PENGERTIAN  Diagram E-R berupa model data konseptual, yang merepresentasikan data dalam suatu organisasi.  Merupakan diagram yang menggambarkan hubungan (relationship) antar entitas (entity).  ERD menekankan pada struktur dan relationship data.
  5. 5. PENGERTIAN
  6. 6. DASAR MEMBANGUN PEMODELAN ER
  7. 7. Tiga notasi dasar yang bekerja pada model E-R yaitu | Entitas | Atribut | Relasi DASAR MEMBANGUN PEMODELAN ER
  8. 8. DASAR MEMBANGUN PEMODELAN ER
  9. 9. ENTITAS
  10. 10. ENTITAS  Merupakan obyek yang mewakili sesuatu dalam dunia nyata dan dapat dibedakan antara satu dengan lainnya (unique).  Memiliki atribut yang mendeskripsikan karakteristik dari objek tersebut.  Dapat berupa:  Fisik (mobil, rumah, manusia, pegawai dsb)  Abstrak/konsep (department, pekerjaan, mata kuliah dsb)  Kejadian (pembelian, penjualan, peminjaman, dll) Notasi : Entitas
  11. 11. Entitas kuat (Strong Entity) Entitas yang berdiri sendiri, keberadaannya tidak tergantung dengan entitas lain, missal mahasiswa dan pegawai. VARIAN ENTITAS Entitas Lemah (Weak Entity) Berisi entitas yang kemunculannya tergantung pada eksistensinya dalam sebuah relasi, misal entitas orang tua, hobby, tanggungan.
  12. 12. CONTOH ENTITAS Pegawai NIP Nama Tanggungan Memiliki Entitas kuat (Strong Entity) Entitas Lemah (Weak Entity) Status Nama
  13. 13. ENTITAS
  14. 14. ATRIBUTE
  15. 15. ATRIBUTE Merupakan karakteristik dari sebuah entitas (biasanya berhubungan dengan field dalam sebuah tabel). Penentuan atribut bagi suatu entitas didasarkan pada relevansinya terhadap entitas tersebut. Karakteristik dari entity atau relationship yang menyediakan detail tentang entity atau relationship tersebut sehingga dapat dibedakan. Nilainya jarang berubah.
  16. 16. Atribut dalam ERD dilambangkan dalam bentuk elips Contoh : ATRIBUTE Mahasiswa Nama_mhs Tgl_lahir Alamat_mhs NIM Arribute
  17. 17. ATRIBUTE
  18. 18. MACAM ATRIBUTE
  19. 19. MACAM ATRIBUTE Simple Attribute dan Composite Attribute Mandatory Attribute Single Valued Attribute dan Multi Valued Attribute Derived Attribute (Attribut Turunan) Key Attribute (Atribut Kunci)
  20. 20.  Atribut sederhana/ Simple Attribute : atribut yang tidak dapat dibagi-bagi menjadi atribut yang lebih mendasar. Contoh : atribut harga dari entity barang.  Atribut komposit/ Composite Attribute : atribut yang terdiri dari beberapa atribut yang lebih mendasar. Contoh : Entity mahasiswa memiliki atribut nama yang terdiri dari nama depan (first name), nama tengah (middle name) dan nama belakang (last name). Simple Attribute dan Composite Attribute
  21. 21. Mandatory Attribute  Atribut Mandatory : atribut yang harus diisi, tidak boleh kosong. Contoh : atribut yang menjadi ‘key’
  22. 22.  Atribut Berharga Tunggal (Single-valued Attribute) : atribut yang hanya mempunyai satu harga untuk suatu entitas tertentu. Contoh : atribut tanggal lahir (1 org 1 tgl lahir)  Atribut Berharga Banyak (Multi-valued Attribute) : atribut yang dapat terdiri dari sekumpulan harga untuk suatu entitas tertentu. Contoh : atribut hobi. (1 org byk hobi) Single Valued Attribute dan Multi Valued Attribute
  23. 23.  Atribut Derivatif : suatu atribut yang dihasilkan dari atribut lain. Contoh : atribut umur yang dapat dihasilkan dari atribut tgl_lahir. Derived Attribute (Attribut Turunan)
  24. 24.  Satu atau beberapa atribut yang mempunyai nilai unik sehingga dapat digunakan untuk membedakan data pada suatu baris/record dengan baris lain pada suatu entitas Key Attribute (Atribut Kunci)
  25. 25. PEGAWAI Umur Alamat Nama Hobi Simple Attribute dan Composite Attribute CONTOH PEGAWAI Alamat Nama Id_pegawai Tgl_lahir Mandatory Attribute dan Key Attribute (Atribut Kunci) Single Valued Attribute dan Multi Valued Attribute PEGAWAI Gelar Nama Alamat Tgl_lahir Derived Attribute (Attribut Turunan) PEGAWAI Umur Nama Id_pegawai Tgl_lahir
  26. 26. MACAM ATRIBUTE
  27. 27. MACAM ATRIBUTE KEY
  28. 28. MACAM ATRIBUTE KEY | Super Key | Candidat Key | Primary key | Foreign Key | Alternate Key
  29. 29. SUPER KEY Superkey : satu atau gabungan beberapa atribut yang dapat membedakan setiap baris data dalam sebuah tabel secara unik Contoh : Superkey untuk entitas pegawai : NoKTP, Nama, Alamat, JenisKel, Gaji NoKTP, Nama, Alamat, JenisKel NoKTP, Nama, Alamat NoKTP, Nama Nama (jika dapat dijamin kalau tidak ada nama yang sama antara satu baris dengan baris yang lain) NoKTP
  30. 30. CANDIDAT KEY Candidat Key : superkey yang jumlah atributnya paling sedikit Contoh : candidat key untuk entitas pegawai Nama (jika dapat dijamin kalau tidak ada nama yang sama antara satu baris dengan baris yang lain) NoKTP
  31. 31. PRIMARY KEY Primary key : suatu candidat key yang dipilih menjadi kunci utama karena sering dijadikan acuan untuk mencari informasi, ringkas, menjadi keunikan suatu baris. Contoh : NoKTP antara satu pegawai dengan pegawai lain pasti berbeda, dalam hal ini noKTP dapat digunakan sebagai suatu key
  32. 32. FOREIGN KEY Foreign Key : sebuah atribut atau gabungan atribut yang terdapat dalam suatu tabel yang digunakan untuk menciptakan hubungan (relasi) antara dua tabel. Dalam relasional database, penggunaan foreign key merujuk pada suatu kunci primer yang terdapat pada tabel pertama atau dikenal juga dengan tabel master.
  33. 33. FOREIGN KEY
  34. 34. ALTERNATE KEY Alternate key : key yang tidak dipilih. Jadi Greader jika diibaratkan dalam sebuah contoh pemilihan. Misalnya ada 2 kandidat yang akan menjadi kunci utama , setelah di pertimbangkan maka terpilihlah satu untuk menjadi kunci utama. Nah, kandidat yang tidak terpilih inilah Greader yang disebut dengan alternate key.
  35. 35. ALTERNATE KEY ALTERNATE KEY PRIMARY KEY
  36. 36. MACAM ATRIBUTE KEY
  37. 37. RELASI
  38. 38. Relasi dalam ERD adalah hubungan yang terjadi antara satu atau lebih entitas. Relasi sendiri sering disebut dengan proses. Komponen ini digambarkan dengan lambang belah ketupat. Terdapat tiga jenis relasi yang digunakan dalam ERD dan perlu kamu ketahui.. RELASI
  39. 39. One to one One to one berarti setiap entitas hanya dapat memiliki relasi dengan satu entitas lain. Contohnya seperti satu universitas hanya memiliki satu rektor. Jenis Relasi Universitas Rektor Dipimpin 1 1
  40. 40. Jenis Relasi One to many One to many memiliki arti satu entitas dapat memiliki relasi dengan beberapa entitas, begitu pula sebaliknya. Contoh dari implementasi one to many ini adalah dosen dengan jurusan. Dosen Jurusan Mengajar 1 M Kd_dos Kd_dos Alamat_dos Nama_dos Kd_jur Kd_jur Nama_jur
  41. 41. Many to many Many to many memiliki arti setiap entitas yang ada dapat memiliki relasi dengan entitas lain, begitu pula sebaliknya. Contoh dari relasi ini adalah pelanggan dengan barang. Jenis Relasi Pelanggan Barang Membeli M M Kd_plg Kd_plg Alamat_plg Nama_plg Kd_brg Kd_brg Nama_brg
  42. 42. ERD
  43. 43. DERAJAT RELATIONSHIP
  44. 44. DERAJAT RELATIONSHIP Derajat relasi adalah jumlah entitas yang berpartisipasi pada suatu relasi | Relasi 1 entitas/berderajat 1 (unary) | Relasi 2 entitas/berderajat 2 (binary) | Relasi 3 entitas/berderajat 3 (ternary)
  45. 45. Manusia Menikah Unary (Derajat Satu) adalah satu buah relationship menghubungkan satu buah entity. Contoh : Relasi 1 entitas/berderajat 1 (unary) Keterangan : Manusia menikah dengan manusia, relationship menikah hanya menghubungkan entity manusia.
  46. 46. Relasi 2 entitas/berderajat 2 (binary) Binary ( Derajat Dua ) adalah satu buah relationship yang menghubungkan dua buah entity. Contoh : Pegawai Memiliki Kendaraan Keterangan : Pegawai memiliki kendaraan, sebuah relationship memiliki mengubungkan entity Pegawai dan entity Kendaraan.
  47. 47. Relasi 3 entitas/berderajat 3 (ternary) Ternary ( Derajat Tiga ) adalah satu buah relationship menghubungkan tiga buah entity. Contoh : Pegawai Proyek Kota Bekerja Keterangan : Pegawai pada kota tertentu mempunyai suatu Proyek. Entity Bekerja mengubungkan Entity Pegawai, Proyek dan kota
  48. 48. DERAJAT RELATIONSHIP
  49. 49. SIMBOL PADA ERD
  50. 50. SIMBOL PADA ERD
  51. 51. SIMBOL PADA ERD
  52. 52. CONTOH ERD
  53. 53. CONTOH ERD
  54. 54. CONTOH ERD
  55. 55. TERIMA KASIH

×