SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Oleh :
yufir rahayu
kelas :
XI.S2
AKIDAH AKHLAK
MAN 1 PEKANBARU
GURU :Dr. ZuhdiMA
ISRAF
Secara bahasa (Arab) : melampaui batas.
Secara istilah :Israf ialah mempergunakan
sesuatu yang melewati batas-batas yang patut
menurut ajaran Allah SWT.
ISRAF ITU
ARTINYA APA
SIH?
Artinya : “...Dan janganlah kamu berlebih-lebihan
(melampui batas). Sesungguhnya Allah tidak menyukai
orang yang melebihi batas.” (Q.S Al-An’am : 141)
Israf dalam membelanjakan
harta : boros dan berfoya-foya
Israf dalam makan dan minum
: apabila melampaui batas yang
dibutuhkan oleh tubuh dan
melampaui batas makanan dan
minuman yang dihalalkan.
Israf dalam berpakaian :
apabila melampaui batas-batas
yang dihalkan syara’. Misalnya
berpakaian serba mewah
tatkala berkumpul dengan
orang-orang miskin
Salah satu contoh
israf
makan berleihan
di bawah ini 
 selalu menyadari bahwa israf adalah
perilaku tercela
 menjauhi orang-orag yang bergaya
hidup mewah
 Mengembangkan sikap dan perasaan
empati kepada orang lain
 Sering bersedekah
 Suka menabung
 Selalu bersyukur terhadap ALLAH swt
dengan apa yang dimiliki
 Meningkatkan keimanan terhadap
tabzir
 Kata tabzir berasal dari kata bahasa arab yaitu bazara,yubaziru tabzir yang artinya
pemborosan
 Secara istilah tabzir adalah membelanjakan/mengeluarkan harta benda yang tidak ada
manfaatnya dan bukan dijalan Allah.
tabzir adalah pemborosan, berlebih-lebihan atau membuang-buang harta. Menurut
syar’i, tabzir ialah membelanjakan harta kekayaan bukan pada tempatnya
Tabzir artinya
 uang atau harta yang dimiliki habis hanya untuk memuaskan sesuatu yang tidak
berguna, bahkan yang haram
Selalu merasa tidak tenang hidupnya sebab selalu tidak puas dengan apa yang
dimilikinya
Mempunyai gaya hidup mewah
Mempunyai pergaulan yang terbatas, yaitu hanya dengan orang-orang kaya saja
 tidak pernah bersyukur kepada ALLAH swt.
menjauhi pergaulan yang hanya
menyukai hura-hura dan foya-foya
 memperbanyak pergaulan
Selalu menyadari bahwa harta yang
didapat dipero;eh dengan kerja keras
 selalu menyisihkan harta untuk
disimpan
Suka bersedekah dan berinfak
 bersyukur atas semua nikmat yang
diberikan ALLAH swt
Mendekatkan diri kepada ALLAH swt.
fitnah
Secara bahasa (Arab) : kekacauan, bencana, syirik, cobaan,
ujian dan siksaan.
Secara istilah: kabar bohong tentang keburukan (aib) sesorang
atau sekelompok orang.
fitnah adalah kabar berita yang tidak dapat dipertanggungjawabkan
kebenarannya yang tujuannya mencelakakan atau menyusahkan
orang lain
 Seseorang menyiarkan berita bohong bahwa si B yang
telah beristri berselingkuh dengan teman kerjanya,
yaitu si C, yang sudah bersuami. Kalau berita tsb
langsung dipercayai kebenarannya oleh istri si B dan
suami si C, maka akan terjadi pertengkaran antara si
B dengan istrinya, dan si C dengan suaminya, dan
mungkin saja akan berakhir dengan perceraian. Selain
itu mungkin saja akan terjadi perkelahian bahkan
saling membunuh antara suami si C dan si B.
Artinya : “Dan bunuhlah mereka di mana saja kamu jumpai
mereka, dan usirlah mereka dari tempat mereka telah mengusir
kamu (Mekah); dan fitnah itu lebih besar bahayanya dari
pembunuhan, dan janganlah kamu memerangi mereka di Masjidil
Haram, kecuali jika mereka memerangi kamu di tempat itu. Jika
mereka memerangi kamu (di tempat itu), maka bunuhlah mereka.
Demikanlah balasan bagi orang-orang kafir”.(Q.S Al-Baqarah, 2:191)
 Beriman kepada ALLAH swt
 menghindari segala perbuatan tercela termasuk prasangka
buruk pada orang lain
 selalu berhati-hati pada setiap perkataan, perbuatan, dan
tindakan
 memeriksa dan meneliti semua informasi yang didapat.
ISRAF
:mempergunakan
sesuatu yang
melewati batas-
batas yang patut
menurut ajaran
Allah SWT. (Q.S
Al-An’am : 141
FITNAH :kabar bohong
tentang keburukan
(aib) sesorang atau
sekelompok orang.(Q.S
Al-Baqarah, 2:191)
Sesungguhnya
para mubadzir
adalah saudara-
saudara syaitan
dan syaitan itu
adalah sangat
ingkar kepada
Tuhannya (AL-
Israa,27).
ISRAF, FITNAH, DAN TABZIR

More Related Content

What's hot (20)

Bab 9. perilaku tercela
Bab 9. perilaku tercelaBab 9. perilaku tercela
Bab 9. perilaku tercela
 
PAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
PAI : Zina, Dalil, serta HukumnyaPAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
PAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
 
10 menghindari sifat tercela
10 menghindari sifat tercela10 menghindari sifat tercela
10 menghindari sifat tercela
 
Berani di jalan dakwah
Berani di jalan dakwahBerani di jalan dakwah
Berani di jalan dakwah
 
Hasad (iri dengki)
Hasad (iri dengki)Hasad (iri dengki)
Hasad (iri dengki)
 
Agamis
AgamisAgamis
Agamis
 
Hasad
HasadHasad
Hasad
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
AKHLAK TERCELA
AKHLAK TERCELAAKHLAK TERCELA
AKHLAK TERCELA
 
Perilaku Tercela
Perilaku TercelaPerilaku Tercela
Perilaku Tercela
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
 
syaj'ah umat islam
 syaj'ah umat islam syaj'ah umat islam
syaj'ah umat islam
 
Syaja’ah
Syaja’ahSyaja’ah
Syaja’ah
 
Hasad dengki
Hasad dengkiHasad dengki
Hasad dengki
 
Materi takabur
Materi takaburMateri takabur
Materi takabur
 
Pel. 4 sabar menghadapi ujian allah swt
Pel. 4 sabar menghadapi ujian allah swtPel. 4 sabar menghadapi ujian allah swt
Pel. 4 sabar menghadapi ujian allah swt
 
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XIPower point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
 
Bab Perawatan Jenazah: Ziarah kubur 2
Bab Perawatan Jenazah: Ziarah kubur 2Bab Perawatan Jenazah: Ziarah kubur 2
Bab Perawatan Jenazah: Ziarah kubur 2
 
Bab 11 Menghindari Perilaku Takabur (Sombong)
Bab  11 Menghindari Perilaku Takabur (Sombong)Bab  11 Menghindari Perilaku Takabur (Sombong)
Bab 11 Menghindari Perilaku Takabur (Sombong)
 
PAI Kelas 11 : ''Menghindari Dosa Besar"
PAI Kelas 11 : ''Menghindari Dosa Besar"PAI Kelas 11 : ''Menghindari Dosa Besar"
PAI Kelas 11 : ''Menghindari Dosa Besar"
 

Viewers also liked

Mas aina 50fotografs
Mas aina 50fotografsMas aina 50fotografs
Mas aina 50fotografsIes Llucmajor
 
Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...
Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...
Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...Serena Bugden
 
Analysis of a double page spread
Analysis of a double page spreadAnalysis of a double page spread
Analysis of a double page spreadSerena Bugden
 
Creativity observing mumbai
Creativity observing mumbaiCreativity observing mumbai
Creativity observing mumbaitanmaynattu
 
Question 2: How does your media product represent particular social groups?
Question 2: How does your media product represent particular social groups?Question 2: How does your media product represent particular social groups?
Question 2: How does your media product represent particular social groups?Serena Bugden
 

Viewers also liked (9)

Mas aina 50fotografs
Mas aina 50fotografsMas aina 50fotografs
Mas aina 50fotografs
 
Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...
Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...
Question 6: What have you learnt about technologies from the process of const...
 
Analysis of a double page spread
Analysis of a double page spreadAnalysis of a double page spread
Analysis of a double page spread
 
Creativity observing mumbai
Creativity observing mumbaiCreativity observing mumbai
Creativity observing mumbai
 
Task 3
Task 3Task 3
Task 3
 
La mia estate 2012
La mia estate 2012La mia estate 2012
La mia estate 2012
 
RISING FOOD PRICE
RISING FOOD PRICERISING FOOD PRICE
RISING FOOD PRICE
 
Question 2: How does your media product represent particular social groups?
Question 2: How does your media product represent particular social groups?Question 2: How does your media product represent particular social groups?
Question 2: How does your media product represent particular social groups?
 
Love my Brand
Love my BrandLove my Brand
Love my Brand
 

Similar to ISRAF, FITNAH, DAN TABZIR

Ibnutugas pwerpoin aqidah
Ibnutugas pwerpoin aqidahIbnutugas pwerpoin aqidah
Ibnutugas pwerpoin aqidahIbnu Qoyyim
 
Presentation1.pptx
Presentation1.pptxPresentation1.pptx
Presentation1.pptxahmad188323
 
ppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdf
ppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdfppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdf
ppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdfAnjeliAfrilia
 
10.perilakutercela
10.perilakutercela10.perilakutercela
10.perilakutercelainspekturade
 
Mengenal dosa atau perilaku tercela
Mengenal dosa atau perilaku tercelaMengenal dosa atau perilaku tercela
Mengenal dosa atau perilaku tercelaAchmad Khaerudin
 
Akidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptx
Akidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptxAkidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptx
Akidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptxcanezakia
 
Membuka Wawasan Ibadah Maliyah
Membuka Wawasan Ibadah MaliyahMembuka Wawasan Ibadah Maliyah
Membuka Wawasan Ibadah MaliyahAudria
 
Bab 8 menghindari akhlak tercela
Bab 8 menghindari akhlak tercelaBab 8 menghindari akhlak tercela
Bab 8 menghindari akhlak tercelaSD Negeri Sempu
 
Bahaya maksiat
Bahaya maksiatBahaya maksiat
Bahaya maksiatalaulawy
 
1. orang mukmin yang dengki
1. orang mukmin yang dengki1. orang mukmin yang dengki
1. orang mukmin yang dengkimohd amin
 
Sifat sifat tercela2
Sifat sifat tercela2Sifat sifat tercela2
Sifat sifat tercela2darma wati
 
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docxIlmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docxneniliana1
 
Adab berfacebook dari sudut islam
Adab berfacebook dari sudut islamAdab berfacebook dari sudut islam
Adab berfacebook dari sudut islamSiti Najwa
 

Similar to ISRAF, FITNAH, DAN TABZIR (16)

Ibnutugas pwerpoin aqidah
Ibnutugas pwerpoin aqidahIbnutugas pwerpoin aqidah
Ibnutugas pwerpoin aqidah
 
Bab x
Bab xBab x
Bab x
 
Presentation1.pptx
Presentation1.pptxPresentation1.pptx
Presentation1.pptx
 
ppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdf
ppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdfppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdf
ppt-cinta-khauf-roja-tawakkal-ikm-kelas-10-bab-7.pdf
 
10.perilakutercela
10.perilakutercela10.perilakutercela
10.perilakutercela
 
Mengenal dosa atau perilaku tercela
Mengenal dosa atau perilaku tercelaMengenal dosa atau perilaku tercela
Mengenal dosa atau perilaku tercela
 
Akidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptx
Akidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptxAkidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptx
Akidah Akhlak dalam materi fitnahhh.pptx
 
Membuka Wawasan Ibadah Maliyah
Membuka Wawasan Ibadah MaliyahMembuka Wawasan Ibadah Maliyah
Membuka Wawasan Ibadah Maliyah
 
Bab 8 menghindari akhlak tercela
Bab 8 menghindari akhlak tercelaBab 8 menghindari akhlak tercela
Bab 8 menghindari akhlak tercela
 
Jihad
JihadJihad
Jihad
 
Bahaya maksiat
Bahaya maksiatBahaya maksiat
Bahaya maksiat
 
1. orang mukmin yang dengki
1. orang mukmin yang dengki1. orang mukmin yang dengki
1. orang mukmin yang dengki
 
Sifat sifat tercela2
Sifat sifat tercela2Sifat sifat tercela2
Sifat sifat tercela2
 
Pembagian kafir
Pembagian kafirPembagian kafir
Pembagian kafir
 
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docxIlmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
 
Adab berfacebook dari sudut islam
Adab berfacebook dari sudut islamAdab berfacebook dari sudut islam
Adab berfacebook dari sudut islam
 

ISRAF, FITNAH, DAN TABZIR

  • 1.
  • 2. Oleh : yufir rahayu kelas : XI.S2 AKIDAH AKHLAK MAN 1 PEKANBARU GURU :Dr. ZuhdiMA
  • 3.
  • 5. Secara bahasa (Arab) : melampaui batas. Secara istilah :Israf ialah mempergunakan sesuatu yang melewati batas-batas yang patut menurut ajaran Allah SWT. ISRAF ITU ARTINYA APA SIH?
  • 6. Artinya : “...Dan janganlah kamu berlebih-lebihan (melampui batas). Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang yang melebihi batas.” (Q.S Al-An’am : 141)
  • 7. Israf dalam membelanjakan harta : boros dan berfoya-foya Israf dalam makan dan minum : apabila melampaui batas yang dibutuhkan oleh tubuh dan melampaui batas makanan dan minuman yang dihalalkan. Israf dalam berpakaian : apabila melampaui batas-batas yang dihalkan syara’. Misalnya berpakaian serba mewah tatkala berkumpul dengan orang-orang miskin Salah satu contoh israf makan berleihan di bawah ini 
  • 8.  selalu menyadari bahwa israf adalah perilaku tercela  menjauhi orang-orag yang bergaya hidup mewah  Mengembangkan sikap dan perasaan empati kepada orang lain  Sering bersedekah  Suka menabung  Selalu bersyukur terhadap ALLAH swt dengan apa yang dimiliki  Meningkatkan keimanan terhadap
  • 10.  Kata tabzir berasal dari kata bahasa arab yaitu bazara,yubaziru tabzir yang artinya pemborosan  Secara istilah tabzir adalah membelanjakan/mengeluarkan harta benda yang tidak ada manfaatnya dan bukan dijalan Allah. tabzir adalah pemborosan, berlebih-lebihan atau membuang-buang harta. Menurut syar’i, tabzir ialah membelanjakan harta kekayaan bukan pada tempatnya Tabzir artinya
  • 11.  uang atau harta yang dimiliki habis hanya untuk memuaskan sesuatu yang tidak berguna, bahkan yang haram Selalu merasa tidak tenang hidupnya sebab selalu tidak puas dengan apa yang dimilikinya Mempunyai gaya hidup mewah Mempunyai pergaulan yang terbatas, yaitu hanya dengan orang-orang kaya saja  tidak pernah bersyukur kepada ALLAH swt.
  • 12. menjauhi pergaulan yang hanya menyukai hura-hura dan foya-foya  memperbanyak pergaulan Selalu menyadari bahwa harta yang didapat dipero;eh dengan kerja keras  selalu menyisihkan harta untuk disimpan Suka bersedekah dan berinfak  bersyukur atas semua nikmat yang diberikan ALLAH swt Mendekatkan diri kepada ALLAH swt.
  • 14. Secara bahasa (Arab) : kekacauan, bencana, syirik, cobaan, ujian dan siksaan. Secara istilah: kabar bohong tentang keburukan (aib) sesorang atau sekelompok orang. fitnah adalah kabar berita yang tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya yang tujuannya mencelakakan atau menyusahkan orang lain
  • 15.  Seseorang menyiarkan berita bohong bahwa si B yang telah beristri berselingkuh dengan teman kerjanya, yaitu si C, yang sudah bersuami. Kalau berita tsb langsung dipercayai kebenarannya oleh istri si B dan suami si C, maka akan terjadi pertengkaran antara si B dengan istrinya, dan si C dengan suaminya, dan mungkin saja akan berakhir dengan perceraian. Selain itu mungkin saja akan terjadi perkelahian bahkan saling membunuh antara suami si C dan si B.
  • 16. Artinya : “Dan bunuhlah mereka di mana saja kamu jumpai mereka, dan usirlah mereka dari tempat mereka telah mengusir kamu (Mekah); dan fitnah itu lebih besar bahayanya dari pembunuhan, dan janganlah kamu memerangi mereka di Masjidil Haram, kecuali jika mereka memerangi kamu di tempat itu. Jika mereka memerangi kamu (di tempat itu), maka bunuhlah mereka. Demikanlah balasan bagi orang-orang kafir”.(Q.S Al-Baqarah, 2:191)
  • 17.  Beriman kepada ALLAH swt  menghindari segala perbuatan tercela termasuk prasangka buruk pada orang lain  selalu berhati-hati pada setiap perkataan, perbuatan, dan tindakan  memeriksa dan meneliti semua informasi yang didapat.
  • 18. ISRAF :mempergunakan sesuatu yang melewati batas- batas yang patut menurut ajaran Allah SWT. (Q.S Al-An’am : 141 FITNAH :kabar bohong tentang keburukan (aib) sesorang atau sekelompok orang.(Q.S Al-Baqarah, 2:191) Sesungguhnya para mubadzir adalah saudara- saudara syaitan dan syaitan itu adalah sangat ingkar kepada Tuhannya (AL- Israa,27).