SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
1
LAPORAN RESMI PRAKTIKUM KEAMANAN DATA
FTP, FTPS, SFTP
Instalasi FTP menggunakan port 21
1. install proftpd
apt-get install proftpd
2. Buka FileZilla dan Wireshark pada windows
3. Lakukan koneksi pada ip server yang dituju dengan alamat ftp://192.168.100.5 dengan
username dan password melalui port 21.
4. Setelah koneksi berhasil maka pilih file untuk di upload ke server.
2
5. Kemudian jika berhasil cek file tersebut dalam server.
6. Lihat WireShark untuk melihat proses yang terjadi dalam proses FTP.
a. Alur Proses TCP dalam Proses FTP terdapat PSH dan ACK. PSH bersifat interaktif
dan flag ini adalah pada segmen terakhir dari berkas yang ditransfer dengan
menggunakan protokol FTP. Segmen yang dikirimkan dengan flag PSH aktif tidak
harus segera di-acknowledge oleh penerima.
b. Dalam response pertama FTP dari server berisi service dan aplikasi ftp apa dan versi
berapa yang digunakan.
3
c. Request dari client untuk mengautentifikasi TLS.
d. Response dari menyatakan autentifikasi TLS sukses.
e. Client melakukan request yang selanjutnya tidak dapat terlihat dalam wireshark.
4
Instalasi SFTP : FTP melalui ssh port 22
1. Buka FileZilla dan Wireshark pada windows
2. Lakukan koneksi pada ip server yang dituju dengan alamat sftp://192.168.100.5 dengan
username dan password melalui port 22.
3. Setelah koneksi berhasil maka pilih file untuk di upload ke server.
4. Kemudian jika berhasil cek file tersebut dalam server.
5
5. Lihat WireShark untuk melihat proses yang terjadi dalam proses SFTP.
a. Alur Proses TCP dalam Proses SFTP terdapat PSH dan ACK. PSH bersifat
interaktif dan flag ini adalah pada segmen terakhir dari berkas yang ditransfer
dengan menggunakan protokol FTP. Segmen yang dikirimkan dengan flag PSH
aktif tidak harus segera di-acknowledge oleh penerima.
b. Terjadi proses pertukaran kunci antara Client dan Server sebagai syarat terjadi suatu
proses pertukaran data. Untuk file transfer berupa enkripsi karena SSH
menggunakan algoritma enkripsi dalam mengirimikan suatu paket file.
6
Instalasi FTPS
1. Install OpenSSL
apt-get install openssl
2. Lakukan konfigurasi pada proftpd.conf
3. Membuat sertifikat SSL pada proftpd
a. Buat folder baru untuk menyimpan sertifikat SSL pada proftpd.
b. Generate SSL sertifikat
4. Enable TLS pada proftpd.
a. Buka konfigurasi proftpd.conf.
b. Hapus tanda # pada Include /etc/proftpd/tls.conf
c. Kemudian buka /etc/proftpd/tls.conf dengan instruksi seperti berikut:
7
5. Lakukan restart pada proftpd.
6. Lihat WireShark untuk melihat proses yang terjadi dalam proses FTPS.
a. Melalui graph ini dapat dilihat proses request Client dan reponse dari Server.
b. Server melakukan response dengan menyediakan service siap digunakan.
8
c. Pihak Client merequest autenfikasi TLS kepada Server.
d. Server meresponse autentifikasi TLS sukses.
Perbedaan FTP, SFTP, FTPS
1. FTP
File Transfer Protokol (FTP) adalah suatu protokol yang berfungsi untuk tukar-menukar
file dalam suatu network yang mensupport TCP/IP protokol. Dua hal penting yang ada
dalam FTP adalah FTP server dan FTP Client. FTP server menjalankan software yang
digunakan untuk tukar menukar file, yang selalu siap memberian layanan FTP apabila
mendapat request dari FTP client. FTP client adalah komputer yang merequest koneksi
ke FTP server untuk tujuan tukar menukar file (mengupload atau mendownload file)
a. Pertukaran Data
Pertukaran data pada FTP protocol menggunakan 2 channel yang dikenal dengan
command channel dan data channel.
b. Commmand channel :
- Command channel biasanya berjalan di atas port 21 .
9
- Bertanggung jawab atas koneksi yang datang dari client serta menangani
perintah (command) dari baik dari client atau server (contohnya autentikasi
USER dan PASS).
- Command channel akan slalu terbuka sampai client mengirimkan perintah QUIT
untuk diskonek atau karena server memaksa untuk dikonek karena client iddle
atau karena alasan lain.
-
c. Data channel
- Data Channel berjalan on-demand pada port temporary di server (PASSIVE)
dan di client (ACTIVE)
- Bertanggung jawab terhadap pertukaran data baik itu list direktory ataupun file
transfer. LIST,STOR,RETR adalah contoh perintah yang digunakan untuk
direktory listing, upload file dan download file pada data channel.
Data Channel akan ditutup ketika transfer data sudah selesai.
d. Security
- Pada FTP channel command dan channel data tidak di encrypt. sehingga data
apapun yang dikirim pada channel ini dapat di cegat atau dibaca.
e. Firewall
- Server mengijinkan koneksi masuk pada port 21 dan PASSIVE on-demand port
antara 2000-2500 .
- Client mengijinkan koneksi keluar pada port 21 dan passive sama seperti server.
2. SFTP
SFTP berbasiskan SSH(Secure Shell) protokol. SSH menyediakan secure access ke shell
account dalam sebuah remote server.
a. Pertukaran Data
- Tidak seperti FTP atas FTPS, SFTP tidak menggunakan command channel dan
data channel.
- Kedua Channel tersebut di transformasikan menjadi packet dengan format yang
spesial melalui sebuah koneksi.
b. Security
- Semua data yang dikirim dari client ke server terencrypt dan menggunakan
encryption cipher.
c. Firewall
- Server – Mengijinkan koneksi masuk pada port 22
- Client – Mengijinkan koneksi keluar pada port 22
3. FTPS (FTP Secure)
Dikarenakan security pada FTP sangat beresiko karena tidak di encrypt maka
diusulkanlah dalam RFC 2228 untuk melindungi data FTP saat dikirimkan melalui
jaringan menggunakan enkripsi SSL.
10
a. Security
- FTPS Implicit SSL
 Implicit SSL membutuhkan SSL session untuk menghubungkan antara client
dan server sebelum terjadi pertukaran data.
 Setiap koneksi yang dibuat oleh client tanpa SSL akan di tolak oleh server.
 SSL implicit berjalan diatas port 990.
 Masih ada yang pakai sudah dianggap kuno
- FTPS Explicit SSL
 Di dalam Explicit SSL mode, client dan server bernegosiasi tentang level
proteksi yang digunakan.
 Server akan menawarkan unencrypted FTP atau encrypted FTPS session
dalam sebuah port.
 Session yang dibentuk ketika client melakukan koneksi pertama adalah
unencrypted.
 Sebelum mengirimkan user credentials, client akan meminta kepada Server
untuk menukar command channel ke SSL encrypted channel dengan
mengirimkan perintah AUTH TLS atau AUTH SSLcommand.
 Setelah berhasil melakukan konfigurasi SSL channel maka client akan
mengirimkan user credentials ke FTP server.
 Level dari proteksi data channel antara client dan server dapat dinegosiasikan
dengan menggunakan perintah PROT.
b. Firewall
- Server mengijinkan koneksi masuk pada port 21 atau 990 dan PASSIVE on-
demand port antara 2000-2500 .
- Client mengijinkan koneksi keluar pada port 21 dan passive sama seperti server.
Table perbedaan
FTP SFTP FTPS
Pertukaran data Pertukaran data pada
FTP protocol
menggunakan 2
channel yang
dikenal dengan
command channel
dan data channel
Tidak seperti FTP
atas FTPS, SFTP
tidak menggunakan
command channel
dan data channel.
Kedua Channel
tersebut di
transformasikan
menjadi packet
dengan format
yang spesial melalui
sebuah koneksi.
Pertukaran data pada
FTP protocol
menggunakan 2
channel yang
dikenal dengan
command channel
dan data channel
Security Pada FTP channel
command dan
channel data tidak
di encrypt. sehingga
data apapun yang
Semua data yang
dikirim dari client ke
server terencrypt
dan menggunakan
encryption cipher.
data FTP saat
dikirimkan melalui
jaringan
menggunakan
enkripsi SSL.
11
dikirim pada channel
ini dapat di cegat
atau dibaca.
Firewall Server mengijinkan
koneksi masuk pada
port 21 dan
PASSIVE on-
demand port
antara 2000-2500 .
Client mengijinkan
koneksi keluar pada
port 21 dan passive
sama seperti server.
Server Mengijinkan
koneksi masuk pada
port 22
Client Mengijinkan
koneksi keluar pada
port 22
Server mengijinkan
koneksi masuk pada
port 21 atau 990
dan PASSIVE on-
demand port
antara 2000-2500 .
Client mengijinkan
koneksi keluar pada
port 21 dan passive
sama seperti server.

More Related Content

What's hot

Remote procedure call
Remote procedure callRemote procedure call
Remote procedure callPhu Ndut
 
Web Server, DNS Server, dan FTP Server
Web Server, DNS Server, dan FTP ServerWeb Server, DNS Server, dan FTP Server
Web Server, DNS Server, dan FTP ServerIsna Dwi Setianingsih
 
Konfigurasi debian 5
Konfigurasi debian 5Konfigurasi debian 5
Konfigurasi debian 5gasgam
 
Protokol transfer file
Protokol transfer fileProtokol transfer file
Protokol transfer filepeces123
 
Jarkom - Jilid V.4
Jarkom  - Jilid V.4Jarkom  - Jilid V.4
Jarkom - Jilid V.4rezarmuslim
 
Jarkom - Jilid V.5
Jarkom  - Jilid V.5Jarkom  - Jilid V.5
Jarkom - Jilid V.5rezarmuslim
 
Jarkom - Jilid XII
Jarkom - Jilid XIIJarkom - Jilid XII
Jarkom - Jilid XIIrezarmuslim
 
Konfigurasi proxy server
Konfigurasi proxy serverKonfigurasi proxy server
Konfigurasi proxy serverYudha Satya
 
Daftar kumpulan perintah command prompt
Daftar kumpulan perintah command promptDaftar kumpulan perintah command prompt
Daftar kumpulan perintah command promptSeptian Muna Barakati
 
Network commands
Network commandsNetwork commands
Network commandsIzal Kernel
 
Jarkom - Jilid VII
Jarkom - Jilid VIIJarkom - Jilid VII
Jarkom - Jilid VIIrezarmuslim
 
Jarkom - Jilid VI
Jarkom - Jilid VIJarkom - Jilid VI
Jarkom - Jilid VIrezarmuslim
 
Jarkom - Jilid IX
Jarkom - Jilid IXJarkom - Jilid IX
Jarkom - Jilid IXrezarmuslim
 
9.1 gatewae server
9.1 gatewae server9.1 gatewae server
9.1 gatewae serverwayan abyong
 
konfigurasi proxy server
konfigurasi proxy serverkonfigurasi proxy server
konfigurasi proxy serverMuhammad Anang
 
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftpwayan abyong
 

What's hot (20)

Remote procedure call
Remote procedure callRemote procedure call
Remote procedure call
 
Web Server, DNS Server, dan FTP Server
Web Server, DNS Server, dan FTP ServerWeb Server, DNS Server, dan FTP Server
Web Server, DNS Server, dan FTP Server
 
Ftp server
Ftp serverFtp server
Ftp server
 
FTP Server
FTP ServerFTP Server
FTP Server
 
NMAP dan HPING
NMAP dan HPINGNMAP dan HPING
NMAP dan HPING
 
Konfigurasi debian 5
Konfigurasi debian 5Konfigurasi debian 5
Konfigurasi debian 5
 
Protokol transfer file
Protokol transfer fileProtokol transfer file
Protokol transfer file
 
Jarkom - Jilid V.4
Jarkom  - Jilid V.4Jarkom  - Jilid V.4
Jarkom - Jilid V.4
 
Jarkom - Jilid V.5
Jarkom  - Jilid V.5Jarkom  - Jilid V.5
Jarkom - Jilid V.5
 
Jarkom - Jilid XII
Jarkom - Jilid XIIJarkom - Jilid XII
Jarkom - Jilid XII
 
Tentang port
Tentang portTentang port
Tentang port
 
Konfigurasi proxy server
Konfigurasi proxy serverKonfigurasi proxy server
Konfigurasi proxy server
 
Daftar kumpulan perintah command prompt
Daftar kumpulan perintah command promptDaftar kumpulan perintah command prompt
Daftar kumpulan perintah command prompt
 
Network commands
Network commandsNetwork commands
Network commands
 
Jarkom - Jilid VII
Jarkom - Jilid VIIJarkom - Jilid VII
Jarkom - Jilid VII
 
Jarkom - Jilid VI
Jarkom - Jilid VIJarkom - Jilid VI
Jarkom - Jilid VI
 
Jarkom - Jilid IX
Jarkom - Jilid IXJarkom - Jilid IX
Jarkom - Jilid IX
 
9.1 gatewae server
9.1 gatewae server9.1 gatewae server
9.1 gatewae server
 
konfigurasi proxy server
konfigurasi proxy serverkonfigurasi proxy server
konfigurasi proxy server
 
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
 

Viewers also liked

Keamanan Jaringan - Summary Firewall
Keamanan Jaringan - Summary FirewallKeamanan Jaringan - Summary Firewall
Keamanan Jaringan - Summary FirewallMuhammad Anang Ma'ruf
 
Modul so praktikum
Modul so praktikumModul so praktikum
Modul so praktikumjoko2016
 
Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)
Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)
Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)Devi Apriansyah
 
Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)
Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)
Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)Devi Apriansyah
 
Modul perangkat lunak cisco packet tracer
Modul perangkat lunak cisco packet tracerModul perangkat lunak cisco packet tracer
Modul perangkat lunak cisco packet tracerYogi Putra
 
Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex or ,ex - nor 1
Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex   or ,ex - nor 1Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex   or ,ex - nor 1
Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex or ,ex - nor 1Mila Art
 
Gerbang Logika Dasar
Gerbang Logika DasarGerbang Logika Dasar
Gerbang Logika DasarMoh Ali Fauzi
 
Membuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet Tracer
Membuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet TracerMembuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet Tracer
Membuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet TracerAbdulloh Aqil
 
Cara mendesain sistem keamanan jaringan
Cara mendesain sistem keamanan jaringanCara mendesain sistem keamanan jaringan
Cara mendesain sistem keamanan jaringanWarnet Raha
 
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianTkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianKhoirunnisa Nisa
 
Pertemuan 5 gerbang logika dasar n bentukan
Pertemuan 5   gerbang logika dasar n bentukanPertemuan 5   gerbang logika dasar n bentukan
Pertemuan 5 gerbang logika dasar n bentukanahmad haidaroh
 
Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013
Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013 Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013
Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013 Godel Amorr
 
Makalah Proyek Rangkaian Flip-Flop
Makalah Proyek Rangkaian Flip-FlopMakalah Proyek Rangkaian Flip-Flop
Makalah Proyek Rangkaian Flip-FlopAlicya Putri
 

Viewers also liked (20)

Konfigurasi FTP dan SFTP
Konfigurasi FTP dan SFTPKonfigurasi FTP dan SFTP
Konfigurasi FTP dan SFTP
 
Pembahasan gerbang-logika
Pembahasan gerbang-logikaPembahasan gerbang-logika
Pembahasan gerbang-logika
 
Keamanan Jaringan - Summary Firewall
Keamanan Jaringan - Summary FirewallKeamanan Jaringan - Summary Firewall
Keamanan Jaringan - Summary Firewall
 
FTP & HTTPS
FTP & HTTPSFTP & HTTPS
FTP & HTTPS
 
Modul so praktikum
Modul so praktikumModul so praktikum
Modul so praktikum
 
Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)
Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)
Laporan praktikum modul 8 (dml part 2)
 
Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)
Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)
Laporan praktikum modul 4 (e-rd notasi martin)
 
Modul perangkat lunak cisco packet tracer
Modul perangkat lunak cisco packet tracerModul perangkat lunak cisco packet tracer
Modul perangkat lunak cisco packet tracer
 
Sistem operasi komuter
Sistem operasi komuterSistem operasi komuter
Sistem operasi komuter
 
Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex or ,ex - nor 1
Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex   or ,ex - nor 1Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex   or ,ex - nor 1
Gerbang logika dasar nand ,nor ,ex or ,ex - nor 1
 
Gerbang Logika Dasar
Gerbang Logika DasarGerbang Logika Dasar
Gerbang Logika Dasar
 
Membuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet Tracer
Membuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet TracerMembuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet Tracer
Membuat Simulasi Jaringan Dengan Cisco Packet Tracer
 
08 tk3193-authentikasi
08 tk3193-authentikasi08 tk3193-authentikasi
08 tk3193-authentikasi
 
Cara mendesain sistem keamanan jaringan
Cara mendesain sistem keamanan jaringanCara mendesain sistem keamanan jaringan
Cara mendesain sistem keamanan jaringan
 
Praktikum 6
Praktikum 6Praktikum 6
Praktikum 6
 
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianTkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
 
Pertemuan 5 gerbang logika dasar n bentukan
Pertemuan 5   gerbang logika dasar n bentukanPertemuan 5   gerbang logika dasar n bentukan
Pertemuan 5 gerbang logika dasar n bentukan
 
Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013
Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013 Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013
Soal uas os kelas non pemda smtr 2 2013
 
Makalah Proyek Rangkaian Flip-Flop
Makalah Proyek Rangkaian Flip-FlopMakalah Proyek Rangkaian Flip-Flop
Makalah Proyek Rangkaian Flip-Flop
 
Keamanan sistem operasi
Keamanan sistem operasiKeamanan sistem operasi
Keamanan sistem operasi
 

Similar to Laporan Praktikum FTP, FTPS, SFTP

Lapen 3 ftp, ftps, sftp
Lapen 3   ftp, ftps, sftpLapen 3   ftp, ftps, sftp
Lapen 3 ftp, ftps, sftpWind_Al
 
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8AdityaBintangPradana
 
HTTP dan HTTPS
HTTP dan HTTPSHTTP dan HTTPS
HTTP dan HTTPSWindy Winz
 
File Transfer Protocol
File Transfer ProtocolFile Transfer Protocol
File Transfer ProtocolXyla Ramadhan
 
4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdf
4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdf4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdf
4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdfAyesMuharam
 
Socket Programming UDP Echo Client Server (Python)
Socket Programming  UDP Echo Client Server  (Python)Socket Programming  UDP Echo Client Server  (Python)
Socket Programming UDP Echo Client Server (Python)Lusiana Diyan
 
Laporan Resmi Telnet dan SSH
Laporan Resmi Telnet dan SSHLaporan Resmi Telnet dan SSH
Laporan Resmi Telnet dan SSHiintanamalia
 
Tugas akhir kejuruan tkj1
Tugas akhir kejuruan  tkj1Tugas akhir kejuruan  tkj1
Tugas akhir kejuruan tkj1Fiqri Maulana
 
Transport layer
Transport layerTransport layer
Transport layerrosmida
 
pembahasan ftp (1).pdf
pembahasan ftp (1).pdfpembahasan ftp (1).pdf
pembahasan ftp (1).pdfIndoAve1
 
File Transfer Protocol.pptx
File Transfer Protocol.pptxFile Transfer Protocol.pptx
File Transfer Protocol.pptxIndoAve1
 

Similar to Laporan Praktikum FTP, FTPS, SFTP (20)

Lapen 3 ftp, ftps, sftp
Lapen 3   ftp, ftps, sftpLapen 3   ftp, ftps, sftp
Lapen 3 ftp, ftps, sftp
 
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
 
Laporan Resmi HTTP
Laporan Resmi HTTPLaporan Resmi HTTP
Laporan Resmi HTTP
 
HTTP dan HTTPS
HTTP dan HTTPSHTTP dan HTTPS
HTTP dan HTTPS
 
File Transfer Protocol
File Transfer ProtocolFile Transfer Protocol
File Transfer Protocol
 
Ftp server
Ftp serverFtp server
Ftp server
 
4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdf
4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdf4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdf
4d484d50f29c1ad46785b29570b6f793.pdf
 
Konfigurasi web server
Konfigurasi web serverKonfigurasi web server
Konfigurasi web server
 
Laporan resmi http revised
Laporan resmi http revisedLaporan resmi http revised
Laporan resmi http revised
 
Secure socket layer (ssl)
Secure socket layer (ssl)Secure socket layer (ssl)
Secure socket layer (ssl)
 
Socket Programming UDP Echo Client Server (Python)
Socket Programming  UDP Echo Client Server  (Python)Socket Programming  UDP Echo Client Server  (Python)
Socket Programming UDP Echo Client Server (Python)
 
Laporan Resmi Telnet dan SSH
Laporan Resmi Telnet dan SSHLaporan Resmi Telnet dan SSH
Laporan Resmi Telnet dan SSH
 
Tugas akhir kejuruan tkj1
Tugas akhir kejuruan  tkj1Tugas akhir kejuruan  tkj1
Tugas akhir kejuruan tkj1
 
Transport layer
Transport layerTransport layer
Transport layer
 
Transport layer
Transport layerTransport layer
Transport layer
 
pembahasan ftp (1).pdf
pembahasan ftp (1).pdfpembahasan ftp (1).pdf
pembahasan ftp (1).pdf
 
FTP
FTP FTP
FTP
 
TRANSPORT LAYER UDP TCP
TRANSPORT LAYER UDPTCPTRANSPORT LAYER UDPTCP
TRANSPORT LAYER UDP TCP
 
File Transfer Protocol.pptx
File Transfer Protocol.pptxFile Transfer Protocol.pptx
File Transfer Protocol.pptx
 
Pptp,l2 f,l2tp
Pptp,l2 f,l2tpPptp,l2 f,l2tp
Pptp,l2 f,l2tp
 

Laporan Praktikum FTP, FTPS, SFTP

  • 1. 1 LAPORAN RESMI PRAKTIKUM KEAMANAN DATA FTP, FTPS, SFTP Instalasi FTP menggunakan port 21 1. install proftpd apt-get install proftpd 2. Buka FileZilla dan Wireshark pada windows 3. Lakukan koneksi pada ip server yang dituju dengan alamat ftp://192.168.100.5 dengan username dan password melalui port 21. 4. Setelah koneksi berhasil maka pilih file untuk di upload ke server.
  • 2. 2 5. Kemudian jika berhasil cek file tersebut dalam server. 6. Lihat WireShark untuk melihat proses yang terjadi dalam proses FTP. a. Alur Proses TCP dalam Proses FTP terdapat PSH dan ACK. PSH bersifat interaktif dan flag ini adalah pada segmen terakhir dari berkas yang ditransfer dengan menggunakan protokol FTP. Segmen yang dikirimkan dengan flag PSH aktif tidak harus segera di-acknowledge oleh penerima. b. Dalam response pertama FTP dari server berisi service dan aplikasi ftp apa dan versi berapa yang digunakan.
  • 3. 3 c. Request dari client untuk mengautentifikasi TLS. d. Response dari menyatakan autentifikasi TLS sukses. e. Client melakukan request yang selanjutnya tidak dapat terlihat dalam wireshark.
  • 4. 4 Instalasi SFTP : FTP melalui ssh port 22 1. Buka FileZilla dan Wireshark pada windows 2. Lakukan koneksi pada ip server yang dituju dengan alamat sftp://192.168.100.5 dengan username dan password melalui port 22. 3. Setelah koneksi berhasil maka pilih file untuk di upload ke server. 4. Kemudian jika berhasil cek file tersebut dalam server.
  • 5. 5 5. Lihat WireShark untuk melihat proses yang terjadi dalam proses SFTP. a. Alur Proses TCP dalam Proses SFTP terdapat PSH dan ACK. PSH bersifat interaktif dan flag ini adalah pada segmen terakhir dari berkas yang ditransfer dengan menggunakan protokol FTP. Segmen yang dikirimkan dengan flag PSH aktif tidak harus segera di-acknowledge oleh penerima. b. Terjadi proses pertukaran kunci antara Client dan Server sebagai syarat terjadi suatu proses pertukaran data. Untuk file transfer berupa enkripsi karena SSH menggunakan algoritma enkripsi dalam mengirimikan suatu paket file.
  • 6. 6 Instalasi FTPS 1. Install OpenSSL apt-get install openssl 2. Lakukan konfigurasi pada proftpd.conf 3. Membuat sertifikat SSL pada proftpd a. Buat folder baru untuk menyimpan sertifikat SSL pada proftpd. b. Generate SSL sertifikat 4. Enable TLS pada proftpd. a. Buka konfigurasi proftpd.conf. b. Hapus tanda # pada Include /etc/proftpd/tls.conf c. Kemudian buka /etc/proftpd/tls.conf dengan instruksi seperti berikut:
  • 7. 7 5. Lakukan restart pada proftpd. 6. Lihat WireShark untuk melihat proses yang terjadi dalam proses FTPS. a. Melalui graph ini dapat dilihat proses request Client dan reponse dari Server. b. Server melakukan response dengan menyediakan service siap digunakan.
  • 8. 8 c. Pihak Client merequest autenfikasi TLS kepada Server. d. Server meresponse autentifikasi TLS sukses. Perbedaan FTP, SFTP, FTPS 1. FTP File Transfer Protokol (FTP) adalah suatu protokol yang berfungsi untuk tukar-menukar file dalam suatu network yang mensupport TCP/IP protokol. Dua hal penting yang ada dalam FTP adalah FTP server dan FTP Client. FTP server menjalankan software yang digunakan untuk tukar menukar file, yang selalu siap memberian layanan FTP apabila mendapat request dari FTP client. FTP client adalah komputer yang merequest koneksi ke FTP server untuk tujuan tukar menukar file (mengupload atau mendownload file) a. Pertukaran Data Pertukaran data pada FTP protocol menggunakan 2 channel yang dikenal dengan command channel dan data channel. b. Commmand channel : - Command channel biasanya berjalan di atas port 21 .
  • 9. 9 - Bertanggung jawab atas koneksi yang datang dari client serta menangani perintah (command) dari baik dari client atau server (contohnya autentikasi USER dan PASS). - Command channel akan slalu terbuka sampai client mengirimkan perintah QUIT untuk diskonek atau karena server memaksa untuk dikonek karena client iddle atau karena alasan lain. - c. Data channel - Data Channel berjalan on-demand pada port temporary di server (PASSIVE) dan di client (ACTIVE) - Bertanggung jawab terhadap pertukaran data baik itu list direktory ataupun file transfer. LIST,STOR,RETR adalah contoh perintah yang digunakan untuk direktory listing, upload file dan download file pada data channel. Data Channel akan ditutup ketika transfer data sudah selesai. d. Security - Pada FTP channel command dan channel data tidak di encrypt. sehingga data apapun yang dikirim pada channel ini dapat di cegat atau dibaca. e. Firewall - Server mengijinkan koneksi masuk pada port 21 dan PASSIVE on-demand port antara 2000-2500 . - Client mengijinkan koneksi keluar pada port 21 dan passive sama seperti server. 2. SFTP SFTP berbasiskan SSH(Secure Shell) protokol. SSH menyediakan secure access ke shell account dalam sebuah remote server. a. Pertukaran Data - Tidak seperti FTP atas FTPS, SFTP tidak menggunakan command channel dan data channel. - Kedua Channel tersebut di transformasikan menjadi packet dengan format yang spesial melalui sebuah koneksi. b. Security - Semua data yang dikirim dari client ke server terencrypt dan menggunakan encryption cipher. c. Firewall - Server – Mengijinkan koneksi masuk pada port 22 - Client – Mengijinkan koneksi keluar pada port 22 3. FTPS (FTP Secure) Dikarenakan security pada FTP sangat beresiko karena tidak di encrypt maka diusulkanlah dalam RFC 2228 untuk melindungi data FTP saat dikirimkan melalui jaringan menggunakan enkripsi SSL.
  • 10. 10 a. Security - FTPS Implicit SSL  Implicit SSL membutuhkan SSL session untuk menghubungkan antara client dan server sebelum terjadi pertukaran data.  Setiap koneksi yang dibuat oleh client tanpa SSL akan di tolak oleh server.  SSL implicit berjalan diatas port 990.  Masih ada yang pakai sudah dianggap kuno - FTPS Explicit SSL  Di dalam Explicit SSL mode, client dan server bernegosiasi tentang level proteksi yang digunakan.  Server akan menawarkan unencrypted FTP atau encrypted FTPS session dalam sebuah port.  Session yang dibentuk ketika client melakukan koneksi pertama adalah unencrypted.  Sebelum mengirimkan user credentials, client akan meminta kepada Server untuk menukar command channel ke SSL encrypted channel dengan mengirimkan perintah AUTH TLS atau AUTH SSLcommand.  Setelah berhasil melakukan konfigurasi SSL channel maka client akan mengirimkan user credentials ke FTP server.  Level dari proteksi data channel antara client dan server dapat dinegosiasikan dengan menggunakan perintah PROT. b. Firewall - Server mengijinkan koneksi masuk pada port 21 atau 990 dan PASSIVE on- demand port antara 2000-2500 . - Client mengijinkan koneksi keluar pada port 21 dan passive sama seperti server. Table perbedaan FTP SFTP FTPS Pertukaran data Pertukaran data pada FTP protocol menggunakan 2 channel yang dikenal dengan command channel dan data channel Tidak seperti FTP atas FTPS, SFTP tidak menggunakan command channel dan data channel. Kedua Channel tersebut di transformasikan menjadi packet dengan format yang spesial melalui sebuah koneksi. Pertukaran data pada FTP protocol menggunakan 2 channel yang dikenal dengan command channel dan data channel Security Pada FTP channel command dan channel data tidak di encrypt. sehingga data apapun yang Semua data yang dikirim dari client ke server terencrypt dan menggunakan encryption cipher. data FTP saat dikirimkan melalui jaringan menggunakan enkripsi SSL.
  • 11. 11 dikirim pada channel ini dapat di cegat atau dibaca. Firewall Server mengijinkan koneksi masuk pada port 21 dan PASSIVE on- demand port antara 2000-2500 . Client mengijinkan koneksi keluar pada port 21 dan passive sama seperti server. Server Mengijinkan koneksi masuk pada port 22 Client Mengijinkan koneksi keluar pada port 22 Server mengijinkan koneksi masuk pada port 21 atau 990 dan PASSIVE on- demand port antara 2000-2500 . Client mengijinkan koneksi keluar pada port 21 dan passive sama seperti server.