SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
UNSUR-UNSUR
MUSIK LAGU
DAERAH
STANDAR KOMPETENSI
Mengapresiasi karya seni
musik
Mengekspresikan diri berkaitan
dengan karya seni musik
KOMPETENSI DASAR
Mengaransir secara
sederhana karya lagu derah
setempat
Menampilkan hasil
aransemen karya lagu
daerah setempat
UNSUR-UNSUR MUSIK LAGU
DAERAH
1.Nada
2.Irama (Ritme)
3.Melodi
4.Dinamik
5.Tempo
1. NADA
 Nada adalah tinggi rendahnya bunyi
dalam musik atau suara yang teratur
getarannya.
 Untuk menuliskan nada digunakan
notasi (simbol).Dengan notasi, kita
dapat mengenal,membaca, menulis,
dan menyanyikan lagu.
 Jenis notasi ada dua macam yaitu :
1) notasi angka
2) notasi balok.
1. NOTASI ANGKA
 Notasi angka adalah sistem penulisan
lagu yang menggunakan simbol angka-
angka.
 Angka-angka yang dipakai adalah
sebagai berikut :
1 2 3 4 5 6 7 1¹
do re mi fa sol la si do
 Notasi angka lebih cocok dipakai dalam
pembelajaran vokal (menyanyi).
2. NOTASI BALOK
 Notasi balok adalah tanda untuk
menyatakan tinggi rendahnya suara yang
diwujudkan dengan gambar dan ditulis
dengan huruf balok, yaitu :
C D E F G A B C¹
 Bagian-bagian notasi balok dibagi
menjadi tiga, yaitu bendera, tangkai, dan
kepala.
 Penulisan notasi balok diletakkan pada
tempat not yang disebut garis paranada
( Sangkar Nada )
LAMBANG NOT BALOK
PARANADA ( SANGKAR NADA )
 Paranada atau Sangkar Nada adalah
tempat menulis not balok yang terdiri
dari 5 garis paranada dan 4 spasi.
Dengan cara menghitungnya dari bawah,
lihat gambar di bawah ini
HARGA DAN NILAI NOT
BALOK
NO BENTUK HARGA NILAI
1
1=4/4(penuh) 4ketuk
2
½=2/4 2ketuk
3
¼ 1ketuk
4
1/8 ½ketuk
5
1/16 ¼ketuk
Dst Tambahbendera Selaludibagi2dariatasnya
2. IRAMA ( RITME )
 Irama adalah ketukan yang
teratur, pola ritme tertentu
yang dinyatakan dengan
nama.
 Tingkatan Irama dalam
gamelan jawa diantaranya
lancar, tanggung, dadi, wiled
dan rangkep.
3. DINAMIK
 Dinamik merupakan keras
lemahnya sebuah nada yang
dinyayikan.
 Dalam musik tradisional ada 2
istilah dinamik lagu yaitu :
1. Forte disingkat f yang berarti
kuat.
2. Piano disingkat p yang berarti
lembut.
4. TEMPO
 Tempo adalah cepat atau lambatnya lagu
yang dinyanyikan.
 Beberapa Istilah tempo dalam musik
tradisional yaitu :
 Largo (lambat sekali)
 Adagio (lambat)
 Andante (sedang)
 Allegro (cepat)
 Presto (cepat sekali)
Terima kasih
Sampai ketemu pada pertemuan
berikutnya.....
Jena Maolana, S.Pd
TANGGA NADA
 Tangga nada adalah deretan atau
susunan nada yang teratur tinggi
rendahnya dan mempunyai pola
jarak tertentu.
 Tangga nada dibagi menjadi dua
yaitu :
1. Tangga Nada Diatonis
2. Tangga Nada Pentatonis
TANGGA NADA DIATONIS
 Tangga nada Diatonis adalah
tangga nada yang mempunyai
pola jarak 1 dan ½.
 Tangga nada diatonis ini ada 2
macam, yaitu :
1. Tangga nada diatonis Mayor
2. Tangga nada diatonis Minor
TANGGA NADA DIATONIS MAYOR
 Tangga nada Mayor disebut juga sebagai
tangga nada Mutlak artinya sebuah tangga
nada yang susunan nadanya terdiri dari
semua jenis nada (dalam hal ini
diaplikasikan sebagai nama nada/huruf).
 Notasi balok
C D E F G A B C¹
 Notasi angka
1 2 3 4 5 6 7 1¹
Di baca Do Re Mi Fa Sol La Si Do
 Jarak interval
1 - 1 - ½ - 1 - 1 - 1 - ½
CIRI-CIRI TANGGA DIATONIS
MAYOR
1. Bersifat riang gembira
2. Bersemangat
3. Biasanya diawali dan diakhiri
dengan nada Do = C
4. Mempunyai pola interval :
1 , 1 , ½, 1 , 1 , 1, ½
BIRAMA
Thank`s

More Related Content

What's hot

Elements of Music
Elements of MusicElements of Music
Elements of Musicchboling
 
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...PPGhybrid3
 
Pengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IX
Pengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IXPengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IX
Pengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IXelisatiti1
 
Teknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptx
Teknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptxTeknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptx
Teknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptxEstherVebiola
 
Alat Musik Berdasarkan Sumber Bunyinya
Alat Musik Berdasarkan Sumber BunyinyaAlat Musik Berdasarkan Sumber Bunyinya
Alat Musik Berdasarkan Sumber BunyinyaDavid Adi Nugroho
 
ppt jenis dan contoh alat musik yang ada di dunia
ppt jenis dan contoh alat musik yang ada di duniappt jenis dan contoh alat musik yang ada di dunia
ppt jenis dan contoh alat musik yang ada di duniaLydia Nurkumalawati
 
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKMODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKPPGhybrid3
 
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budayaDasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budayaRiyan Hidayatullah
 
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUDTari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUDSukardi Juniardi
 
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKPPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKPPGhybrid3
 
Teknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonalTeknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonalZeze Maolana
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indoFaris Rusli
 
NOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKA
NOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKANOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKA
NOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKAMagdaNae
 
seni musik tentang : Exsplorasi musik
seni musik tentang : Exsplorasi musikseni musik tentang : Exsplorasi musik
seni musik tentang : Exsplorasi musikYogi andreansyah
 
Seni Musik | Kesenian SMA Kelas XII
Seni Musik | Kesenian SMA Kelas XIISeni Musik | Kesenian SMA Kelas XII
Seni Musik | Kesenian SMA Kelas XIIArd's Munawir
 
Bab 4 memainkan alat musik sederhana
Bab 4 memainkan alat musik sederhanaBab 4 memainkan alat musik sederhana
Bab 4 memainkan alat musik sederhanaSMPK Stella Maris
 

What's hot (20)

Elements of Music
Elements of MusicElements of Music
Elements of Music
 
SENI MUSIK
SENI MUSIKSENI MUSIK
SENI MUSIK
 
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
 
Pengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IX
Pengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IXPengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IX
Pengantar Materi Ornamentasi Lagu Vokal Tungal Kelas IX
 
Teknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptx
Teknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptxTeknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptx
Teknik Dasar Bernyanyi Lagu Daerah.pptx
 
Historia mundial de la música
Historia mundial de la músicaHistoria mundial de la música
Historia mundial de la música
 
Alat Musik Berdasarkan Sumber Bunyinya
Alat Musik Berdasarkan Sumber BunyinyaAlat Musik Berdasarkan Sumber Bunyinya
Alat Musik Berdasarkan Sumber Bunyinya
 
ppt jenis dan contoh alat musik yang ada di dunia
ppt jenis dan contoh alat musik yang ada di duniappt jenis dan contoh alat musik yang ada di dunia
ppt jenis dan contoh alat musik yang ada di dunia
 
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKMODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
 
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budayaDasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
 
Elements of music
Elements of musicElements of music
Elements of music
 
Musik ansambel
Musik ansambelMusik ansambel
Musik ansambel
 
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUDTari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
 
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKPPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
 
Teknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonalTeknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonal
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
 
NOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKA
NOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKANOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKA
NOTASI BALOK DAN NOTASI ANGKA
 
seni musik tentang : Exsplorasi musik
seni musik tentang : Exsplorasi musikseni musik tentang : Exsplorasi musik
seni musik tentang : Exsplorasi musik
 
Seni Musik | Kesenian SMA Kelas XII
Seni Musik | Kesenian SMA Kelas XIISeni Musik | Kesenian SMA Kelas XII
Seni Musik | Kesenian SMA Kelas XII
 
Bab 4 memainkan alat musik sederhana
Bab 4 memainkan alat musik sederhanaBab 4 memainkan alat musik sederhana
Bab 4 memainkan alat musik sederhana
 

Viewers also liked

Unsur unsur musik tradisional
Unsur unsur musik tradisionalUnsur unsur musik tradisional
Unsur unsur musik tradisionalZeze Maolana
 
Makna dan Unsur Estetis Pada Seni
Makna dan Unsur Estetis Pada SeniMakna dan Unsur Estetis Pada Seni
Makna dan Unsur Estetis Pada Senidwiliarossa
 
Musik Tradisional Jepang
Musik Tradisional JepangMusik Tradisional Jepang
Musik Tradisional JepangAnggin N U
 
AKOR dalam Harmoni Musik
AKOR dalam Harmoni MusikAKOR dalam Harmoni Musik
AKOR dalam Harmoni Musikwing pandoe
 
Jenis - Jenis Musik
Jenis - Jenis MusikJenis - Jenis Musik
Jenis - Jenis MusikMoch Isa
 
Kisi seni budaya kelas viii
Kisi seni budaya kelas viiiKisi seni budaya kelas viii
Kisi seni budaya kelas viiiDeni Riansyah
 
Nyanyian dan suara dalam nyanyian
Nyanyian dan suara dalam nyanyianNyanyian dan suara dalam nyanyian
Nyanyian dan suara dalam nyanyianhaziqkamu
 
Lagu mancanegara di asia
Lagu mancanegara di asiaLagu mancanegara di asia
Lagu mancanegara di asiaSanggar Model
 
macam-macam seni ilustrasi
macam-macam seni ilustrasimacam-macam seni ilustrasi
macam-macam seni ilustrasiChiq Knight'bie
 
Gambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya Sastra
Gambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya SastraGambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya Sastra
Gambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya SastraFirdika Arini
 
Kisi seni budaya kelas vii
Kisi seni budaya kelas viiKisi seni budaya kelas vii
Kisi seni budaya kelas viiDeni Riansyah
 

Viewers also liked (20)

Unsur unsur musik tradisional
Unsur unsur musik tradisionalUnsur unsur musik tradisional
Unsur unsur musik tradisional
 
Makna dan Unsur Estetis Pada Seni
Makna dan Unsur Estetis Pada SeniMakna dan Unsur Estetis Pada Seni
Makna dan Unsur Estetis Pada Seni
 
SENI MUSIK KOREA
SENI MUSIK KOREASENI MUSIK KOREA
SENI MUSIK KOREA
 
Musik Tradisional Jepang
Musik Tradisional JepangMusik Tradisional Jepang
Musik Tradisional Jepang
 
AKOR dalam Harmoni Musik
AKOR dalam Harmoni MusikAKOR dalam Harmoni Musik
AKOR dalam Harmoni Musik
 
Jenis / Genre Musik
Jenis / Genre MusikJenis / Genre Musik
Jenis / Genre Musik
 
Jenis - Jenis Musik
Jenis - Jenis MusikJenis - Jenis Musik
Jenis - Jenis Musik
 
Teknik Nyanyian
Teknik NyanyianTeknik Nyanyian
Teknik Nyanyian
 
Metodologi muzik
Metodologi muzik Metodologi muzik
Metodologi muzik
 
Kisi seni budaya kelas viii
Kisi seni budaya kelas viiiKisi seni budaya kelas viii
Kisi seni budaya kelas viii
 
Alat perkusi
Alat perkusiAlat perkusi
Alat perkusi
 
Nyanyian dan suara dalam nyanyian
Nyanyian dan suara dalam nyanyianNyanyian dan suara dalam nyanyian
Nyanyian dan suara dalam nyanyian
 
Lagu mancanegara di asia
Lagu mancanegara di asiaLagu mancanegara di asia
Lagu mancanegara di asia
 
macam-macam seni ilustrasi
macam-macam seni ilustrasimacam-macam seni ilustrasi
macam-macam seni ilustrasi
 
TANGGA NADA
TANGGA NADATANGGA NADA
TANGGA NADA
 
Gambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya Sastra
Gambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya SastraGambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya Sastra
Gambar Ilustrasi Kartun, Karikartur, Komik Dan Ilustrasi Karya Sastra
 
Kisi seni budaya kelas vii
Kisi seni budaya kelas viiKisi seni budaya kelas vii
Kisi seni budaya kelas vii
 
Alat musik mancanegara di asia
Alat musik mancanegara di asiaAlat musik mancanegara di asia
Alat musik mancanegara di asia
 
Musik mancanegara
Musik mancanegaraMusik mancanegara
Musik mancanegara
 
Membuat alat muzik
Membuat alat muzikMembuat alat muzik
Membuat alat muzik
 

Similar to MEMPELAJARI UNSUR-UNSUR

Materi Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sby
Materi Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sbyMateri Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sby
Materi Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sbyfakhrunnisa32
 
Tangga Nada.ppt
Tangga Nada.pptTangga Nada.ppt
Tangga Nada.pptLutfhiGame
 
BAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptx
BAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptxBAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptx
BAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptxseptianchannel
 
Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02
Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02
Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02yogi aditiya
 
Mengespresikan karya seni musik
Mengespresikan karya seni musikMengespresikan karya seni musik
Mengespresikan karya seni musikAlfi Yuliyanti
 
Mari mengenal alat musik!
Mari mengenal alat musik!Mari mengenal alat musik!
Mari mengenal alat musik!Desy Fadjar
 
Musik Asia dan Aransemen Lagu
Musik Asia dan Aransemen Lagu Musik Asia dan Aransemen Lagu
Musik Asia dan Aransemen Lagu Zeze Maolana
 
Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1
Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1
Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1yonart151@gmail.com
 
mengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musikmengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musikIik Harri
 
Seni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptx
Seni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptxSeni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptx
Seni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptxRIFKAIH
 
Unit 1 asas teori muzik
Unit 1 asas teori muzikUnit 1 asas teori muzik
Unit 1 asas teori muzikSanty Humvee
 
mengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musikmengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musikIik Harri
 
Teknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonalTeknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonalZeze Maolana
 
Teori musik penunjang geraeja
Teori musik penunjang geraejaTeori musik penunjang geraeja
Teori musik penunjang geraejanatan090482
 

Similar to MEMPELAJARI UNSUR-UNSUR (20)

Materi Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sby
Materi Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sbyMateri Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sby
Materi Seni Musik kelas 8 smp kelas 8 sby
 
Tangga Nada.ppt
Tangga Nada.pptTangga Nada.ppt
Tangga Nada.ppt
 
BAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptx
BAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptxBAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptx
BAB. 8 (UNSUR) MUSIK BARAT .pptx
 
Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02
Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02
Bahanajarpowerpoint 091212050233-phpapp02
 
PPT Kelompok 1.pptx
PPT Kelompok 1.pptxPPT Kelompok 1.pptx
PPT Kelompok 1.pptx
 
Mengespresikan karya seni musik
Mengespresikan karya seni musikMengespresikan karya seni musik
Mengespresikan karya seni musik
 
Mari mengenal alat musik!
Mari mengenal alat musik!Mari mengenal alat musik!
Mari mengenal alat musik!
 
Xi bab 2 semester 1
Xi bab 2 semester 1Xi bab 2 semester 1
Xi bab 2 semester 1
 
Musik Asia dan Aransemen Lagu
Musik Asia dan Aransemen Lagu Musik Asia dan Aransemen Lagu
Musik Asia dan Aransemen Lagu
 
Asas muzik
Asas muzikAsas muzik
Asas muzik
 
Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1
Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1
Konsep musik barat sbk sma kls xi smtr 1
 
mengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musikmengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musik
 
Seni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptx
Seni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptxSeni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptx
Seni Budaya dan Prakarya Kelas 9 Bab 2.pptx
 
Unit 1 asas teori muzik
Unit 1 asas teori muzikUnit 1 asas teori muzik
Unit 1 asas teori muzik
 
mengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musikmengapresiasi karya seni musik
mengapresiasi karya seni musik
 
Akor
Akor Akor
Akor
 
Teknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonalTeknik bermain musik tradisonal
Teknik bermain musik tradisonal
 
57690930Bab5.pptx
57690930Bab5.pptx57690930Bab5.pptx
57690930Bab5.pptx
 
Teori musik penunjang geraeja
Teori musik penunjang geraejaTeori musik penunjang geraeja
Teori musik penunjang geraeja
 
Asas pengetahuan muzik
Asas pengetahuan muzikAsas pengetahuan muzik
Asas pengetahuan muzik
 

Recently uploaded

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanssuserc81826
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptssuser940815
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintanmodul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x BintanVenyHandayani2
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaEzraCalva
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024MALISAAININOORBINTIA
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptAfifFikri11
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasihssuserfcb9e3
 
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdfAPRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdfVenyHandayani2
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxLeniMawarti1
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...Riyan Hidayatullah
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptTaufikFadhilah
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxLeniMawarti1
 

Recently uploaded (20)

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintanmodul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
 
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdfAPRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
 

MEMPELAJARI UNSUR-UNSUR

  • 2. STANDAR KOMPETENSI Mengapresiasi karya seni musik Mengekspresikan diri berkaitan dengan karya seni musik
  • 3. KOMPETENSI DASAR Mengaransir secara sederhana karya lagu derah setempat Menampilkan hasil aransemen karya lagu daerah setempat
  • 4. UNSUR-UNSUR MUSIK LAGU DAERAH 1.Nada 2.Irama (Ritme) 3.Melodi 4.Dinamik 5.Tempo
  • 5. 1. NADA  Nada adalah tinggi rendahnya bunyi dalam musik atau suara yang teratur getarannya.  Untuk menuliskan nada digunakan notasi (simbol).Dengan notasi, kita dapat mengenal,membaca, menulis, dan menyanyikan lagu.  Jenis notasi ada dua macam yaitu : 1) notasi angka 2) notasi balok.
  • 6. 1. NOTASI ANGKA  Notasi angka adalah sistem penulisan lagu yang menggunakan simbol angka- angka.  Angka-angka yang dipakai adalah sebagai berikut : 1 2 3 4 5 6 7 1¹ do re mi fa sol la si do  Notasi angka lebih cocok dipakai dalam pembelajaran vokal (menyanyi).
  • 7. 2. NOTASI BALOK  Notasi balok adalah tanda untuk menyatakan tinggi rendahnya suara yang diwujudkan dengan gambar dan ditulis dengan huruf balok, yaitu : C D E F G A B C¹  Bagian-bagian notasi balok dibagi menjadi tiga, yaitu bendera, tangkai, dan kepala.  Penulisan notasi balok diletakkan pada tempat not yang disebut garis paranada ( Sangkar Nada )
  • 9. PARANADA ( SANGKAR NADA )  Paranada atau Sangkar Nada adalah tempat menulis not balok yang terdiri dari 5 garis paranada dan 4 spasi. Dengan cara menghitungnya dari bawah, lihat gambar di bawah ini
  • 10. HARGA DAN NILAI NOT BALOK NO BENTUK HARGA NILAI 1 1=4/4(penuh) 4ketuk 2 ½=2/4 2ketuk 3 ¼ 1ketuk 4 1/8 ½ketuk 5 1/16 ¼ketuk Dst Tambahbendera Selaludibagi2dariatasnya
  • 11. 2. IRAMA ( RITME )  Irama adalah ketukan yang teratur, pola ritme tertentu yang dinyatakan dengan nama.  Tingkatan Irama dalam gamelan jawa diantaranya lancar, tanggung, dadi, wiled dan rangkep.
  • 12. 3. DINAMIK  Dinamik merupakan keras lemahnya sebuah nada yang dinyayikan.  Dalam musik tradisional ada 2 istilah dinamik lagu yaitu : 1. Forte disingkat f yang berarti kuat. 2. Piano disingkat p yang berarti lembut.
  • 13. 4. TEMPO  Tempo adalah cepat atau lambatnya lagu yang dinyanyikan.  Beberapa Istilah tempo dalam musik tradisional yaitu :  Largo (lambat sekali)  Adagio (lambat)  Andante (sedang)  Allegro (cepat)  Presto (cepat sekali)
  • 14. Terima kasih Sampai ketemu pada pertemuan berikutnya..... Jena Maolana, S.Pd
  • 15. TANGGA NADA  Tangga nada adalah deretan atau susunan nada yang teratur tinggi rendahnya dan mempunyai pola jarak tertentu.  Tangga nada dibagi menjadi dua yaitu : 1. Tangga Nada Diatonis 2. Tangga Nada Pentatonis
  • 16. TANGGA NADA DIATONIS  Tangga nada Diatonis adalah tangga nada yang mempunyai pola jarak 1 dan ½.  Tangga nada diatonis ini ada 2 macam, yaitu : 1. Tangga nada diatonis Mayor 2. Tangga nada diatonis Minor
  • 17. TANGGA NADA DIATONIS MAYOR  Tangga nada Mayor disebut juga sebagai tangga nada Mutlak artinya sebuah tangga nada yang susunan nadanya terdiri dari semua jenis nada (dalam hal ini diaplikasikan sebagai nama nada/huruf).  Notasi balok C D E F G A B C¹  Notasi angka 1 2 3 4 5 6 7 1¹ Di baca Do Re Mi Fa Sol La Si Do  Jarak interval 1 - 1 - ½ - 1 - 1 - 1 - ½
  • 18. CIRI-CIRI TANGGA DIATONIS MAYOR 1. Bersifat riang gembira 2. Bersemangat 3. Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada Do = C 4. Mempunyai pola interval : 1 , 1 , ½, 1 , 1 , 1, ½