SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Download to read offline
By. IWAN SUKMA NURICHT
Nilai-nilai budaya dan karakter bangsa yang dimiliki peserta
didik tersebut menjadikan mereka sebagai warganegara
Indonesia yang memiliki kekhasan dibandingkan dengan
bangsa-bangsa lain.
Fungsi Pendidikan Budaya dan
Karakter Bangsa
1. Perluasan pengembangan potensi peserta didik agar
mereka memiliki kepeduliaan terhadap nilai-nilai yang
mendasari kehidupan budaya dan karakter bangsa
2. Memperkuat kiprah pendidikan nasional untuk
bertanggungjawab dalam pengembangan ranah yang
lebih luas dari ranah kognitif.
3. wahana dalam mengembangkan potensi kemanusiaan
peserta didik sebagai individu, anggota masyarakat, dan
warganegara
Tujuan Pendidikan Budaya dan
Karakter Bangsa
1.
2.
3.

Mengembangkan potensi afektif peserta didik
sebagai manusia dan warganegara yang memiliki
nilai-nilai budaya dan karakter bangsa.
Mengembangkan kemampuan peserta didik
menjadi manusia yang mandiri, kreatif,
berwawasan kebangsaan
Mengembangkan lingkungan kehidupan sekolah
sebagai lingkungan belajar yang aman, jujur,
penuh kreativitas dan persahabatan, serta
dengan rasa kebangsaan yang tinggi dan penuh
dignity.
1. Agama
2. Pancasila
3. Budaya
4. Tujuan Pendidikan Nasional
1. Religius : suatu sikap dan perilaku yang patuh dalam
melaksanakan ajaran agama yang dianutnya, toleran
terhadap pelaksanaan ibadah agama lain, serta hidup rukun
dengan pemeluk agama lain.
2. Jujur: perilaku yang didasarkan pada kebenaran,
menghindari perilaku yang salah, dan menjadikan dirinya
menjadi orang yang selalu dapat dipercaya dalam
perkataan, tindakan, dan pekerjaan.
3. Toleransi: suatu tindakan dan sikap yang menghargai
pendapat, sikap dan tindakan orang lain yang berbeda dari
pendapat, sikap, dan tindakan dirinya
4. Disiplin: suatu tindakan tertib dan aptuh pada berbagai
ketentuan dan peraturan yang harus dilaksanakannya.
5. Kerja keras: suatu upaya yang diperlihatkan untuk
selalu menggunakan waktu yang tersedia untuk suatu
pekerjaan dengan sebaik-baiknya sehingga pekerjaan
yang dilakukan selesai pada waktunya
6. Kreatif: berpikir untuk menghasilkan suatu cara atau
produk baru dari apa yang telah dimiliki
7. Mandiri: kemampuan melakukan pekerjaan sendiri
dengan kemampuan yang telah dimilikinya
8. Demokratis: sikap dan tindakan yang menilai tinggi
hak dan kewajiban dirinya dan orang lain dalam
kedudukan yang sama
9. Rasa ingin tahu: suatu sikap dan tindakan yang selalu berupaya
untuk mengetahui apa yang dipelajarinya secara lebih mendalam
dan meluas dalam berbagai aspek terkait.
10. Semangat kebangsaan: suatu cara berpikir, bertindak, dan
wawasan yang menempatkan kepentingan bangsa dan negara di
atas kepentingan diri dan kelompoknya.
11. Cinta tanah air: suatu sikap yang menunjukkan kesetiaan,
kepedulian, dan penghargaan yang tinggi terhadap lingkungan
fisik, sosial, budaya, ekonomi, dan politik bangsanya.
12. Menghargai prestasi: suatu sikap dan tindakan yang
mendorong dirinya untuk menghasilkan sesuatu yang berguna bagi
masyarakat, dan mengakui dan menghormati keberhasilan orang
lain.
13. Bersahabat/komunikatif: suatu tindakan yang memperlihatkan
rasa senang berbicara, bergaul, dan bekerjasama dengan orang
lain
14. Cinta damai: suatu sikap dan tindakan yang selalu
menyebabkan orang lain senang dan dirinya diterima dengan
baik oleh orang lain, masyarakat dan bangsa
15. Senang membaca: suatu kebiasaan yang selalu
menyediakan waktu untuk membaca bahan bacaan yang
memberikan kebajikan bagi dirinya.
16. Peduli sosial: suatu sikap dan tindakan yang selalu ingin
memberikan bantuan untuk membantu orang lain dan
masyarakat dalam meringankan kesulitan yang mereka
hadapi.
17. Peduli lingkungan: suatu sikap dan tindakan yang selalu
berupaya mencegah kerusakan pada lingkungan alam di
sekitarnya, dan mengembangkan upaya-upaya untuk
memperbaiki kerusakan alam yang sudah terjadi
Nilai-nilai pendidikan budaya dan karakater bangsa dikembangkan
dalam setiap pokok bahasan dalam mata pelajaran. Nilai-nilai
tersebut dicantumkan dalam silabus. Pengembangan nilai-nilai
tersebut dalam silabus ditempuh melalui cara-cara berikut ini

mengkaji SK dan KD untuk menentukan apakah
nilai-nilai budaya dan karakter bangsa yang
tercantum di atas sudah tercakup didalamnya
menggunakan tabel yang memperlihatkan
keterkaitan antara SK/KD dengan nilai dan
indikator
mengembangkan nilai-nilai budaya dan karakter
bangsa dalam tabel tersebut ke dalam silabus
mengembangkan RPP berdasarkan silabus yang
sudah disusun

More Related Content

What's hot

Visi misi smpn 3 sangalla
Visi misi smpn 3 sangallaVisi misi smpn 3 sangalla
Visi misi smpn 3 sangallaNIEL PAELONGAN
 
Pp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copy
Pp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copyPp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copy
Pp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copyAlImamIslamicSchool
 
Sikap positif terhadap sila pertama
Sikap positif terhadap sila pertamaSikap positif terhadap sila pertama
Sikap positif terhadap sila pertamaManHandsome Cool
 
Nilai murni
Nilai murniNilai murni
Nilai murnimml_297
 
Visi misi dan tujuan sekolah
Visi misi dan tujuan sekolahVisi misi dan tujuan sekolah
Visi misi dan tujuan sekolahardanapemali
 
Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015
Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015
Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015lecturer
 
Visi Misi Sekolah Annur Prima
Visi Misi Sekolah Annur PrimaVisi Misi Sekolah Annur Prima
Visi Misi Sekolah Annur PrimaDayah Annur
 
X 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotisme
X 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotismeX 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotisme
X 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotismedhanahhz
 
Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...
Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...
Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...PastikaDana
 
Media pembelajaran ppt irvan evendy
Media pembelajaran ppt irvan evendyMedia pembelajaran ppt irvan evendy
Media pembelajaran ppt irvan evendyEvendy16
 

What's hot (18)

Visi misi smpn 3 sangalla
Visi misi smpn 3 sangallaVisi misi smpn 3 sangalla
Visi misi smpn 3 sangalla
 
Pp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copy
Pp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copyPp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copy
Pp kn (_nilai-nilai_luhur_pancasila)_kamis_30_juli_2020_-_copy
 
T2 s1p6
T2 s1p6T2 s1p6
T2 s1p6
 
Sikap positif terhadap sila pertama
Sikap positif terhadap sila pertamaSikap positif terhadap sila pertama
Sikap positif terhadap sila pertama
 
Nilai murni
Nilai murniNilai murni
Nilai murni
 
Visi misi dan tujuan sekolah
Visi misi dan tujuan sekolahVisi misi dan tujuan sekolah
Visi misi dan tujuan sekolah
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015
Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015
Visi, misi, tujuan dan motto sdn 21 sungailiat 2015
 
Visi Misi Sekolah Annur Prima
Visi Misi Sekolah Annur PrimaVisi Misi Sekolah Annur Prima
Visi Misi Sekolah Annur Prima
 
Soal cpns-pancasila(1)
Soal cpns-pancasila(1)Soal cpns-pancasila(1)
Soal cpns-pancasila(1)
 
X 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotisme
X 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotismeX 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotisme
X 1.4.kebangsaan, nasionalisme dan patriotisme
 
Kompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
Kompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinciKompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd  SMA4 - kerinci
Kompetensi 8 asli HERNANTO,S.Pd SMA4 - kerinci
 
Bahan dialog kebangsaan
Bahan dialog kebangsaanBahan dialog kebangsaan
Bahan dialog kebangsaan
 
Tabel karakter bangsa
Tabel  karakter bangsaTabel  karakter bangsa
Tabel karakter bangsa
 
Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...
Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...
Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman baik dari segi sumber daya ...
 
Rpt sivik tahun 6
Rpt sivik tahun 6Rpt sivik tahun 6
Rpt sivik tahun 6
 
Media pembelajaran ppt irvan evendy
Media pembelajaran ppt irvan evendyMedia pembelajaran ppt irvan evendy
Media pembelajaran ppt irvan evendy
 
56073879 1-docx-lakaran
56073879 1-docx-lakaran56073879 1-docx-lakaran
56073879 1-docx-lakaran
 

Viewers also liked

Angka Kredit Akhir Tahun untuk Guru
Angka Kredit Akhir Tahun untuk GuruAngka Kredit Akhir Tahun untuk Guru
Angka Kredit Akhir Tahun untuk GuruIWAN SUKMA NURICHT
 
Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)
Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)
Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)IWAN SUKMA NURICHT
 
Infografis Ujian Nasional Tahun 2015
Infografis Ujian Nasional Tahun 2015Infografis Ujian Nasional Tahun 2015
Infografis Ujian Nasional Tahun 2015IWAN SUKMA NURICHT
 
Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014
Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014
Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014IWAN SUKMA NURICHT
 
Petunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMP
Petunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMPPetunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMP
Petunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMPIWAN SUKMA NURICHT
 
Artikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswa
Artikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswaArtikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswa
Artikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswaIWAN SUKMA NURICHT
 
Laporan pendampingan eds Cikalongkulon
Laporan pendampingan eds CikalongkulonLaporan pendampingan eds Cikalongkulon
Laporan pendampingan eds CikalongkulonJamaludin ..
 
Permendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.doc
Permendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.docPermendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.doc
Permendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.docIWAN SUKMA NURICHT
 
01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smk
01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smk01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smk
01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smkWinarto Winartoap
 
Latihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smp
Latihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smpLatihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smp
Latihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smpIWAN SUKMA NURICHT
 
Pengantar Ilmu Hukum Tata Negara
Pengantar Ilmu Hukum Tata NegaraPengantar Ilmu Hukum Tata Negara
Pengantar Ilmu Hukum Tata NegaraIWAN SUKMA NURICHT
 

Viewers also liked (20)

Fungsi Filsafat Hukum
Fungsi Filsafat HukumFungsi Filsafat Hukum
Fungsi Filsafat Hukum
 
Angka Kredit Akhir Tahun untuk Guru
Angka Kredit Akhir Tahun untuk GuruAngka Kredit Akhir Tahun untuk Guru
Angka Kredit Akhir Tahun untuk Guru
 
Pembahasan Tentang Kisi-kisi
Pembahasan Tentang Kisi-kisiPembahasan Tentang Kisi-kisi
Pembahasan Tentang Kisi-kisi
 
PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL
PEMBELAJARAN  KONTEKSTUALPEMBELAJARAN  KONTEKSTUAL
PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL
 
Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)
Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)
Percepatan Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR)
 
Penilaian Kinerja Guru
Penilaian Kinerja GuruPenilaian Kinerja Guru
Penilaian Kinerja Guru
 
Penilaian Prestasi Keja PNS
Penilaian Prestasi Keja PNSPenilaian Prestasi Keja PNS
Penilaian Prestasi Keja PNS
 
Infografis Ujian Nasional Tahun 2015
Infografis Ujian Nasional Tahun 2015Infografis Ujian Nasional Tahun 2015
Infografis Ujian Nasional Tahun 2015
 
Bahan Tayangan UUD 1945
Bahan Tayangan UUD 1945Bahan Tayangan UUD 1945
Bahan Tayangan UUD 1945
 
Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014
Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014
Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Permendikbud No. 4 Tahun 2014
 
Petunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMP
Petunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMPPetunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMP
Petunjuk Teknis Pendampingan dan Pelaksanaan Kurikulum 2013 di SMP
 
Permendikbud No.4 tahun 2015
Permendikbud No.4 tahun 2015Permendikbud No.4 tahun 2015
Permendikbud No.4 tahun 2015
 
Panduan pendampingan Kurikulum 2013
Panduan pendampingan Kurikulum 2013Panduan pendampingan Kurikulum 2013
Panduan pendampingan Kurikulum 2013
 
Artikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswa
Artikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswaArtikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswa
Artikel kajian perbedaan kurikulum 2013 dan ktsp dalam membangun karakter siswa
 
Laporan pendampingan eds Cikalongkulon
Laporan pendampingan eds CikalongkulonLaporan pendampingan eds Cikalongkulon
Laporan pendampingan eds Cikalongkulon
 
Permendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.doc
Permendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.docPermendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.doc
Permendikbud No.5 Tahun 2015 Kriteria Kelulusan Peserta Didik UN.doc
 
Pendekatan Saintifik
Pendekatan Saintifik Pendekatan Saintifik
Pendekatan Saintifik
 
01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smk
01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smk01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smk
01 ps-2014 bantuan operasional sekolah (bos) smk
 
Latihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smp
Latihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smpLatihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smp
Latihan Soal Ujian Sekolah PKN SMP Kelas IX 2015 pkn smp
 
Pengantar Ilmu Hukum Tata Negara
Pengantar Ilmu Hukum Tata NegaraPengantar Ilmu Hukum Tata Negara
Pengantar Ilmu Hukum Tata Negara
 

Similar to Pendidikan Berkarakter

Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02Pendidikan Matematika
 
Pembinaan Toleransi di Satuan Pendidikan
Pembinaan Toleransi di Satuan PendidikanPembinaan Toleransi di Satuan Pendidikan
Pembinaan Toleransi di Satuan PendidikanErhaEdukasi
 
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptxPENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptxDwiSintya
 
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013Bapake Icha Kukuh Andin
 
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.Faris Rusli
 
PERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptx
PERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptxPERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptx
PERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptxIwanSoka
 
Pendidikan Karakter Bangsa by suedi show
Pendidikan Karakter Bangsa by suedi showPendidikan Karakter Bangsa by suedi show
Pendidikan Karakter Bangsa by suedi showSuedi Ahmad
 
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02Frans Pelleng
 
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaraneli priyatna laidan
 
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaraneli priyatna laidan
 
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptxPROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptxKurikulumwaSman14
 
01 PP 111-120.pdf
01 PP 111-120.pdf01 PP 111-120.pdf
01 PP 111-120.pdfdewiyani41
 
1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdf
1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdf1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdf
1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdfHartantoTanto15
 
2. konsep dan hakikat ips
2. konsep dan hakikat ips2. konsep dan hakikat ips
2. konsep dan hakikat ipsRiski Widiana
 

Similar to Pendidikan Berkarakter (20)

PBKB 1.pptx
PBKB 1.pptxPBKB 1.pptx
PBKB 1.pptx
 
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
 
Pendidikan Karakter
Pendidikan KarakterPendidikan Karakter
Pendidikan Karakter
 
Pembinaan Toleransi di Satuan Pendidikan
Pembinaan Toleransi di Satuan PendidikanPembinaan Toleransi di Satuan Pendidikan
Pembinaan Toleransi di Satuan Pendidikan
 
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptxPENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA.pptx
 
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
 
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
 
PERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptx
PERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptxPERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptx
PERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK MANUSIA YANG BERKARAKTER.pptx
 
Pendidikan Karakter Bangsa by suedi show
Pendidikan Karakter Bangsa by suedi showPendidikan Karakter Bangsa by suedi show
Pendidikan Karakter Bangsa by suedi show
 
Pendidikan karakter
Pendidikan karakterPendidikan karakter
Pendidikan karakter
 
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
Pendidikankarakter 110113013343-phpapp02
 
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
 
01. skl satpen
01. skl satpen01. skl satpen
01. skl satpen
 
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
01. skl satuan pendidikan & kel mata pelajaran
 
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptxPROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
 
01 PP 111-120.pdf
01 PP 111-120.pdf01 PP 111-120.pdf
01 PP 111-120.pdf
 
Integrasi pendidikan karakter
Integrasi pendidikan karakterIntegrasi pendidikan karakter
Integrasi pendidikan karakter
 
Tugas TIK
Tugas TIKTugas TIK
Tugas TIK
 
1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdf
1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdf1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdf
1.3. Capaian Pembelajaran Kelas 4_22-23.pdf
 
2. konsep dan hakikat ips
2. konsep dan hakikat ips2. konsep dan hakikat ips
2. konsep dan hakikat ips
 

More from IWAN SUKMA NURICHT

Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019
Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019
Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019IWAN SUKMA NURICHT
 
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9IWAN SUKMA NURICHT
 
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8IWAN SUKMA NURICHT
 
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7 Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7 IWAN SUKMA NURICHT
 
Pancasila dan Organisasi Profesi
Pancasila dan  Organisasi ProfesiPancasila dan  Organisasi Profesi
Pancasila dan Organisasi ProfesiIWAN SUKMA NURICHT
 
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIIIModul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIIIIWAN SUKMA NURICHT
 
Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...
Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...
Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...IWAN SUKMA NURICHT
 
Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...
Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...
Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...IWAN SUKMA NURICHT
 
Modul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Guru
Modul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi GuruModul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Guru
Modul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi GuruIWAN SUKMA NURICHT
 
Latihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMP
Latihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMPLatihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMP
Latihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMPIWAN SUKMA NURICHT
 
Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021
Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021
Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021IWAN SUKMA NURICHT
 
AKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARAN
AKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARANAKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARAN
AKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARANIWAN SUKMA NURICHT
 
Asesmen Nasional-Lembar Tanya Jawab
Asesmen Nasional-Lembar Tanya JawabAsesmen Nasional-Lembar Tanya Jawab
Asesmen Nasional-Lembar Tanya JawabIWAN SUKMA NURICHT
 
Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran
Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran
Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran IWAN SUKMA NURICHT
 
PANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONAL
PANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONALPANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONAL
PANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONALIWAN SUKMA NURICHT
 
SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...
SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...
SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...IWAN SUKMA NURICHT
 
Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013
Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013
Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013IWAN SUKMA NURICHT
 

More from IWAN SUKMA NURICHT (20)

Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019
Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019
Penulisan Soal Pilihan Ganda dari PUSPENDIK Tahun 2019
 
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 9
 
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 8
 
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7 Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7
Modul Pembelajaran Berbasis Aktivitas PJJ PPKn Kelas 7
 
Pancasila dan Organisasi Profesi
Pancasila dan  Organisasi ProfesiPancasila dan  Organisasi Profesi
Pancasila dan Organisasi Profesi
 
Desain Pengembangan Soal AKM
Desain Pengembangan Soal AKMDesain Pengembangan Soal AKM
Desain Pengembangan Soal AKM
 
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIIIModul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
 
CONTOH-CONTOH SOAL AKM
CONTOH-CONTOH SOAL AKM CONTOH-CONTOH SOAL AKM
CONTOH-CONTOH SOAL AKM
 
Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...
Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...
Pedoman dan Modul Pendidikan Kecakapan Hidup untuk Pencegahan HIV dan AIDS ba...
 
Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...
Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...
Panduan Penilaian Penguatan Pendidikan Karakter untuk Tingkat Sekolah Dasar d...
 
Modul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Guru
Modul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi GuruModul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Guru
Modul Pelatihan Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Guru
 
Latihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMP
Latihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMPLatihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMP
Latihan Soal Asesmen Kompetensi Minimum SMP
 
Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021
Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021
Penyelenggaraan Asesmen Nasional Tahun 2021
 
AKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARAN
AKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARANAKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARAN
AKUN PEMBELAJARAN UNTUK MENGAKSES APLIKASI PEMBELAJARAN
 
Asesmen Nasional-Lembar Tanya Jawab
Asesmen Nasional-Lembar Tanya JawabAsesmen Nasional-Lembar Tanya Jawab
Asesmen Nasional-Lembar Tanya Jawab
 
Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran
Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran
Asesmen Kompetensi Minimum dan Implikasi pada Pembelajaran
 
PANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONAL
PANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONALPANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONAL
PANDUAN GERAKAN LITERASI NASIONAL
 
SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...
SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...
SALINAN SURAT KEPUTUSAN BERSAMA TENTANG PANDUAN PENYELANGGARAN PEMBELAJARAN S...
 
Materi Pancasila
Materi PancasilaMateri Pancasila
Materi Pancasila
 
Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013
Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013
Buku Guru PPKn kelas 7 Edisi Revisi Tahun 2017 Kurikulum 2013
 

Recently uploaded

APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdfAPRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdfVenyHandayani2
 
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimNodd Nittong
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasihssuserfcb9e3
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptAfifFikri11
 
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.docLATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.docjohan effendi
 
KAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocx
KAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocxKAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocx
KAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocxjohan effendi
 
MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...
MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...
MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...YosuaElyakim
 
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaAbdiera
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxHeriyantoHeriyanto44
 
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfProgram Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfwaktinisayunw93
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiOviLarassaty1
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 

Recently uploaded (20)

APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdfAPRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
APRESIASI SURAT DAN MASUKAN CGP ANGKATAN X.pdf
 
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
 
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.docLATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
 
KAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocx
KAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocxKAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocx
KAMUS SOSIOLOGI LENGKAP.untuk sma umumdocx
 
MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...
MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...
MATERI SESI 1a FILSAFAT DAN ETIKA KOMUNIKASI SKOM 4323 - Konsep-konsep Pemiki...
 
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
 
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfProgram Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 

Pendidikan Berkarakter

  • 1. By. IWAN SUKMA NURICHT
  • 2. Nilai-nilai budaya dan karakter bangsa yang dimiliki peserta didik tersebut menjadikan mereka sebagai warganegara Indonesia yang memiliki kekhasan dibandingkan dengan bangsa-bangsa lain.
  • 3. Fungsi Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa 1. Perluasan pengembangan potensi peserta didik agar mereka memiliki kepeduliaan terhadap nilai-nilai yang mendasari kehidupan budaya dan karakter bangsa 2. Memperkuat kiprah pendidikan nasional untuk bertanggungjawab dalam pengembangan ranah yang lebih luas dari ranah kognitif. 3. wahana dalam mengembangkan potensi kemanusiaan peserta didik sebagai individu, anggota masyarakat, dan warganegara
  • 4. Tujuan Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa 1. 2. 3. Mengembangkan potensi afektif peserta didik sebagai manusia dan warganegara yang memiliki nilai-nilai budaya dan karakter bangsa. Mengembangkan kemampuan peserta didik menjadi manusia yang mandiri, kreatif, berwawasan kebangsaan Mengembangkan lingkungan kehidupan sekolah sebagai lingkungan belajar yang aman, jujur, penuh kreativitas dan persahabatan, serta dengan rasa kebangsaan yang tinggi dan penuh dignity.
  • 5. 1. Agama 2. Pancasila 3. Budaya 4. Tujuan Pendidikan Nasional
  • 6. 1. Religius : suatu sikap dan perilaku yang patuh dalam melaksanakan ajaran agama yang dianutnya, toleran terhadap pelaksanaan ibadah agama lain, serta hidup rukun dengan pemeluk agama lain. 2. Jujur: perilaku yang didasarkan pada kebenaran, menghindari perilaku yang salah, dan menjadikan dirinya menjadi orang yang selalu dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan. 3. Toleransi: suatu tindakan dan sikap yang menghargai pendapat, sikap dan tindakan orang lain yang berbeda dari pendapat, sikap, dan tindakan dirinya
  • 7. 4. Disiplin: suatu tindakan tertib dan aptuh pada berbagai ketentuan dan peraturan yang harus dilaksanakannya. 5. Kerja keras: suatu upaya yang diperlihatkan untuk selalu menggunakan waktu yang tersedia untuk suatu pekerjaan dengan sebaik-baiknya sehingga pekerjaan yang dilakukan selesai pada waktunya 6. Kreatif: berpikir untuk menghasilkan suatu cara atau produk baru dari apa yang telah dimiliki 7. Mandiri: kemampuan melakukan pekerjaan sendiri dengan kemampuan yang telah dimilikinya 8. Demokratis: sikap dan tindakan yang menilai tinggi hak dan kewajiban dirinya dan orang lain dalam kedudukan yang sama
  • 8. 9. Rasa ingin tahu: suatu sikap dan tindakan yang selalu berupaya untuk mengetahui apa yang dipelajarinya secara lebih mendalam dan meluas dalam berbagai aspek terkait. 10. Semangat kebangsaan: suatu cara berpikir, bertindak, dan wawasan yang menempatkan kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan diri dan kelompoknya. 11. Cinta tanah air: suatu sikap yang menunjukkan kesetiaan, kepedulian, dan penghargaan yang tinggi terhadap lingkungan fisik, sosial, budaya, ekonomi, dan politik bangsanya. 12. Menghargai prestasi: suatu sikap dan tindakan yang mendorong dirinya untuk menghasilkan sesuatu yang berguna bagi masyarakat, dan mengakui dan menghormati keberhasilan orang lain. 13. Bersahabat/komunikatif: suatu tindakan yang memperlihatkan rasa senang berbicara, bergaul, dan bekerjasama dengan orang lain
  • 9. 14. Cinta damai: suatu sikap dan tindakan yang selalu menyebabkan orang lain senang dan dirinya diterima dengan baik oleh orang lain, masyarakat dan bangsa 15. Senang membaca: suatu kebiasaan yang selalu menyediakan waktu untuk membaca bahan bacaan yang memberikan kebajikan bagi dirinya. 16. Peduli sosial: suatu sikap dan tindakan yang selalu ingin memberikan bantuan untuk membantu orang lain dan masyarakat dalam meringankan kesulitan yang mereka hadapi. 17. Peduli lingkungan: suatu sikap dan tindakan yang selalu berupaya mencegah kerusakan pada lingkungan alam di sekitarnya, dan mengembangkan upaya-upaya untuk memperbaiki kerusakan alam yang sudah terjadi
  • 10. Nilai-nilai pendidikan budaya dan karakater bangsa dikembangkan dalam setiap pokok bahasan dalam mata pelajaran. Nilai-nilai tersebut dicantumkan dalam silabus. Pengembangan nilai-nilai tersebut dalam silabus ditempuh melalui cara-cara berikut ini mengkaji SK dan KD untuk menentukan apakah nilai-nilai budaya dan karakter bangsa yang tercantum di atas sudah tercakup didalamnya menggunakan tabel yang memperlihatkan keterkaitan antara SK/KD dengan nilai dan indikator mengembangkan nilai-nilai budaya dan karakter bangsa dalam tabel tersebut ke dalam silabus mengembangkan RPP berdasarkan silabus yang sudah disusun