SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
KOMPONEN DSS

1. Database : Sistem database berisi kumpulan dari semua data bisnis yang dimiliki perusahaan,
baik yang berasal dari transaksi sehari-hari, maupun data dasar (master file). Untuk keperluan
DSS, diperlukan data yang relevan dengan permasalahan yang hendak dipecahkan melalui
simulasi.

2. Model Base : Komponen kedua adalah Model Base atau suatu model yang merepresentasikan
permasalahan ke dalam format kuantitatif (model matematika sebagai contohnya) sebagai dasar
simulasi atau pengambilan keputusan, termasuk di dalamnya tujuan dari permasalahan
(obyektif), komponen-komponen terkait, batasan-batasan yang ada (constraints), dan hal-hal
terkait lainnya.

3. Software System : Kedua komponen tersebut untuk selanjutnya disatukan dalam komponen
ketiga (software system), setelah sebelumnya direpresentasikan dalam bentuk model yang
“dimengerti” komputer . Contohnya adalah penggunaan teknik RDBMS (Relational Database
Management System), OODBMS (Object Oriented Database Management System) untuk
memodelkan struktur data. Sedangkan MBMS (Model Base 2 Management System)
dipergunakan untuk mere-presentasikan masalah yang ingin dicari pemecahannya. Entiti lain
yang terdapat pada produk DSS baru adalah DGMS (Dialog Generation and Management
System), yang merupakan suatu sistem untuk memungkinkan terjadinya “dialog” interaktif
antara komputer dan manusia (user) sebagai pengambil keputusan.




Fungsi utama dari MBMS :

   •   Menciptakan model dengan mudah dan cepat, baik dari sketsanya atau dari model yang
       sudah ada.
   •   Memungkinkan pengguna untuk memanipulasi model jadi mereka dapat memimpin
       eksperimen dan kesensitifan analisa mulai dari metode what-if sampai dengan goal
       seeking.
   •   Menyimpan, mendapatkan, dan mengatur berbagai tipe yang berbeda dari model dalam
       cara yang logis dan terintegrasi.
   •   Katalog dan tampilan sebagai petunjuk dari model untuk digunakan oleh beberapa
       individu dalam organisasi.
   •   Mencatat data model dan penggunaan aplikasi.
   •   Hubungan model dengan database dan terintegrasi dalam DSS.
•   Mengatur dan memelihara model dengan manajemen fungsi yang sejalan dengan
       manajemen database : menyimpan, mengakses, menjalankan , mengupdate,
       menghubungkan , katalog dan queri.
   •   Menggunakan berbagai model untuk mengatasi masalah.




Kegunaan Dialog manajemen

Sebagai perangkat keras dan perangkat lunak yang memberi sarana interface (antarmuka) antara
pemakai dengan DSS. Komponen dialog menyajikan output DSS pada pemakai dan mengumpulkan input
ke dalam DSS .

More Related Content

What's hot

Pertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata DatawarehousePertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata DatawarehouseEndang Retnoningsih
 
Matkul Smt 1 Konsep Data
Matkul Smt 1 Konsep DataMatkul Smt 1 Konsep Data
Matkul Smt 1 Konsep DataAnneedha Lvfee
 
Kd5 Aplikasi DBMS
Kd5 Aplikasi DBMSKd5 Aplikasi DBMS
Kd5 Aplikasi DBMSDesty Yani
 
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...AdistyaDesmyana
 
TND-052-P01- Konsep Dasar Basis Data
TND-052-P01- Konsep Dasar Basis DataTND-052-P01- Konsep Dasar Basis Data
TND-052-P01- Konsep Dasar Basis DataTino Dwiantoro
 
T2 - Desain Basis Data
T2 - Desain Basis DataT2 - Desain Basis Data
T2 - Desain Basis DataSiska Amelia
 
Manajemen Sumberdaya Data
Manajemen Sumberdaya DataManajemen Sumberdaya Data
Manajemen Sumberdaya DataAfdan Rojabi
 
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis DataTND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis DataTino Dwiantoro
 
Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-co...
Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-co...Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-co...
Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-co...RizkytaSalsabila
 
AUDITING DATABASE SYSTEMS
AUDITING DATABASE SYSTEMSAUDITING DATABASE SYSTEMS
AUDITING DATABASE SYSTEMSDhina Pohan
 

What's hot (13)

Pertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata DatawarehousePertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata Datawarehouse
 
Matkul Smt 1 Konsep Data
Matkul Smt 1 Konsep DataMatkul Smt 1 Konsep Data
Matkul Smt 1 Konsep Data
 
Kd5 Aplikasi DBMS
Kd5 Aplikasi DBMSKd5 Aplikasi DBMS
Kd5 Aplikasi DBMS
 
Desain Basis Data (2)
Desain Basis Data (2)Desain Basis Data (2)
Desain Basis Data (2)
 
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
 
TND-052-P01- Konsep Dasar Basis Data
TND-052-P01- Konsep Dasar Basis DataTND-052-P01- Konsep Dasar Basis Data
TND-052-P01- Konsep Dasar Basis Data
 
Bab 12
Bab 12Bab 12
Bab 12
 
T2 - Desain Basis Data
T2 - Desain Basis DataT2 - Desain Basis Data
T2 - Desain Basis Data
 
Manajemen Sumberdaya Data
Manajemen Sumberdaya DataManajemen Sumberdaya Data
Manajemen Sumberdaya Data
 
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis DataTND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-co...
Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-co...Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-co...
Tugas 9 sia aplikasi basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-co...
 
AUDITING DATABASE SYSTEMS
AUDITING DATABASE SYSTEMSAUDITING DATABASE SYSTEMS
AUDITING DATABASE SYSTEMS
 

Similar to Komponen Dss

Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Nilam Rosfalina
 
Materi Permodelan Perangkat Lunak 1.pptx
Materi Permodelan Perangkat Lunak 1.pptxMateri Permodelan Perangkat Lunak 1.pptx
Materi Permodelan Perangkat Lunak 1.pptxardanaadam1
 
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...Yasmin Al-Hakim
 
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam Rosfalina
 
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Nilam Rosfalina
 
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...RizkytaSalsabila
 
Decision support-system
Decision support-systemDecision support-system
Decision support-systemoktazia
 
meet_05 - MDPL - INF Kls A.pptx
meet_05 - MDPL - INF Kls A.pptxmeet_05 - MDPL - INF Kls A.pptx
meet_05 - MDPL - INF Kls A.pptxAndraAnonimus
 
30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-databaseTri Atsumori
 
PERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTER
PERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTERPERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTER
PERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTERSitiOlis
 
materi ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorongmateri ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorongalbert giban
 
Database management system
Database management systemDatabase management system
Database management systempujisetiani12
 
basis data
basis databasis data
basis dataYuni
 
Bab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.ppt
Bab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.pptBab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.ppt
Bab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.pptsuliantojo
 
SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...
SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...
SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...Nurlelah Nurlelah
 

Similar to Komponen Dss (20)

ODSS
ODSSODSS
ODSS
 
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
 
Materi Permodelan Perangkat Lunak 1.pptx
Materi Permodelan Perangkat Lunak 1.pptxMateri Permodelan Perangkat Lunak 1.pptx
Materi Permodelan Perangkat Lunak 1.pptx
 
Bab ii ana
Bab ii anaBab ii ana
Bab ii ana
 
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
 
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
 
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
 
Pertemuann 1
Pertemuann 1Pertemuann 1
Pertemuann 1
 
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...
 
Decision support-system
Decision support-systemDecision support-system
Decision support-system
 
meet_05 - MDPL - INF Kls A.pptx
meet_05 - MDPL - INF Kls A.pptxmeet_05 - MDPL - INF Kls A.pptx
meet_05 - MDPL - INF Kls A.pptx
 
30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database
 
PERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTER
PERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTERPERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTER
PERANCANGAN BASIS DATA - SISTEM KOMPUTER
 
materi ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorongmateri ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorong
 
Database management system
Database management systemDatabase management system
Database management system
 
basis data
basis databasis data
basis data
 
DBMS (Database Management System)
DBMS (Database Management System)DBMS (Database Management System)
DBMS (Database Management System)
 
Bab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.ppt
Bab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.pptBab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.ppt
Bab 2 Klpk SIM pendidikan Sistem manajemen basis data.ppt
 
SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...
SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...
SIM.ROJIKIN.Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA.SISTEM MANAJEMEN DATABASE.UNIVERSITAS...
 
Tugas pak taufan
Tugas pak taufanTugas pak taufan
Tugas pak taufan
 

More from guest89582a

More from guest89582a (8)

Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 
Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 
Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 
Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 
Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 
Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 
Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 
Komponen Dss
Komponen DssKomponen Dss
Komponen Dss
 

Komponen Dss

  • 1. KOMPONEN DSS 1. Database : Sistem database berisi kumpulan dari semua data bisnis yang dimiliki perusahaan, baik yang berasal dari transaksi sehari-hari, maupun data dasar (master file). Untuk keperluan DSS, diperlukan data yang relevan dengan permasalahan yang hendak dipecahkan melalui simulasi. 2. Model Base : Komponen kedua adalah Model Base atau suatu model yang merepresentasikan permasalahan ke dalam format kuantitatif (model matematika sebagai contohnya) sebagai dasar simulasi atau pengambilan keputusan, termasuk di dalamnya tujuan dari permasalahan (obyektif), komponen-komponen terkait, batasan-batasan yang ada (constraints), dan hal-hal terkait lainnya. 3. Software System : Kedua komponen tersebut untuk selanjutnya disatukan dalam komponen ketiga (software system), setelah sebelumnya direpresentasikan dalam bentuk model yang “dimengerti” komputer . Contohnya adalah penggunaan teknik RDBMS (Relational Database Management System), OODBMS (Object Oriented Database Management System) untuk memodelkan struktur data. Sedangkan MBMS (Model Base 2 Management System) dipergunakan untuk mere-presentasikan masalah yang ingin dicari pemecahannya. Entiti lain yang terdapat pada produk DSS baru adalah DGMS (Dialog Generation and Management System), yang merupakan suatu sistem untuk memungkinkan terjadinya “dialog” interaktif antara komputer dan manusia (user) sebagai pengambil keputusan. Fungsi utama dari MBMS : • Menciptakan model dengan mudah dan cepat, baik dari sketsanya atau dari model yang sudah ada. • Memungkinkan pengguna untuk memanipulasi model jadi mereka dapat memimpin eksperimen dan kesensitifan analisa mulai dari metode what-if sampai dengan goal seeking. • Menyimpan, mendapatkan, dan mengatur berbagai tipe yang berbeda dari model dalam cara yang logis dan terintegrasi. • Katalog dan tampilan sebagai petunjuk dari model untuk digunakan oleh beberapa individu dalam organisasi. • Mencatat data model dan penggunaan aplikasi. • Hubungan model dengan database dan terintegrasi dalam DSS.
  • 2. Mengatur dan memelihara model dengan manajemen fungsi yang sejalan dengan manajemen database : menyimpan, mengakses, menjalankan , mengupdate, menghubungkan , katalog dan queri. • Menggunakan berbagai model untuk mengatasi masalah. Kegunaan Dialog manajemen Sebagai perangkat keras dan perangkat lunak yang memberi sarana interface (antarmuka) antara pemakai dengan DSS. Komponen dialog menyajikan output DSS pada pemakai dan mengumpulkan input ke dalam DSS .