SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
Susu Sapi atau Susu Kedelai?
Bila ditanya susu mana yang lebih baik antara susu sapi dan susu kedelai untuk kesehatan, pastinya
hampir lebih dari 50% orang akan menjawab bahwa susu kedelai lebih baik dan sehat daripada susu
sapi. Tapi benarkan pikiran orang-orang tersebut?

Memang sekarang sudah banyak orang yang memiliki alergi pada susu sapi sehingga harus beralih ke
susu kacang kedelai dan susu dari sapi emang memiliki kadal lemak yang lebih banyak namun tidak
berarti susu dari sapi ini tidak sehat. Tahukah Anda bahwa susu kacang kedelai yang banyak diagung-
agungkan sebagai susu sehat ternyata memiliki kelemahan?

Berikut kelemahan dari susu kedelai:

   1. Hanya mengandung sedikit kalsium yang dibutuhkan oleh tubuh. Memang beberapa produsen
      penghasil susu kacang ini menambahkan kalsium kedalamnya namun riset membuktikan bahwa
      kalsium buatan tersebut tidak sesehat kalsium alami.
   2. Susu sapi mengandung methionine dua kali lipat dari pada susu kacang yang penting bagi tubuh.
   3. Susu kedelai hanya mengading sedikit riboflavin atau vitamin B2.
   4. Sebuah studi yang ada di Journal Human Reproduction mengungkapkan bahwa mengkonsumsi
      kedelai yang secara teratur bisa menggurangi produksi sperma secara bertahap. Ini bisa berarti
      lama-lama gak ada sperma sama sekali bila terlalu sering dan banyak mengkonsumsi susu
      kacang kedelai.

Namun selain kekurangan di atas, tentu saja susu kacang kedelai juga memiliki kelebihan yang tidak
dimiliki oleh susu sapi seperti:

   1. Memiliki kandungan protein yang tinggi.
   2. Bebas lemak dan tidak mengandung kolesterol jahat.
   3. Mengadung vitamin B1 dan B3 yang lebih tinggi daripada susu sapi.

Sedangkan kelemahan dari susu dari sapi adalah semua kelebihan dari susu kacang kedelai. Semoga
informasi ini berguna. Catatan bagi orang tua: jangan pernah memberikan susu kacang atau sapi pada
anak dibawah umur 2 tahun.–hm-

More Related Content

Viewers also liked

Chapter 1 Outline
Chapter 1 OutlineChapter 1 Outline
Chapter 1 Outlinerudisillds
 
17η μαρτίου 2010
17η μαρτίου 201017η μαρτίου 2010
17η μαρτίου 2010dkalafati
 
First Communicastion Data Center
First Communicastion Data Center First Communicastion Data Center
First Communicastion Data Center Rgutowski85
 
Facebook、Twitterへの連動投稿システム
Facebook、Twitterへの連動投稿システムFacebook、Twitterへの連動投稿システム
Facebook、Twitterへの連動投稿システムPantacle
 
Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012
Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012
Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012Experiencia Trading
 

Viewers also liked (8)

Dad 4th june
Dad 4th juneDad 4th june
Dad 4th june
 
Chapter 1 Outline
Chapter 1 OutlineChapter 1 Outline
Chapter 1 Outline
 
amira foods
amira foodsamira foods
amira foods
 
17η μαρτίου 2010
17η μαρτίου 201017η μαρτίου 2010
17η μαρτίου 2010
 
First Communicastion Data Center
First Communicastion Data Center First Communicastion Data Center
First Communicastion Data Center
 
Clase 29 power point
Clase 29 power pointClase 29 power point
Clase 29 power point
 
Facebook、Twitterへの連動投稿システム
Facebook、Twitterへの連動投稿システムFacebook、Twitterへの連動投稿システム
Facebook、Twitterへの連動投稿システム
 
Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012
Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012
Grafico diario del dax perfomance index para el 19 06-2012
 

Recently uploaded

Jenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdf
Jenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdfJenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdf
Jenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdfnuralieza
 
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologiBIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologiAviyudaPrabowo1
 
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.pptPPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.pptTriUmiana1
 
Referat kanker kolorektal farmakologi kesehatan
Referat kanker kolorektal farmakologi kesehatanReferat kanker kolorektal farmakologi kesehatan
Referat kanker kolorektal farmakologi kesehatanFATIM77
 
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIFPENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIFRisaFatmasari
 
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare pptMateri Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppticha582186
 
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxRENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxrobert531746
 
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptxB-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptxUswaTulFajri
 
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.pptALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.pptRaniNarti
 
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxghinaalmiranurdiani
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptAyuMustika17
 
ALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptx
ALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptxALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptx
ALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptxMelianaFatmawati
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxawaldarmawan3
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikSyarifahNurulMaulida1
 

Recently uploaded (14)

Jenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdf
Jenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdfJenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdf
Jenis ubat batuk kahak dan batuk kering di Farmasi.pdf
 
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologiBIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
 
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.pptPPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
 
Referat kanker kolorektal farmakologi kesehatan
Referat kanker kolorektal farmakologi kesehatanReferat kanker kolorektal farmakologi kesehatan
Referat kanker kolorektal farmakologi kesehatan
 
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIFPENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
 
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare pptMateri Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
 
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxRENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
 
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptxB-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
 
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.pptALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
 
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
 
ALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptx
ALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptxALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptx
ALUR Vaksinasi calon jemaah Haji tahun 2024 .pptx
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
 

Susu sapi atau susu kedelai

  • 1. Susu Sapi atau Susu Kedelai? Bila ditanya susu mana yang lebih baik antara susu sapi dan susu kedelai untuk kesehatan, pastinya hampir lebih dari 50% orang akan menjawab bahwa susu kedelai lebih baik dan sehat daripada susu sapi. Tapi benarkan pikiran orang-orang tersebut? Memang sekarang sudah banyak orang yang memiliki alergi pada susu sapi sehingga harus beralih ke susu kacang kedelai dan susu dari sapi emang memiliki kadal lemak yang lebih banyak namun tidak berarti susu dari sapi ini tidak sehat. Tahukah Anda bahwa susu kacang kedelai yang banyak diagung- agungkan sebagai susu sehat ternyata memiliki kelemahan? Berikut kelemahan dari susu kedelai: 1. Hanya mengandung sedikit kalsium yang dibutuhkan oleh tubuh. Memang beberapa produsen penghasil susu kacang ini menambahkan kalsium kedalamnya namun riset membuktikan bahwa kalsium buatan tersebut tidak sesehat kalsium alami. 2. Susu sapi mengandung methionine dua kali lipat dari pada susu kacang yang penting bagi tubuh. 3. Susu kedelai hanya mengading sedikit riboflavin atau vitamin B2. 4. Sebuah studi yang ada di Journal Human Reproduction mengungkapkan bahwa mengkonsumsi kedelai yang secara teratur bisa menggurangi produksi sperma secara bertahap. Ini bisa berarti lama-lama gak ada sperma sama sekali bila terlalu sering dan banyak mengkonsumsi susu kacang kedelai. Namun selain kekurangan di atas, tentu saja susu kacang kedelai juga memiliki kelebihan yang tidak dimiliki oleh susu sapi seperti: 1. Memiliki kandungan protein yang tinggi. 2. Bebas lemak dan tidak mengandung kolesterol jahat. 3. Mengadung vitamin B1 dan B3 yang lebih tinggi daripada susu sapi. Sedangkan kelemahan dari susu dari sapi adalah semua kelebihan dari susu kacang kedelai. Semoga informasi ini berguna. Catatan bagi orang tua: jangan pernah memberikan susu kacang atau sapi pada anak dibawah umur 2 tahun.–hm-