SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Download to read offline
PERANGKAT KERAS UNTUK
MENGAKSES INTERNET
A. Modem
       Modem berasal dari singkatan MOdulator
DEModulator. Modulator merupakan bagian yang
mengubah sinyal informasi kedalam sinyal
pembawa (Carrier) dan siap untuk dikirimkan,
sedangkan Demodulator adalah bagian yang
memisahkan sinyal informasi (yang berisi data atau
pesan) dari sinyal pembawa (carrier) yang diterima
sehingga informasi tersebut dapat diterima dengan
baik. Modem adalah alat komunikasi dua arah.
Modem lebih dikenal sebagai Perangkat keras
yang sering digunakan untuk komunikasi pada
komputer.
      Data dari komputer yang berbentuk sinyal
digital diberikan kepada modem untuk diubah
menjadi sinyal analog. Sinyal analog tersebut dapat
dikirimkan melalui beberapa media telekomunikasi
seperti telepon dan radio.
MODEM TERBAGI ATAS:

1. Modem analog yaitu modem yang mengubah
  sinyal analog menjadi sinyal digital
2. Modem ADSL
3. Modem kabel yaitu modem yang menerima data
  langsung dari penyedia layanan lewat TV Kabel
4. Modem CDMA
5. Modem 3GP
6. Modem GSM
MODEM
B. ROUTER
           Router adalah sebuah alat jaringan komputer yang
    mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet
    menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal
    sebagai routing. Router berfungsi sebagai penghubung antar
    dua atau lebih jaringan untuk meneruskan data dari satu
    jaringan ke jaringan lainnya.
           Secara umum, router dibagi menjadi dua buah jenis,
    yakni:
    * static router (router statis): adalah sebuah router yang
    memiliki tabel routing statis yang diset secara manual oleh
    para administrator jaringan.
    *dynamic router (router dinamis): adalah sebuah router yang
    memiliki dab membuat tabel routing dinamis, dengan
    mendengarkan lalu lintas jaringan dan juga dengan saling
    berhubungan dengan router lainnya.
ROUTER
C. KARTU JARINGAN (NETWORK INTERFACE CARD
DISINGKAT NIC ATAU JUGA NETWORK CARD)

       Kartu Jaringan adalah sebuah kartu yang
 berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke
 sebuah jaringan komputer.
      Jenis NIC yang beredar, terbagi menjadi dua
 jenis, yakni NIC yang bersifat fisik, dan NIC yang
 bersifat logis. Contoh NIC yang bersifat fisik adalah
 NIC Ethernet,Token Ring, dan lainnya; sementara
 NIC yang bersifat logis adalah loopback adapter
 dan Dial-up Adapter. Disebut juga sebagai Network
 Adapter.
KARTU JARINGAN
D. WEBCAM

      Webcam adalah sebutan bagi kamera real-
 time (bermakna keadaan pada saat ini juga) yang
 gambarnya bisa diakses atau dilihat melalui World
 Wide Web, program instant messaging, atau
 aplikasi video call.
WEBCAM
E. BRIDGE JARINGAN
      Bridge Jaringan adalah sebuah komponen
 jaringan yang digunakan untuk memperluas
 jaringan atau membuat sebuah segmen jaringan.
 Terdapat tiga jenis bridge jaringan yang umum
 dijumpai:
 Bridge Lokal: sebuah bridge yang dapat
 menghubungkan segmen-segmen jaringan lokal.
 Bridge Remote: dapat digunakan untuk membuat
 sebuah sambungan (link) antara LAN untuk
 membuat sebuah Wide Area Network.
 Bridge Nirkabel: sebuah bridge yang dapat
 menggabungkan jaringan LAN berkabel dan
 jaringan LAN nirkabel.
BRIDGE JARINGAN

More Related Content

What's hot

Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)
Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)
Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)Dzaki Rafara
 
Network Card (NIC)
Network Card (NIC)Network Card (NIC)
Network Card (NIC)irvan132
 
Perangkat Keras Jaringan Komputer
Perangkat Keras Jaringan KomputerPerangkat Keras Jaringan Komputer
Perangkat Keras Jaringan KomputerJohan19931106
 
Tugas koneksi jaringan henti
Tugas koneksi jaringan hentiTugas koneksi jaringan henti
Tugas koneksi jaringan hentiujang s
 
Mata pelajaran sjwan rabu, 30.09.2020
Mata pelajaran sjwan  rabu, 30.09.2020Mata pelajaran sjwan  rabu, 30.09.2020
Mata pelajaran sjwan rabu, 30.09.2020Rozer Sitompul
 
wide area network
wide area networkwide area network
wide area networkonllyaisah
 
Perangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses InternetPerangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses InternetSaraswati N
 

What's hot (17)

Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)
Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)
Presentasi Menginstalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (WAN)
 
Network Card (NIC)
Network Card (NIC)Network Card (NIC)
Network Card (NIC)
 
Perangkat Keras Jaringan Komputer
Perangkat Keras Jaringan KomputerPerangkat Keras Jaringan Komputer
Perangkat Keras Jaringan Komputer
 
Tugas koneksi jaringan henti
Tugas koneksi jaringan hentiTugas koneksi jaringan henti
Tugas koneksi jaringan henti
 
Mata pelajaran sjwan rabu, 30.09.2020
Mata pelajaran sjwan  rabu, 30.09.2020Mata pelajaran sjwan  rabu, 30.09.2020
Mata pelajaran sjwan rabu, 30.09.2020
 
wide area network
wide area networkwide area network
wide area network
 
Kjd
KjdKjd
Kjd
 
WAN
WANWAN
WAN
 
PPT TIK
PPT TIKPPT TIK
PPT TIK
 
TIK Bab 6 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 6 Kelas 9 Semester 1TIK Bab 6 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 6 Kelas 9 Semester 1
 
Perangkat jaringan komputer
Perangkat jaringan komputerPerangkat jaringan komputer
Perangkat jaringan komputer
 
PPT
PPTPPT
PPT
 
Presentasi perangkat jaringan
Presentasi perangkat jaringanPresentasi perangkat jaringan
Presentasi perangkat jaringan
 
Perangkat jaringan
Perangkat jaringanPerangkat jaringan
Perangkat jaringan
 
Perangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses InternetPerangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses Internet
 
Tik bab 6
Tik bab 6Tik bab 6
Tik bab 6
 

Viewers also liked

Conceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and Outcomes
Conceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and OutcomesConceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and Outcomes
Conceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and OutcomesGregory Saxton
 
Warenkorbgrößen im Durchschnitt
Warenkorbgrößen im DurchschnittWarenkorbgrößen im Durchschnitt
Warenkorbgrößen im DurchschnittTWT
 
Distribution Question
Distribution  QuestionDistribution  Question
Distribution Questionhughes82
 
Glamourie final
Glamourie finalGlamourie final
Glamourie finalFlor Diaz
 
Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...
Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...
Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...David Rabjohns
 
MKTyOLE-4.0_grup4
MKTyOLE-4.0_grup4MKTyOLE-4.0_grup4
MKTyOLE-4.0_grup4msansra
 

Viewers also liked (6)

Conceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and Outcomes
Conceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and OutcomesConceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and Outcomes
Conceptualizing Social Media Capital: Measures, Causes, and Outcomes
 
Warenkorbgrößen im Durchschnitt
Warenkorbgrößen im DurchschnittWarenkorbgrößen im Durchschnitt
Warenkorbgrößen im Durchschnitt
 
Distribution Question
Distribution  QuestionDistribution  Question
Distribution Question
 
Glamourie final
Glamourie finalGlamourie final
Glamourie final
 
Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...
Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...
Motivequest - The one number you need to know in social media measurement Dec...
 
MKTyOLE-4.0_grup4
MKTyOLE-4.0_grup4MKTyOLE-4.0_grup4
MKTyOLE-4.0_grup4
 

Similar to Perangkat keras untuk mengakses

Similar to Perangkat keras untuk mengakses (20)

Perangkat jaringan-komputer-111130050350-phpapp01
Perangkat jaringan-komputer-111130050350-phpapp01Perangkat jaringan-komputer-111130050350-phpapp01
Perangkat jaringan-komputer-111130050350-phpapp01
 
panser kliwonan amis
panser kliwonan amispanser kliwonan amis
panser kliwonan amis
 
TIK Kelas IX SMP 18 Semarang
TIK Kelas IX SMP 18 SemarangTIK Kelas IX SMP 18 Semarang
TIK Kelas IX SMP 18 Semarang
 
TIK BAB 6
TIK BAB 6TIK BAB 6
TIK BAB 6
 
TIK BAB 6
TIK BAB 6TIK BAB 6
TIK BAB 6
 
Tik bab 6
Tik bab 6Tik bab 6
Tik bab 6
 
TIK BAB 6
TIK BAB 6TIK BAB 6
TIK BAB 6
 
TIK Bab 6
TIK Bab 6TIK Bab 6
TIK Bab 6
 
Power Point 1
Power Point 1Power Point 1
Power Point 1
 
Tik bab 5 9e
Tik bab 5 9eTik bab 5 9e
Tik bab 5 9e
 
Power Point
Power PointPower Point
Power Point
 
Bab 5 9d
Bab 5 9dBab 5 9d
Bab 5 9d
 
Bab 5 9d pp
Bab 5 9d ppBab 5 9d pp
Bab 5 9d pp
 
Bab 5 9dtik
Bab 5 9dtikBab 5 9dtik
Bab 5 9dtik
 
Bab 5 9d
Bab 5 9dBab 5 9d
Bab 5 9d
 
Powerpoint IXE BAB5 SEMESTER1
Powerpoint IXE BAB5 SEMESTER1Powerpoint IXE BAB5 SEMESTER1
Powerpoint IXE BAB5 SEMESTER1
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Tik bab 6 kelas 9
Tik bab 6 kelas 9Tik bab 6 kelas 9
Tik bab 6 kelas 9
 
Tik bab 5 9e kelompoke Nanda Puji
Tik bab 5 9e kelompoke Nanda PujiTik bab 5 9e kelompoke Nanda Puji
Tik bab 5 9e kelompoke Nanda Puji
 
MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6
 

Perangkat keras untuk mengakses

  • 1. PERANGKAT KERAS UNTUK MENGAKSES INTERNET A. Modem Modem berasal dari singkatan MOdulator DEModulator. Modulator merupakan bagian yang mengubah sinyal informasi kedalam sinyal pembawa (Carrier) dan siap untuk dikirimkan, sedangkan Demodulator adalah bagian yang memisahkan sinyal informasi (yang berisi data atau pesan) dari sinyal pembawa (carrier) yang diterima sehingga informasi tersebut dapat diterima dengan baik. Modem adalah alat komunikasi dua arah.
  • 2. Modem lebih dikenal sebagai Perangkat keras yang sering digunakan untuk komunikasi pada komputer. Data dari komputer yang berbentuk sinyal digital diberikan kepada modem untuk diubah menjadi sinyal analog. Sinyal analog tersebut dapat dikirimkan melalui beberapa media telekomunikasi seperti telepon dan radio.
  • 3. MODEM TERBAGI ATAS: 1. Modem analog yaitu modem yang mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital 2. Modem ADSL 3. Modem kabel yaitu modem yang menerima data langsung dari penyedia layanan lewat TV Kabel 4. Modem CDMA 5. Modem 3GP 6. Modem GSM
  • 5. B. ROUTER Router adalah sebuah alat jaringan komputer yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal sebagai routing. Router berfungsi sebagai penghubung antar dua atau lebih jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya. Secara umum, router dibagi menjadi dua buah jenis, yakni: * static router (router statis): adalah sebuah router yang memiliki tabel routing statis yang diset secara manual oleh para administrator jaringan. *dynamic router (router dinamis): adalah sebuah router yang memiliki dab membuat tabel routing dinamis, dengan mendengarkan lalu lintas jaringan dan juga dengan saling berhubungan dengan router lainnya.
  • 7. C. KARTU JARINGAN (NETWORK INTERFACE CARD DISINGKAT NIC ATAU JUGA NETWORK CARD) Kartu Jaringan adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan komputer. Jenis NIC yang beredar, terbagi menjadi dua jenis, yakni NIC yang bersifat fisik, dan NIC yang bersifat logis. Contoh NIC yang bersifat fisik adalah NIC Ethernet,Token Ring, dan lainnya; sementara NIC yang bersifat logis adalah loopback adapter dan Dial-up Adapter. Disebut juga sebagai Network Adapter.
  • 9. D. WEBCAM Webcam adalah sebutan bagi kamera real- time (bermakna keadaan pada saat ini juga) yang gambarnya bisa diakses atau dilihat melalui World Wide Web, program instant messaging, atau aplikasi video call.
  • 11. E. BRIDGE JARINGAN Bridge Jaringan adalah sebuah komponen jaringan yang digunakan untuk memperluas jaringan atau membuat sebuah segmen jaringan. Terdapat tiga jenis bridge jaringan yang umum dijumpai: Bridge Lokal: sebuah bridge yang dapat menghubungkan segmen-segmen jaringan lokal. Bridge Remote: dapat digunakan untuk membuat sebuah sambungan (link) antara LAN untuk membuat sebuah Wide Area Network. Bridge Nirkabel: sebuah bridge yang dapat menggabungkan jaringan LAN berkabel dan jaringan LAN nirkabel.